Prada Kabur

Semua itu berubah setelah aku bertemu Tania, aku jatuh cinta pada pandangan pertama.

Seminggu setelah perkenalan itu, Tania yang kini bekerja di dinas pariwisata Jawa Timur menjadikanya super sibuk, di haruskannya dia berkeliling kota dari kota satu ke kota yang lain, untuk mengenalkan potensi wisata Indonesia.

Minggu ini Tania berada di Jember Guna memandu Wisatawan dari Belanda dan Australia, dalam minggu ini Jember punya gawe yaitu JFC (Jember Festival Carnival) yang selalu diadakan tiap tahunnya.

Wa online

Prada ❤ " lagi dimana??"

Tania 💕 " Ada di jember mandu pariwisata di JFC, kenapa??

Prada ❤ " Gak cuma nanya aja"( padahal mau bilang kangen tapi gengsi 🤔🤔🤔).

Tania💕 "Sekarang ada dimana??"

Prada❤ "Ada di jogja."

Tania💕 "owh,"

Prada❤ " Kapan kesini??"

Tania💕 "Nunggu acara kirap 1 suro beberapa minggu lagi mungkin 2 minggu lagi, soalnya ada jadwalnya dikantor."

Prada ❤ "Oke, aku tunggu sampai selesai tugas, kita ketemu di pohon beringin jogja," sedikit risau kalau Tania tahu dia pangeran.

Tania 💕 " 🤔🤔🤔 pohon beringin kamu kira aku kuntilanak 👻👻👻 disuruh nunggu disitu??"

Prada ❤ "Yaudah di alun - alunnya saja."

Tania 💕 "Ok." (di R)

Wa Offline

Hari yang ditunggupun tiba acara kirab 1 suro Semua pun ikut hadir menyaksikan arak - arakan pusaka dan kereta kencana, para abdi dalem berbaris memenuhi jalan kota menuju tempat yang di maksud para warga dan wisatawan begitu antusias karena mereka pengen liat Prada Kusuma pangeran paling tampan di negri ini, dengan senyumnya yang manis dan histeria para warga.

"Oooowwwwhh pangeran ganteng banget,"

"Pangeran cute, senyumnya manis sekali seperti gula jawa,"

"Pengen disebelahnya eeemmmhh,"

Itulah teriakan demi teriakan yang di ucapkan fans fanatic Prada.

Ketika Prada lewat disitu prada melihat Tania, untungnya tania tidak melihatnya karena dia sibuk menjelaskan perihal yang dilakukan masyarakat indonesia.

"Dames en heren, dames en heren, dit is de naam van het erfstuk, dat meestal elk jaar wordt gedaan, dwz in de nacht van één suro, ze hebben hun respectieve overtuigingen in elke regio, de erfstukken zullen meestal worden uitgenodigd om door de stad te toeren of geparadeerd te worden en nadat ze zijn gewassen dan nadat het is opgeslagen op de plaats waar het zich bevindt, herhaalt het zich elk jaar van generatie op generatie, en zelfs dat erfstuk is honderden jaren oud, zoals ik Tania heb uitgelegd, dank je.

(Tuan dan nyonya serta saudadara dan saudari sekalian, ini namanya kirab pusaka, yang biasa dilakukan pada setiap tahunya yaitu pada malam satu suro, mereka punya kepercayaan masing - masing disetiap daerah, pusaka - pusaka itu biasanya akan diajak keliling kota atau diarak dan setelahnya dimandikan lalu setelahnya disimpan kembali ditempatnya berada, itu terus berulang setiap tahunya dari generasi ke generasi, dan bahkan pusaka itu ada yang berusia ratusan tahun demikian penjelasan saya Tania, terima kasih)." Tania kali ini membawa turis dari Belanda.

Prada melihat tania lalu berlalu begitu saja seiring rombongan kirab berjalan.

Sesampainya dikeraton, para sesepuh dan para undangan tamu menikmati jamuan yang tersedia (kayaknya sih soalnya saya gak pernah maen kesana😁😁😁).

Prada mencuri curi kesempatan meng hubungi Tania,

Wa online

Prada ❤ "Sudah selesai belum??"

Tania 💕 "Ya sudah, tapi aku mandi dulu ya..."

Prada ❤ "Ok,"

WAOFFLINE

"Prada kamu mau kemana?? acara belum seleasai...!!!" suara wanita mengagetkan prada, dialah Made kusuma ibu tirinya

"Mau kekamar bunda saya kurang enak badan," kata prada.

"Alasan.... Kamu jangan bikin malu tuan raja, diluarsana masih ada banyak tamu,kamu main pergi begitu saja, harusnya kamu sebagai pangeran putra tertua baginda raja memberi contoh yang baik buat semuanya, kamu itu tidak menghargai seseorang sama sekali, mereka jauh - jauh kesini buat ikut serta acara ini malah kamu tinggal pergi, kamu pewaris tahta ayahmu kelak , kalau rajanya macam kamu, apa jadinya negri ini," ucap made kusuma dengan amarah, prada yang mendengar oceh hanya mengangga kata -kata ibu tirinya itu masuk kanan keluar kiri.

Dengan hati dongkol dan muka tersenyum kecut, dia tetap bertahan dengan ocehan Made.

"Sudah ada apa sih?? teriak teriak ,apa gak malu dilihat para tamu," ucap raja kusuma.

"Lihat perbuatan anakmu mau pergi dari acara," madul alias laporan

"Sudah biarkan saja sesukanya timbang ribut, malu dilihat orang, sudah kamu oergi sana katanya tadi gak enak badan," perintah sang raja.

Sesampainya diruangan khusus tepatnya kediamannya, Prada menganti bajunya, dia hendak pergi menemui Tania, bukan Prada namanya kalau tidak punya 1000 cara mengelabui seluruh penghuni istana termasuk penjaga.

Prada mengendap endap keluar keraton,lalu dia menuju halaman belakang yang sepi tidak ada pengawal atau punggawa, prada menuju gerbang belakang tapi sayang pagar besi itu terkunci, prada tidak hilang akal pangeran nakal itu melompati pager setinggi 2 meter.

"Huuuuffft... akhirnya lolos juga!!!" Gumamnya.

"Harus cepet - cepet nih kalau gak mau lihat tania marah," ucapnya lirih.

Prada menelphon tyo untuk menjemputnya.

"Tyo jemput aku di tempat biasa," perintah Prada.

"Hmmm... pasti kabur lagi!!!..." kata Tyo.

"Sudah buruan cepat gak pake lama," pinta Prada.

"Injih tuanku pangeran siap laksanakan tihta paduka pangeran," ledek tyo.

2Menit kemudian tyo pun sampai

"Mau kemana kita??" tanya tyo.

"Alun - alun jogja." mengatakan tempat yang akan di tuju.

Tania yang menunggunya sudah mulai bosan

"Ihhh lama banget sih, niat gak sih ketemuan." gumamnya

"Sorry telat udah lama nunggu??" terdengar suara merdu memecahkan keheningan malam kota jogja.

"Ya iya lha sampek berjamur," kata tania agak kesel

"Mau jalan - jalan, makan atau bengong disini??" tanya prada.

"Makan aja," pinta Tania

"Aku tahu makanan terenak disini," ajak prada mengandeng tangan Tania.

Tania seketika terpaku dan tidak percaya bahwa ada pria tampan memegang tanganya, hatinya berdegug kencang seakan mau lompat, serasa dunia ini indah ketika melihat senyuman Prada.

Mereka melewati malam indah berbintang di kota jogja ditemani musisi jalanan.

Senyuman prada merekah bagai bunga dimusim semi, Tania melihatnya kadang geli sendiri, "Berasa mimpi sama kamu," katanya dalam hati.

"Gila masak sih aku jatuh cinta sama prada??" lagi-lagi tania berbicara dalam hati.

"HHHHAAAEEEE," sontak mengaketkan lamunan Tania suara prada yang keras

Prada : "Ada apasih bengong terus??"

Tania:" gak nyangka aja ketemu kamu lagi, berasa mimpi," jawab tania grogi dan jantung yang terus berdebar, "Aduh lama -lama dekat dia bisa serangan jantung aku tuh!!!" gumamnya.

"Apa???" Prada yang mendengar tania bicara pelan.

"Ah gak ada apa - apa," jawab tania salah tingkah.

"Besok kita ke bali yuk," ajak Prada.

"Oke, boleh juga, aku yang pesen tiketnya ya," kata tania sambil memesan tiket online di smart phonenya, besok kita berangkat jam 9 penerbangan jam 10, kita janjian di Airport aja ya," kata tania di jawab angukan oleh prada.

🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹

Terimakasih sudah mampir dan jangan lupa

👉like👍

👉 komen 🗯

👉 Rate⭐️⭐️⭐️⭐️⭐️

👉Vote

👉 Jika suka ❤ biar bisa tahu Updatenya

Terpopuler

Comments

jhon teyeng

jhon teyeng

lho main kabur

2022-12-14

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!