4. bertengkar lagi

setelah selesai berbincang dengan gojo, toge pun memutuskan untuk menyusul y/n yang sudah pergi lebih dulu ke TKP sejak tadi
saat toge sampai, alangkah terkejutnya ia ketika menemukan y/n yang sedang bertarung dengan roh kutukan tingkat 1
y/n bisa menggunakan energi kutukan dan mengubah nya menjadi senjata untuk jarak pertarungan jarak dekat, menengah maupun jarak jauh, dan hebatnya lagi y/n bisa menguasai seluruh nya
Inumaki Toge
Inumaki Toge
//terbelalak karena terkejut
Inumaki Toge
Inumaki Toge
(sehebat inikah dia? pantas saja dia bilang dia bisa melakukan semua ini sendiri)
saat toge sedang kagum dengan kemampuan y/n dan y/n sedang fokus dengan roh kutukan yang ia lawan itu, tiba tiba saja tanpa sengaja ia tersandung
Inumaki Toge
Inumaki Toge
//menangkap y/n dengan cepat
karena aksi toge itu membuat mata y/n dan toge bertemu dan saling tatap
Inumaki Toge
Inumaki Toge
(cantik.... ku harap waktu ini terhenti...)
Okottsu y/n
Okottsu y/n
(kenapa dia terlihat tampan jika begini...)
Okottsu y/n
Okottsu y/n
//tersadar dan segera menjauh dari toge
Okottsu y/n
Okottsu y/n
maaf...
Inumaki Toge
Inumaki Toge
tidak apa apa
roh kutukan itu menyerang mereka dengan brutal
pertarungan sudah berjalan selama tiga puluh menit lama nya dan roh kutukan itu sudah mulai kewalahan melawan y/n dan toge
akhirnya y/n dan toge pun memenangkan pertarungan itu
Okottsu y/n
Okottsu y/n
terimakasih atas bantuannya...
Inumaki Toge
Inumaki Toge
sudah kewajiban ku
Gojo Satoru
Gojo Satoru
iki iji sidih cikip //muncul tiba tiba dan berbicara dengan nada mengejek
Okottsu y/n
Okottsu y/n
cih!
Gojo Satoru
Gojo Satoru
dasar! kalau tidak ada inumaki-kun kau sudah mati dimakan roh kutukan itu tadi
Inumaki Toge
Inumaki Toge
sejak kapan kau disini?
Gojo Satoru
Gojo Satoru
sesaat setelah kau meninggalkan ku dan menyusul si gadis liar ini
Okottsu y/n
Okottsu y/n
siapa yang kau sebut gadis liar itu?? dasar albino
Gojo Satoru
Gojo Satoru
aku benar kok, kau itu liar!!
Okottsu y/n
Okottsu y/n
albino!!
Gojo Satoru
Gojo Satoru
gadis liar!!
Inumaki Toge
Inumaki Toge
argh!!! cukup cukup!!! kepalaku sakit mendengar kalian bertengkar!!!
Inumaki Toge
Inumaki Toge
uhuk //batuk darah
Okottsu y/n
Okottsu y/n
inumaki-san!!! kau tidak apa?
Inumaki Toge
Inumaki Toge
ah ini efek karena memakai kekuatan ku tadi, ini tidak akan lama kok tenang saja
Okottsu y/n
Okottsu y/n
oh begitu
Gojo Satoru
Gojo Satoru
tunggu! "inumaki-san" katanya?? oi gadis liar, kau bahkan memanggil suami mu dengan nama marga nya??
Okottsu y/n
Okottsu y/n
memang kenapa?! masalah untuk mu?!!
Inumaki Toge
Inumaki Toge
//sudah pusing dengan pertengkaran y/n dan gojo
bersambung
.
.
.
jangan lupa tinggalkan jejak
Terpopuler

Comments

~`|•Ran_

~`|•Ran_

gak tau mau ngomong apa gak ada ide untuk ngetik sudah karna terlalu uwow

2023-09-21

2

Sukma sintia

Sukma sintia

jantung aman ...jantung aman...

2023-07-09

6

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!