15. LATAR BELAKANG IBU XUAN YING

" Nona harap bertahanlah, Jangan samapai terjadi sesuatu pada mu ," Gumam Cen Yue yang sedang menggendong Xuan Ying dipunggung nya dan sedang berlari dengan kecepatan penuh menuju kota Alas Meong

\=\=\=\=\=

Disaat yang sama di Kediaman Xuan di kota Harimau Putih....

Terlihat sesosok perempuan puan sekitar usia 40 tahunan sedang duduk di depan jendela sambil menatap langit dan juga memikirkan anaknya yang tiba tiba menghilang itu dan juga tiba tiba dia kaget sebab dia merasakan sesuatu terjadi pada anggota keluarga yang sangat dia sayangi, ya tak lain itu pasti Xuan Ying anaknya

"Tidak ... tidak anakku masih hidup aku bisa merasakan bahwa dia masih hidup, ah iya betul dia masih hidup tapi kenapa hatiku rasanya sakit saat mengingat dirinya, Ying'er dmna kamu nak, Semoga kau kembali cepat ibu Merindukan mu, ibu yakin kau pasti selamat nak, hikkss ibu yakin" Gumam Seorang wanita berusia 40 tahunan sambil mengucurkan air matanya yang sedang mengingat anak nya, wanita intu tak lain adalah Ibu nya Xuan Ying yang bernama Liu Ying Hua

"Haishhh, Nak makan lah dulu kau sudah hampir 4 tahun seperti ini, apa kau tidak mau berubah atau mencaritahu siapa dalang di balik hilangnya anakmu?" Tiba tiba suara seorang Pria tua muncul di belakang wanita itu,,...

"Hua'er maafkan ayah mertua mu yang tidak bisa berbuat apa apa ini, ayah merasa bersalah kepada kalian terutama Ying'er, yang tidak kita tau keberadaanya Diman dia sekarang, hidup dan matinya pun belum kita ketahui sudah lebih dari 3 tahun kita mencarinya tapi tidak ada kabar apapun, maafkan ayah Hua'er, maafkan, ayah, * Rasa menyesal dari perkataan pria tua tersebut begitu jelas dan tulus hingga dia mengeluarkan air mata

Sedangkan Liu Ying Hua yang mendengar itu tak menghiraukan ucapan nya, karna dia terlanjur kecewa dengan sikap yang dilakukan keluarga Xuan kepadanya dan juga anaknya , sebab dia yakin penyebabnya adalah orang dalam

"Hua'er ayah mu dulunya menitipkan mu padaku tapi aku tidak bisa membantu mu mendapatkan keadilan, hukum lah aku Hua'er , aku tak mampu lagi melihat kamu terus seperti ini, dan mungkin dalam beberapa tahun ke depan Ayahmu akan menjemputmu, aku tak bisa bertemu dengan nya karena rasa Maluku ini, Hua'er , hikkss" pria tua itu pun bersujud di dedak Liu Ying Hua, ya , seberapa keras pun ia ingin terlihat dingin dan ingin sekali cuek pada siapapun tapi dia tidak bisa melakukan hal itu karna dia adalah wanita yang baik hati, bahkan teramat baik

Ya Maksud dari Mertuanya itu bahwasan nya dulu dia dititipkan seorang gadis kecil berumur 10 tahu oleh saudara Sesumpah nya yaitu Liu Guang yang tak lain adalah aya dari Liu Ying Hua yang saat ini ada di kediaman Xuan sekaligus nyornya Xuan pertama, tapi sayangnya statusnya dia disini bahkan lebih rendah dari pelayan semenjak dia dinikahkan dengan putranya Xuan Gong yang ternyata dia hanya berpura-pura saja menikahi wanita yang dipilih ayahnya itu, sebab alasannya adalah kalau dia ingin menjadi Patriak dari keluarga Xuan dia haru menjadi suami dari Liu Ying Hua, Xuan Gong yang saat itu sedang berasmara dengan gadis lain sontak kaget dan bingung,

Tapi dia membicarakan itu dengan gadis itu, ya , gadis itu tak lain adalah Zao yuan istrin kedua dari Xuan Gong dia menikahi wanita pujaannya itu setelah ayahnya pergi menutup diri karna pasalnya saat itu dia sedang terluka dan juga dia ingin menaikan Kultivasi nya ke ranah yang lebih tinggi lagi hingga dia pergi waktu Liu Ying Hua setelah satu tahun melahirkan Anaknya dan saat itu pula lah Xuan Tian pergi dari keluarga Xuan menuju tempat ia menutup diri selama kurang lebih 16 tahun dan saat dia kembali semuanya sudah begini dan dia tidak bisa berbuat banyak karena dia tidak tau permasalahan pastinya jadi dia belum bisa mengambil keputusan Seluruhnya, Dan itu pula lah yang membuat Liu Ying Hua kecewa

Dan saudara Sesumpah Xuan tian itu dulu adalah Kepala Keluarga Liu, Keluarga Liu adalah Keluarga yang ada Di Kekaisaran Awan dan Keluarga Liu adalah salah satu dari 5 Keluarga besar disana, dan kenapa waktu itu ayahnya Liu Guang membuat dia tinggal di rumah keluarga Xuan, itu karena waktu itu Keluarga Liu sedang ada Kudeta dari pihak dalam keluarga Liu dan juga serangan dari luar juga, jadi guna menstabilkan keluarga dan supaya anaknya tidak ikut terlibat kedalam permasalahanya iya lalu menitipkannya pada saudara Sesumpah nya yaitu Xuan tian

"Sudahlah ayah bangun lah, aku tidak suka ayah berlaku seperti ini, ini semua sudah terjadi, aku hanya menyesalkan karena Telah memilih mencintai orang yang salah' dan juga aku terlalu buta, mulai sekarang aku akan mencari tau kebenaran yang ada," seketika tangis Liu Ying Hua terhenti karna melihat mertuanya bersujud di hadapannya, itulah kelemahan Ying Hua dia terlalu mudah memaafkan orang lain dan juga terlalu mudah percaya pada orang lain, dia adalah wanita yang baik tapi sayang dia hanya Dimanfaatkan dan dijadikan sebagai bidak politik keluaga Xuan saja, Tapi dibalik itu semua Ying Hua sangatlah jenius bahkan Kultivasinya lebih tinggi dari Patriak kelurga Xuan sendiri ,dia selalu menyembunyikan kultivasi nya dengan teknik milik keluarga Liu , Dia sekarang ada di Puncak tingkat 5 Surgawi dan Bisa kapan saja ia menerobos ke tingkat 6 Surgawi sejak 5 tahun lalu tapi setelah kejadian itu dia tidak pernah lagi memikirkan kultivasi, yang ada dipikirannya adalah Xuan Ying dan Xuanying seorang membuat dia sedikit mundur dari Kultivasi nya tapi walau begitu dia masih di tingkat 5 Surgawi

"Terima kasih Hua'er, ayah berjanji akan membantumu mulai sekarang ayah juga akan selalu ada di sisimu sampai ayahmu menjemput mu" Seru Xuan tian dengan sedikit senyum di bibirnya dan juga ia langsung memeluknya dengan erat

Lalu setelah itu Xuan tian pergi Dan Liu Ying Hua pun mulai kembali ke dirinya, tapi yang sedikit berbeda dari nya adalah, Dia sekarang mulai memilik kebencian yang mendalam, sehingga membuatnya menguasai aura membunuh yang pekat tapi belum sepenuhnya menguasai nya seperti anaknya Xuan Ying

Liu Ying Hua pun melanjutkan Kultivasi nya dia ingin dalam 6 bulan kedepannya Menembus Tingkat Selanjutnya Lalu dia pergi dari Kediaman Xuan untuk mencari pentunjuk dan juga mencari dalang dibalik pembunuhan anak nya itu

***HALLO PARA READER UADH PUAS BACANYA, SEKARANG WAKTUNYA VOTE, LIKE AND SHARE YA SOBB!!!!

THANKS*** !!!!

Terpopuler

Comments

imah umaraya

imah umaraya

typo Author jahat sekali...😅😅

2021-12-27

0

senja

senja

kenapa Ibunya menyembunyikan? takut dimanfaatkan? tapi dia kan polos n mau aja diperdaya, jd aneh kl sadar bs dimanfaatkan

2021-12-24

0

lihat semua
Episodes
1 CH. 1 KELAHIRAN KEMBALI RATU RACUN
2 PERTARUNGAN 2 MAKHLUK SUCI
3 WARISAN KAISAR PEDANG
4 KONTRAK DENGAN XIAOCAI
5 MACAN TUTUL BINTANG
6 MELAWAN ELANG EMAS
7 WAKTUNYA KEMBALI
8 PUTRI LONG XUE
9 ORGANISASI ELANG MALAM
10 MENDAPATKAN BAWAHAN
11 11.CEN YUE BISA BERKULTIVASI
12 12. KOMPETISI ISTANA SUCI
13 13. BANDIT 6 BERUANG
14 14. BANDIT 6 BERUANG II
15 15. LATAR BELAKANG IBU XUAN YING
16 16. BERITA PELELANGAN
17 17. PASAR GELAP & BELATI KUNO
18 18. MELELANGAN PIL 7 AWAN
19 19.LELANG: JILID KEDUA PEMURNIAN BONEKA
20 20. LELANG: MEMPERMAINKAN KELUARGA XUAN
21 21. LELANG: KEMUNCULAN ARMOR DEWI API
22 22. LELANG: GIOK JADE ES DARI PULAU DEWA ES
23 23. AKHIR PELELANGAN
24 24. MENYEMBUHKAN KE 15 BAWAHAN
25 25. MENEROBOS TINGKAT 1 SURGAWI
26 26. PULANG KE KELUARGA XUAN
27 27. PERTEMPURAN DI KELUARGA XUAN
28 28. PERAYAAN DI KELUARGA XUAN
29 29. KEMARAHAN XUAN YING
30 30. MENUJU HUTAN ROH
31 31. TIBA DI KOTA EMBUN SONO
32 32. MENYERANG MARKAS KELELAWAR DARAH DAN KEMATIAN REKAN
33 33. MENYERANG MARKAS KELELAWAR DARAH 2
34 34. AKHIR PENYERANGAN MARKAS KELELAWAR DARAH
35 35. MEMBUAT BONEKA
36 36. TUAN MUDA LIN FENG
37 37. 3 BONEKA YANG BEREVOLUSI
38 38. PENEN YANG BESAR & MULAI MEMBUAT PIL
39 39. SAINT TAHAP 2 & GUNTUR NAGA DARAH
40 40. PERASAAN YANG TIDAK ENAK
41 41. KELUARGA XUAN VS 3 KELUARGA BERAS
42 42. XUAN YING VS 3 KELUARGA BESAR
43 43. XIOCAI DAN XIAOBAI BANGUN
44 44. TUBUH 9 NAGA
45 45. MENUJU KEKAISARAN AWAN
46 46. PENJAGA YANG MENJENGKELKAN
47 47. SAMPAI DI KELUARGA LIU
48 48. WANITA YANG MEREPOTKAN
49 49. Melumpuhkan kultivasi nona keluarga Mu
50 50. KABAR DUNIA PROFOUND
51 51. PAVILIUN HARTA
52 52. KEMUNCULAN PETINGGI PAVILIUN HARTA
53 53. NALAN LIU JING
54 54. MEMILIH 3 HARTA
55 55. RAPAT YANG RIUH DI KELUARGA LIN
56 56. KEDATANGAN LIN CUI DI RAPAT KELUARGA
57 57. KEDATANGAN ZHANG QI DAN
58 58. LIU QUN FAI
59 59. AWAN GELAP DI LANGIT KOTA DEWA
60 60. BERKAH DAN KUTUKAN
61 61. NALAN LIU JING VS PAK TUA
62 62. BALA BANTUAN
63 63. DEWI ES
64 64. KOLAM CAIRAN GIOK ES
65 65. KEDATANGAN JUN XIAN
66 66. XUAN YING TERBANGUN
67 67. HAMPIR LEPAS KENDALI
68 68. BUKU HITAM MISTERIUS
69 69. 6 TETUA PAVILIUN HARTA
70 70. DUNIA PROFOUND
71 71. DUNIA PROFOUND 2 SERANGAN MONSTER
72 72 DUNIA PROFOUND 3 SERANGAN MONSTER 2
73 73. DUNIA PROFOUND 4
74 74. DUNIA PROFOUND 5
75 75. DUNIA PROFOUND 6
76 76. DUNIA PROFOUND 7
77 77. DUNIA PROFOUND 8 : 3 RAJA BONEKA
78 78. DUNIA PROFOUND 9: LEMBAH OBAT
79 79. DUNIA PROFOUND 10 : KEPERGIAN SANG GURU
80 80. DUNIA PROFOUND 11 : KELUAR DARI PENGASINGAN
81 81. DUNIA PROFOUND 12: 7 PEDANG GENERAL PROFOUND
82 82. DUNIA PROFOUND 13: MASALAH DATANG
83 83. DUNIA PROFOUND 14 : LEMBAH OBAT DI SERANG
84 84. DUNIA PROFOUND 15 : PENYERANGAN LEMBAH OBAT 2
85 85. DUNIA PROFOUND 16 : AKHIR PERTEMPURAN
86 86. DUNIA PROFOUND 17 : RERUNTUHAN KUNO
87 87. DUNIA PROFOUND 18 : RERUNTUHAN KUNO
88 88. DUNIA PROFOUND 19 : RERUNTUHAN KUNO 2
89 89. DUNIA PROFOUND 20 : RERUNTUHAN KUNO 3
90 90. DUNIA PROFOUND 21: RERUNTUHAN KUNO 4
91 91. DUNIA PROFOUND 22 : RERUNTUHAN KUNO 5
92 92. DUNIA PROFOUND 23 : PERUBAHAN LIU FEI
93 93. DUNIA PROFOUND 24: PENGACAU
94 94. DUNIA PROFOUND 25 : TERBUKANYA RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
95 95. DUNIA PROFOUND 26 : SEKTE PROFOUND
96 96. DUNIA PROFOUND 27: RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
97 97. DUNIA PROFOUND 28 : RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
98 98. DUNIA PROFOUND 29 : RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
99 99. RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
100 100. RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND: Xuan Ying VS Raja Monster
101 101. Reruntuhan Sekte Profound: Warisan Raja Profound
102 102. Reruntuhan Sekte Profound: Bangunnya Wang Kai
103 103. Reruntuhan Sekte Profound: Tingkat Soul Sovereign
104 104. Dunia Profound: Liu bersaudari VS Du Sep
105 105. : Dunia Profound : Membentuk ulang Tubuh senior tua
106 106. Dunia Profound : Membebaskan Leluhur Kelelawar Darah
107 107. Bebasnya Leluhur Kelelawar Darah
108 108. Rencana Pembantaian
109 109. Kegelisahan anggota Xuan Ying
110 110. Hilangnya Tuan Muda Jun
111 111. Bertemu dengan Anggota Kekaisaran Harimau Putih
112 112. Hanya Semut
113 113. Serangan Dadakan
114 114. Perang di Mulai
115 End
116 S2 . REINKARNASI
117 S2. Membangkitkan Elemen
118 S2. Menemukan Buah Jambu Bool
119 S2. Membangkitkan Elemen Guntur
120 S2. Keluar dari Hutan Monster
121 S2. Organisasi Elang Malam
122 S2. Berita Perekrutan
123 S2. Hari Perekrutan
124 S2. Token Komandan
125 S2.Ujian Area Terlarang
126 S2. Terjadi Masalah
127 S2, Catatan Thunder Dragon Elemen
128 S2. Pertarungan antar Komandan
129 S2. Expedisi
130 S2. Rencana
131 S2. Bung Teratai 10 Tangkai
132 S2 Wajah Asli Lu Bu Wei
133 S2. Gua Nadi Bumi
134 S2. Iblis di Kota Handap Asor
135 S2. Mayat Raja Siluman
136 S2. Pil Emas
137 S2. kemenangan
138 S2. Pil Penerobos Ranah
139 S2. Perang Di Mulai
140 S2. keadaan berbalik
141 S2. Boneka Iblis dan Siluman
142 S2. info Kekaisaran Naga Azure
143 S2. Bandit
144 S2. Senjata Roh?
145 S2.
146 S2. Bersaing Membuat Pil
147 S2. Nadi Pil
148 S2. Penawaran
149 S2. Pelindung Naga
150 S2 Darah Naga Leluhur
151 S2. Menjadi Kaisar Naga
152 S2. Pagoda 9 Lantai dan Dunia Kecil
153 S2. Mayat General iblis
154 S2. Desa Kolot
155 S2. Rencana Feng Wei Gagal
156 S2. Organisasi Pembunuh
157 S2. Ujian Masuk
158 S2. Ujian ke 2
159 S2. Ujian di lanjutkan
160 Ratu Racun Pembantai Kembali di lanjutkan
161 S2. Guru Jun
162 S2. Musuh Baru
163 S2. Arena Naga
164 S2. Licik
165 S2. Munculnya Ras Monster
166 S2. Mutiara Naga
167 S2. Peningkatan
168 S2. Berlatih di Hutan & Bertemu Lu Bu
169 S2. Lu Bu menjadi Bawahan
170 S2. Menundukan Monster Transformasi God
171 S2. 5 Immortal
172 UNTUK PARA READER
173 Tingkat Kultivasi
174 S2. Aura Immortal
175 S2. Tekad Lu Bu
176 S2. Rapat Immortal Dan Guru Jun
177 S2. Mendaftar Murid Inti
178 S2. Melawan Ras Monster
179 S2. Masalah Ras Manusia
180 S2. Membuat Boneka Immortal
181 S2. Armor dan Panah Mata Langit
Episodes

Updated 181 Episodes

1
CH. 1 KELAHIRAN KEMBALI RATU RACUN
2
PERTARUNGAN 2 MAKHLUK SUCI
3
WARISAN KAISAR PEDANG
4
KONTRAK DENGAN XIAOCAI
5
MACAN TUTUL BINTANG
6
MELAWAN ELANG EMAS
7
WAKTUNYA KEMBALI
8
PUTRI LONG XUE
9
ORGANISASI ELANG MALAM
10
MENDAPATKAN BAWAHAN
11
11.CEN YUE BISA BERKULTIVASI
12
12. KOMPETISI ISTANA SUCI
13
13. BANDIT 6 BERUANG
14
14. BANDIT 6 BERUANG II
15
15. LATAR BELAKANG IBU XUAN YING
16
16. BERITA PELELANGAN
17
17. PASAR GELAP & BELATI KUNO
18
18. MELELANGAN PIL 7 AWAN
19
19.LELANG: JILID KEDUA PEMURNIAN BONEKA
20
20. LELANG: MEMPERMAINKAN KELUARGA XUAN
21
21. LELANG: KEMUNCULAN ARMOR DEWI API
22
22. LELANG: GIOK JADE ES DARI PULAU DEWA ES
23
23. AKHIR PELELANGAN
24
24. MENYEMBUHKAN KE 15 BAWAHAN
25
25. MENEROBOS TINGKAT 1 SURGAWI
26
26. PULANG KE KELUARGA XUAN
27
27. PERTEMPURAN DI KELUARGA XUAN
28
28. PERAYAAN DI KELUARGA XUAN
29
29. KEMARAHAN XUAN YING
30
30. MENUJU HUTAN ROH
31
31. TIBA DI KOTA EMBUN SONO
32
32. MENYERANG MARKAS KELELAWAR DARAH DAN KEMATIAN REKAN
33
33. MENYERANG MARKAS KELELAWAR DARAH 2
34
34. AKHIR PENYERANGAN MARKAS KELELAWAR DARAH
35
35. MEMBUAT BONEKA
36
36. TUAN MUDA LIN FENG
37
37. 3 BONEKA YANG BEREVOLUSI
38
38. PENEN YANG BESAR & MULAI MEMBUAT PIL
39
39. SAINT TAHAP 2 & GUNTUR NAGA DARAH
40
40. PERASAAN YANG TIDAK ENAK
41
41. KELUARGA XUAN VS 3 KELUARGA BERAS
42
42. XUAN YING VS 3 KELUARGA BESAR
43
43. XIOCAI DAN XIAOBAI BANGUN
44
44. TUBUH 9 NAGA
45
45. MENUJU KEKAISARAN AWAN
46
46. PENJAGA YANG MENJENGKELKAN
47
47. SAMPAI DI KELUARGA LIU
48
48. WANITA YANG MEREPOTKAN
49
49. Melumpuhkan kultivasi nona keluarga Mu
50
50. KABAR DUNIA PROFOUND
51
51. PAVILIUN HARTA
52
52. KEMUNCULAN PETINGGI PAVILIUN HARTA
53
53. NALAN LIU JING
54
54. MEMILIH 3 HARTA
55
55. RAPAT YANG RIUH DI KELUARGA LIN
56
56. KEDATANGAN LIN CUI DI RAPAT KELUARGA
57
57. KEDATANGAN ZHANG QI DAN
58
58. LIU QUN FAI
59
59. AWAN GELAP DI LANGIT KOTA DEWA
60
60. BERKAH DAN KUTUKAN
61
61. NALAN LIU JING VS PAK TUA
62
62. BALA BANTUAN
63
63. DEWI ES
64
64. KOLAM CAIRAN GIOK ES
65
65. KEDATANGAN JUN XIAN
66
66. XUAN YING TERBANGUN
67
67. HAMPIR LEPAS KENDALI
68
68. BUKU HITAM MISTERIUS
69
69. 6 TETUA PAVILIUN HARTA
70
70. DUNIA PROFOUND
71
71. DUNIA PROFOUND 2 SERANGAN MONSTER
72
72 DUNIA PROFOUND 3 SERANGAN MONSTER 2
73
73. DUNIA PROFOUND 4
74
74. DUNIA PROFOUND 5
75
75. DUNIA PROFOUND 6
76
76. DUNIA PROFOUND 7
77
77. DUNIA PROFOUND 8 : 3 RAJA BONEKA
78
78. DUNIA PROFOUND 9: LEMBAH OBAT
79
79. DUNIA PROFOUND 10 : KEPERGIAN SANG GURU
80
80. DUNIA PROFOUND 11 : KELUAR DARI PENGASINGAN
81
81. DUNIA PROFOUND 12: 7 PEDANG GENERAL PROFOUND
82
82. DUNIA PROFOUND 13: MASALAH DATANG
83
83. DUNIA PROFOUND 14 : LEMBAH OBAT DI SERANG
84
84. DUNIA PROFOUND 15 : PENYERANGAN LEMBAH OBAT 2
85
85. DUNIA PROFOUND 16 : AKHIR PERTEMPURAN
86
86. DUNIA PROFOUND 17 : RERUNTUHAN KUNO
87
87. DUNIA PROFOUND 18 : RERUNTUHAN KUNO
88
88. DUNIA PROFOUND 19 : RERUNTUHAN KUNO 2
89
89. DUNIA PROFOUND 20 : RERUNTUHAN KUNO 3
90
90. DUNIA PROFOUND 21: RERUNTUHAN KUNO 4
91
91. DUNIA PROFOUND 22 : RERUNTUHAN KUNO 5
92
92. DUNIA PROFOUND 23 : PERUBAHAN LIU FEI
93
93. DUNIA PROFOUND 24: PENGACAU
94
94. DUNIA PROFOUND 25 : TERBUKANYA RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
95
95. DUNIA PROFOUND 26 : SEKTE PROFOUND
96
96. DUNIA PROFOUND 27: RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
97
97. DUNIA PROFOUND 28 : RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
98
98. DUNIA PROFOUND 29 : RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
99
99. RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND
100
100. RERUNTUHAN SEKTE PROFOUND: Xuan Ying VS Raja Monster
101
101. Reruntuhan Sekte Profound: Warisan Raja Profound
102
102. Reruntuhan Sekte Profound: Bangunnya Wang Kai
103
103. Reruntuhan Sekte Profound: Tingkat Soul Sovereign
104
104. Dunia Profound: Liu bersaudari VS Du Sep
105
105. : Dunia Profound : Membentuk ulang Tubuh senior tua
106
106. Dunia Profound : Membebaskan Leluhur Kelelawar Darah
107
107. Bebasnya Leluhur Kelelawar Darah
108
108. Rencana Pembantaian
109
109. Kegelisahan anggota Xuan Ying
110
110. Hilangnya Tuan Muda Jun
111
111. Bertemu dengan Anggota Kekaisaran Harimau Putih
112
112. Hanya Semut
113
113. Serangan Dadakan
114
114. Perang di Mulai
115
End
116
S2 . REINKARNASI
117
S2. Membangkitkan Elemen
118
S2. Menemukan Buah Jambu Bool
119
S2. Membangkitkan Elemen Guntur
120
S2. Keluar dari Hutan Monster
121
S2. Organisasi Elang Malam
122
S2. Berita Perekrutan
123
S2. Hari Perekrutan
124
S2. Token Komandan
125
S2.Ujian Area Terlarang
126
S2. Terjadi Masalah
127
S2, Catatan Thunder Dragon Elemen
128
S2. Pertarungan antar Komandan
129
S2. Expedisi
130
S2. Rencana
131
S2. Bung Teratai 10 Tangkai
132
S2 Wajah Asli Lu Bu Wei
133
S2. Gua Nadi Bumi
134
S2. Iblis di Kota Handap Asor
135
S2. Mayat Raja Siluman
136
S2. Pil Emas
137
S2. kemenangan
138
S2. Pil Penerobos Ranah
139
S2. Perang Di Mulai
140
S2. keadaan berbalik
141
S2. Boneka Iblis dan Siluman
142
S2. info Kekaisaran Naga Azure
143
S2. Bandit
144
S2. Senjata Roh?
145
S2.
146
S2. Bersaing Membuat Pil
147
S2. Nadi Pil
148
S2. Penawaran
149
S2. Pelindung Naga
150
S2 Darah Naga Leluhur
151
S2. Menjadi Kaisar Naga
152
S2. Pagoda 9 Lantai dan Dunia Kecil
153
S2. Mayat General iblis
154
S2. Desa Kolot
155
S2. Rencana Feng Wei Gagal
156
S2. Organisasi Pembunuh
157
S2. Ujian Masuk
158
S2. Ujian ke 2
159
S2. Ujian di lanjutkan
160
Ratu Racun Pembantai Kembali di lanjutkan
161
S2. Guru Jun
162
S2. Musuh Baru
163
S2. Arena Naga
164
S2. Licik
165
S2. Munculnya Ras Monster
166
S2. Mutiara Naga
167
S2. Peningkatan
168
S2. Berlatih di Hutan & Bertemu Lu Bu
169
S2. Lu Bu menjadi Bawahan
170
S2. Menundukan Monster Transformasi God
171
S2. 5 Immortal
172
UNTUK PARA READER
173
Tingkat Kultivasi
174
S2. Aura Immortal
175
S2. Tekad Lu Bu
176
S2. Rapat Immortal Dan Guru Jun
177
S2. Mendaftar Murid Inti
178
S2. Melawan Ras Monster
179
S2. Masalah Ras Manusia
180
S2. Membuat Boneka Immortal
181
S2. Armor dan Panah Mata Langit

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!