Terjerat Cinta Kakak Posesif
Episode 10
Rapat yang sempat tertunda pagi tadi, kini kembali di selenggarakan pada sore hari.
Jika kalian berfikir bahwa Sean akan membiarkan Kei pulang bersama Tasya, apalagi sendiri, maka itu tidak mungkin.
Sean tentu membawa Keisha untuk ikut ke dalam ruang rapat bersamanya. Ia bahkan tak segan untuk memangku sang adik di depan umum.
Alvian Aleeso Vinson
Jadi seperti itu, apakah kalian mengerti?
Mahasiswa
Kami mengerti, terimakasih wakil presiden.
Alsha Seantero Sanjaya
Untuk pengumpulan nya, paling lambat minggu depan. ❄️
Alsha Seantero Sanjaya
Saya harap kalian bisa memberikan yang terbaik untuk pentas seni nanti, terutama dari ekskul tari.❄️
Mahasiswa
Saya akan berusaha presiden.
Alsha Seantero Sanjaya
Hem.
Keisha Valleryna Sanjaya
[ Duduk diam ]
Mahasiswa
( Menatap Kei tak suka )
Mahasiswa
{ Aku tidak yakin jika dia adalah adik presiden. }
Mahasiswa
{ Dia pasti wanita murahan, mainan milik presiden. }
Alsha Seantero Sanjaya
Ehem!!
Alsha Seantero Sanjaya
By.
Keisha Valleryna Sanjaya
Iya?
Alsha Seantero Sanjaya
( Melirik mahasiswa tadi. )
Alsha Seantero Sanjaya
Kamu tahu kan jika mahasiswa Victoria Universitas ada yang tidak menyukai mu, maka dia akan mendapat masalah?
Keisha Valleryna Sanjaya
[ Mengangguk ]
Keisha Valleryna Sanjaya
Iya, aku tahu.
Alsha Seantero Sanjaya
Aku hanya ingin mengingatkan saja.
Alsha Seantero Sanjaya
Konsekuensi yang di dapat jika mengusik kesayangan ku adalah masa depannya tidak dapat terselamatkan. ❄️
Keisha Valleryna Sanjaya
[ Mengerutkan kening ]
Mahasiswa
[ Tubuh bergetar ]
Alvian Aleeso Vinson
Rapat selesai, kalian bisa pergi.
Sadar dengan situasi yang mencengkram, Alvian pun membubarkan rapat sebelum Sean semakin menjadi-jadi.
Kini di ruangan itu hanya tersisa 4 orang, yaitu Keisha, Sean, dan si kembar Vinson.
Alsha Seantero Sanjaya
Ketua ekskul musik, siapa dia? ❄️
Alvian Aleeso Vinson
[ Mengangkat satu alis. ]
Alvian Aleeso Vinson
Melody Star, kenapa?
Alsha Seantero Sanjaya
Pastikan jika dia turun jabatan setelah acara pensi selesai.❄️
Alvian Aleeso Vinson
What?
Alvian Aleeso Vinson
Lo bercanda kan?
Alvian Aleeso Vinson
Gue gak bisa buat orang turun jabatan tanpa sebab.
Keisha Valleryna Sanjaya
Baba, jangan gitu dong.
Keisha Valleryna Sanjaya
Kasihan tahu dia.
Keisha Valleryna Sanjaya
Baba jangan seenaknya turunin jaban orang dong.
Alsha Seantero Sanjaya
Baba gak seenaknya sendiri, By.
Alsha Seantero Sanjaya
Dia itu gak kompeten.
Alsha Seantero Sanjaya
Sudah banyak anak seni musik yang mengadu sama Baba.
Alsha Seantero Sanjaya
Dan yang paling penting, dia itu iri sama kamu.
Keisha Valleryna Sanjaya
Baba tahu darimana kalau dia iri sama aku?
Alsha Seantero Sanjaya
Dari tatapannya aja udah kelihatan, By.
Alsha Seantero Sanjaya
Kamu aja yang gak peka.
Keisha Valleryna Sanjaya
Masa sih? ( Bingung )
Alsha Seantero Sanjaya
[ Mengangguk ]
Alsha Seantero Sanjaya
Jangan lupa apa yang aku suruh. ❄️
Alvian Aleeso Vinson
Sesuai perintah.
Alsha Seantero Sanjaya
Bagus. ❄️
Comments
Cewèx imoet🦋🌻🐇🐣
iyalah suka" bpk presiden aja
2023-05-01
2
Mas Halu
Sotauye 🖕🖕🖕
2023-04-27
2
レイチェル
jaban?? jabatan kali thorrr
2023-04-23
0