4. Lepaskan

tidak terasa waktu sudah satu minggu, Nadia pulang ke kawasan apartemennya, saat ia memarkirkan mobilnya ia menabrak mobil seseorang dan terkejut. dengan cepat ia keluar dari mobilnya dan melihat itu, Nadia melihat mobil itu penyok.

"maaf tuan, saya tidak sengaja.." Nadia terkejut saat seseorang yang keluar dari mobilnya adalah seseorang yang ia kenali.

"kamu!" ucap Nadia, dan pria itu yang tak lain adalah Kara. Kara melihat mobilnya yang ditabrak oleh Nadia.

"apa kau sengaja!"

"hei tuan tidak usah berteriak padaku ya, aku sudah bilang aku tidak sengaja." mereka saling memandang dengan perasaan kesal.

dengan kesal Nadia meninggalkan Kara, begitu juga dengan Kara. mereka menaiki lift yang sama, Nadia merasa bingung dengan itu.

"kenapa kau tidak menekan lantainya?" tanya Nadia, Kara hanya diam.

"dasar, tidak tahu sopan santun!" ucap Nadia lirih tapi didengar oleh Kara.

"hei nona, aku sangat sopan kepadamu, jika aku tidak sopan aku akan menyentuhmu disini!" Nadia sangat kesal dengan perkataan Kara.

setelah lift terbuka Nadia keluar dan Kara mengikuti dari belakang, Nadia sangat kesal ia pun berbalik. saat terbalik jarak antara Kara dan dia sangat dekat, karena itu saat Nadia berbalik menabrak tubuh Kara hingga terhempas ke belakang. Kara yang terkejut menangkap Nadia dalam pelukannya, beberapa menit mereka saling memandang.

"lepas! lepaskan aku tuan arogan! akh..." Kara menjatuhkan tubuh Nadia.

"apa.. apa yang kamu lakukan..." Nadia memegangi bokongnya yang terasa sakit.

"nona kau sendiri yang bilang meminta untuk dilepaskan, jadi aku lepaskan!" Kara melewati Nadia dan berlalu pergi masuk dalam apartemennya, Nadia terkejut apartemen Kara tepat didepan kamar apartemennya.

didalam apartemen Nadia, Nadia masih memegangi bokongnya yang terasa sakit. Nadia berjalan kearah kamar mandi, beberapa menit kemudian terlihat dirinya sudah rapi dengan dress ringan dan rambutnya yang basah saat ia mandi. Nadia bercermin dan memakai polesan yang natural, saat asik bercermin Nadia melihat bulan yang sangat cantik, iapun berjalan kearah balkon untuk melihat bulan itu.

"kamu sangat cantik bulan, apa kau sedang tersenyum kearahku.." gumam Nadia lirih, ia tersenyum merasakan cahaya bulan menyinarinya.

secara bersamaan...

didalam apartemen Kara, Kara sedang berada dalam kamar mandi. Kara menenangkan pikirannya dengan mandi air dingin, Kara merindukan Angel. Kara keluar dari kamar mandi menuju ke arah balkon, ia memandangi bulan yang tampak indah. Kara mengingat surat Angel, jika dirinya merindukan Angel, ia harus melihat bulan dan merasakan bulan tersenyum kearahnya.

"Angel.. aku merindukanmu.." gumam Kara menutup matanya.

****

Kara sudah memakai pakaian rapi dan lebih terlihat formal, begitu juga dengan Nadia yang terlihat cantik dengan mini dresnya. mereka sama sama keluar dari dalam apartemen mereka dan saling bertemu saat menutup pintu. Nadia memandangi Kara dengan sinis, begitu juga dengan Kara memandangnya dengan sinis pula.

"apa yang kau lihat?" ketus Nadia, mendapat tatapan sinis Kara tapi dalam hati Nadia Kara tetap terlihat tampan.

"apa aku yang melihatmu, bukankah kau yang melihatku?" Nadia menyadari perkataan Kara, iapun melangkah pergi begitu juga dengan Kara, lagi lagi mereka menaiki lift yang sama.

"hei aku dulu yang masuk, setelah itu kau!" ucap Kara, dengan cepat Nadia menarik lengan Kara.

"tidak, kau harus mengalah aku saja dulu!" ucap Nadia tidak kalah, mereka saling tarik dan akhirnya mereka terjatuh dan masuk bersama dalam lift.

Kara dan Nadia tetap diam selama lift berjalan hingga tujuan mereka, Kara melihat kearah dinding sebelah kanan dan Nadia melihat kearah dinding sebelah kiri. ditengah tengah mereka terdapat seorang laki laki yang menatap mereka bingung, seakan akan pria itu menjadi pemisah bagi mereka.

saat mereka bejalan keluar lift Nadia mendapat telfon dari seseorang, dan mendapat tugas darurat.

"halo... iya.. apa!.. oke saya segera kesana, kalian siapkan saja ruang operasinya." Nadia berlari dengan cepat kearah mobilnya, Kara hanya melihat Nadia berlalu pergi.

saat Kara ingin masuk kedalam mobilnya, Kara mendapat telfon dan bertuliskan nama Reno disana, Kara pun mengangkat telfon itu.

"halo ada apa?... apa!.. Oke oke aku akan kerumah sakit sekarang!" dengan cepat Kara melajukan mobilnya meninggalkan parkiran apartemen itu..

Terpopuler

Comments

Lisa Sasmiati

Lisa Sasmiati

witing tresno jalaran Soko kulino.....lanjut thor

2021-07-19

0

🌼 Pisces Boy's 🦋

🌼 Pisces Boy's 🦋

ketemu lagi... jodoh emg gak kemana

2021-01-12

0

🅺ɪོᴋᴏ❦⃟ ⃟ ࿐

🅺ɪོᴋᴏ❦⃟ ⃟ ࿐

memang jodoh gak akan kemana

2020-07-20

0

lihat semua
Episodes
1 1. KR
2 2. Dokter Nadia
3 3. Kesal
4 4. Lepaskan
5 5. Takdir
6 6. Es, Batu
7 7. Marah
8 8. Tersenyum
9 9. Kamu!
10 10. kamu lagi!
11 11. Dia ini
12 12. Perjodohan
13 13. Perjodohan 2
14 14. Calon
15 15. Lebih cepat, lebih baik
16 16. surat kontrak
17 17. Pertunangan
18 18. es krim
19 19. Hari pernikahan
20 20. kejailan Kara
21 21. Imut sekali
22 22. pesta
23 23. menunggu kamu
24 24. ciuman itu
25 25. khawatir
26 26. merindukannya.
27 27. mencintainya
28 28. mencintainya 2
29 29. pantaskah
30 30. terima kasih
31 31. istriku
32 32. jatuh cinta padamu
33 33. bercanda
34 34. kebencian
35 35. malam yang indah
36 36. Kara hentikan!
37 37. ditakdirkan
38 38. kesal sekali
39 39. kebakaran
40 40. pernikahan
41 41. Bahagia
42 42. Bulan madu
43 43. ular
44 44. ular 2
45 45. positif
46 46. positif 2
47 47. kebencian Risa
48 48. Anak kita
49 49. aku ingin bahagia
50 50. selamat ulang tahun Kara
51 51. beri aku cinta
52 52. pergi!
53 53. Risa
54 54. Risa 2
55 55. ucapan David
56 56. menjauhiku
57 57. Vano/Nadia
58 58. maaf
59 59. harus sehat
60 60. karakter baru
61 61. dua adek
62 62. tengah malam
63 63. bayi kita
64 64. bayi kita 2
65 65. bersedih
66 66. liburan
67 67. kehidupan baru
68 68. cemburu
69 69. cemburu 2
70 70. tolong!!!
71 71. syarat
72 72. syarat 2
73 73. kesalah pahaman
74 74. Naira
75 75. selalu mencintaimu
76 76. merasa
77 77. kembali
78 78. sentuhan
79 79. merindukan
80 80. Vano
81 81. papa
82 82. pulang
83 83. pulang 2
84 84. papa Naira
85 85. Amelia
86 86. tentu saja
87 87. akan kulakukan
88 88. sekali lagi
89 89. flashback
90 90. flashback 2
91 91. flashback off
92 92. bagus!!
93 93. (END)
94 94. Extra Part 1
95 95. Extra Part 2
96 96. Extra Part 3
97 97. Extra Part 4
98 98. Extra Part 5
99 99. Janji Adnan.
100 100. Adnan dan Naira
101 Naira Putri.
102 Sekretaris.
103 Pekerjaan.
104 Do You Remember?
105 Halo semuanya ....
106 kisah baruu.
107 LOVE STORY OF TWINS
Episodes

Updated 107 Episodes

1
1. KR
2
2. Dokter Nadia
3
3. Kesal
4
4. Lepaskan
5
5. Takdir
6
6. Es, Batu
7
7. Marah
8
8. Tersenyum
9
9. Kamu!
10
10. kamu lagi!
11
11. Dia ini
12
12. Perjodohan
13
13. Perjodohan 2
14
14. Calon
15
15. Lebih cepat, lebih baik
16
16. surat kontrak
17
17. Pertunangan
18
18. es krim
19
19. Hari pernikahan
20
20. kejailan Kara
21
21. Imut sekali
22
22. pesta
23
23. menunggu kamu
24
24. ciuman itu
25
25. khawatir
26
26. merindukannya.
27
27. mencintainya
28
28. mencintainya 2
29
29. pantaskah
30
30. terima kasih
31
31. istriku
32
32. jatuh cinta padamu
33
33. bercanda
34
34. kebencian
35
35. malam yang indah
36
36. Kara hentikan!
37
37. ditakdirkan
38
38. kesal sekali
39
39. kebakaran
40
40. pernikahan
41
41. Bahagia
42
42. Bulan madu
43
43. ular
44
44. ular 2
45
45. positif
46
46. positif 2
47
47. kebencian Risa
48
48. Anak kita
49
49. aku ingin bahagia
50
50. selamat ulang tahun Kara
51
51. beri aku cinta
52
52. pergi!
53
53. Risa
54
54. Risa 2
55
55. ucapan David
56
56. menjauhiku
57
57. Vano/Nadia
58
58. maaf
59
59. harus sehat
60
60. karakter baru
61
61. dua adek
62
62. tengah malam
63
63. bayi kita
64
64. bayi kita 2
65
65. bersedih
66
66. liburan
67
67. kehidupan baru
68
68. cemburu
69
69. cemburu 2
70
70. tolong!!!
71
71. syarat
72
72. syarat 2
73
73. kesalah pahaman
74
74. Naira
75
75. selalu mencintaimu
76
76. merasa
77
77. kembali
78
78. sentuhan
79
79. merindukan
80
80. Vano
81
81. papa
82
82. pulang
83
83. pulang 2
84
84. papa Naira
85
85. Amelia
86
86. tentu saja
87
87. akan kulakukan
88
88. sekali lagi
89
89. flashback
90
90. flashback 2
91
91. flashback off
92
92. bagus!!
93
93. (END)
94
94. Extra Part 1
95
95. Extra Part 2
96
96. Extra Part 3
97
97. Extra Part 4
98
98. Extra Part 5
99
99. Janji Adnan.
100
100. Adnan dan Naira
101
Naira Putri.
102
Sekretaris.
103
Pekerjaan.
104
Do You Remember?
105
Halo semuanya ....
106
kisah baruu.
107
LOVE STORY OF TWINS

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!