Looking For Happiness

Looking For Happiness

•Looking for Happiness•

NovelToon
'Mencari kebahagiaan'
NovelToon
Jaka Nismara Aristo. Dia adalah laki-laki yang menginginkan perhatian dan kasih sayang dari orang-orang. Dia adalah laki-laki yang menyimpan berjuta luka dan rasa sakit.
"Aku hanya ingin hidup untuk mendapatkan perhatian dan kasih sayang dari mereka, terkadang aku ingin menyerah. Tapi aku sadar aku harus bersyukur atas segala sesuatu yang Tuhan berikan padaku. Tapi aku lelah tuhan" -Jaka
NovelToon
Jayden Clay Aristo. Dia adalah laki-laki yang selalu berpura-pura kuat padahal ia sangat rapuh. Dia adalah anak pertama yang harus di paksa kuat dan dilarang untuk ada tangisan dalam hidupnya.
"Aku lelah di paksa menjadi laki-laki yang harus selalu tegar dan kuat. Terkadang aku ingin menangis sejadi-jadinya, tapi aku tidak bisa" -Jayden
NovelToon
Jigran Naka Aristo. Dia adalah laki-laki sempurna bagi orang-orang yang melihatnya. Tapi sebenarnya dia di tuntut menjadi anak paling sempurna. Dia hidup dengan penuh tuntutan.
"Aku tidak ingin terus-terusan di paksa menjadi sempurna. Bahwasanya setiap manusia tidak ada yang sempurna. Lalu kenapa aku dipaksa untuk menjadi sempurna?" -Jigran
NovelToon
Harvey Mahawira. Dia adalah laki-laki yang paling bisa menyembunyikan lukanya. Padahal dalam hatinya banyak luka yang terpendam. Dia lelah berpura-pura bahagia.
"Aku benci berpura-pura bahagia di depan mereka, padahal aku terluka" -Harvey
NovelToon
Caka Basman Putra. Dia adalah laki-laki yang di penuhi dengan rasa kesepian. Dia hidup dalam kekayaan yang berlimpah tapi dia merasa kesepian. Dia menginginkan keluarga.
''Aku kesepian, aku benci itu. Aku tidak butuh harta, aku hanya butuh mereka" -Caka
NovelToon
Mulki Aris Parnadifa. Dia adalah laki-laki tegar yang harus merasakan kerasnya dunia, demi melihat kedua orang yang dia sayang bahagia.
"Aku harus selalu tegar demi mereka. Aku tidak ingin melihat orang-orang yang aku sayang kesakitan. Tapi aku juga lelah" -Mulki
NovelToon
Reza Ersya Fargan. Dia adalah laki-laki yang menginginkan untuk bertemu dengan orang tuanya. Dia ingin bertanya pada mereka kenapa ia di kirim ke panti asuhan?
"Aku ingin bertemu mereka. Seburuk apakah diriku sampai mereka membuangku?" -Reza
NovelToon
Tuhan mereka hanya menginginkan kebahagiaan. Alam semesta suka sekali mempermainkan anak baik seperti mereka. Berikan mereka kebahagiaan walaupun hanya sementara.
••••
'TBC'
Terpopuler

Comments

Jeyya

Jeyya

buat tross, yang lain ga di lanjut😶‍🌫️

2023-04-15

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!