"Hanya masalah urutan."

Hari ini pun Kei bangun dan bersiap untuk pergi ke sekolah, dan tidak lupa untuk melihat cermin sebelum berangkat
Kei
Kei
Hari ini pun aku perfect
Kei tersenyum melihat dirinya di cermin
Kei
Kei
Kalau se-perfect ini... Jadi suka juga wajar sih
Kei
Kei
Tapi apa boleh buat, yang kusukai kan aku
Narsis? Iya, itulah dirinya
Kei
Kei
I love you Kei💕
Kei melempar ciuman ke cermin lalu berangkat ke sekolah.
Sesampainya di sekolah
Kei
Kei
Hari ini aku datang terlalu pagi ya
Arthur
Arthur
Pagi Kei
Kei
Kei
(Hah... Dia lagi...)
Kei
Kei
Pagi
Arthur
Arthur
Tidak biasanya kau datang pagi
Kei
Kei
Lalu kenapa? Kau mau protes? Ha?
Kei
Kei
Aku datang pagi atau tidak ya bukan urusanmu
Ucap Kei dengan nada seperti preman
Arthur
Arthur
Uwaahh ganasnya~
Kei duduk di bangkunya
Hening
Itulah yang terjadi sekarang
Arthur
Arthur
....
Kei
Kei
(Sungguh aku ingin pindah tempat duduk...)
Kei
Kei
(Duduk di sini membuatku tidak nyaman)
Di tengah keheningan itu, seseorang datang
Michael
Michael
Pagi~
Michael
Michael
Arthur kau sudah mengerjakan tugas matematika?
Michael, teman Arthur
Michael duduk di samping Arthur sambil tersenyum
Arthur
Arthur
Sudah
Michael
Michael
Wahai Arthur teman yang paling baik
Arthur
Arthur
Jangan bilang kau bermain game lagi semalaman dan lupa kalau hari ini ada tugas?
Michael
Michael
Hehehe
Michael
Michael
Wahai temanku tersayang, maukah engkau membagikan jawaba--
Kei
Kei
Eh yang benar saja? Sungguh bagaimana ada manusia sepertimu?
Kei menoleh dan memotong pembicaraan mereka dengan tatapan seolah tidak percaya ada manusia seperti Michael
Kei
Kei
Kau menyontek? Padahal masih ada waktu, dan matematika kan jam pelajaran ke 5 setelah istirahat kedua
Michael
Michael
Ssst
Michael
Michael
Nona narsis diam saja deh
Arthur
Arthur
Uhm... Yang dikatakan Kei itu benar sih
Arthur
Arthur
Semangat, Michael
Michael
Michael
Arthuurrr
Kei
Kei
Menyedihkan
Setelah itu kelas mulai ramai
Bel masuk berbunyi dan pelajaran dimulai
Guru
Guru
Pagi semua
Guru
Guru
Saya sudah menyiapkan kotak berisi nomor absen
Guru
Guru
Hari ini kita akan ulangan
Murid
Murid
Ehhhhhhh
Guru
Guru
Tenang, hanya 1 soal
Guru
Guru
Saya akan mengundi dan yang absennya disebut akan mengerjakan soal di depan, soalnya akan diundi oleh siswa yang absennya disebut tadi
Murid
Murid
Asal absennya tidak terundi aman berarti
Murid
Murid
Iya, semoga absenku tidak terundi
Guru
Guru
Apa yang kalian katakan? Kan ulangan, seluruh murid tentu saja akan maju
Guru
Guru
Hanya masalah urutan
Kei
Kei
Pak!
Kei mengangkat tangan
Guru
Guru
Ya, ada apa Kei?
Kei
Kei
Bukannya akan membuang-buang waktu kalau mengerjakan di papan tulis?
Kei
Kei
Kalau jam pelajarannya habis sebelum semuanya mengerjakan berarti yang belum mengerjakan tidak dapat nilai dong?
Selena
Selena
Benar juga sih
Guru
Guru
....
Guru
Guru
Saya tidak terpikirkan hal itu...
Kei
Kei
Eh?
Selena
Selena
Eh?
Michael
Michael
Eh?
Arthur
Arthur
Eh?
Guru
Guru
Baiklah hari ini ulangan seperti biasanya
Guru
Guru
Karena soalnya tidak jadi dibagi per orang, semuanya mengerjakan soal 30
Murid
Murid
Ehhhhhh
Guru
Guru
(Padahal sepertinya seru melihat murid satu per satu mengerjakan di papan tulis...)
Ulangan pun dimulai

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!