Di terminal kota M
"akhirnya sampai juga,perjalanan yang melelahkan".
suci bergumam sambil turun dari bus
drrt...drrt...drrt
Ponsel suci berdering dan tampil di layar nama sepupunya yang bernama cika
"Hallo!, Kata pertama yg suci ucapkan
"Hallo!! kak suci dimana,aku uda di terminal nih??
"aku baru turun dari bus dan menunggu barangku dulu." kata suci sambil mencari barangnya
"ok aku tunggu di depan ya kak."
"Ok,"
Tidak lama kemudian suci mendapatkan barangnya dan segera bergegas menuju ke parkiran tempat sepupunya menunggu..
"Maaf lama,karena banyak bangat barang penumpang lain."kata suci sesampainya di parkiran
"iya gak apa-apa kok kak,ayo kita pulang!." balas cika Sambil memeluk suci.
Tidak ada pembahasan di dalam mobil hingga sampai di rumah neneknya.
"Assalamualaikum..nek,kami uda pulang!. cika masuk rumah sambil teriak
"Waalaikum salam.. gak usa teriak kayak gitu juga,nenek tadi di dapur..
"aku gak lihat nenek sih makanya teriak..hehehehe
cika memasang wajah yg imut supaya neneknya tidak marah.
"Suci kangen sama nenek,bagaimana kabar nenek dan kakek??Suci memeluk neneknya dan mencium punggung tangan neneknya
"Alhamdulillah baik nak,kakek juga sehat kok."
"Kakek mana nek,kok suci gak lihat??".
"kakekmu lagi mandi sayang,bentar lagi selesai kok.. kmu istirahat aja dulu!!nenek mau lanjut masak.
"iya nek..
Suci masuk ke kamar yg cika tempati,karena mereka memng 1 kamar.. Dalam kamar suci mengambil ponselnya dan menelpon tante Lia.
Tuut..tuuut..tuut..
"Hallo!.Assalamualaikum tante".
"Waalaikum salam syg..kmu sudah sampai?".
"iya tan,ini baru aja sampai dan sekarang uda dalam kamar,badanku rasax sakit semua."
"Namanya juga naik bus nak jadi pasti tidurnya duduk, Ya uda kamu istirahat aja kalau gitu."
"iya tan."
Setelah sambungan teleponnya putus,suci langsung menghubungi ibunya.
Tuut...tuut...tuut..
"Hallo!Assalamualaikum bu..
"Hallo! Waalaikum salam sayang. kamu sudah sampai nak?."
"Iya bu,suci uda sampai..ni lagi istirahat..ibu gimana kabarnya?."
"Alhamdulillah,ibu sehat nak.
oya jadi bagaimana rencana kamu selanjutnya?."
"Ya gitu lah bu,aku akan turuti mau ayah untuk kuliah di tempat yang di tentukan,semoga dengan begitu tidak ada lagi pertengkaran." Suci berbicara dengan nada yang sedih
"Iya nak,ibu mengerti perasaan kamu tp percayalah nak orang tua tidak ada yang menjerumuskan anaknya,semua orang tua mau melihat anaknya sukses jadi kmu belajar yang rajin ya dan capai cita-citamu." Ibu yanti sangat mengerti perasaan anaknya,karena dari SMA memng suci dan ayahnya selalu beda pendapat.
"iya bu,ibu tenang aja pokoknya suci akan membuat semua keluarga bangga,ya uda bu suci mau mandi dulu ya,ibu jaga kesehatan disana."
"Iya nak,kamu juga ya.. Assalamualaikum..
"Waalaikum salam..
setelah selesai menghubungi ibunya,suci bergegas untuk mandi karena tidak lama lagi waktunya untuk sarapan.
"ah..segarnya habis mandi,rasanya semua yang ada dalam otakku menjadi dingin,.saatnya untuk sarapan dulu,perutku dari tadi keroncongan😀😀
Setelah mandi suci menuju meja makan,dan disana sudah ada kakek,nenek dan cika.
"Maaf suci lambat." Suci berjalan dengan santai ke meja makan dan duduk di samping cika
"tidak apa-apa nak,kami ngerti kok kan kamu juga capek..ayo makan dulu."ucap kakek sambil tersenyum ke arah suci..
Skip setelah makan
Sekarang mereka ada di ruang keluarga.
"Suci,kamu yakin ingin kuliah di kampus itu nak?,kakek bertanya dengan ragu karena dia yakin klu sebenarnya cucunya tidak mau kuliah di sana.
"iya kek suci yakin kok."suci menjawab dengan wajah yang lembut..
kayaknya kakek tau deh kalau aku tidak mau kuliah disini..kata suci dalam hatinya.
"kakek berharap kamu bisa betah ya tinggal disini dan bisa mencapai cita-citamu..ya uda kakek pergi dulu ya,kamu istirahat aja!."kakek berdiri meninggalkan yang lainnya di ruang keluarga.
1 minggu kemudian
Alarm ponsel suci berbunyi jam 4.30,dia segera bangun dan membersihkan diri kemudian sholat subuh..setelah sholat subuh suci tak lupa mengaji,itu kebiasaan dia dari SMA.
Jam menunjukkan pukul 05.30,suci keluar kamar dan ke dapur membuat sarapan untuk yg lainnya.
"hmmm..bkin sarapan apa ya??kayaknya nasi goreng aja deh..
Suci sangat semangat membuat nasi goreng buat sarapan keluarganya..setelah sarapan siap,dia menatanya di atas meja dan kembali ke kamar untuk mandi dan siap-siap untuk ke kampus yang akan dia tempati kuliah.
Tidak lama setelah suci ke kamar,nenek ke dapur dan kaget knp bisa sarapan sudah siap sedangkan dia saja baru ke dapur.. Jam 07.00 semua sudah berkumpul di meja makan kecuali suci..
"Suci mana cika??tanya sang nenek
"masih di kamar nek siap-siap,paling bentar lagi turun kok."
"Selamat pagi semua!."Suci menuju meja makan dengan pakaian yang sudah rapi
"kakak mau kemana??cika bertanya karena dia lupa kalau hari ini suci mau daftar kuliah
"Kan hari ini aku mau daftar kuliah.,gimana,aku uda rapi belum?."
"iya kakak uda rapi dan cantik kok..hehehe."
"Sudah ngobrolnya,ayo sarapan!,kakek menyuruh mereka untuk segera makan.
"Nek kok kali ini nenek masak rasax beda ya?"
"Bukan nenek tang masak nak,kayaknya suci deh karena tadi pas nenek ke dapur semua sudah siap..iya kan suci?."
"hehehe..iya suci yang masak..gak enak ya masakan suci??."suci menatap semua dengan ragu.
"ENAK banget!! kata mereka serempak..
"Alhamdulilah kalau kalian suka."
akhirnya yang di takutkan suci tdk jadi kenyataan..
"Besok-besok masakin lagi ya kak😉.! kata cika menggoda sepupunya..
"kamu juga harus bisa masak cika kayak suci,jadi nanti kalau ku sudah berkeluarga,tidak susah lagi.."kata nenek menasehati cika.
"iya nek tenang aja,kan sekarang sudah ada kak suci jadi cika bisa belajar masak dari kak suci...iya kan kak??
"iya nanti aku ajarin kamu masak ya.."
Cika memang anak yang manja,semenjak ibunya meninggal dan ayahnya nikah lagi,dia tinggal dengan kakek dan neneknya..sekarang dia baru SMP.
"kek,nek Suci berangkat dulu ya takutnya macet..suci berjalan menyalami kakek dan neneknya
"Iya nak,hati-hati ya!!."
"Cika juga berangkat ya kek,nek.."
"iya nak,hati-hati ya!!."
setelah sarapan kakek dan nenek suci ke ruang keluarga dan berencana untuk menghubungi ayah suci.
Di kota N
Ayah suci baru selesai sarapan dan melihat ponselnya berbunyi dan tertera nama sang papa
Drrt...drrt...drrt...
"Ngapain ya papa pagi-pagi begini nelpon??ayah suci sempat bingung sebelum mengangkat telepon dari papanya
"Hallo!! Assalamualaikum pa,ada apa papa nelpon pagi-pagi begini?? Malik langsung bertanya ke papanya
"Waalaikum salam!!..kamu tu ya,setiap papa nelpon pasti pertanyaannya begitu,emang gak boleh kalau papa nelpon kamu??
SELAMAT MEMBACA!!..
Besok lanjut lagi ya teman-teman..
like dan komen ya,jika ada yang perlu di perbaiki,komenlah yang bijak..
Nama-nama yang berperan dalam novel ini
Suci Lestari Wiraguna(Suci)
Malik Wiraguna (Ayah suci)
Yanti Prajaksono (ibu suci)
Lia Amalia Prajaksono (tante suci sekaligus adik dari ibunya suci)
Andi Setiawan (Om suci sekaligus suami dari tante lia)
Siti Fatimah (Nenek suci,ibu dari yanti)
Prajaksono Siregar (Kakek suci,ayah dari yanti)
Wiraguna Wirawan(Kakek suci,ayah dari Malik)
Hasna Tridarmi (Nenek suci,ibu dari Malik)
Chika Iskandar Wiraguna(sepupu suci)
Masih banyak pemerannya tapi nanti ya di episode selanjutnya,supaya para teman-teman tidak bingung..
"Sambung besok ya teman-teman,mohon dukungannya agar tambah semngat untuk lanjut,karena dukungan dari kalian sangat berarti,jangan lua like,komen dan vote ya""😊😊😊
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 98 Episodes
Comments
Mudtya Mudtya
Kok horang kaya g naik pesawat ke kota M😅
2022-08-07
0
Kartika
nyimak
2022-03-20
0
💟💟rianti lope 💟💟💟
visualnya dong thor
2021-07-13
0