New World: Tensei Shitara Slime Datta Ken
Sebuah Reinkarnasi
Sebuah kecelakaan terjadi, semua orang yang berada di stasiun hanya melihat tanpa ada seorangpun yang mendekati Anya.
Anya Wilson
(Apa yang terjadi? Kenapa aku bisa ada di sini?)
Anya Wilson
(Apa yang terjadi? Seluruh tubuhku mati rasa?)
Anya Wilson
*Darah terus merembes keluar dari arah kepala dan bagian tubuh Anya yang terluka
Anya Wilson
*Kakinya juga sudah terpisah dari tubuhnya
Anya Wilson
(Aku tidak bisa merasakan kakiku sendiri...)
Anya Wilson
(Kenapa bisa begini?)
Anya Wilson
*Melihat seorang yang dikenalnya
Unknown
*Menatap dingin tubuh bersimbah darah Anya
Anya Wilson
(Jangan bilang...)
Unknown
*Memutar badan dan pergi
Anya Wilson
*Tersenyum hambar
Anya Wilson
(Apa aku benar-benar gadis yang sangat tidak beruntung?)
Anya Wilson
(Bahkan sahabatku sendiri mencelakaiku...)
Anya Wilson
Jika bisa terlahir kembali aku tidak ingin seperti ini, selalu sial, lemah, dan bisa merasakan sakit....)
Anya Wilson
(Aku tidak ingin lagi merasakan rasa sakit, tunggu saja... Aku pasti akan membalas perbuatannya di kehidupan kedua... ku...)
Kesadaran Anya mulai menghilang, dan di saat itu
Sesuatu seakan-akan masuk ke dalam kepalanya
Mars
[Menemukan majikan yang cocok]
Mars
[Mulai membuat tubuh baru]
Mars
[Permintaan Majikan:
- Menjadi Orang Paling Beruntung
- Menjadi Orang Terkuat
- Tidak Pernah Merasakan Sakit]
Mars
[Data berhasil diperoleh]
Mars
[Mulai membentuk tubuh baru]
Anya Wilson Slime
*Membuka mata
Anya Wilson Slime
Apa yang terjadi?
Anya Wilson Slime
Aku merasa pernah mendengar suara seseorang...
Anya Wilson Slime
Di mana aku?
Anya Wilson Slime
Apa ini kehidupan setelah kematian?
Anya Wilson Slime
Semuanya gelap, tapi sepertinya aku bisa tahu kalau aku sedang duduk di atas batu
Anya Wilson Slime
*Mencoba merasakan kedua kaki dan tangannya
Anya Wilson Slime
Kenapa aku tidak merasakan ada kaki dan tanganku
Anya Wilson Slime
Dan bentuk ku ini...
Anya Wilson Slime
Mustahil!!!
Anya Wilson Slime
Apa ini Slime?
Comments
naokahashi narumi ★
kawaiii><
2024-05-20
3
naokahashi narumi ★
ihh ngeri nye🗿
2024-05-20
0
Cyrus
baguss semangat thorr
2023-05-11
3