Chapter 3

Pagi tiba begitu cepat, matahari sudah memancarkan cahayanya sejak tadi. Tapi perempuan bernama Ruby itu masih terlelap dalam tidurnya.
KRINGG!! KRINGG!!!
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Eughhh... [ Mematikan alarm ]
Ruby duduk, mata nya masih tertutup berusaha mengumpulkan nyawa yang seperti ogah untuk masuk ke tubuh gadis itu. Tapi tiba-tiba saja ia teringat apa yang terjadi di bar tadi malam.
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
[ Memegang bibir ]
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Bodo amat [ Turun dari kasur ]
Ruby bersiap-siap untuk kuliah, pukul 10 ada kelas, tapi kepala nya masih terasa pusing karena pengaruh alkohol yang ia minum.
_
Ruang Makan
Pelayan
Pelayan
[ Menghidangkan makanan untuk Ruby ]
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Kakak di mana?
Pelayan
Pelayan
Tuan Zerga sudah berangkat ke kantor nona
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Oooh
Pelayan
Pelayan
Tadi tuan menitipkan pada saya untuk membuat kan nona air madu
Pelayan
Pelayan
Nona ingin minum sekarang?
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
[ Mengangguk ]
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
( Sok sok an kaya gak perduli )
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
( Gue tau lo juga suka sama gue )
Bagi Ruby semua yang Zerga lakukan untuk diri nya adalah karena rasa suka. Bukan karena kasih sayang kakak terhadap adeknya.
Tapi bukan salah nya juga ia bisa menaruh perasaan pada seseorang yang berstatus kakaknya. Sejak kecil Ruby tidak mendapatkan peran ayah dan ibu, hanya Zerga yang selalu merawat dan mengurus Ruby. Hingga perasaan itu muncul, yang mungkin menurut sebagian orang itu salah, menaruh perasaan pada kakak sendiri? Haha, apa kamu sehat? Tapi Ruby ya Ruby, tidak perduli apa kata orang lain. Di mata Ruby, Zerga bukan kakaknya, dan dia tidak akan pernah menganggap Zerga sebagai kakaknya.
_
Ruby berjalan melewati lorong fakultas nya, tapi semua mata orang-orang di sana tertuju pada nya, menatap tidak suka ke arah Ruby.
Stella Region
Stella Region
Masih belum putus urat malu lo?
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
[ Berhenti ]
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Maksud lo apa?
Stella Region
Stella Region
Haha, gue kalau jadi lo malu banget sih Ruby
Stella Region
Stella Region
Di gadang-gadang sebagai mahasiswi terpintar seangkatan, eh ternyata malah jual beli nilai🤭
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Heh maksud lo apa anj! [ Mendorong Bahu Stella ]
Stella Region
Stella Region
Dih, biasa aja dong. Panik ya lo sifat busuk lo kebongkar?
Stella Region
Stella Region
Haha, siap² deh lo di Drop Out dari kampus!
Stella pergi dengan tawa jahatnya, Ruby berdiri dengan wajah kebingungan tidak mengerti, pasal nya ia tidak melakukan hal itu. Orang tidak beradap mana yang memfitnahnya seperti itu.
Mahasiswi
Mahasiswi
Ruby, dekan minta lo ke ruangan nya sekarang
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
( Apaan sih, gue gak ada beli nilai anjir )
Mau tidak mau Ruby harus segera menemui ruang dekan, jual beli nilai bukan masalah sepele, jika ketahuan hukuman teringannya adalah mengulang semester depan. Dan terberatnya tentu saja Drop Out.
Tok! Tok!
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
[ Masuk ke dalam ]
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Permisi pak
Dekan
Dekan
Silakan duduk
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
[ Duduk berhadapan dengan Dekan ]
Dekan
Dekan
Ruby, saya dengar kamu terlibat jual beli nilai, apa itu benar?
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Enggak pak, saya gak pernah jual beli nilai
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Lagi pula ngapain saya repot-repot beli nilai, nilai saya udah tinggi juga
Dekan
Dekan
Tapi ada buktinya Ruby, transaksi mu dengan dosen ini. Mau mengelak bagaimana lagi?
Dekan menunjukkan nama dosen tersebut, membuat kening Ruby mengkerut.
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Pak, saya aja gak pernah dengar nama dosen ini pak, saya pasti di fitnah
Dekan
Dekan
Kamu jangan mengelak lagi, jelas-jelas ini nama kamu, bahkan ada tanda tanganmu juga
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Ini bisa aja di rekayasa
Dekan
Dekan
Kamu tahu sanksi untuk mahasiswa atau mahasiswi yang terlibat jual beli nilai?
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Jangan di Drop Out pak, saya kan gak salah
Dekan
Dekan
Keputusan akhirnya setelah saya membicarakan masalah ini dengan orang tua mu
Dekan
Dekan
Panggil mereka ke sini sekarang
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Ayah sama bunda saya lagi di luar kota pak
Dekan
Dekan
Yasudah, wali kamu entah paman tante, kakak atau siapapun itu
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
( Haduhh, kalau gue minta dia datang gue pasti bisa di marahin entar )
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
( Tapi kalau enggak ini Dekan pasti telfon ayah atau gak bunda, kalau mereka tau bisa lebih gawat lagi )
Dekan
Dekan
Bagaimana Ruby?
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
Iya Pak, saya telfon kakak saya dulu
Ruby Sheffield
Ruby Sheffield
( Matilah gue... )
.・゜゜・.・゜゜・
Episodes

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!