waktu berlalu begitu cepat hari di tunggu- tunggu pun sudah tiba besok adalah hari pernikahan aisyah dan rizky .
mungkin bagi aisyah ini bukan pertama kali karna sebelumnya aisyah sudah pernah mau menikah tapi tuhan berkehendak lain tuhan mengambil calon suaminya di saat pernikahannya membuat hati aisyah hancur .
di kamar aisyah berdiri di dekat jendela sambil merasakan angin malam entah apa yang di pikirkannya membuat aisyah begitu gelisah.
tut..tut..tut..
suara telpon berdering.
" hallo ??
" hallo assalamualaikum,
" walaikum salam,
" aisyah,, kamu kau tega sama aku dan husna kamu mau menikah besok tapi tidak beri kabar apapun pada kita.
apa aku bukan sahabatmu lagi ?
"bukan gitu, ya ampun kalian ini kau begitu. kalian adalah sahabat ku sahabat terbaik ku.
maaf, kalau aku belum sempat beri tahu !
ya..karna pernikahan ini juga mendadak waktu bapak sakit dan aku pulang ke bandung bapak tiba- tiba saja bilang dan nyuruh aku menikah, kita di jodohkan
sebulan yang lalu.
lagian pernikahan ini juga mendadak dan tidak banyak tamu di undang hanya keluarga saja .
" terus.....?? aku dan husna bukan keluarga?
" bukan begitu elsa ,,
" pokoknya aku dan husna akan datang besok masa, sahabat nya nikah kita gak datang .
" iya..iya.. kalian datang saja aku seneng kok, kalau kalian datang. tapi,, gimana butik lancar- lancar sajakan ?
" udah, kamu tenang butik aman terkendali malahan setiap hari ramai pembeli , buat besok aku tutup dulu kan mau kenikahan kamu
.
" ya..ya..
" ya udah sudah dulu nya , sudah malam lagian aku harus siap siap buat besok.
" ya udah, aku juga mau tidur
" ciee,, calon pengantin udah gak sabar besok nya ? hehe..
" apaan sih, udah ah sana tidur
" kok, malah ngambek !! eh, gimana calon suami mu yang sekarang ganteng, tampan ? cerita dong.. "rajuk elsa dengan manja
" udah ya.. ini sudah malam besok kalian juga pasti lihat.
dahh... assalamualaikum..
" eh ,, eh,, kok di tutup.( tut..tut..tut..)
aisyah masih merenung sambil menatap bintang di langit
" ya allah, besok pernikahan ku semoga pernikahan ini berjalan dengan baik semoga aku bisa membahagiakan bapak dan ibu . walau pernikahan kami tidak ada ikatan cinta.
besok pun tiba , para tamu undangan sudah berdatangan dan duduk di kursi masing- masing keluarga mempelai pria sudah datang rikzy beserta keluarganya .
serah terima pun berjalan lancar waktu nya ijab kabul . rizky pun dengan lantang membaca ijab kabul .
" saya terima nikah nya aisyah permana putri binti surya permana dengan mas kawin tersebut di bayar tunai." .
" gimana sah ??,
alhamdulillah sah,, " semua tamu undangan bertepuk tangan .
akhirnya aisyah yang di tunggu- tunggu datang dengan gaun kebaya putih membuat aisyah cantik di gandeng okeh kedua kakak ipar nya . semua tamu undangan pun terpana melihat kecantikan aisyah.
aisyah pun duduk di dekat rizky merekapun saling memakaikan cincin. aisyah mencium tangan rizky dan rizky mencium kening aisyah.
pernikahan pun berjalan dengan lancar .
semua tamu undangan terlihat senang begitupun dengan keluarga aisyah dan rizky.
" aduh,, ". elsa meringis kesakitan karna ada seorang lelaki menabraknya.
" ah,, maaf saya tidak sengaja
" ya ampun... cakep sekali nih cowok " elsa berbicara dalam hati .
ya,, gapapa mas lain kali hati - hati ya mas.
" ya,, maaf .
saya permisi dulu.
" itu cowok jutek amat, sudah nabrak eh,, pergi gitu aja. " ketus elsa.
" hey,, ngapain bengong?? husna mengagetkan elsa di belakang.
" siapa yang bengong, orang gue tadi di tabrak orang cowok cakep sih! tapi jutek dingin banget.
" jangan jangan naksir lo ya ??
ya.. siapa tau jodoh . haha ( ledek husna),
" apaan sih, yaudah yuk kita samperin aisyah.
" aisyah...
" owww... kalian sudah datang makasih nya sudah datang.
" selamat nya aisyah,, akhirnya berjalan dengan lancar semoga kamu bahagia nya?,
" makasih,, kalian sahabat terbaik gue.
" ini suami loh ?,
" iya kenalin,, mas ini elsa dan husna mereka sahabat saya.
" salam " rizky sambil bersalaman dan tersenyum.
waktu menunjukan pukul 15.00 hari sudah sore acara pernikahanpun selsai , para tamu sudah pada pulang .
begitupun dengan keluarga mempelai.
papa dan mama rizky kembali pulang ke jakarta. sedangkan rizky bermalam di rumah aisyah karna besok mereka akan pulang ke jakarta begitupun aisyah dia akan di bawa suaminya langsung ke jakarta.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 165 Episodes
Comments