WARNING: ada adegan kekerasan & area *** yang mungkin membuat tidak nyaman.
Selama hidupnya, Abraham berada di balik bayang-bayang adiknya. Bukannya tidak mampu, tapi ia sengaja ditempatkan di situasi yang gelap dan tanpa cahaya. Satu-satunya cahaya yang bisa dirasakannya datang dari seseorang yang tidak pernah ia sangka. Namun belum juga ia menikmatinya, cahaya itu direnggut darinya secara paksa.
Dalam pencariannya, kembali Abraham bertemu seseorang. Tapi sepertinya, takdir belum puas mempermainkannya. Ia terombang-ambing dalam ketidakpastian. Antara rasa cemburu, marah, ketakutan, dendam dan perebutan kekuasan berputar-putar dalam kehidupan mereka. Sampai pada akhirnya ia pun dilepaskan oleh orang yang sangat dicintainya dan lagi-lagi, harus terpuruk dalam jurang kegelapan.
Bisakah Abraham menemukan cahaya kehidupannya lagi? Dikala ia masih berjuang meraih cintanya, satu demi satu masa lalunya mulai terungkap dan mengancam kebahagiaannya.
Note: karya ini dilanjutkan di Des'2024
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon jnxdoe, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Sang Pewaris Kerajaan St. Collins (The Heir Of St. Collins) Komentar