Pria Egois Ku
Pengenalan karakter dan cerita
Syakila Rahayu
Dia adalah seorang gadis cantik, supel, serta baik hati. Dia adalah anak satu-satunya.
Ibunya meninggal saat melahikannya. Dan beberapa tahun kemudian ayahnya menikah lagi dan di karuniai dua anak perempuan yang bernama Nadia Amelia dan Lia Ayunda.
Kila pun sering mendapatkan perlakuan yang buruk dari ibu tiri serta kedua adik tirinya. Sedangkan ayahnya selalu membela kedua adik tirinya dengan selalu mengatakan “ seorang kakak harus mengalah kepada adik-adiknya”.
Suatu hari kila mendapatkan beasiswa untuk berkuliah di Amerika, tanpa berpikir panjang ia pun meminta izin kepada ayahnya untuk bisa berkuliah disana. Namun ibu tirinya mengetahui hal tersebut dan melarangnya untuk kuliah di luar negeri karena akan memerlukan biaya yang mahal.
Setelah memohon dan berlutut kepada ayahnya, akhirnya pun dia di izinkan untuk brkuliah di Amerika, namun ibu tirinya memberikan syarat bahwa ia tidak boleh meminta uang sepeserpun kepada ayahnya untuk kebutuhan hidupnya disana.
Dikeesokan harinya ia langsung pergi ke Amerika dengan uang seadanya, tanpa meminta uang sepeserpun dari ayah ataupun ibu tirinya.
Henry Prahadian
Seorang pembisnis muda tampan yang sukses hingga ke mancanegara, sekarang dia menetap dan tinggal di Amerika demi mengembangkan perusahaannya menjadi lebih besar lagi.
Dia adalah laki-laki yang diganduringan banyak wanita yang mencoba untuk merayu dan mendekatinya, namun hatinya yang telah tertutup dan selalu memandang wanita hanyalah mainan serta tak berarti apapun.
Suatu hari ia dan seketarisnya menuju sebuah hotel terkenal yang ada di Amerika untuk membicarakan masalah bisnis dengan koleganya. Setelah sampai di hotel ia dan sekretarisnya langsung menuju ruangan VVIP ynag telah di reserved sebelumnya.
Setelah masuk kerungan itu telah menunggu seorang pria ynag adalah kolega dari Henry, mereka pun mulai membicarakan tentang proyek yang akan mereka bangun, sebuah mall yang super mewah dan megah yang di perkirakan akan menjadi mall terbesar di Amerika.
Dilain tempat kila yang telah berkerja paruh waktu sebagai pelayan di hotel tersebut hendak masuk keruangan yang terdapat Henry dan kolega bersama pelayan lainnnya untuk membawakan minuman serta makanan yang merka pesan sebelumnya.
Namun tanpa terduga ketika salah satu pelayan tidak sengaja menjatuhkan dan menumpahkan minuman yang hendak di hidangkan hingga membesahi surat perjanjian yang telah di tanda tangani oleh Henry yang membuat koleganya sangat marah dan geram terhadap pelayan tersebut.
Dengan wajah yang merah padam kolega Henry yang bernama Hans tersebut sangat geram, dan marah atas apa yang telah dilakukan oleh pelayan tersebut. Tanpa berfikir panjang dan dengan nada suara yang berapi api ia pun mencaci maki pelayan tersebut dengan kata-kata yang kasar.
“ apa kau tidak bisa kerja hah? Kenpa orang cerobaoh seperti mu bisa bekerja sebagai pelayan disini ?”
“ Maafkan saya tuan saya benar-benar tidak sengaja. Saya akan segerakan membersikannya tuan.”
“ maaf kau bilang, hah? Tak ada kata maaf untuk mu.” Tangan Hans yang hendak berayun untuk menampar pelayan tersebut.
Namun dengan singgap di tangkis tamparan itu oleh Kila yang sejak tadi hanya memperhatikan semua kejadian tersebut.
“ Tuan, teman saya telah meminta maaf kepada anda dan mengakui kesalahannya serta hendak membersikan tumapahan air tersebut. Apakah anda tidak keterlaluan dan kasar ingin menamparnya. Dia adalah seorang perempuan tuan, apakah anda tidak malu menampar seorang perempuan ?”. Hardik Kila kepada Hans yang telah sangat geram dengan kelakuan Hans .
“ aku keterlaluan ? berani sekali kau berkata seperti itu kepada ku. Aku ini adalah tamu di sini dan tamu adalah raja. Kau itu cuma pelayan disini. Lancing sekali bibirmu itu.”
Tanpa disadari oleh mereka semua Henry yang sejak tadi masih duduk di posisinya dan hanya memperhatikan saja sangat salut atas keberanian kila yang membela temannya.
Beberapa saat kemudian datanglah Manager hotel yang di panggil oleh salah satu pelayan yang ada di sana tadi. Dengan langkah tergesa manager hotel itu datang.
“ Selamat malam tuan-tuan, saya adalah Alex Manager di hotel ini. Kalo saya boleh tau apa yang telah terjadi disini tuan ?” bertanya dengan kata yang sesopan mungkin untuk tidak menambah kekacauan yang ada.
“ kau lihat ini apa yang telah di lakukan pelayang mu yang tak tau diri ini. Dia telah menumpahkan minuman dan mengenai dokumen ku. Dan dengan beraninya dia masih berani untuk mengharidikku. Apa begini caramu mu mendidikan semua bawahanmu, hah?.” Dengan nada yang masih berapi api ia meluapkan emosinya.
“ Maaf tuan, saya selaku Manager di hotel ini akan bertanggung jawan atas apa yang telah bawahan saya lakukan. Untuk mengurangi rasa bersalah saya. Makanan dan minuman tuan-tua tidak perlu di bayar tuan.”
Semakin marah dan murka atas apa yang telah dikatakan Manger hotel Hans pun berkata. “ Apa kau piker aku tak bisa membayar msemua makannan disini, hah? Dan bisa melupakan masaklah ini dengan mudah, hah?”
“ Tuan manager kami telah meminta maaf kepada tuan……” belum siap kila mengatakan sesuatu perkatakannya di potong oleh laki-laki yang sejak tadi hanya memperhatiakan kejadian tersebut, ya siapa lagi kalo bukan Henry.
“ Tuan Hans, sudah lah itu hanya sebuah dokumen anda bisa datang ke kantor saya dan saya akan menandatanganinya nanti masalah ini tidak perlu di perbesar.”
“ tapi tuan Henry,…
“ Leo, ayo kita pulang “
“ Baik tuan “ mereka pun berlalu begitu saja pergi meninggalkan ruanghan tersebut.
kisah akan segera di mulai 😁
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 132 Episodes
Comments
Yani Cuhayanih
Sinopsis nya berebet lansung ke Amerika semoga kila gk lulus kuliah dlm satu malam .aku suka suka....
2023-01-04
0
Nyonya Harahap_81
"suatu hari Kila mendapatkan beasiswa untuk berkuliah ke Amerika."
halunya kebangetan nih authornya, ntar gila loh. 🤣
2020-10-08
3
Fatimah Az-zahrah
Mampir juga yuk dinovel TAKDIR CINTAKU ❤️
Ditunggu kehadirannya di karyaku🤗🤗
2020-08-01
1