Zodiak

Ketua
Ketua
haloo semua
Ketua
Ketua
sekarang adalah episode pertama kita
author cewek
author cewek
dan kami mengambil tema zodiak
author cowok
author cowok
kita juga merangkum sifat - sifat juga mitos adanya zodiak tersebut
Ketua
Ketua
kita mulai saja ya
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author cewek
author cewek
1. Aries (21 Maret - 19 April) Simbol Aries berasal dari tokoh mitologi domba jantan berbulu emas yang dapat terbang, yaitu Chrysomallus. Peri Awan Nephele mengirimnya untuk menyelamatkan kedua anaknya, Phrixus dan Helle, yang akan dikurbankan kepada para Dewa. Lambang tanduk emas pada Aries adalah simbol dari domba tersebut. Ketika menyelamatkan kedua anak Peri Awan Nephele, salah satunya jatuh dan meninggal. Merasa bersalah, ia terbang ke Surga untuk mengurbankan dirinya sendiri kepada para Dewa. Atas jasanya inilah, Chrysomallus mendapat sebuah tempat di para bintang sebagai konstelasi Aries oleh Zeus. 2. Taurus (20 April - 20 Mei) Banteng jantan adalah simbol Taurus. Banteng melambangkan Dewa Zeus yang kuat dan hebat, serta senang mengubah-ubah dirinya sendiri. Menurut mitologi Yunani, banteng ini sebenarnya adalah Dewa Zeus, yang katanya memang hobi mengubah-ngubah diri. Europa, seorang putri dari wilayah Phoenicia di Timur Tengah, menarik perhatian Zeus. Zeus menampakkan dirinya dalam bentuk banteng putih yang mengagumkan untuk menarik hati Europa. Europa tertarik dan menaiki banteng tersebut. Mereka pergi melintasi samudra ke sebuah wilayah di Yunani Kuno. Namun di sana Zeus mengubah dirinya lagi menyerupai elang lalu memperkosa Europa. Atas tindakan dan perselingkuhan tersebut, Zeus meletakkan lambang banteng di antara para bintang-bintang Taurus. 3. Gemini (21 Mei - 20 Juni) Gemini disimbolkan dengan dua anak kembar. Asalnya dari tokoh mitologi Yunani, Castor dan Pollux. Mereka adalah kakak beradik kembar, anak dari Leda dengan ayah yang berbeda. Ayah Castor adalah Tyndarus, seorang raja dari Sparta, sedangkan ayah Pollux adalah Dewa Zeus. Sebagai darah daging Zeus, Pollux abadi. Hubungan Castor dan Pollux sangat erat. Mereka tampan dan sama-sama senang berpetualang. Menjadi dewasa, Castor dikenal sebagai penunggang kuda yang hebat, dan Pollux dikenal sebagai seseorang dengan kekuatan yang luar biasa. Di sebuah perang, Castor gugur. Pollux putus asa dan meminta Zeus untuk mencabut keabadiannya agar ia bisa meninggal. Namun Zeus menolaknya. Zeus membuat mereka berdua bersama selamanya sebagai konstelasi bintang kembar, yaitu Gemini. 4. Cancer (21 Juni - 22 Juli) Cerita tentang Cancer berasal dari kisah Hercules (Heracles) yang ditugaskan untuk membunuh Lernaean Hydra, seekor ular air dengan ratusan kepala. Hera, istri Zeus yang juga salah satu musuk Hercules, memerintahkan seekor kepiting raksasa untuk turut membantu Hydra melawan Hercules. Kepiting raksasa tersebut sempat berhasil membuat Hercules kesakitan luar biasa dengan capitnya, namun Hercules berhasil menghancurkan sang kepiting. Meskipun sang kepiting kalah, Hera tetap merasa bangga terhadapnya dan memberikan tempat di kalangan bintang sebagai Cancer. 5. Leo (23 Juli - 22 Agustus) Singa sebagai simbol zodiak Leo juga berasal dari kisah Hercules. Singa Nemean adalah rintangan pertama Hercules. Singa ini berbulu emas dan memiliki kulit yang tidak dapat ditembus oleh senjata apapun. Hercules berhasil membunuh singa Nemea dengan melemparkan potongan kayu ke arah tenggorokannya dan ia mati tersedak. Digunakannya cakar singa untuk merobek kulit singa tersebut, kemudian bulu-bulu singa digunakannya sebagai pakaiannya untuk melindungi dalam perang selanjutnya. Pertarungan yang megah itu membuat Zeus menyediakan tempat kepada singa Nemea di rasi bintang untuk konstelasi Leo. 6. Virgo (23 Agustus - 22 September) Asal mula zodiak Virgo dimulai dari kisah Pandora, wanita yang diciptakan oleh Dewa Keterampilan Hephaestus. Pandora membuka kotak terlarang sehingga seluruh kejahatan turun ke dunia, termasuk kematian. Hal tersebut membuat semua Dewa yang ada di bumi kembali ke surga agar terhindar dari kejahatan-kejahatan itu. Simbol wanita perawan pada zodiak Virgo melambangkan kesucian, kepolosan, dan kemurnian Dewi Astraea, Dewi yang paling terakhir kembali ke surga. Astraea diberikan tempat di rasi bintang sebagai bentuk peringatan dari hilangnya kesucian, kepolosan, dan kemurnian di bumi. Baca Juga: Keren! 5 Zodiak Ini Punya Karier Cemerlang pada Bulan Oktober 2020 7. Libra (23 September - 22 Oktober) Sesuai lambangnya, Libra melambangkan keadilan dan kebenaran. Kisahnya tentang Dewi Keadilan Themis. Dewi Themis adalah ibu dari Dewi Astraea dan letak mereka berdua saling berdampingan pada konstelasi rasi bintang. Simbol Libra mengingatkan bahwa keadilan dan kebenaran adalah bagian yang sangat penting dalam kehidupan dan tidak boleh terlupakan. 8. Scorpio (23 Oktober - 21 November) Kisah mitologi tentang kesombongan Orion sebagai pria tertampan dan tertinggi yang pernah ada. Orion dengan lantang mengatakan bahwa dirinya dapat mengalahkan semua makhluk di bumi. Kesombongannya membuat Dewi Bumi Gaia mengirim seekor kalajengking untuk mengalahkan Orion. Orion mati tersengat racun kalajengking.vKemenangan kalajengking membuat Gaia menempatkan kalajengking tersebut di konstelasi bintang sebagai Scorpio. 9. Sagitarius (22 November - 21 Desember) Zodiak Sagitarius berasal dari tokoh mitologi sebuah makhluk setengah kuda atau Chiron. Dalam sebuah perkelahian, Hercules menghindar dari panah beracun lawan dan menyebabkan panah itu mengenai kaki Chiron. Chiron adalah anak Poseidon dan memiliki keabadian. Ia abadi namun harus merasakan sakit yang luar biasa. Dalam perjalanannya dengan Hercules, mereka bertemu dengan Prometheus, pencipta umat manusia namun harus terkurung. Chiron bersedia menggantikan posisi Prometheus yang terkurung agar Prometheus dapat terbebas. Keputusannya itu membuat Zeus menempatkan Chiron di konstelasi bintang sebagai zodiak Sagitarius. 10. Capricorn (22 Desember - 19 Januari) Cerita tentang Carpicorn berawal dari Dewa bernama Pan. Suatu hari ia melompat ke air karena menghindar dari monster Phyton. Ketika melompat, Pan mengubah dirinya menjadi hewan. Di permukaan air, badannya berupa kambing dan yang di dalam air berupa ikan. Itulah sebabnya terkadang simbol Carpicorn berupa kambing jantan berjanggut ditambahkan dengan ekor. 11. Aquarius (20 Januari - 18 Februari Aquarius melambangkan seseorang yang menuangkan air dari kendi. Kisah ini tentang Ganymedes, pangeran yang sangat tampan. Zeus mengubah dirinya menjadi elang dan menculik Ganymedes ke Olympus. Zeus menugaskan dirinya untuk menjadi juru minum pribadinya, sebuah jabatan yang cukup tinggi. Lambat laun, Ganymedes merasa muak dan menuangkan seluruh air, ambrosia, dan anggur yang ada, sehingga terjadi hujan tak berkesudahan di bumi dan terjadilah air bah. Melihat hal itu, Zeus menyadari tindakannya yang jahat kepada Ganymedes. Akhirnya, ia memberikan sebuah tempat di rasi bintang sebagai zodiak Aquarius. 12. Pisces (19 Febuari - 20 Maret) Simbol dari zodiak Pisces adalah dua ikan yang berenang berlawanan arah. Ketika itu Typhon (monster paling besar dan paling mengerikan) mendeklarasikan peperangan kepada semua Dewa Olympus. Seluruh Dewa menyamarkan diri untuk menyerang Typhon. Dewi Cinta dan Kecantikan Aphrodite dan Eros, anaknya, menyelam ke kedalaman laut dan mengambil 2 ekor ikan. Typhon berhasil dikalahkan. Semua dewa kembali ke bentuk asalnya. Aphrodite dan anaknya merasa berterima kasih atas ikan yang sudah meminjamkan bentuk mereka. Ia lalu memberikan tempat kepada ikan di rasi bintang sebagai zodiak Pisces, zodiak terakhir dalam mitologi Zodiak Yunani.
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author cewek
author cewek
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
author cowok
author cowok
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
1. Sifat Zodiak Capricorn (21 Desember – 19 Januari) Lambang: Kambing Elemen: Tanah Planet Saturnus Batu: Onyx, Amber Mineral: Timah Warna: Cokelat Angka Keberuntungan: 1, 12, 19, 25, 37, 46 Aroma Kebertuntungan: Madu-maduan, Tulip Bunga Keberutungan: Lumut, Tumbuhan Ivy Dari sifat 12 zodiak lengkap, zodiak yang ada diurutan pertama adalah zodiak Capricorn. Zodiak yang melambangkan kambing amaltheus ini merupakan zodiak yang sangat mengutakan kesuksesan, terutama soal pekerjaan atau karir. Sehingga, ia pun sangat ambisius dalam mencapai hal yang diinginkan, hingga ia harus mengeluarkan semua kebijaksanaan dalam bekerja, tak melepas tanggung jawab, dan keseriusan dalam belajar. Namun, dibalik kegigihannya yang merupakan sifat baik dari Capricorn, ia juga memiliki sifat yang buruk, yakni suka memandang negatif. Beberapa sifat negatif Capricorn adalah mereka selalu terpaksa, membebani, takut untuk menghadapi rintangan dan hambatan, kurang adanya rasa simpati, terlalu khawatir, dan memiliki pemikiran yang umumnya sempit. 2. Sifat Zodiak Aquarius (20 Januari-18 Februari) Lambang: Pembawa Air Elemen: Udara Planet: Uranus Batu: Amethyst Mineral: Uranium Warna: Biru Langit Nomor Keberuntungan: 8, 14, 29, 35, 40, 47 Aroma Keberuntungan: Lavender, Lemon, Kayu Pinus Bunga keberuntungan: Bunga Narsis, Bunga Pansy Melambangkan gelombang air yang memiliki alur, pemilik salah satu sifat 12 zodiak lengkap yakni Aquarius ini ternyata sangat tertarik dengan dunia petualangan. Mereka pun sangat memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, berjiwa kemanusiaan, gerak cepat, progesif, hingga mampu memberikan manfaat untuk orang yang ada disekitarnya. Akan tetapi, ternyata ada juga sifat yang membuat Aquarius menjadi seseorang yang tak mengasyikkan, yakni karena memiliki sifat buruk seperti suka membantah, pemberontak, tidak konsisten, tidak bisa diharapkan, malas berpikir. Namun, meski begitu Aquarius termasuk dalam golongan zodiak yang stabil dan memiliki ketahanan yang cukup baik. 3. Sifat Zodiak Pisces (19 Februari-20 Maret) Lambang: Dua Ekor Ikan Elemen: Air Planet: Neptunus Batu: Giok dan Zambrud Mineral: Timah Warna: Biru Laut Nomor Keberuntungan: 9, 13, 27, 32, 39, 45 Aroma Keberuntungan: Apel, Melati, Lily, Vanilla Bunga Keberuntungan: Sedap Malam. teratai, Lily Pisces merupakan salah satu dari 12 sifat zodiak lengkap yang akan dibahas selanjutnya. Secara umum, Pisces merupakan zodiak yang memiliki sifat manja dan penuh dengan cinta. Mereka selelu memperlihatkan kepercayaan, kesepahaman, puitis, penyuka musik, setia, penghibur, dan pantang menyerah. Namun, Pisces ternyata juga memiliki sifat yang membuatnya menjadi merasa bingung, sering merasa bersalah, mudah kecewa, khawatir yang berlebih, risau, hingga mudah menjadi sasaran penipuan. Sifat yang kadang mudah mengalami perubahan dari kebalikan baik dan buruk, membuat Pisces masuk dalam kategori variabel, sehingga zodiak ini bisa dibilang fleksibel. 4. Sifat Zodiak Aries (21 Maret-20 April) Lambang: Domba Elemen: Api Planet: Mars Batu: Amethyst, Berlian Mineral: Metal Warna: Merah Nomor Keberuntungan: 2, 5, 11, 34, 47 Aroma Keberuntungan: Lada Hitam, Cengkeh, Ketumbar, Kemenyan, Jahe Bunga Keberuntungan: Bunga Daisy Ulasan selanjutnya adalah Aries, dimana dari sifat 12 zodiak lengkap ini, Aries dikenal sebagai seseorang yang melambangkan keberanian. Tidak hanya itu, mereka juga memiliki keyakinan diri yang tinggi, inisiatif, mengutamakan tindakan, memiliki pertahanan diri, pejuang, dan pecinta juga. (Baca juga: Karakter Zodiak Aries dan 5 Pekerjaan yang Cocok) Namun, ada kalanya Aries juga memiliki sifat yang negatif yakni seperti terlalu pemikir, agak kasar, sombong, agresif, melakukan pekerjaan yang tidak diselesaikan dengan sempurna, hingga memiliki kelemahan. Di sini, zodiak Aries termasuk dalam kategori kardinal, atau yang dimaksud zodiak yang aktif. 5. Sifat Zodiak Taurus (21 April-20 Mei) Lambang: Sapi Elemen: Tanah Planet: Venus Batu: Emerald Mineral: Tembaga Warna: Hijau Nomor Keberuntungan: 12, 19, 23, 33, 39, 41 Aroma Keberuntungan: Aroma Madu, Mawar, Lily, Kayu Oak Bunga Keberuntungan: Bunga Daisy, Violet Dari sifat 12 zodiak lengkap, Taurus adalah zodiak yang akan dibahas selanjutnya. Sifat umum Taurus adalah sangat mengutamakan kekayaannya, sehingga ia pun gemar berpelesiran, memiliki rasa loyalitas yang tinggi, murah rezeki, hingga memiliki rasa ketabahan yang besar. Meski demikian, ada kalanya Taurus juga bersikap terlalu mengekang, keras hati, dan sering terjebak dalam pikiran yang buntu. Mungkin hal tersebut masuk dalam sifat buruk dari Taurus, sehingga zodiak ini termasuk dalam kategori tetap atau bisa juga stabil, dalam urusan ketabahan, daya tahan, hingga kesempurnaan. 6. Sifat Zodiak Gemini (21 Mei-20 Juni) Lambang: Anak Kembar Elemen: Udara Planet: Merkuri Batu: Agate (akik) Mineral: Air Raksa Warna: Kuning Nomor Keberuntungan: 4, 11, 26, 31, 38, 49 Aroma Keberuntungan: Bunga Lavender, Bunga Lily, Peppermint Bunga Keberuntungan: Bunga Lily, Pakis Bagi kamu yang lahir di antara tanggal tersebut, berarti kamu bisa dikatakan bernaung di bawah zodiak Gemini. Dari sifat 12 zodiak lengkap, Gemini condong memiliki sifat yang aktif, dimana ia sangat terampil dalam hal berkomunikasi, cerdas, multi talenta, senang bepergian, hingga mudah akrab dengan orang lain. Namun, jika dilihat dari sifat buruknya, Gemini juga kerap menjadi seseorang yang suka bersikap kekanak-kanakan, bermuka dua, gugup, berbicara omong kosong, suka berpura-pura, hingga bersikap hanya sekejap saja. Untuk kategori, Gemini masuk dalam zodiak yang variabel, karena ia termasuk orang yang kreatif meski tidak terlalu praktis. 7. Sifat Zodiak Cancer (21 Juni-20 Juli) Lambang: Kepiting Elemen: Air Planet: Bulan Batu: Mutiara, Opal Mineral: Perak Warna: Putih, Kuning Nomor Keberuntungan: 5, 7, 16, 23, 28, 41 Aroma Keberuntungan: Bunga Melati, Lemon, Mawar, Lily, Kismis Bunga Keberuntungan: Bunga Lily, Mawar Putih Dari sifat 12 zodiak lengkap, Cancer merupakan salah satu zodiak yang memiliki sifat baik berupa keramahan, rasa simpati yang tinggi, pelindung yang baik, senang dengan kehidupan rumah tangga, memiliki rasa kesabaran yang besar, jujur, dan cerdas. Namun, Cancer juga memiliki sifat buruk, di antaranya adalah suka bersikap kekanak-kanakan, suka berpura-pura, terlalu memaksakan sesuatu, hingga tidak suka dengan hal-hal yang berbau perpisahan. Cancer juga masuk dalam kategori kardinal, yakni sebagai zodiak yang aktif. Karena di sini, Cancer dianggap baik untuk memulai seiap proyek baru. 8. Sifat Zodiak Leo (21 Juli-21 Agustus) Lambang: Singa Elemen: Api Planet: Matahari Batu: Ruby Mineral: Emas Warna: Oranye Nomor Keberuntungan: 6, 14, 19, 26, 39, 42 Aroma Keberuntungan: Jahe, Jeruk Nipis, Jeruk, Rempah-rempah Bunga Keberuntungan: Bunga Matahari, Mawar Merah, Bunga Apiun Melambangkan singa, Leo bisa dibilang merupakan zodiak yang memiliki sifat yang amat menonjol dari 12 sifat zodiak lengkap. Seperti lambangnya, Leo sangat menggambarkan kemegahan, kepemimpinan, murah hati, penuh cinta, ramah, memiliki aura kagungan, keberanian, hingga berbakat dalam hal menghibur. (Baca juga: Karakter Zodiak Cancer dan Ramalan 2020) Namun, dibalik itu, Leo ternyata juga memiliki beberapa sifat buruk. Mulai dari suka memperlihatkan kekuasaan, mengejar kemewahan, memiliki ego yang tinggi, banyak bicara, hingga suka pamer. Untuk kategori, Leo masuk kualifikasi tetap, di mana ia akan baik untuk memastikan sesuatu berjalan dengan lancar atau berhasil. 9. Sifat Zodiak Virgo (22 Agustus-22 September) Lambang: Putri Cantik Elemen: Tanah Planet: Merkurius Batu: Safir Mineral: Air Raksa Warna: Biru Nomor Keberuntungan: 4, 7, 16, 25, 31, 43 Aroma Keberuntungan: Kayu Oak, Lemon, Madu, Pohon Saru, Adas Bunga Keberuntungan: Bunga Lavender, Bunga Azalea Dari sifat 12 zodiak lengkap, salah satunya ada zodiak Virgo. Zodiak yang mengutamakan kesehatan, Virgo juga sangat berkonsentrasi dan disiplin. Tidak hanya itu, Virgo juga suka bekerja, selalu ingin memberikan hasil kerja yang sempurna, praktis, siap melayani, hingga komperehensif.
Ketua
Ketua
sekian dulu ya
author cowok
author cowok
jangan lupa tinggalkan jejak dengan komentar ya
author cewek
author cewek
jangan lupa like juga ya
author senior
author senior
jadikan favorit juga
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
author senior
author senior
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Ketua
Ketua
NovelToon
Terpopuler

Comments

Bintang Ray234🌸🌸

Bintang Ray234🌸🌸

Virgo, berelemen tanah warna biru? Hmm ad beberapa bener cuma sdikit beda elemen ama warna doang, dari byak buku yang ku baca dan dri kata keluarga virgo itu elemen api dengan warna merah dan biru tpi ok lah santuy, mangat terus thor jangan terlalu lelah serta istirahat yang cukup ya kaka Author💪💪🌸🌸👍👍

2023-07-01

0

syina chan

syina chan

ini zodiak bulan ap

2023-05-24

0

syina chan

syina chan

ini zidiak ap

2023-05-24

0

lihat semua
Episodes
1 perkenalkan
2 Zodiak
3 Boku no hero
4 idola anime Boku no hero
5 demon slayer : kimitsu no yaib
6 tiga bintang
7 attack on Titan
8 Levi and Eren
9 Doraemon
10 Radha Krishna
11 Ansatsu Kyoushitsu TV
12 Mr Love: Queen's Choice
13 langit malam
14 boyband
15 tanpa judul ?
16 Mystic messenger
17 Naruto
18 manisnya cinta pertama
19 Darling in the franxx
20 Srikandi
21 Inuyasha
22 Sesshomaru
23 haikyuu
24 Yashahime: Princess Half-Demon
25 Tokyo Ghoul
26 Queen
27 simbi house
28 sahabat
29 yokai
30 horimiya
31 strong girl
32 para Husbu
33 para waifu
34 Kimi no nawa
35 jibaku shounen hanako kun
36 jujutsu kaisen
37 Two white hair
38 wallpaper aesthetic
39 satsuriku no tenshi
40 tensei shitara slime datta ken
41 plunderer
42 majo no tabi tabi
43 dororo
44 plastic memories
45 hataru saibou
46 free
47 gotoubun no hanayome
48 gangster
49 sk8 the infinity
50 saiki kusuo no ψ nan
51 hyouka
52 owari no seraph
53 wallpaper ungu pastel
54 sugar Daddy
55 angel beats
56 anime cewek modren
57 Eren Mikasa
58 anime cewek tomboy
59 galaxy
60 gauken babysister
61 baby haikyuu
62 spesial hari Kartini
63 militer
64 mafia
65 blue bird
66 wedding
67 another
68 kartun
69 alam
70 bad girl
71 pemandangan
72 Tokyo revenge
73 Sano manjiro
74 anime couple pisah
75 pendiri Tokyo manji
76 bongou stray dogs
77 dazai
78 rengoku kyoujurou
79 The king's Avatar
80 the king
81 iruma - kun
82 Saint Seiya
83 07 - ghost
84 -
85 kembar
86 anime sad
87 blue exorcist
88 baji Keisuke
89 Hunter x Hunter
90 fate series
91 spesial tujuh belas Agustus
92 detektif Conan
93 anime Kawai
94 mood
95 vanitas no carte
96 kimetsu no yaiba couple
97 kepala beda dimensi Husbu
98 kepala beda dimensi waifu
99 izana kurokawa
100 cosplay husbu
101 cosplay waifu
102 the promised neverland
103 narusaku cewek
104 narusaku cewek
105 Luck Voltia
106 saturiku no tensi
107 tonikaku kawaii
108 oreshura
109 sankarea
110 lady ciel
111 Ansatsu Kyoushitsu TV
112 cogan
113 natsume yuujinchou
114 cogan vampir
115 Husbu x oc
116 jujutsu kaisen
117 hijab
118 trio bonten
Episodes

Updated 118 Episodes

1
perkenalkan
2
Zodiak
3
Boku no hero
4
idola anime Boku no hero
5
demon slayer : kimitsu no yaib
6
tiga bintang
7
attack on Titan
8
Levi and Eren
9
Doraemon
10
Radha Krishna
11
Ansatsu Kyoushitsu TV
12
Mr Love: Queen's Choice
13
langit malam
14
boyband
15
tanpa judul ?
16
Mystic messenger
17
Naruto
18
manisnya cinta pertama
19
Darling in the franxx
20
Srikandi
21
Inuyasha
22
Sesshomaru
23
haikyuu
24
Yashahime: Princess Half-Demon
25
Tokyo Ghoul
26
Queen
27
simbi house
28
sahabat
29
yokai
30
horimiya
31
strong girl
32
para Husbu
33
para waifu
34
Kimi no nawa
35
jibaku shounen hanako kun
36
jujutsu kaisen
37
Two white hair
38
wallpaper aesthetic
39
satsuriku no tenshi
40
tensei shitara slime datta ken
41
plunderer
42
majo no tabi tabi
43
dororo
44
plastic memories
45
hataru saibou
46
free
47
gotoubun no hanayome
48
gangster
49
sk8 the infinity
50
saiki kusuo no ψ nan
51
hyouka
52
owari no seraph
53
wallpaper ungu pastel
54
sugar Daddy
55
angel beats
56
anime cewek modren
57
Eren Mikasa
58
anime cewek tomboy
59
galaxy
60
gauken babysister
61
baby haikyuu
62
spesial hari Kartini
63
militer
64
mafia
65
blue bird
66
wedding
67
another
68
kartun
69
alam
70
bad girl
71
pemandangan
72
Tokyo revenge
73
Sano manjiro
74
anime couple pisah
75
pendiri Tokyo manji
76
bongou stray dogs
77
dazai
78
rengoku kyoujurou
79
The king's Avatar
80
the king
81
iruma - kun
82
Saint Seiya
83
07 - ghost
84
-
85
kembar
86
anime sad
87
blue exorcist
88
baji Keisuke
89
Hunter x Hunter
90
fate series
91
spesial tujuh belas Agustus
92
detektif Conan
93
anime Kawai
94
mood
95
vanitas no carte
96
kimetsu no yaiba couple
97
kepala beda dimensi Husbu
98
kepala beda dimensi waifu
99
izana kurokawa
100
cosplay husbu
101
cosplay waifu
102
the promised neverland
103
narusaku cewek
104
narusaku cewek
105
Luck Voltia
106
saturiku no tensi
107
tonikaku kawaii
108
oreshura
109
sankarea
110
lady ciel
111
Ansatsu Kyoushitsu TV
112
cogan
113
natsume yuujinchou
114
cogan vampir
115
Husbu x oc
116
jujutsu kaisen
117
hijab
118
trio bonten

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!