Rumah Di Tengah Sawah
Selama 19 tahun, aku dan keluargaku mendiami rumah ini. Rumah di tengah sawah. Rumah nyaman khas pedesaan, jauh dari hingar bingar kota. Udara sejuk, malam yang tenang membuat aku betah berlama-lama di rumah.
Hingga akhirnya, kejadian-kejadian aneh menimpaku. Semakin lama kehidupanku semakin terusik. Ditambah lagi kisah asmaraku yang tidak semulus pipi Erni, gadis pujaanku. Ah, apa yang sebenarnya terjadi? Semua masih misteri.
Semua akan terbuka dan kalian akan menemukan satu persatu jawaban dari misteri yang ada, jika kalian mengikuti kisahku dari awal sampai akhir . . .
Balas Dendam Sang Mafia (Mencintaimu Atau Membunuhmu)
Reyhan Giovano, seorang mafia tampan, pria yang berusia 29 tahun itu memiliki dendam yang sangat besar kepada seseorang yang sudah memfitnahnya menjadi tersangka pembunuhan.
Di hari yang bahagia untuknya, saat dia akan melamar kekasihnya, dia malah mendapati calon mertuanya mati mengenaskan, membuat hidupnya malah berakhir tragis harus mendekam di balik jeruji besi selama 7 tahun, sehingga kekasihnya begitu sangat membenci Reyhan. Dan dia juga harus kehilangan adik yang sangat dia sayangi.
Karena itu Reyhan tidak akan tinggal diam, setelah dia keluar dari penjara dia akan membuat perhitungan kepada orang-orang yang terlibat pembunuhan terhadap calon mertuanya, dengan memanfaatkan seorang putri dari salah satu musuhnya.
Pria Buta Yang Genius
Angga Perwira adalah pria berusia 19 tahun yang baru lulus sekolah kejuruan. Terlahir dari keluarga yang kurang berada membuat Angga selalu di pandang sebelah mata oleh orang disekitarnya.
Terutama kekasihnya yang bernama Cika. Menjalin hubungan 2 tahun lamanya ternyata tidak membuat Cika menjadi wanita yang tulus kepada Angga. Apalagi setelah Angga menjadi buta akibat berkorban menyelamatkan Cika dari sebuah kecelakaan tragis. Dengan tega Cika memutuskan Angga dan meninggalkan pria itu begitu saja untuk kuliah di jakarta.
Angga yang merasa pengorbanannya tak di anggap pun menjadi dendam. Dengan kebutaannya dia terus belajar ilmu dunia Cyber yang tidak banyak diketahui oleh orang orang.
Hingga empat tahun lamanya, Angga pun berhasil. Angga menuju ke Jakarta guna membalaskan dendam kepada Cika. namun siapa sangka dia malah dipertemukan oleh seorang wanita bernama Rebecca.
Hingga akhirnya Angga dan Rebecca terlibat pernikahan Kontrak untuk menyelesaikan misi mereka berdua.
Coretan Kisah Cinta
Coretan Kisah Cinta Matahari siang menyorot tajam ke halaman SMA Harapan Bangsa, membuat lapangan basket tampak berkilauan. Ratna duduk di bangku taman, jari-jarinya menari-nari di atas layar ponse
1
3
L & J.F
## Kisah Balas Dendam Lexa: Episode 1 - Kembalinya Lexa Di kota Cayaty, di mana gedung-gedung pencakar langit menjulang tinggi dan hiruk pikuk kehidupan kota tak pernah berhenti, terjalin kisah balas
0
1
Terjebak Hutan Ilusi (Tamat)
Hutan Larangan menelan mereka bulat-bulat. Angin berbisik, dingin menusuk tulang, meskipun matahari masih bersinar terang di atas pepohonan yang menjulang tinggi dan rapat. Lima mahasiswa—Arya, ketua
1
2
Cinta Yang Terluka (Tamat)
Mentari senja menyapa SMA Harapan Bangsa, mewarnai langit dengan gradasi jingga dan ungu. Maria, gadis cantik dengan rambut sebahu yang selalu tergerai, berjalan cepat meninggalkan lapangan basket.
0
2