NovelToon NovelToon

Bangkitnya Dewa Perang Terkuat

Bab 1

Didalam ruangan keluarga besar AL...

ARGANI AL Dengan mata berkaca-kaca mantap puluhan pasang mata,sambil mengepalkan tangan mengucap sumpah serapahnya,

"Aku ARGANI AL bersumpah atas namaku,akan kuhancurkan keluarga besar AL sampai musnah"

kalimat itu keluar dari mulut bocah berumur 12 tahun,tentu saja kata kata itu diaanggap cuma omong kosong belaka oleh keluarga besar AL.

"Cepat pergi! Dasar anak bodoh" Ucap RAKA AL bocah berumur 15 tahun yang tak lain sepupu ARGANI.

"Cihh! Kau saja tidak pernah menang dari ku dari segala aspek"

ya benar di Keluarga Besar AL ada perasaingan ketat antar keluarga untuk menentukan kepala keluarga selanjutnya.ARGANI AL terlahir dengan bakat alami yang diluar nalar atau disebut bakat DEWA oleh karena itu dia digadang-gadang sebagai kepala keluarga selanjutnya,namun dengan siasat keluarga paman pertamanya dia berhasil diusir dari keluarga besar AL.

"Jaga bicara mu anak tak tahu diri,sudah baik aku membiarkanmu tinggal disini selama beberapa tahun setelah ayah dan kakekmu Mati" Ucap REIL AL yang tak lain adalah ayah RAKA dan Paman Pertamannya ARGANI,sambil memukul perut Argani hingga dia terpental 2 meter dan mulutnya memuntahkan darah segar,pukulan itu dilakukan dengan sepenuh tenaga oleh REIL AL,seorang pemimpin pasukan militer dan juga seorang kepala keluarga AL,lebih tepatnya kepala keluarga pengganti sepeninggalnya ayah ARGANI.

"Cukup! Jangan lukai anakku lagi,Aku akan pergi dengan kedua anakku dan mulai detik ini kami menyatakan bahwa kami bukan bagian keluarga AL meskipun nama AL tetap melekat pada nama anak"ku itu semata-mata karena menghormati mendiang suami dan ayah mertuaku" Ucap IRENE AL ibu dari Argani sambil berlutut memohon meskipun tidak ada kata-kata mohon yang keluar dari mulutnya,karena dia enggan memohon pada orang-orang bajingan seperti REIL AL.

"kalau begitu cepat pergi dasar pelacur" Ucap ANTI AL istri REIL AL dan ibu RAKA DAN RIKI.

"akan ku ingat penghinaan kalian" Ucap AIRIN AL kakak perempuan Argani yang berumur sama dengan Raka.

akhirnya mereka pergi dari rumah keluarga besar AL,walau dengan berat hati karena rumah itulah yang menjadi saksi bisu betapa harmonisnya keluarga mereka sebelum nasib buruk menimpa keluarga mereka hingga suaminya tewas DIRACUN.

3 Tahun kemudian..

Ibu Airin dan Argani meninggal karena kelelahan berkerja untuk memenuhi kebutuhan mereka berdua.

Airin dan Argani sangar terpukul oleh kematian ibunda tercinta,bagaimana tidak karena hanya ibunda tercinta keluarga satu"nya.

Kini mereka tinggal berdua dirumah sederhana peninggalan ibunda tercinta.

AIRIN AL yang berusia 18 tahun tumbuh menjadi wanita cantik.

Sedangkan ARGANI AL 15 tahun dan memutuskan masuk kedunia militeran.

Dengan wajah sedih Argani berpamitan dengan Airin.

"kak! Jaga diri baik-baik dan jika nanti aku pulang harus ada keponakan yang lucu-lucu" sambil mencium tangan Airin.

"Dasar bocah nakal,kakak harus bekerja keras dulu agar nanti kamu pulang kamu bisa makan dan tidur dirumah yang lebih layak" sambil memeluk adik kesayangannya.

begitulah kakak beradik itu berpisah

kemudian Argani datang ke kota tempat seleksi kemiliteran,dari tes fisik,psikologis,kesehatan DLL Argani berada diperingkat pertama,karena pada dasarnya dia dilahirkan dengan bakat yang luar biasa atau bakat DEWA.

Bab 2

3 Bulan kemudian...

ARGANI AL sudah masuk kedunia militeran dan kini sedang dalam tahap pelatihan fisik,beladiri,strategi,DLL yang dibutuhkan di Medan perang.

Negara GREENFIELD banyak menjadi incaran negara" lain karena tanahnya yang subur dan banyak tambang emas yang melimpah.

Oleh karena itu kemiliteran melatih para prajurit" militer dengan cara yang tidak masuk akal dan bisa disebut tidak manusiawi,banyak yang tewas dari pelatihan itu.Semua itu dilakukan untuk mencetak prajurit" yang tangguh,kejam,dan berhati dingin.

Kini tibalah pelatihan akhir yang mana prajurit" ini akan dilepas selama 6 bulan cuma berbekal ilmu beladiri,pengetahuan dan sebuah belati khusus militer dihutan yang luasnya beribu-ribu mil atau disebut juga hutan kematian,Sesuai dengan namanya HUTAN KEMATIAN,disana dihuni ribuan hewan buas seperti Singa,Harimau,macan tutul,macan,kumbang,buaya,ular,beruang dan hewan" beracun lainya.

"perhatikan semuanya,masa depan GREENFIELD ada tangan kalian generasi muda bangsa ini.saya berharap banyak kalian dapat kembali hidup-hidup dari latihan tahap akhir ini dan saya pastikan saat kalian kembali akan menjadi prajurit" yang tangguh,kuat,dan tak kenal rasa takut.Satu kata yang akan saya berikan pada kalian untuk bekal di pelatihan tahap akhir ini "SOLIDARITAS" itu akan membuat kalian sedikit bisa bertahan sampai selesai di pelatihan tahap akhir ini.Saya selaku panglima militer menyatakan pelatihan tahap akhir dimulai!

"SIAP,Hormat grakkk!" suara gemuruh 5 Ribu prajurit militer yang mengikuti pelatihan tahap akhir terdengar sangat bersemangat

Sekitar 500 besi berbentuk capung terbang menuju hutan kematian...

sekitar 3 jam perjalanan akhirnya sampai diatas hutan kematian.

Tanpa mendarat seluruh prajurit militer pelatihan terjun dari benda berbentuk capung itu hingga terlihat seperti hujan manusia.

6 BULAN BERLALU.......

Panglima militer bersama jajarannya sedang menunggu di titik penjemputan pelatihan akhir,semua terlihat kecewa karena sudah satu Minggu belum ada satu pun prajurit pelatihan militer yang muncul.

Ketika hendak melaksanakan upacara pemakaman tanpa mayat,mereka menganggap tidak ada satupun prajurit pelatihan militer yang lolos karena selama ini tidak pelatihan yang seperti itu,entah apa yang dipikirkan panglima militer hingga mengadakan pelatihan militer seperti itu.

Sekelompok prajurit pelatihan militer muncul,ketika panglima militer ingin menembakan suar pertanda selesainya pelatihan seorang prajurit pelatihan militer berbicara.

"Mohon izin panglima,saya mohon tunggu sampai ketua kami datang"

"Ketua???Tidak ada yang ditunjuk sebagai ketua disaat kalian dilepaskan dihukan kematian,lantas kamu bilang punya ketua,siapa orangnya yang mengaku ketua itu ? "

"Siap salah panglima!Kami memutuskan menjadikan orang itu sebagai ketua.Bukan tanpa alasan karena dia kami semua bisa bertahan hidup dan berhasil menyelesaikan pelatihan tahap akhir ini"

"Apa yang dikatakan dia benar?" Tanya panglima kepada prajurit pelatihan yang lain.

"Siap benar panglima''Jawab semua prajurit pelatihan.

"terus dimana orang itu? " Tanya panglima

"Mohon izin panglima! Dia mengumpulkan plakat nama prajurit yang gugur yang mulia"

"Lha kenapa kalian tinggal ? Sudah kubilang yang terpenting solidaritas kan "

"Mohon izin panglima! Dia menyuruh kami duluan karena dibilang suruh menyiapkan makanan yang lezat yang mulia"

"Oke,Kita tunggu Orang itu" Ucap panglima

"Siapkan Pesta besar malam ini,kita rayakan keberhasilan prajurit" tangguh kita"

"SIAP PANGLIMA"ucap prajurit senior

Bab 3

30 MENIT KEMUDIAN....

Muncul seorang prajurit dengan kondisi baju yang penuh dengan darah.

"Ketua" Sorak para prajurit pelatihan militer

Dia berjalan dengan membawa karung yang tak lain berisi plakat nama prajurit yang gugur.

"Mohon ijin panglima,Mohon maaf saya terlambat menyelesaikan pelatihan dikarenakan saya mengumpulkan plakat nama peserta yang gugur"

"Apa saya menyuruhmu mengumpulkan semua plakat prajurit yang gugur?" Tanya Panglima

mendengar kata-kata panglima militer prajurit itu kaget dan sangat marah! Hingga mengeluarkan aura buas yang sangat dahsyat hingga semua prajurit yang hadir tak terkecuali prajurit pelatihan,merasakan ketakutan seperti berhadapan dengan hewan yang sangat buas,karena dia sudah menganggap prajurit pelatihannya seperti saudara kandung.

Tak mau kalah panglima juga mengeluarkan Aura yang tak kalah dahsyat dari prajurit itu hingga udara disekitar menjadi panas dingin,hingga semua orang yang berada disana berlutut tak kuat menahan tabrakan Aura dari kedua orang tersebut.

HINGGA....

"Ha...Ha...Ha....,,Aku sudah menunggu prajurit muda seperti mu bocah" ucap panglima militer sambil mengeluarkan sebatang rokok khusus militer dan memberikan kepada prajurit itu.yahh tadi panglima cuma mengetes saja.

"Siapa namamu nak " Tanya panglima

"Siap,ARGANI AL Panglima" jawab prajurit itu yahh dia ARGANI AL bocah yang teraniaya dulu,berkat bakat dewa yang dia miliki dia berhasil membawa sekitar 4 Ribu prajurit pelatihan militer menyelesaikan pelatihan tahap akhir.

"Apa Kamu mau latih tanding denganku nak ? Tanya panglima sambil menghisap rokok

"Mohon Izin panglima,Saya lapar,dan ingin merasakan makanan yang lezat sebelum saya mati ditangan anda" Ucap Argani sambil cengengesan dan menghisap rokok

"Dasar bocah nakal,jadi kamu mau latih denganku setelah makan ?"

"Mohon izin panglima,Siap karena saya juga ingin mengetahui seberapa besar kemampuan saya setelah keluar hidup-hidup dari hutan kematian dan juga saya mempunyai sebuah permintaan panglima"

"Apa itu nak '

"mohon izin panglima,tolong beri kami prajurit pelatihan yang lulus waktu cuti sementara untuk kembali ke keluarga sekedar melepas rasa rindu dan memberikan kabar gembira ini panglima" Semua orang takjub bahkan panglima juga kagum dengan Argani

"Baiklah,aku beri waktu satu Minggu untuk pulang kerumah masing-masing dan untuk kamu jika kamu berhasil mengalahkan saya akan kuberikan jabatan ku sebagai panglima militer kepada mu" Ucap panglima,Tentu semua Orang yang ada disitu kaget dengan apa yang dikatakan panglima.

"Mohon izin panglima,saya menolak,karena masih banyak senior yang lebih pantas dari saya dan itu sangat merepotkan bagi saya panglima"

"Kamu yakin nak,karena belum pernah ada yang menang melawan ku bocah dan memang aku berniat memberikan jabatan ini kepada orang yang bisa mengalahkanku"

"Mohon izin panglima,meskipun saya menang ,Saya tetap menolak karena saya ingin mencari pengalaman dimedan tempur dan juga saya masih terlalu muda panglima"

"Baiklah jika itu mau mu nak"Ucap panglima,tapi dalam hatinya dia yakin bahwa Argani akan cocok menjadi Panglima Militer.

"Baiklah semuanya,berikan penghormatan kepada prajurit yang lolos pelatihan tahap akhir ini,HORMAT Grakkkk"Ucap panglima.

Setelah upacara penghormatan,kini waktunya pesta besar yang diadakan oleh panglima militer dalam rangka menyambut prajurit yang tangguh,kuat,dan tak kenal takut...

"Semuanya bersulang atas lolosnya prajurit militer limited Edition" Ucap panglima

"YEAYYYY"Ucap semua anggota militer yang ada

Disebut Prajurit militer limited edition karena belum ada yang berhasil keluar hidup-hidup dari hutan Kematian...m

Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!

Download Novel PDF
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!