" Sah"
Suara lantang saksi mengema di seluruh ruangan gedung tempat kami melaksanakan akad nikah
Lantunan doa dan wejangan dari penghulu menutup acara sakral itu
Setelah itu cincin permata di sematkan di jari manis ku pengikat tali kasih kami
Setelah itu aku mencium tangan nya mas Alex sebagai suamiku dan sebalik nya mas Alex mencium kening ku.
Kami pun menuju ke kedua orang tua ku dan orang tua mas Alex untuk sungkeman
Kami meminta doa restu dari mereka berdua , semoga pernikahan kami langgeng sampai maut memisahkan kan
" Mama, Angel minta doa restu mama ,doa kan Angel selalu bahagia dengan pilihan Angel"ujar ku sambil meneteskan air mata terharu
"Mama akan selalu mendoakan mu sayang semoga kamu selalu bahagia nak " doa mama kepada ku sambil memeluk diriku
Mas Alex pun melakukan yang sama dengan yang aku lakukan
" Alex mama mohon jaga baik baik dan cintai Angel dengan sepenuh hati mu ,karena dia anak mama satu satu nya" pesan mama ku ke mas Alex
" Baik ma itu sudah pasti ,Alex akan selalu menjaga wulan dengan sebaik baiknya " kata Alex dengan mantap
Setelah itu kami pun menuju ke arah ayah tiri ku ,entah kenapa aku sangat muak melihat wajah nya
Ingin rasanya ku cakar cakar wajahnya itu dan meludahi wajah nya yang berlagak polos
" Angel kamu kenapa kok diam aja " tegur mas Alex karena aku terdiam dan tak menyalami ayah tiri ku
" Ah iya mas" kata ku sambil menyalami ayah tiriku tanpa mengucap sepatah kata pun
Pak Pramono ayah tiriku tersenyum ke arah diriku ,entah apa makna dari senyumannya itu
Setelah itu kami pun berlanjut bersungkeman kepada ke dua orang tua nya mas Alex untuk meminta restu dari nya
\*\*\*\*
Setelah acara sungkeman selesai kami menuju panggung pelaminan untuk menyambut tamu yang hadir di pernikahan kami
Banyak sanak saudara dan kolega yang datang untuk memberikan selamat dan doa restu buat kami.
Acara di buat sangat mewah walaupun berada di area halaman rumah kami yang sangat luas
Aku tersenyum bahagia di atas altar pelaminan, hidup bahagia dalam rumah tangga sudah terbayang di depan mata ku.
"Selamat iya Wulan ,teman sekaligus sepupuku yang cantik"ujar Nina meledekku
" Makasih ya cantik,kamu kapan nyusul nya"kata ku sambil meledeknya
Wajah Nina pun berubah manyun mendengar perkataan ku.
"Gimana mau nikah ,sang pangeran aja belum dapat !" Katanya sambil cemberut
Ha..ha..ha.
Aku dan mas Alex pun tertawa mendengar perkataan nya
" Udah ah ,malas aku dekat sama kalian sementang mentang kalian udah bahagia "ujar Nina sambil meninggalkan ku
Nina gadis cantik anak tante ku dia masih betah aja menjomblo walau pun usia nya udah cukup dewasa
Dia masih trauma untuk menjalin hubungan lagi ,karena dia di tinggal menikah oleh pasanganan dulu.
Acara pun berjalan dengan lancar dan meriah ,aku melihat ke arah mama ku yang terduduk di atas kursi roda.
Mama ku mengalami lumpuh di kakinya selama 3 tahun di karenakan kecelakaan mobil ketika dia pulang dari kantor nya.
Dan selama itu pula dia berhenti bekerja di perusahaan swasta sebagai manager keuangan.
Papa tiri ku sesekali melirik ke arah ku dan tersenyum melihat ku.
Aku sangat muak melihat wajah pak Pramono ayah tiriku itu,entah apa yang di pandang oleh mama ku dulu dari dia.
Padahal dahulu dia hanya bawahan mama ku saja.
"Sayang kamu kenapa ,kok lihatin ke arah mama saja" kata mas Alex menegur ku
" Ah tidak apa apa mas,aku kasihan lihat mama kelihatannya dia sangat lelah "ujar ku
" Biar mas beritahukan kepada Nina iya ,supaya mama di suruh istirahat saja " ujar mas Alex sambil memanggil Nina sepupu ku
\*\*\*
Acara pun selesai para tamu undangan dan sanak saudara sebagian sudah pulang ke rumah nya
Mama dan papanya mas Alex datang mendekati kami ,mereka berpamitan untuk pulang
"Lex mama titip ya" ujar mama nya mas Alex
Dahi mas Alex berkerut mendengar mendengar perkataan mamanya
" Mama mau titip apa ,Alex belum ada acara pergi berbulan madu"kata mas Alex
Mama mas Alex memukul pelan tangan anak nya itu.
"Ih ,ini anak tak peka "kata mamanya mas Alex
" Jadi mama mau titip apa ?" tanya mas Alex lagi
" Mama mau nitip cucu" kata mama nya mas Alex sambil berbisik ke telinga nya
Kami pun tersenyum mendengar perkataan mama walaupun dia berbisik berbicara dengan mas Alex
" Mama ini ada ada saja ,wong anak nya aja baru menikah udah mau minta cucu " kata papanya mas Alex
Mama nya mas Alex langsung cemberut wajahnya mendengar perkataan papa nya mas Alex
" Iya mama tau ,ini kan hanya permintaan mama supaya mereka tidak nunda nunda" kata mama nya mas Alex
Setelah itu mama nya mas Alex pun datang mendekati ku.
" Angel mama dan papa permisi pulang dulu iya,nanti kalau dia macam macam sama kamu aduin aja sama mama biar mama jewer telinga nya" kata mamanya mas Alex sambil melihat ke arah mas Alex
Aku tersenyum aja mendengar perkataan mama nya mas Alex.
" Nanti setelah selesai acara pakai ini ya" ujar mama nya sambil memberi paper bag kepadaku
" Apa ini ma?" tanya ku
" Nanti aja di lihat ,mama sama papa pamit pulang dulu ya," katanya sambil memeluk diriku
\*\*\*
Sebagian sanak saudara ku tidak pulang mereka menginap di rumah ku,termasuk Nina sepupuku yang bawel itu.
Mereka berkumpul di ruang keluarga sambil beristirahat karena kelelahan sehabis acara.
Aku juga melihat ayah tiri ku berkumpul dengan mereka sambil mengobrol santai
" Cuit ,cuit yang pengantin baru mau masuk kamar aja " kata Nina sambil meledek kami
" Udah tak tahan iya " kata nya lagi
Aku pun kesal mendengar perkataan Nina yang membuatku malu
" Ih apaan sih nin,aku mau ganti baju tau ,ini baju nya berat banget" kata ku kesal
" Berat apa berat " ujar nya meledek ku lagi
" Maka nya cari pasangan biar otak tu tak ngeres aja " kataku kesal
" Udah udah jangan ngeledekin Angel terus dong Nina,benar kata nya kamu harus mencari pasangan hidup mu kamu sudah lama banget menjomblo " ujar mama nya Nina
" Ihh mama ,kok jadi Nina yang kena sih" kata Nina sambil melipat kedua tangannya di dada
Kami pun tersenyum melihat tingkah Nina yang konyol
Setelah itu aku dan mas Alex izin masuk ke dalam kamar , sepintas aku melirik ke arah ayah tiri ku yang tersenyum ke arahku
Dengan susah payah aku menaiki tangga dengan membawa baju ku yang agak berat, walaupun di bantu oleh mas Alex
kreek
Pintu kamar pengantin ku pun kubuka aroma terapi dan harum bunga menyerbak menyambut kami.
Aroma yang sangat menenangkan menerpa penciuman ku.
Aku dan mas Alex pun melangkah masuk dan mendorong pintu kamar ku dengan menggunakan kaki nya
Tiba tiba saja mas Alex memeluk ku dari belakang
Aku sangat terkejut di buat oleh perlakuannya yang sangat tiba tiba dan sangat romantis
" Mas jangan begini ,mandi dulu sana " ujar ku sambil memegang pipinya
"Iya sayang bentar aja " katanya sambil memeluk pinggang ku dan kepalanya berada di ceruk leherku
"Angel apa kamu bahagia menikah dengan ku " ujar mas Alex kepadaku
Aku pun membalikan tubuh ku menghadap ke arah nya
"Aku sangat bahagia menikah dengan mu mas, mungkin aku wanita yang beruntung bisa menikah dengan mu" ujar ku sambil mengelus pipinya
Dia tersenyum bahagia mendengar perkataan ku barusan
Perlahan lahan b**nya mencoba mendekati bibir ku tapi dengan sengaja ku tutup b*ib*ir ku dengan telapak tangan ku
" Mas mandi dulu sana biar seger "ucap ku
" Sedikit aja " ujar nya lagi
Aku pun menggeleng kan kepalaku
" Tidak ,kamu mandi dulu sana habis itu kita gantian mandi nya" ujar ku sambil mendorong tubuh nya
" Kita mandi bersama aja ya ,biar cepat " ujarnya memelas
" No ,kamu mandi sendiri sana kalau tidak kamu tidur di sofa "ujar ku memberi ancaman
"Baiklah tuan putri " ujar nya
Dengan langkah gontai dia pun memasuki kamar mandi
Aku hanya geleng-geleng kepala dan tersenyum melihat tingkah nya
****
Setelah mas Alex masuk ke dalam kamar mandi ,akupun duduk di meja rias ku untuk membersihkan bekas riasan ku
Tak lama pintu kamar mandi terbuka kulihat mas Alex keluar dari sana
Mata ku terpana melihat dada nya yang bidang dan perut kotak kotak nya
Dia hanya menggunakan handuk saja yang melilit pinggang nya dan keluar dari kamar mandi
" Hai awas keluar nanti iler nya " ledek mas Alex kepada ku
Wajah ku bersemu merah mendengar perkataan nya.
Dia pun tertawa melihat wajah ku yang sudah seperti kepiting rebus
Lalu dia menarik tangan ku untuk memegang perut nya
" Ini pegang aja ,tak apa apa kok kita kan sudah menikah" kata nya sambil tersenyum
Aku pun menarik tangan ku ,lalu aku berlari masuk kedalam kamar mandi
" Angel mau ke mana " tanya nya
"Mau mandi " ujar ku untuk menghindari nya
" Dengan pakaian seperti itu " kata nya sambil menunjuk ke arah ku yang masih menggunakan baju pengantin
"Sini biar mas bantu lepas kan " ujar nya
" Tapi mas jangan macam-macam iya " kata ku sambil menunjuk ke arah nya
" Iya ,kalau bermacam macam boleh kan "ucap nya lagi
" Ihh mas Alex " Kata ku cemberut
Ha.ha..ha..
Dia tertawa melihat tingkah ku yang di anggap nya lucu.
" Enggak enggak aku tak berbuat yang aneh aneh kok " kata nya sambil membantu ku melepaskan sanggul ku
Setelah itu aku pun berlari masuk ke dalam kamar mandi sambil membawa paper bag yang di berikan oleh mama nya mas Alex
Aku pun membasuh tubuh ku yang sudah sangat lengket dengan air hangat.
Rasanya sangat segar sekali air itu menyentuh kulit ku
Setelah selesai aku pun mengeringkan tubuh ku dengan menggunakan handuk yang tersedia di dalam kamar mandi ku.
Aku pun membuka paper bag yang ku bawa tadi
Alangkah terkejutnya diriku ketika melihat apa isinya di dalam.
Aku mengeluarkan barang laknat itu dari paper bag sambil menerawang kan nya ke atas
"Ya ampun baju apa ini kenapa kayak saringan teh begini "gumam ku dalam hati
" Apa aku pakai baju ini keluar dari sini ,tapi kalau tak ku pakai pasti mama mertua ku tersinggung " monolog ku dalam hati sambil memperlihatkan lingerie yang warna merah menyala itu
Tok..tok..tok..
" gel ,udah siap belum " kata mas Alex mengetuk pintu kamar mandi ku
"Iya mas bentar " teriak ku dari dalam
"Aduh gimana ni ,apa aku pakai saja ya " ujar ku bingung
Hati ku pun terus berperang ,antara malu dan mau
Dengan terpaksa aku pun memakai lingerie itu dan keluar dari dalam kamar mandi.
kreat
Pintu kamar mandi ku pun terbuka ,aku pun melangkah keluar dari dari sana sambil menutup bagian bagian sensitif ku dengan tangan ku
Mas Alex terbelalak menatap ke arahku,dia terpana melihat penampilan ku yang sangat menggoda.
"Wulan kau..."katanya terputus
Wajah ku sangat memerah menahan malu ,selama hidup ku aku tak pernah menggenakan pakaian yang sangat seksi seperti ini.
****
"Angel kau sangat canti sekali mengenakan pakaian seperti ini " Kata mas Alex sambil mendekati ku
Dia mer*ba r*ba kulit tubuh ku ,aku pun merinding di buat nya
Lalu dia mengendong tubuh ku naik ke tempat tidur
Aku pun pasrah apa yang ingin di buat nya untuk diri ku
" Angel apa bisa kita mulai sekarang" tanya nya kepadaku
Aku pun hanya mengangguk kan kepala ku saja sambil menutup wajah ku
Dengan lembut di turunkan nya tanganku dari wajah ku.
"Jangan kau tutupi wajah cantik mu dari hadapanku" gombal nya pada ku
Aku rasa nya bagai melayang ke langit ke tujuh atas pujian nya itu.
"Mas aku takut " ujar ku lirih
" Kamu jangan takut ,aku akan melakukan nya dengan hati hati " bisik nya di telinga ku
Aku pun menganguk pasrah karena aku memang menginginkan nya
Tak lama kami melakukan ibadah suami istri,malam pertama yang ku inginkan pun terlaksana
Tiba saja mas Alex turun dari tu*uh ku dan dia langsung mengenakan handuk dan masuk ke dalam kamar mandi dengan wajah yang sulit di artikan.
" Mas kamu kenapa" tanya ku, dan langsung mengenakan selimut yang ada di tempat tidur ku
Dia tidak.menjawab pertanyaan ku dan dia hanya berlalu dari hadapan ku dan mengenakan pakaian nya.
" Mas kamu kenapa!"tanya ku sekali lagi sambil menarik tangan nya.
Dia menatap marah ke arah ku dengan wajah nya yang penuh emosi.
Aku sangat terkejut melihat wajah nya, yang tadi manis kini berubah menjadi sangar.
" Mas tolong jelaskan apa kesalahan ku kamu jangan diam saja "kata ku memohon
"Apa ,kau tidak tau kesalahan mu " ujarnya dengan wajah yang memerah
Aku hanya geleng-geleng kepala saja
" Tidak aku tidak tau " jawab ku
" Siapa lelaki itu yang telah mendahului aku !" Tanya nya
Bagai di sambar petir aku terkejut mendengar perkataan nya
" Jawab !!" Kata nya sambil membentak ku
Aku terperanjat dan menangis ketika dia membentak ku
" Kamu jangan hanya bisa menangis aja ,tolong kamu jawab pertanyaan ku " ujar nya lagi sambil menggoyang goyangkan tubuh ku.
Aku hanya bisa menangis tersedu sedu tak mungkin aku ceritakan yang sebenarnya terjadi kepada nya.
Aku takut dengan kesehatan mama ku yang tiba tiba saja bisa memburuk
Karena kesal mas Alex pun pergi meninggalkan ku di kamar pengantin kami .
Mas Alex pun pergi meninggalkan ku sendiri di kamar dengan keadaan marah.
Aku menangis tersedu sedu bersimpuh di bawah tempat tidur ku,
Ketakutan yang selama ini menyelimuti ku telah menjadi nyata.Malam pertama yang ku harapkan bahagia kini pupus lah sudah.
Dengan teganya mas Alex meninggal kan ku di malam pertama kami.
Aku tidak pernah membayang kan akan terjadi seperti ini kepada diri ku.
Dengan menangis tersedu sedu aku berusaha bangkit untuk membersihkan diri ku dan mengenakan baju ku lagi
Setelah itu aku pun naik ke tempat tidur dan meringkuk di atas nya sambil menggigit jari ku.
" Mas Alex maaf kan aku ,kenapa kau tega sekali meninggalkan ku" ujar ku sambil terisak
" Kenapa kita tak bisa berbicara baik baik mas ,kau sangat jahat kepada ku setelah kau sanjung aku setelah itu kau hempas kan " ujar ku lirih
Hiks..hiks.hiks
Tangisan ku begitu sangat pilu di dengar,Malam pertama ku hancur bersamaan dengan hati ku.
Karena kelelahan menangis akhirnya aku pun tertidur dengan pulas tanpa di dampingi mas Alex.
\*\*\*\*
Alex melajukan mobil nya ke sebuah diskotik terbesar di kota ini
Dia langsung memarkir kan mobilnya dengan asal , pikiran nya yang kalut dan kacau membuat dia kehilangan akal sehatnya
Alunan musik yang berdentum dentum dan lampu yang berkedap kedip menghiasi ruangan itu.
Rio pun menghampiri meja bartender dan memesan minuman di sana.
Tak terasa sudah 3 botol minuman yang di habiskan nya.
" Brengsek kau Wulan,kau sudah menipu ku" racau Alex
Alex sangat mabuk berat kepalanya sangat berat dan pandangan nya menjadi buram
"Angel kenapa kau jahat pada ku ,padahal aku sangat mencintaimu" racau nya lagi sambil meminum minuman nya.
Tiba tiba saja seorang wanita malam datang menghampiri Alex yang sedang mabuk berat .
" Hai ganteng,kenapa keadaan mu kacau sekali" ujar wanita itu.
Alex tak menghiraukan perkataan wanita itu,dia menepis tangan wanita malam itu dari tangan nya
" Sana kau wanita brengsek,aku tidak mau dekat dengan mu" kata Alex dalam keadaan mabuk berat.
Tapi wanita malam itu tidak sakit hati atas perkataan Alex ,dia tau kalau Alex sedang patah hati.
" Ternyata kau sedang patah hati ya ganteng " ujar wanita itu sambil berusaha merayu Alex
Dia berusaha terus untuk merayu Alex walaupun Alex berusaha mengusirnya.
Dia terus mengelus elus kulit Alex sehingga pertahan Alex pun hilang.
Alex melihat wajah wanita itu seperti Wulan istri nya.
" Angel kenapa jadi seperti ini " racau Alex lagi
Lalu wanita malam itu membawa Alex keluar dari diskotik itu dengan bantuan salah satu petugas diskotik itu
Dia membawa Alex kesebuah hotel bintang 5 dan membawa nya masuk kesana.
" Angel aku sangat mencintaimu" racau nya lagi
Wajah wanita malam itu berubah menjadi wajah istri nya
Tanpa dia sadari dia melakukan hal terlarang itu pada wanita malam itu
Karena kelelahan Alex pun tertidur di samping wanita malam itu.
Alex pun tersentak dari tidurnya, kepalanya sangat pusing akibat kebanyakan minum tadi malam.
Di lihatnya sekeliling tempat nya dia merasa asing dengan tempat ini.
Dia merasa ada yang berat di tubuh nya , ternyata ada seorang wanita tidur di pelukan nya.
Dia sangat terkejut melihat wanita itu , seingat nya dia tadi malam pergi ke diskotik dan setelah nya dia tak sadar apa yang terjadi.
Di lihatnya jam di handphone nya ternyata sudah jam 8 pagi.
Dia baru teringat kalau tadi malam dia pergi meninggalkan Angel istrinya dimalam pertama mereka, dia pergi ke diskotik dan dia mabuk berat di sana.
Tanpa dia sadari seorang wanita membawanya ke sebuah hotel.
Di singkap nya selimut penutup tubuh mereka, alangkah terkejutnya Alex ternyata mereka tidak memakai busana sama sekali
" Brengsek" umpat Alex sambil menyingkap selimut itu dan berlalu ke kamar mandi untuk membersihkan dirinya
Setelah itu dia mengenakan pakaian nya dan meletakkan beberapa uang ratusan ribu di tempat tidur untuk pembayaran wanita malam tersebut
Lalu Alex pun melajukan mobilnya untuk pulang ke rumah Angel
\*\*\*
Angel masih tertidur di kamar nya,dia masih enggan untuk turun dari tempat tidur nya.
Di lihatnya jam sudah menunjukan pukul 7 pagi,di lihat nya mas Alex tidak pulang tadi malam.
Dengan langkah gontai di pun melangkah ke kamar mandi untuk membersihkan dirinya.
Setelah selesai membersihkan dirinya Angel pun turun ke bawah untuk sarapan.
Di sana sudah berkumpul mama ,Tante dan Nina sepupuku
Aku tak melihat papa tiriku di sana mungkin dia masih berada di dalam kamar nya.
Angel pun mendekati meja makan untuk sarapan bersama mereka.
" Ciee , pengantin baru bangun nya kesiangan" ujar Nina sepupuku sambil meledek ku
Tante dan Nina belum kembali ke rumah nya , rencana nya entar siang baru mereka kembali .
Aku hanya tersenyum kecut mendengar perkataan Nina tadi.
" Lho kamu kok sendirian aja lan ,Alex mana kenapa tak sarapan bareng di sini" tanya tante ku
Aku pun gelagapan atas pertanyaan mamanya Nina.
Semua mata tertuju ke arah ku menunggu jawaban dari ku
Tak lama deru mesin mobil berhenti di depan rumah ku.
Tak lama mas Alex masuk ke dalam rumah tanpa memberi salam terlebih dahulu.
Mas Alex langsung naik ke atas menuju kamar kami.
Semua mata melihat heran ke arah mas Alex
Aku pun meninggal meja makan dan mengejar mas Alex ke atas
" Mas tunggu" ujar ku sambil mengejar nya.
Tapi Alex tak menghiraukan panggilan ku,dia terus menapaki anak tangga.
" Mas tunggu" kata ku lagi sambil memegang tangan nya
Dia pun mengibaskan tangan ku dengan kasar.Akupun terkejut atas perlakuan kasar nya pada diri ku.
Dia pun masuk kedalam kamar kami tanpa sepatah kata apa pun.
Mas Alex mengeluarkan pakaian dan memasukkan pakaian nya ke dalam koper.
Aku tak percaya dengan apa yang aku lihat,aku pikir dia akan membaik setelah marah tadi malam kepada ku .
Ternyata filling ku salah ,dia memasukan pakaian nya ke dalam koper seperti hendak pergi dari sini.
" Mas kamu mau ke mana? " Tanyaku
Mas Alex hanya diam saja dia terus membereskan pakaian nya.
Aku pun mengeluarkan kembali pakaiannya dari koper.
" Mas kamu jangan diam saja , jelaskan kepada ku apa salah ku" kata ku sambil berlinang air mata.
" Kamu tanya apa salah mu,tolong kau jawab siapa lelaki itu " ujar mas Alex sambil menatap tajam ke arahku
" Tidak ada lelaki lain mas selain kamu " kata ku terisak
" Kamu pikir aku lelaki bodoh yang bisa kamu tipui dengan wajah polos mu itu ,aku tidak mau lagi melanjutkan pernikahan ini dengan wanita bekas orang " ujar mas Alex dengan penuh kemarahan
" Mas kamu jangan bicara seperti itu , omongan itu doa " kata ku tak terima
" Iya kamu memang benar omongan itu adalah doa ,mulai detik ini kau Angel sari bukan lagi istri ku lagi" kata mas Alex dengan lantang.
Aku terkejut mendengar kata katanya yang tak pernah terpintas di kepala ku.
Aku terduduk lemas di tempat tidur ku sambil meratap sedih dengan nasib pernikahan ku.
Di balik pintu Nina mendengar semua perdebatan kami ,dia sangat terkejut atas keputusan Alex yang telah menjatuhkan talak ke pada diri ku
Rasa nya bagai mimpi baru semalam mengucapkan ikrar janji pernikahan hari ini sudah jatuh talak buat Angel sepupu nya itu.
Tak terasa dia pun ikut menangis sedih meratapi kandasnya pernikahan Angel sahabat sekaligus sepupu nya itu
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!