Keesokan harinya dibelahan bumi yang terpisah ....sang duda beranak dua Raka masih terlelap dalam mimpi indah walau pagi sudah mulai menampakkan pesonanya namun ia masih nyaman dengan posisi nya
Tak lama terdengar bunyi pintu terbuka
"Ceklek".....(suka2 reader yg baca anggap aja pintunya nganga)
Terdengan langkah kaki kecil namun pasti mendekat ke arah ranjang..
"Daddy....ayo bangun sudah siang..."suara imut dengan gaya anak 5thunan
"Sebentar lagi boy daddy masih ngantuk"....
Yahh putra sulung nya yang bernama raditya mengusik tidur nyenyak sang daddynya
Raka memiliki 2 anak kembar yang diberi nama radit dan adit..hasil dari pernikahan nya bersama della... Sedangkan sang ibu kembar telah berpulang kehadapan sang pencipta setelah berjuang melahirkan buah hatinya .....
"Bangunlah dadd ada yang ingin radit katakan"ucap sang anak
"Ada apa boy"....
"Apakah daddy hari ini libur.... Kebetulan sekolah radit dan adit libur"dengan gaya imut nya bocah 5tahun tersebut bertanya dengan daddynya
"Tidak boy hari ini daddy akan bertemu klien daddy..karna daddy masih ada pekerjaan"..
"Yahhh padahal aku ingin jalan2 sama daddy ...."
"Untuk sekarang tidak bisa boy..."
"Yahh sudah aku ajak oma aja yaa dadd siapa tau oma mau "...
"Iya,ajak oma saja ..daddy janji setelah pekerjaan daddy selesai daddy akan menemani. Kalian main"..
"Bener yaa dadd... Janji gak bohong "
"Janji.....boy"
"Yeyyyyyyyyyy "..
"Sayang daddy banyak banyak"
"Sayang anak daddy juga...oh ya adik kamu kemana boy...
"Adit lagi mandi dadd...mungkin sekarang sudah selesai"
"Yaa sudah sekarang daddy mandi dulu kamu tunggu daddy dibawah selepas itu kita makan "...
"Oke daddy...."
Setelah kepergian sang anak.... Raka langsung bangun dan bergegas untuk mandi dan membersihkan diri...
15 menit berlalu kini Raka sudah siap dengan setelan Jass menambah kesan tampan pada dirinya ...tidak dipungkiri wajah yg tampan dengn garis rahang tegas nya membuat pesona sendiri di dalam diri raka ..sayang sekali tidak diimbangi dengan sikapnya yang dingin dan cuek dengan siapapun...
Raka berlalu melewati anak tangga menuju ruang makan...
"Pagi mah pahh...."sapa Raka kepada orangtuanya
"Pagi nakk ".....jawab sang orangtua secara bersamaan
"Pagi jagoan daddy"
"Pagi daddy"jawab kompak radit dan adit
"Apakah hari ini kamu kerja kaa"tanya sang mama karna melihat anaknya sudah rapi dengan setelan kantornya
"Iyaaa mah Raka harus kerja ada janji dengan Klien "...
"Dihari libur sepeerti ini aja kau masih kerja nak"
"Yahhh bagaimana lagi mah sudah tuntutannya"..
"Reyhan mana belum sampai apa kamu berangkat sendiri"kini giliran papa yg bertanya
"Bareng sama reyhan pah ..sebentar lagi mungkin sudah sampai"...
Tak lama berselang dari ucapannya itu sapaan hangat terdengar
"Pagi tuan dan nyonya besar""
"Pagi tuan muda...."sapa sang asisten
"Pagi ponakan Om"sapa rey kepada dua Ditdit
"Pagi rey..."jawab sang nyonya rumah
"Pagi om..rey"jawab si radit
Sedangkan si Adit hanya tersenyum lalu kembali memakan makanannya
Yahh kepribadian 2 Diddit ini berbeda sekali jika sang kakak dia lebih periang dan jail tapi berbeda dengan sang adit yg terkesan lebih kaku dan pendiam
"Apa kau sudah sarapan rey...kalau belum ikutlah sarapan"papa Baskara bertanya
"Sudah Tuan... Terimakasih "...
"Pahh mahh Raka berangkat dulu ... "
"Boy daddy berangkat dulu yaa jangan nakal dan harus nurut oma dan opa "..
"Iya daddy ...."
"Assalamualaikum"".
"Waalikumsalam"...
Raka meninggalkan ruang makan diikuti rey dibelakangnya
"Rey..apakah pengasuh pengganti sang kembar sudah kamu dapat"
"Maaf tuan belum kemarin Nyonya bilang ia yang akan mencari penggantinya"
"Baiklah kau urus semua itu "...
"Baik tuan..."....
Rey dan Tuannya pergi meninggalkan kediaman untuk menemui Kliennya ... .
"Oma hari ini libur kita pergi jalan2 yaaa"...tanya sang cucu
"Mau kemana Radit"...
"Terserah kemana ketaman kota mungkin oma disana banyak permainan dan juga banyak teman2"
"Kamu gimana adit mau jalan2".bertanya pada cucu satunya yang dari tadi diam saja sambil membaca buku ...
"Aku terserah abang aja oma ...kalau mau pergi ya sudah pergi"...
"Kau ini oma sedang berbicala masih saja melihat buku ..gak sopan adit"
Seketika adit menoleh dan menatap abangnya
"Baik bang kita jalan2"..
"Okeee hayooo..... "
Lets go ....
Oma hanya bisa tersenyum melihat tingkat duo Ditdit yang mengemaskan ..
"Oma panggil Opa dulu yaa ... Habis itu kita berangkat"....
"Baik oma..."jawab sikembar ...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 50 Episodes
Comments
Nur Hayati
lanjut Thor bagus ceritanya
2022-04-02
0
Gani Kurniawan
mmm jadi gemmessss ama dedek nya
2022-01-08
1
Suci Ishaka
lanjut saya suka bagus
2021-12-10
3