Kairo masih menggendong tubuh mungil Alira menuju kamar dengan nafas yang terengah-engah.
"Sayang, jika kamu capek, aku bisa berjalan sendiri" Alira mencoba membujuk suaminya itu untuk menuruninya.
"Aku masih kuat, kamu jangan hawatir" Balas Kairo dengan senyuman manisnya.
Alira hanya tersenyum manis, dan menatap kasihan kepada suaminya itu, karena jarak antara aula resepsi dan kamar pengantin beda satu lantai keatas. Ya, walaupun menggunakan Lift, tetap saja jaraknya masih jauh.
Di sana nampak dua orang pengawal dengan setelah baju hitam serta tubuhnya yang tegap dan kekar sedang berjaga di depan pintu kamar.
Sesampainya di depan pintu kamar, pengawal itu membukakan pintu untuk Kairo dengan sedikit menundukan kepalanya.
Kairo masuk dengan masih menggendong tubuh Alira. Sesampainya didalam kamar, Kairo menurunkan tubuh Alira keatas kasur dan dua pengawal tadi menutupkan kembali pintu kamar itu.
Mata indah Alira menatap bahagia melihat seisi ruangan itu, ruangan dengan banyak sekali hiasan ala pengantin baru serta bunga-bunga mawar merah yang di hias diberbagai tempat, termasuk tempat tidur, lantai, hingga kamar mandi.
"Sayang, apa semua ini kamu yang membuatnya" Tanya Alira, disela-sela mata indahnya itu masih menatap takjub dengan seisi ruangan itu.
"Tentu saja aku" Balas Kairo dengan senyuman senangnya melihat Alira yang begitu terlihat bahagia.
"Apa kamu sangat menyukai nya?" Sambung Kairo lagi.
"Tentu saja aku sangat menyukainya" Balas Alira, dengan senyuman bahagianya yang masih mengembang di bibirnya.
Kairo mendudukan bokongnya tepat Disamping Alira dan saling berhadapan, Alira masih menatap Kairo dengan senyuman manisnya.
Suasana menjadi hening, Kairo dan Alira saling menatap dengan tatapan yang begitu dalam.
"Senyummu begitu manis" Kairo membelai rambut Alira lembut, sembari menatap Alira dengan tatapan tidak biasa.
"Benarkah? Aku rasa ti,,,,,,da,,," Kairo sudah ******* lembut bibir manis Alira dengan lembut, sehingga Alira menghentikan kata-katanya.
Ciuman itu semakin memanas, dan Kairo semakin bermain dengan gairah yang semakin memuncak.
Keduanya semakin larut didalam ciuman yang penuh gairah, Kairo semakin bermain-main di leher Alira dengan sedikit menggigit tipis leher Alira, sehingga Alira mengerang dengan sedikit desahan yang membuat Kairo semakin tidak tahan.
"Jangan masuk, ayo pergi dari sini"
"Tidak, saya tidak mau pergi dari sini. Saya ingin bertemu dengan Kairo"
"Silahkan pergi dari sini, atau kami seret kamu keluar dari sini"
"Kairo, Kairo keluarlah"
Suara ribut-ribut diluar itu telah sukses membuat Kairo menghentikan kegiatannya.
Kairo berdiri dan merapikan rambutnya serta bajunya, dengan sedikit mengatur nafasnya yang masih tidak beraturan.
"Ada apa ribut-ribut?" Kairo membuka pintu dengan tatapan tajam yang mengarah kepada kedua pengawalnya.
Kedua pengawal itu menunduk takut dengan sedikit memberi hormat.
"Maaf tuan sudah mengganggu tidur anda, wanita ini tidak mau pergi dari sini, dia ngotot ingin bertemu dengan tuan" Jelas Pengawal itu dengan perasaan takut akan menghadapi kemarahan tuannya itu.
"Kairo" Seru wanita itu dengan wajah sedihnya.
"Siapa kamu?" Tanya Kairo dengan wajah bingungnya karena tidak mengenali wanita yang ada didepannya ini.
"Kamu melupakan aku" Ucapnya dengan suara seraknya.
"Siapa sayang" Tanya Alira yang baru keluar dari kamar.
Wanita yang tidak dikenal itu menatap tajam kearah Alira dengan sorot mata tidak suka. Sementara Alira hanya menatap wanita itu dengan heran.
"Aku tidak tau" Balas Kairo.
Bersambung........
Jangan lupa vote, like dan komen ya.
Selamat membaca.
Maaf ya, Author jarang update.
Karena Author lagi kurang sehat, ditambah lagi akhir-akhir ini banyak acara keluarga.
Semoga kalian tidak pindah kelain hati ya, karena kisah Kairo dan Alira baru saja dimulai.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 83 Episodes
Comments
INA
bru awal udah ada calon pelakor n musuh Alira nich
2022-12-12
0
Bundanya Robby
lah belum pun menjalan kan dh ada calon bibit ..basmi pelakor alira...jangan lemah💪💪💪💪
2022-05-30
0
Tutun Imam
waduuuh baru mau mp udah ada pengganggu siapa tuh,, rese amat
2021-11-24
0