Chapter 15
Malam ini adalah malam tahun baru, semua nya merayakan tahun baru diberbagai tempat.
Seperti Thea yang saat ini sedang dalam perjalanan menuju kediaman Lucifer.
Memang benar, Mia mengajak Hanna dan keluarganya untuk merayakan tahun baru bersama.
Bukan hanya Hanna yang diundang, semuanya pun diundang.
Para orang tua mengobrol diruang tamu, mereka sama-sama mengenang percintaan zaman muda mereka.
Sedangkan para anak-anaknya membicarakan bisnis.
Kiana Lucifer
Thea, aku dengar kau akan melanjutkan pekerjaan ayahmu sebagai Ceo perusahaan A'C company?
Kiana Lucifer
Apa itu benar?
Alethea Camacho
Hufh~
//Menghela nafas
Alethea Camacho
Ya begitulah~
Alethea Camacho
Mau bagaimana lagi?
Alethea Camacho
Aku putri pewaris satu-satunya keluarga Camacho
Alethea Camacho
Dan lagi ayahku tidak mempunyai saudara
Kiana Lucifer
Iya juga sih.. 🤔
Searin Floenzo
Jadi.. Apakah kau akan tetap di Seoul dan tidak akan kembali ke Jeju? 😟
Alethea Camacho
Sepertinya begitu..
//Mengangkat bahunya
Searin Floenzo
Yah~ 😥
//Sedih
Nayla Lucifer
Ekhem-ekhem!
Nayla Lucifer
Ini minumannya gadis-gadis, silahkan diminum 😊
//Menghidangkan jus
Nayla Lucifer
//Ikut duduk disamping Kia
Nayla Lucifer
Eh? Kamu kan yang disupermarket itu!? 😃
Alethea Camacho
//Tersenyum dan mengangguk
Nayla Lucifer
Woah.. Ternyata dunia begitu sempit yah 🤭
Alethea Camacho
Haha iya 🤭
Searin Floenzo
Kalian saling kenal!? 🤨
Kiana Lucifer
Kalian saling kenal!? 🤨
Nayla Lucifer
Kami tidak sengaja bertemu di supermarket 😊
Alethea Camacho
//Mengangguk
Searin Floenzo
Bagus-bagus!
Kenzio Lucifer
Aunty cantik! 🏃♂🏃♂
//Berlari ke arah Thea
Kenzio Lucifer
Akhirnya kita bertemu lagi, xixi.. 😆
//Memeluk kaki Thea
Alethea Camacho
Oh astaga..
Alethea Camacho
//Mengangkat tubuh Zio
Alethea Camacho
//Mendudukan Zio dipangkuannya
Alethea Camacho
Ternyata kamu tinggal disini?
Searin Floenzo
Ouhh.. Jadi Aunty Thea yang kamu panggil Aunty cantik?
Kenzio Lucifer
//Mengangguk imut
Kenzio Lucifer
Gimana? Aunty Thea cantik kan? 😃
Searin Floenzo
Cih.. Masih cantikan Aunty Arin kali! 😎
//Mengibaskan rambutnya
Kenzio Lucifer
Iya cantik..
Kenzio Lucifer
Kalau dibandingin sama monyet! 😜
Kenzio Lucifer
😁
//Wajah tanpa dosa
Searin Floenzo
Dah lah.. 🙃
Searin Floenzo
Eh btw.. Kalau di lihat-lihat kalian berdua mirip deh!
//Menyipitkan matanya
Searin Floenzo
You and Zio!
Searin Floenzo
He'em!
//Mengangguk
Kiana Lucifer
Eh iya juga, kalian mirip wkwkwk 😂
Nayla Lucifer
Lah iya baru nyadar 😂
Searin Floenzo
Apa jangan-jangan.. 😳
Nayla Lucifer
//Kepo mode on
Kiana Lucifer
//Stay nyimak
Searin Floenzo
KALIAN SAUDARA KEMBAR YANG TERPISAHKAN!? 😱
Comments
Elizabeth Zulfa
zo jelas mirip wong anknya kok 😒😒
2023-07-21
0
pembenci jalang 🍆😝🤭🤗😘
emmejing... diluar perkiraan BMKG
2023-06-11
2
Veren Wowor
nama panggilan anaknya Kok Zio ,,
mending dipanggil KEN aja Thor lebih cocok 🙏☺
2022-11-18
1