Maaf Dariku, Yang Telah Pergi.
Antara kita.
Di pintu masuk soul society
Rangiku Matsumoto
Aku ada waktu luang hari, hitsugaya taicho berbaik hati hati hari ini~
Gin Ichimaru
Aku sedang sibuk... namun baiklah, ayo ke tempat biasa?
Rangiku Matsumoto
Baiklah!
Mereka ke tempat mereka biasa menghabiskan waktu bersama.
Rangiku Matsumoto
Seperti biasa, disini nyaman.
”apa lagi jika bersamamu, Rangiku.
Gin Ichimaru
Besok aku ada misi ke hueco mundo, mungkin tak akan kembali cukup lama.
Rangiku Matsumoto
Hueco mundo? Siapa yang mengirim mu?
Gin Ichimaru
ah... Kakek sialan itu,
Rangiku Matsumoto
Hush, mana boleh bicara begitu? Baiklah, aku menunggumu.
Gin Ichimaru
Aku harap begitu.
Berminggu-minggu kemudian, Gin tak kunjung kembali. Sudah 6 minggu Gin berlalu.
Malaikat maut
BUKAKAN GERBANG!! ICHIMARU TAICHO & AIZEN TAICHO SUDAH KEMBALI !!
Karena mendengar hal ini, Rangiku berlari ke gerbang masuk soul society.
Gin Ichimaru
...Melelahkan.
Rangiku berlari kearah Gin dengan wajah yang menantikan.
Aizen Sosuke
Wah, aku gabisa menganggu. Semua Malaikat Maut disini, bubar.
Malaikat Maut lainnya pergi, hanya tersisa Gin dan Rangiku.
Rangiku Matsumoto
Selama kamu ngga ada banyak yang mau aku ceritakan, kamu tahu...
Gin Ichimaru
Maaf, maaf. Sekarang bagaimana kabarmu?
Rangiku Matsumoto
Lelah...
Rangiku Matsumoto
Hitsugaya Taicho menggila karena kekesalannya sendiri, tapi yang kena imbas semua Regu Divisi 10!
Rangiku Matsumoto
Bahkan aku juga malah-
Gin Ichimaru
Hush... Cerita pelan pelan ya? Aku mendengarkan, kok.
Rangiku Matsumoto
Iya iya...
Gin Ichimaru
Besok Ada libur tahunan kan? Mau coba ke dunia manusia? Seperti kencan? Yah agak berlebihan jika dibilang begitu.
Rangiku Matsumoto
Kencan..? Boleh juga, Baiklah!
Gin Ichimaru
Katanya didunia manusia sedang Turun salju, kamu bawa pakaian tebal ya?
Rangiku Matsumoto
Iya iya, kamu juga~
Kebesokan harinya, mereka pergi kedunia manusia atas izin kapten ke-1.
Rangiku Matsumoto
Disini memang menyenangkan ya, dan aku selalu suka salju~ sayangnya jarang salju di soul society...
Gin Ichimaru
Iya, syukurlah kamu menyukainya.
Gin Ichimaru
...Rangiku, bagaimana jika aku berbuat kesalahan fatal?
Rangiku Matsumoto
Kesalahan fatal? Apa maksudnya?
Rangiku Matsumoto
Ya... Jika kamu membahayakan nyawa seseorang, aku bakal marah denganmu. Jika hal lain, aku bingung memberi jawaban apa.
Gin Ichimaru
... Baiklah, maafkan aku.
Rangiku Matsumoto
? Dasar Aneh~
Comments