Part 4 (Flashback Sella)

Karena kalian dah tau nama Mama tiri dan Papa Sella, author buat nya pakek nama aja ya, biar lebih muda^_^

...***...

Beberapa bulan kemudian

"Selamat tuan anak anda perempuan" Ucap dokter

"Syukurlah, bagaimana keadaan istri saya dok?" Tanya Marvin dengan sangat senang

"Istri tuan baik-baik saja, anda bisa masuk untuk melihat nya" Jawab dokter

"Baik dok, terimakasih" Ucap Marvin yang langsung masuk ke dalam ruangan Tina

"Hei sayang" Ucap Marvin mencium kening Cristina

"Dia sudah lahir sayang, lihat lah sangat lucu" Ucap Tina bahagia

"Iya sangat lucu sayang" Ucap Marvin

Sella hanya menyaksikan kejadian itu. Ia tidak mendekati Papa dan Mama nya karena ia tau bahwa mereka tidak menginginkan dia lagi. Sella sudah berniat untuk pergi dari rumah, ia ingin berada di panti asuhan saja. Sella tidak sanggup jika nanti Papa nya pergi dan Mama tiri nya serta adik tiri nya memarahi dia atau pun memukuli dia

"Pa, sebenarnya siapa anak kesayangan Papa? Apa Papa sudah melupakan Sella yang selalu ada buat Papa?" Batin Sella

"Aku tau alasan kenapa Papa menikahi dengan wanita lain, Sella tau semua Pa, tapi seharusnya Papa juga harus melihat Sella" Batin Sella yang menahan air mata nya

Tina melihat Sella berdiri di depan pintu, Tina tidak suka dengan kehadiran Sella, Tina menatap tajam Sella menandakan bahwa Sella harus pergi dari situ, jangan sampai aku melihat mu lagi. Sella langsung paham arti tatapan Tina, Sella berlari dengan kencang dari ruangan itu, ia ingin pulang ke rumah

"Nona jangan lari-lari, itu bahaya" Ucap supir Sella

"Antar Sella pulang" Ucap Sella

"Kenapa non?" Tanya supir kepo

"Ku bilang antar ya antar! Kalau tidak mau ya tidak usah!" Jawab Sella membentak

"Oh baik non, maaf saya salah" Ucap supir

Supir itu mengantar Sella sampai ke rumah dengan aman dan selamat. Sella langsung berlari ke dalam kamar nya, ia malas untuk berbincang kepada siapapun

"Nona kecil kenapa? Kok kelihatan nya seperti sedang marah" Ucap salah satu pelayan yang dari tadi memperhatikan Sella

"Aku tidak tau, nona juga tadi membentak ku, mungkin nona sedang kesal" Jawab supir

"Oh mungkin dia iri karena punya adik baru" Ucap salah satu pelayan yang berada di pihak Cristina

"Jaga mulutmu" Ucap ketua para pelayan

"Jika kau masih ingin kerja disini maka jagalah ucapan mu" Ucap ketua para pelayan

"Ck! Heh dengar ya, aku berada di pihak Nyonya Tina, tidak seperti mu berada di pihak anak kecil. Kau kira dia bisa apa? Dia tidak bisa memberimu gaji" Ucap pelayan Tina

"Kau tidak bisa melihat masa depan, jadi jagalah omongan mu" Jawab ketua para pelayan

"Kalian semua silakan lanjutkan pekerjaan kalian" Ucap ketua para pelayan

"Baik bos" Jawab mereka

"Ck!" Ucap pelayan Tina

"Lihat saja aku akan menyuruh Nyonya Tina memecat mu" Batin pelayan Tina

Ketua para pelayan atau bisa disebut bibi Sella pergi ke kamar Sella untuk melihat kondisi Sella. Ia sangat takut terjadi sesuatu kepada Sella, ia sudah mengganggap Sella seperti anak kandung nya sendiri

"Sella bibi masuk ya" Ucap bibi

"Hum" Jawab Sella

"Tutup pintu nya bi" Ucap Sella malas

"Kamu kenapa sayang? Ada masalah?" Tanya bibi sambil mengelus kepala Sella

"Tidak ada bi, Sella hanya rindu dengan Mama" Jawab Sella sedih

Sedari tadi Sella sudah menahan air mata nya yang hendak ingin keluar

"Kamu ingin menangis? Menangis lah sayang, bibi ada disini" Ucap bibi memeluk Sella

"Hikss, bibi Sella ingin pergi, Sella tidak mau lagi tinggal di rumah ini. Mama tiri Sella jahat, dia berpura-pura baik di depan Papa. Papa juga tidak percaya omongan Sella, Sella ingin pergi bi" Ucap Sella sambil menangis

Bibi sangat sedih melihat Sella, tapi apa boleh buat, bibi hanya seorang pembantu yang miskin, ia tidak punya apa-apa. Jika ia membawa Sella pergi maka Sella akan hidup sengsara

"Kamu harus kuat sayang, bibi yakin pasti semua ada jalan keluar nya. Kamu tidak usah takut, kamu tidak sendiri kok sayang" Ucap bibi menyemangati Sella

"Hum iya bi, makasih selalu ada buat Sella" Jawab Sella memeluk erat bibi nya

Bibi hanya tersenyum kecil kepada Sella. Tidak mungkin ia membawa Sella kabur dari rumah, itu hanya akan membawa malapetaka bagi dia dan Sella

...*** ...

Hallo all, jangan lupa like, komen, dan fav

Apa susah nya ngasih like, like itu gratis kok

Jangan lupa kasih gift atau vote

Author sangat berterima kasih dengan dukungan kalian

Terpopuler

Comments

Zifa Zifa

Zifa Zifa

penuh 💦💦💦💦💦 mata👀👀👀👀👀👀👀 nih kisah nya😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭

2022-03-28

0

🐾Lady_DI 💋♡⃝ 𝕬𝖋🦄❁︎⃞⃟ʂ

🐾Lady_DI 💋♡⃝ 𝕬𝖋🦄❁︎⃞⃟ʂ

sella yg malang

2022-02-20

1

멜라

멜라

Uhuk.. uhuk...

2022-02-17

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!