Dua Wajah
part. 1
Di sebuah kamar mandi, seorang gadis dengan tubuh yang basah kuyup sedang melamun. Entah apa yang dipikirkannya sekarang namun, hanya tetesan air mata bercampur air shower dan mata bengkak serta merah yang terlihat.
Di meja makan terlihat seorang pemuda tampan sedang menyantap makanannya dengan lahap.
rinki
kau sudah bangun, cyota?
seorang gadis cantik dengan langah santai menuruni tangga menuju pemuda itu.
cyota
iya,
kapan kau pulang, rinki?
rinki
baru saja, aku langsung membuatkan sarapan untukmu.
Pemuda itu langsung memberikan sepiring roti panggang dan segelas susu kepada cyota.
cyota
kapan kau akan membawa perempuan itu??
cyota
kau pikir siapa lagi.
cyota
tentu saja, apa masih ada perempuan lain di hatimu selain dia. ☺☺
rinki hanya diam saja dan langsung pergi tanpa menjawab cyota.
rinki
aku akan langsung pergi ke kantor
rinki
kau jangan ungkit soal dia lagi di depanku
cyota hanya berdecak di dalam hati sambil memakan sarapannya dengan kesal.
perkenalan dan prolog
hallo semuanya..
itu tadi cuplikan kisah tokoh utama bernama cyota dan rinki suaminya yang telah menjalani hidup bersama setelah menikah ya. sebelumnya aku perkenalkan dulu dari awal ya..
sebelumnya maaf ya kalau ceritaku ngga masuk alurnya, harap maklum aku baru belajar 😅😅
perkenalkan tokoh tokohnya..
cyota
cyota,
gadis berusia 25 th
rinki
rinki,
pemuda berusia 30th
syam
Syam,
sahabat cyota sejak kecil
berusia 27th
zoya
zoya,
mantan pacar rinki dulu semasa kuliah, sekarang berusia 28th
ceritanya bermula saat cyota pergi kerumah sakit untuk menemui ibunya yang sakit dan bertemu rinki di rumah sakit itu juga, saat itu nenek rinki sedang mengalami kecelakaan mobil dan harus menjalani oprasi dan transfusi darah. kebetulan saat itu, stock golongan darah sang nenek sedang habis dan pihak rumah sakit sedang mencari pendonor dan cyota mendengar hal itu langsung menawarkan dirinya sebagai pendonor darah sang nenek dan setelah di cek ternyata cocok.
saat sadar, sang nenek berterima kasih kepada cyota dan langsung menawarkan cucunya sebagai penebus balas budi.
tentu saja, rinki tidak bisa menolak keinginan neneknya karena neneknya lah satu satunya keluarganya. dan merekapun resmi menikah wlaupun hanya pernikahan tanpa dasar cinta.
cyota pun tidak bisa menolak karena nenekny rinki tidak hanya akan menikahkannya dengan cucu kesayangannya namun, juga akan membiayai perawatan ibunya yang memang sangat membutuhkan banyak uang untuk operasi jantung yang di derita ibunya selama bertahun-tahun.
cyota tahu kalo rinki memiliki mantan pacar yang bernama zoya yang terus membayanginya, ia tahu dari neneknya rinki. nenekny tidak ingin rinki terus mengingat mantanny itu. jadi itu juga sebabnya neneknya meminta rinki menikah dengan cyota dengan alasan balas budi.
setelah menikah, zoya terus mengancam cyota untuk segera membawanya ke tempat tinggal mereka berdua. karena ia tahu dengan cara itu ia bisa dengan mudah kembali mendekati rinki.
dan itulah cerita di part 1 saat cyota menangis dan menanyakan kapan rinki membawa zoya kerumah mereka.
mari lanjut ke cerita ke 2..😁😁
part2
zoya
📱: hallo, aku sedang menuju kantor rinki sekarang.
zoya
📱: tenang saja, aku akan mendapatkannya segera. 😏😏
zoya dengan langkah santainya langsung menuju rinki yang sedang melihat dokumen dokumennya.
zoya
kenapa kau tidak mengangkat teleponku kemaren?
ucapnya dengan gaya manjanya, membuat bulu kuduk pemuda itu merinding.
dengan nada bicara acuh tak acuh rinki menjawabnya.
rinki
aku sudah bilang padamu untuk tak mengganguku lagi, zoya.
zoya
jangan bilang begitu dong, sayang.
zoya
aku kemari kan hanya untuk melihat kekasihku.
sahut zoya dengan nada merayunya, hendak merangkul lengan rinki. namun di tepis pemuda itu jijik.
rinki
aku tidak punya urusan apapun padamu, lebih baik kau pergi dari kantorku sekarang juga. sebelum aku memanggil satpam untuk mengusirmu, zoya!. 🤨🤨
dengan perasaan kesal, zoya pun pergi meninggalkan rinki.
zoya
cih, dasar pria brengsek!!
zoya
tunggu saja, aku akan membalasnya dengan mengancam istri jalangmu nanti!!
sambil melemparkan tasnya ke mobilnya wanita itu langsung pergi menuju suatu tempat.
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!