munculah srigala berwarna putih dengan
cahaya yang membalut keseluruhan sang srigala dengan 4 aura berbeda yang sangat terlihat agung serta pantulan pantulan cahaya berlian..
semua yang ada di aula termasuk sang raja tak bisa tak terkejut, badan mereka gemetar dengan keringat mulai timbul, kaki mereka seakan mati rasa dengan apa yang ada di hadapan mereka..
sang srigala berjalan ke arah mereka, mereka terduduk kaki mereka sudah tidak bisa menopang tubuh mereka. kemudian mereka beralih melihat cecil yang masih duduk dengan wajah datar..
sesampainya bei di hadapan cecil sang srigala membungkuk memberi hormat.
salam hamba putri ..bei berkata hormat
jangan terlaku formal bei,aku hanya ingin tuan bei menyakinkan keluargaku bahwa tuan bei akan menjagaku..cecil
baik putri..salam pada tuan, nyonya dan tuan muda, perkenalkan hamba adalah spirit srigala berlian level 2 dengan ini hamba bersumpah akan selalu menjaga putri cecil dengan segenap jiwa raga hamba karena hamba dan putri sudah melakukan kontrak darah...bei berkata
lagi lagi mereka terperangah dengan apa yang mereka dengar, bagaimana adk mereka yang tidak memiliki kultivasi bisa mengontrak hewan legenda tersebut, mereka tidak bisa berkata kata lagi, mereka hanya terpaku dengan apa yang mereka lihat..
ayah ibu gege bagaimana apakah meimei ini sudah mendapatkan ijin...cecil
cecil'er.. ba..bagaimana cil'er bisa mendapatkan hewan legenda ini.. raja
cecil melihat mereka sekilas, ada banyak kebingungan di wajah keluarganya itu dan mereka tidak sabar untuk mendengan apa yang akan cecil katakan untuk menjawab pertayaan ayah mereka.
ooh itu.. mm cil'er waktu itu hanya berjalan jalan ke hutan iblis tepat ke lapisan ke 7 dan bertemu dengan bei dan pada akhirnya bei memaksa untuk menjadi hewan kontrak cil'er dan dia tidak menerima penolakan katanya, oh iya satu lagi. hutan itu tidak seperti yang rumor katakan, selama memasuki hutan tidak ada satupun hewan yang bertemu cil'er. hanya bei saja itupun di lapisan ke 7..cecil berkata enteng
mereka kembali menjatuhkan rahang mereka, bagaimana tidak bahkan hewan legenda yang tidak pernah terdengan kabarnya lagi kini mendengar cerita bahwa sang hewan legenda memohon untuk menjadi hewan kontrak seorang gadis dan tidak menerima penolakan..
sungguh ntah mereka akan merasa mengis atau tertawa mendengan pnuturan cecil..
ayah...aya...ayaaaaah.. cecil merengek
ooh iya oya putri ku ada apa...raja tersadar
mereka semua pun kembali tersadar dari keterkejutan dan beralih memperhatika cecil.
apakah ayah mengijin cil'er...cecil
hemm.. baiklah ayah mengijinkan mu ayah bisa mengandalkan dan percaya kepada hewan kontrakmu karena hewan yang kau miliki itu sangat kuat cil'er...raja senyum lembut
bagaimana dengan ibu dan gege...cecil
tidak ada alasan untuk ayah ibu dan gege mu untuk tidak mengijinkan mu mmei mei..pangeran 1
aaah akhirnya.. terimakasih ayahanda ibunda dan gege, aku harus segera berkultivasi karena bei sangat cerewet dia terus mendesak ku..cecil
itu karena kau harus menjadi kuat meimei..pangeran 2
iya iya mengerti gege..cecil
dan pada akhirnya mereka berbincang" dan cecil berniat berangkat sore ini, walaupun dengan berat hati para pangeran menyetujui keberangkatan adik mereka, karena mereka tau jika cecil akan menjadi seorang luar biasa untuk kedepan. apalagi hewan legenda sendiri yang memilihnya untuk menjadi tuannya..
baru kali ini mereka mendengar ada hewan meminta sendiri menjadi hewan kontra tanpa bertarung apalagi itu sendiri adalah hewan legenda yang telah lama tidak memperlihatkan tanda" keberadaan apalagi wujud asli...
sungguh adiknya mempunyai keberuntungan surga..
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 74 Episodes
Comments
Sumarni Sumarni
asik imajinasinya tinggi
2021-04-09
1
Apa¿
ceritanya seruuu
2021-04-05
1
Ririn
hhahahhh muntah darh og mendengar yah
2021-01-22
0