Cintai Aku Sepenuhnya

Cintai Aku Sepenuhnya

Episode 1 " Kekonyolan Varun"

Bantu dukung author dengan cara like, rate, vote dan komen dibawah yah👍👍. Kritik dan sarannya cantumin juga✌✌

.

...

.

💗💗💗💗💗💗💗💗

.

...

.

Siang itu disebuah kampus terpopuler di Kota besar New Delhi, tampak beberapa Pemuda sedang asyik bermain basket. Mereka tak memperdulikan meski keringat telah membanjiri tubuh mereka.

Shoot terakhir.

*S**hrrooottt* (bola masuk ke keranjang),

Terdengar bunyi tepuk tangan. "Yessss.." soraknya sambil mengepal tangan dan mengayunkannya. Lalu menghampiri ketua tim yang kalah.

"Bagaimana, apa Kau sudah menyerah ?" tanya Max berkacak pinggang.

"Baiklah, Aku mengaku kalah kali ini" jawab Varun sambil melemparkan bola. "Katakan, apa tantanganmu" tanya Pemuda itu lagi.

"Ok.., karena Kau Ketua tim jadi hanya Kau yang akan menerima hukuman. Hukumanmu adalah Kau harus mencium siapapun yang masuk dari pintu itu, bagaimana?" ucap Max sambil menunjuk ke arah pintu masuk lapangan basket.

Varun dan Sidd terkejut mendengarnya, begitu juga dengan yang lainnya. Sidd adalah sahabat dekat Varun ketimbang Max. Karena Sidd selalu ada waktu untuk menemani Varun kemana pun yang dia inginkan.

"Apa Kau sudah gila Max ?" pungkas Sidd.

"Baiklah, dengan senang hati Aku akan melakukannya" ucap Varun dan lagi sambil tersenyum percaya diri. Padahal didalam hati dia sangat gugup.

Varun mulai melangkah perlahan.

"Hei.., jangan lupa tutup matamu" sorak Max terkekeh. Sidd hanya menggelengkan kepala melihat tingkah kedua temannya itu. Walau sebenarnya dia tau, kalau Max hanya ingin mengerjai Varun saja.

Varun berjalan perlahan sambil menutup mata nya. "Yaa tuhan..., mudah-mudahan yang melewati pintu ini wanita cantik, bukan pria atau wanita jadi-jadian" batinnya.

Namun tiba-tiba langkahnya terhenti oleh seseorang. Dari baunya, Varun bisa mencium wangi parfum wanita. Lalu perlahan Varun langsung meraih lengan gadis itu. Si gadis merasa aneh. Saat ia hendak menepis tangan lelaki itu, dengan cepat Varun terlebih dahulu menariknya lebih dekat dan tanpa aba-aba mendaratkan bibirnya. Varun mengecup bibirnya yang ranum.

Gadis itu terbelalak saat merasakan ciuman mendadak dari Varun, hingga tak sengaja ia menjatuhkan map yang dibawanya. Spontan gadis itu mendorong tubuh Varun dengan kuat.

Varun tersentak dan membuka mata nya segera, ia pun tertegun melihat gadis itu. Teman-teman Varun sontak bersorak keras setelah menyaksikannya. Wajah gadis itu memerah, dengan menahan kesal karnea merasa dilecehkan, ia pun melangkah mendekati Varun.

Plaaaaakkkk

Sebuah tamparan mendarat dipipi Varun. Suasana hening seketika.

"Dasar Kau.., tidak tahu malu.." Maki gadis itu. Dengan menahan kekesalannya, dia pun pergi meninggalkan Varun yang masih terpaku.

"Varunnn.., Kau baik-baik saja ?" tanya Sidd. Varun hanya terpaku diam sambil mengelus pipinya yabg terasa panas.

"Varuunnn.. Heiii.." panggil Sidd lagi sambil mengguncang tubuh Varun.

Varun pun tersentak dan langsung tersenyum. "Iya.. im okey" jawab Varun.

"Siapa wanita tadi, Aku belum pernah melihatnya" ujar Sidd mengerutkan dahinya.

"Siapa pun dia yang penting Aku sudah merasakan bibirnya hahaaaa..." ucap Varun terkekeh dan berlari kecil meninggalkan lapangan.

"Heiii.., tunggu Aku," sorat Sidd menyusul sahabatnya itu.

.

...

.

🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁

.

...

.

Beberapa hari kemudian

"Perhatian semuanya.." seru Tn. Boman pada semua mahasiswanya. "Hari ini akan ada mahasiswi baru, dia pindahan dari X University, kebetulan dia mengambil jurusan yanh sama dengan kalian. Nona silahkan masuk" ucap dosen berkumis tebal itu memanggil peserta didik barunya.

Tap..tap..tap

Pandangan semua kelas tertuju pada sumber suara. Lalu tampak seorang wanita masuk dengan salwar berwarna pink dengan rambut panjang terurai.

Semua mata pun tertuju padanya. Sidd menepuk bahu Varun yang sedang sibuk sendiri.

"Apa-apan Kau ini ?" cetus Varun tak memperhatikan ke depan kelas.

"Kau lihat kesana, bukankah dia gadis yang waktu itu" pungkas Sidd.

Varun beralih pandang, ia tertegun kembali saat melihat gadis itu. Lelaki itu menumpukan kepalanya diatas tangannya. Dan tiba-tiba dia pun merasakan ada angin yang menerpa wajah dan rambut wanita itu. Didalam hayalannya, gadis cantik itu tampak melemparkan senyuman termanis ke arahnya.

Namun tak berapa lama.

"Hei..., Varunn. (masih diam dan tersenyum) VARUUUNNN..," teriak dosen itu keras hingga mengejutkan Varun dan membuyarkan lamunannya.

"Iii-iiiya Pak," celetuk Varun tergagap.

"Kau melamun, apa yang Kau pikirkan?" ujar Tn. Boman mengerutkan dahinya.

"Bb-bukan apa-apa, maaf Pak" ucap Varun melunak. Ia pun menjadi salah tingkah saat tahu kalau gadis itu sudah duduk disamping Sidd.

Gadis itu tampak cuek, tidak memperdulikan Varun yang curi-curi pandang ke arahnya.

.

...

.

💘💘💘💘💘💘💘💘

.

...

.

VARUN KHANNA

Terpopuler

Comments

Sanusi

Sanusi

siiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii

2022-08-23

1

yuliashafira14

yuliashafira14

Hadir

2020-10-12

0

Naiindy Aurelia

Naiindy Aurelia

Aku mampir kesini thor

2020-10-07

0

lihat semua
Episodes
1 Episode 1 " Kekonyolan Varun"
2 Episode 2 " Taruhan Kedua "
3 Episode 3 "Pernyataan Cinta Varun"
4 Episode 4 "Ny. Tara"
5 Episode 5 " Murung "
6 Episode 6 "Bertemu carmer"
7 Episode 7 "Janji Cinta Kita"
8 Episode 8 "Penyerangan"
9 Episode 9 "Rencana Pernikahan"
10 Episode 10 "Kedatangan Ny. Tara"
11 Episode 11 "Dilema Alia"
12 Episode 12 "Bertemu Diam-diam"
13 Episode 13 "Ingatan Masa Lalu"
14 Episode 14 "Menyelamatkan Alia Lagi"
15 Episode 15 "Rencana Pernikahan"
16 Episode 16 "Restu Ibu"
17 Episode 17 "Kedatangan Keluarga Varun"
18 Episode 18 "Ny. Varun Khanna"
19 Episode 19 "Ritual menjelang Pernikahan"
20 Episode 20 "Hari Pernikahan"
21 Episode 21 "Penghinaan"
22 Episode 22 "Pernikahan Tak diduga"
23 Episode 23 "Penjelasan yang Percuma"
24 Episode 24 "Permintaan Maaf"
25 Episode 25 "Dia adalah Istriku"
26 Episode 26 "Depresi Varun"
27 Episode 27 "Ancaman"
28 Episode 28 "Air Mandi"
29 Episode 29 "Kau mengacuhkanku"
30 Episode 30 "SAREE"
31 Episode 31 "Dilecehkan"
32 Episode 32 (Dalam proses revisi)
33 Episode 33 (Dalam proses revisi)
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
Episodes

Updated 51 Episodes

1
Episode 1 " Kekonyolan Varun"
2
Episode 2 " Taruhan Kedua "
3
Episode 3 "Pernyataan Cinta Varun"
4
Episode 4 "Ny. Tara"
5
Episode 5 " Murung "
6
Episode 6 "Bertemu carmer"
7
Episode 7 "Janji Cinta Kita"
8
Episode 8 "Penyerangan"
9
Episode 9 "Rencana Pernikahan"
10
Episode 10 "Kedatangan Ny. Tara"
11
Episode 11 "Dilema Alia"
12
Episode 12 "Bertemu Diam-diam"
13
Episode 13 "Ingatan Masa Lalu"
14
Episode 14 "Menyelamatkan Alia Lagi"
15
Episode 15 "Rencana Pernikahan"
16
Episode 16 "Restu Ibu"
17
Episode 17 "Kedatangan Keluarga Varun"
18
Episode 18 "Ny. Varun Khanna"
19
Episode 19 "Ritual menjelang Pernikahan"
20
Episode 20 "Hari Pernikahan"
21
Episode 21 "Penghinaan"
22
Episode 22 "Pernikahan Tak diduga"
23
Episode 23 "Penjelasan yang Percuma"
24
Episode 24 "Permintaan Maaf"
25
Episode 25 "Dia adalah Istriku"
26
Episode 26 "Depresi Varun"
27
Episode 27 "Ancaman"
28
Episode 28 "Air Mandi"
29
Episode 29 "Kau mengacuhkanku"
30
Episode 30 "SAREE"
31
Episode 31 "Dilecehkan"
32
Episode 32 (Dalam proses revisi)
33
Episode 33 (Dalam proses revisi)
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!