CHP 3. KETERKEJUTAN

"Dimana aku" kata Zhao

"Eh, buku apa ini" lanjutnya

setelah ia berfikir sejenak akhirnya ia ingat kalau itu adalah buku yang ia dapat dari dewa pedang.

" Huh, bodohnya aku bisa lupa kalau ini adalah buku pemberian dewa pedang, hihihi" kata Zhao cekikikan

Zhao mau mempelajari buku tersebut tetapi berhubung hari sudah malam ia pun mengurungkan niatnya tersebut setelah itu langsung pulang.

" Ayah ibu aku pulang" kata seorang anak muda

....

Dikediaman orang tua Zhao.

"Ming gege, dimana putramu knp belum pulang padahal sudah larut malam? " tanya ibu Zhao pada Yu Ming dengan nada khawatir.

" Tenanglah ling'er jangan terlalu khawatir dia pasti tidak akan kenapa-kenapa kok" jawab Ming dengan nada lembut meskipun begitu didalam hatinya dia juga khawatir pada anak semata wayangnya.

" Em, semoga saja begitu " jawab Qing Linling

" Tenanglah ling'er kalau 15 menit ia belum pulang aku akan mencarinya " kata Ming

Tiba-tiba didepan rumah mereka seorang anak muda berteriak,

"Ibu ayah aku pulang" kata anak muda tersebut yang tidak lain adalah Zhao sendiri

" Lihatlah Ling'er Zhao tida apa-apa" kata Ming

Tanpa basa-basi Qing Linling langsung lari menuju pintu rumah lalu memeluk Zhao dan menangis,

" Darimana saja kau Zhao'er, hiks hiks? " tanya ibunya sambil menangis

" Ibu aku tadi berlatih di bukit belakang klan maaf tadi aku ketiduran bu" kata Zhao bersalah karena ia ibunya menangis

" Dasar anak nakal kauu... " kata ayah Zhao sambil menjewer telinganya

" Aduhhh, ayah sakitt huhuhu" kata Zhao sambil merengek

" Hahaha, maaf ayah terbawa suasana tadi " kata ayah Zhao

Akhirnya mereka tertawa bersama karena tingkah ayah dan anak, tetapi ibu Zhao sadar ada yang berbeda dari Zhao dan ternyata Zhao sudah bisa berkultivasi,

" Nak apakah kau sudah bisa berkultivasi? " tanya ibu Zhao

"Emm" jawab Zhao hanya mengangguk

"Akhirnya kau bisa berkultivasi nak" kata ayah Zhao senang,

" diranah apa kau sekarang? " lanjutnya.

Zhao tidak menjawab ia hanya mengeluarkan sedikit aura raja bintang 4 kedua orang tua Zhao tercengang dengan apa yang dilihat.

"A.. apa bagaimana bisa? " tanya ayah Zhao sambil menelan ludah

Ya memang bagaimana ayah Zhao tidur terkejut orang terkuat di klan Yu yaitu patriak klan Yu hanya berada di ranah raja bintang 1

"Aku tadi ditolong orang yah dia memberikan aku obat yang bisa membuat aku menjadi kultivator" jawab Zhao berbohong karena tidak mungkin ia bercerita tentang pertemuan dengan dewa pedang.

Ayah Zhao sedikit curiga dengan anaknya karena selama ini ia belum pernah mendengar ada obat seperti itu

"Sudahlah, cepat makan sana pasti kau lapar" kata ibu Zhao

" Oh iya bu aku lapar sekali" kata Zhao langsung lari ke kamar mandi

" Heii anak nakal jangan lari-lari" bentak ayah Zhao

Zhao pun berhenti berlari digantikan dengan berjalan kaki. setelah mandi Zhao langsung makan diruang makan.

Setelah makan Zhao langsung ke kamarnya untuk mempelajari kitab yang diberi oleh dewa pedang.

Zhao melihat judul kitab yang diberikan oleh dewa pedang.

" Pedang Pemusnah, hmm cukup menarik " gumam Zhao

Setelah melihat judul kitab pemberian dewa pedang Zhao langsung mempelajarinya. Kita pedang pemusnah dibagi menjadi 3 bagian jurus

Zhao mempelajari jurus pertama semalam tanpa tidur bagi seorang kultivator tidak tidur sebulan bukan menjadi masalah.

Terpopuler

Comments

Aman 2016

Aman 2016

mantab Thor

2024-06-21

0

Harman LokeST

Harman LokeST

seeeeeeeeeeeeeeemmmaaaaaaaaaannngggaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaTtttttttttttttttttt teeeeeeeeerrrrrrrrrrruuuuuuuusssssssss Yu Zhao untuk meningkatkan kultivasimu yaaaaaaaaAaaaaaaaaaaaaaaaaaaaannnggg lebbbiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiihh tinnnngggggggggggggggggggiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii laaaaaggiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii

2023-10-19

0

mulailah berlatih agar kuat 💪💪

2023-07-31

0

lihat semua
Episodes
Episodes

Updated 43 Episodes

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!