ya pertandingan antara sma 2 dan sma 1 padang masih berlanjut. sma 1 melakukan comeback yang luar biasa dengan sempat tertinggal 2-0 namun berhasil mereka samaan dalam waktu 3 menit saja!.
apakah match akan lanjut adu pinalti atau ada gol tambahan dari kedua tim?. sma 2 melakukan serangan balik, nomor punggung 7 raja menggiring bola dan melewati barisan!
"1, 2, 3, 4, 5 lewat. shoot lah jika aku shoot maka turnamen nasional di depan mata!"
"raja, oper!"
"shoot atau oper ya? kan gua playmaker, oper aja lah." monolog raja
oh raja mengoper kepada biel dan di shoot saja oleh biel ohhh bola terlalu pelan bola di tangkap dengan baik oleh kiper.
sma 1 melakukan serangan balik cepat dan umpan terobosan yang baik dan lawan by1 dengan kiper dan di shoot saja dan GOLLLLL! comeback luar biasa dari sma 1!
tertinggal 2-0 namun berhasil membalikkan keadaan dan sekarang skor menjadi 2-3!.
"golllllll comeback cok comeback!!!" pemain lawan berselebrasi
pihak sma 2
"sial!."
"maafkan aku teman teman, andai aku tadi menendang nya agak kencang :(" ujar biel sambil menangis
"raja lu shoot aja ego ngapain oper."
"maaf..."
coach pun berbicara ke tim
"gapapa semuanya, kita masih punya peluang tahun depan. maafkan bapak ya karna bapak mengusulkan kita untuk bertahan padahal bermain seimbang saja kita bisa mengulur waktu."
tim pun masuk ke ruang ganti, semua pemain langsung pulang namun raja tetap di ruang ganti dan meratapi ke kalahan nya.
"apa benar harusnya aku tadi shoot aja? itu bisa saja gol." ujar king dalam hati
"kamu capek? nih minum" flow memberikan botol minum ke raja
"eh kak flow- eh maksudnya bu asisten manajer."
"gapapa bilang aja kak flow kan kita tetanggaan."
kak flow, dia dari kelas 2-a. aku raja dari kelas 1-c. aku, suka kak flow karna dia cantik. dia pintar masak, jago nyanyi, pandai membersihkan rumah, baik, dan cantik.
tapi untuk mendapatkan nya aku harus bersaing dengan orang-orang yang menyukai kak flow.
"baiklah aku keluar dulu ya, dadah!" raja melambaikan tangannya
"oke kak."
di luar ruang loker.
"bisa sedekat ini dengan king? AAAAAAAA! DIA KALO LAGI KERINGAT GANTENG BANGET! ANDAI AKU BERANI NYATAIN PERASAAN KU KE DIA."
pov raja
"pulang dulu lah, move on bos move on! dah sore juga nanti mak gua marah!" monolog raja
raja ke luar ruangan.
"eh kak flow ngapain disini kak? ga pulang kah kak?" raja berkata dengan penasaran
"emmm pulang bareng yuk." flow terlihat malu-malu
"hehe takut ada ke salah pahaman kak saya juga pengen ke warung dulu kak."
"aku ikut!!!"
"eh."
mereka pulang bersama dan pergi ke warung dulu untuk membeli sesuatu. yaaaa walau agak akward sih :v
mereka di warung
"raja, kamu udah punya pacar belum sih?"
"eh emmm belum kak."
"oh gitu ya (mending sama aku aja)."
raja membayar
"pulang yok kak."
"oke."
mereka pulang ke rumah masing-masing. raja langsung kena marah sama mak nya soalnya pulang kelamaan.
"kemana aja kau paok dah jam berapa ini baru pulang kau."
"ada turnamen aku mak gimana sih."
"eeeee, yaudah menang kalah?"
"kalah."
"tenang aja ada nya itu tahun depan masih panjang umur kau itu, yaudah makan lah kau dulu ada ikan di meja itu."
"oke mak."
raja pun makan dan langsung ke kamar setelah makan.
raja terjun ke kasur nya.
"andai saja tadi gua shoot." langsung tidur.
besoknya sabtu. raja ke sekolah untuk eskul, saat dia sampai flow disana menunggu para pemain untuk di absen.
"eh raja kamu orang pertama yang sampai nih." flow sedang berdiri di tengah lapangan sambil menunggu pemain lain untuk di absen
"iya kah? tumben kakak cepat datang pantas tadi pas lihat ke rumah gaada."
"hehe lagi pengen aja (pengen ketemu kamu :)). raja. kamu kok datang paling mulu cepat banget sih?"
raja menjawab dengan percaya diri "karna saya, bertekad memenangkan piala dunia untuk indonesia!"
"tekad kamu bagus ya, kamu pasti bisa!"
"hehe makasih kak." raja menggaruk kepalanya
semua anggota masuk ke lapangan dan memulai latihannya di hari sabtu.
raja sedang dalam ruang olahraga
"emmm con con con dimana ya? eh itu kak flow, kayaknya dia lagi ngobrol sama coach."
raja yang sedang mencari con untuk latihan menemukan flow sedang berbicara dengan coach
agar pikirannya gak aneh raja pun memilih untuk biarin
...MIND BOX...
di pagi itu raja dan tim sepakbola SMA 2 Padang sedang latihan biasa untuk kegiatan eskul mereka
di hari itu mereka sedang menjalani sesi latihan, menu latihan hari itu adalah latihan fisik. para anak muda itu terlihat lelah karna latihan yang cukup berat
jam 10
"oke semuanya silahkan istirahat." ujar coach
"istirahat nya 10 menit ya." ujar flow
semuanya istirahat dan minum untuk mengisi tenaga.
hari itu sangat melelahkan karna latihan fisik
"hah hah capek bet anjir, mana nanti sore gua harus ke stadion agus salim lagi main akademi."
well raja itu sibuk, dia main di akademi semen Padang dan eskul sepak bola di sekolahnya.
"oke semuanya lanjut latihan." flow datang sambil memegang kertas dokumen
"yaelah mbak 5 menit lagi lah." pemain lain mengeluh
"5 menit lagi pala lu 5 menit sana ke lapangan!" tegas flow sambil mengancam dengan menodongkan kertas nya
"iya bukkk" serentak semua pemain
hehe mbak flow agak galak ya ges ya :v. mereka latihan lagi, hari ini menu nya latihan fisik level extrim.
"oke latihan hari ini selesai, kalian boleh pulang. hati hati di jalan jaga kesehatan assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu. bagi yang non muslim silahkan pulang."
"oke pak." serentak semua pemain
mereka semua pulang. raja dan Michael pulang bareng (ke gerbang).
"Ja, gua liat lu suka sama kak flow. dan lu tetangganya kak flow kan?"
"anjir kok lu tau Mike?" raja terkejut
"gausah bego gua pas kerja kelompok ke rumah lu gua liat kak flow lagi di ruang tamu sebelah rumah lu."
"anjir padahal gua cape cape rahasiain ternyata lu tau." raja terlihat murung
"micheal ni bos." seringai micheal
mereka pun berpisah di simpang rumah, setelah itu raja kembali berjalan sendirian ke rumahnya, saat akan masuk ke dalam rumah. dia melihat flow yang kebetulan juga baru sampai ke rumahnya
perasaan ingin menyapa tinggi dalam diri raja, tapi dia memilih untuk diam saja karna sudah terlanjur lelah
sesampainya di rumah raja langsung mengganti bajunya menjadi baju semen padang, dan seperti biasa di marahi mak nya
"haduh cepat lah nak dah siap siap bapak kau itu ke agus salim kita cepat kau jangan lemot kau itu." mak raja marah marah
"sabar mak baru pulang aku." raja memakai sepatunya
"rajaaaaaa cepat kau." teriak bapak raja dar luar rumah
"sabar pak." ujar raja yang tergesa gesa
ya begitulah kehidupan rumah seorang raja :v.
raja di antarkan ke stadion agus salim untuk menjalani latihan, raja di umurnya yang ke 16 sudah di minati oleh tim utama semen padang dan sedang di pantau timnas Indonesia u20.
makanya dia langsung menjadi pemain kunci di sekolahnya. keahlian nya dalam mengumpan, menembak, power shot, dribbling, dan skill nya sangat lah memukau.
tak salah media Indonesia sedang membicarakan dia dan di medsos menjadi perbincangan yang cukup hangat bagi para netizen.
sayangnya ya dia gagal menjuarai turnamen sepakbola antar sekolah satu sumatra Barat. di final sma 2 padang kalah 2-3 dari sma 1 padang. walau kalah raja di nobatkan sebagai man of the match karna 1 goal dan 1 assist.
raja sampai di stadion agus salim dan berpamitan dengan bapak nya. masuk lah raja ke lapangan dan bergabung dengan yang lain.
"woi raja, buruan dah di tungguin kau dari tadi." ujar micheal
"bilangin yak gua habis dari wc tadi." raja berkata dalam bahasa minang ke micheal
"raja hizkia, dimana dia? ini sangat penting kalau ada panggil dia kesini." coach semen padang mencari-cari keberadaan raja di antara para pemain lain
micheal pun menepuk pundak raja "mending lu kesana deh ja."
"hadeh" *berdiri* "saya disini pak." raja mengangkat tangannya
"nah kamu kesini sebentar ja saya ada perlu dengan kamu." menunjuk raja sambil memberikan gestur untuk raja datang ke padanya
raja pergi ke coach
"ada apa coach?" tanya raja dengan penasaran, di sisi lain raja juga sedikit takut
"jadi gini, nanti mulai besok kamu jangan kesini lagi ya."
"LAH KOK GITU PAK???" raja berteriak dengan keras, pemain lain serentak menoleh ke raja yang sedang terkejut
"sabar dulu anak muda, dengerin bapak dulu. kamu jangan disini lagi karna mulai besok kamu akan di promosikan ke tim utama semen padang."
raja yang mendengar itu terdiam sejenak. dan rekan se tim raja juga mendengar hal tersebut dan terkejut.
coach melanjutkan pembicaraan nya.
"satu lagi ja, tadi bapak dapat telfon dari pelatih timnas Indonesia u20. kamu akan menjalani sesi latihan di timnas Indonesia u20 di jakarta mulai bulan juni nanti. paham?"
raja tertunduk seolah tak percaya.
saat selesai semua rekan raja mengucapkan selamat ke raja karna dia di promosikan ke skuad utama semen padang dan di panggil timnas Indonesia u20 bulan juni nanti.
raja di jemput bapak nya dan bapak raja di panggil oleh coach.
"bapak raja kan? bisa urusi berkas si raja pak?" tanya coach yang menghampiri bapak raja
bapak raja terlihat bingung, tapi dia memilih untuk mengikuti coach
bapak raja di panggil oleh coach.
"ada apa pak? apa anak saya buat masalah?" bapak raja terlihat khawatir
"tidak ada pak, saya hanya minta untuk bapak tanda tangan formulir ini." memberikan sebuah formulir
"eh, formulir apa ini pak?" bapak raja terlihat penasaran
"ini formulir surat izin anak bapak untuk bisa bermain di skuad utama semen padang dan memenuhi syarat anak di bawah umur untuk bisa bermain di timnas Indonesia u20, silahkan bapak tanda tangan ini." coach terlihat serius
bapak raja terkejut "i-ini serius pak? bapak gak main main kan?"
"tidak bapak saya tidak bercanda." nyengir
tanpa pikir panjang bapaknya raja langsung me tanda tangani formulir itu.
"baik coach terimakasih atas kerja sama nya." menjabat tangan
"sama sama pak, senang berbisnis dengan anda." menjabat tangan
"hahahaha." mereka berdua ketawa karir
raja sedang menunggu bapak nya di depan.
"bapak lama amat." raja melihat jam sambil menunggu bapaknya
"raja." bapaknya datang setelah keluar dari kantor semen padang
"woi pak. bapak dah tau kan."
"bapak bangga sama kamu sekarang, nanti kamu bilang ke mamak kamu. pasti mamak kamu nangis percayalah." bapak raja berkata dalam bahasa minang
"o-oke pak!" raja terlihat semangat
sesampainya di rumah mamah raja mendengar kabar raja di panggil timnas dan di promosikan ke skuad utama semen padang.
bahasa minang "astaga nak bangga mamak sama kamu nak." mamah raja menangis sementara itu bapak sama raja berpelukan untuk merayakan kesuksesan raja.
keberuntungan yang tiba-tiba ini membuat raja sangat bersyukur
di sore harinya raja dan keluarga langsung ke gereja untuk bersyukur
"mak pergi dulu mak. dah di jemput sama orang dari semen padangnya langsung."
"hati hati nak udah uang jajan kau?"
"udah mak, pergi dulu ya mak." ya begitulah situasi rumah raja hampir setiap hari :/
...MIND BOX...
ini hari sabtu, raja diantar langsung oleh pihak semen padang ke tempat latihan skuad utama semen padang. ini di lakukan karna raja tidak tau tempat latihan utama semen padang yang emang terpisah dari stadion agus salim.
ternyata jarak dari stadion agus salim ke tempat latihan utama berjarak 100 meter saja jadi tidak terlalu jauh dari stadion agus salim.
saat sampai raja di sambut dengan hangat oleh skuad semen padang yang lain. seorang senior yang bernama Adelio menghampiri raja. raja tiba-tiba saja di datangi oleh bintang semen padang saat itu.
saat itu lio masih berumur 19 tahun dan sudah bermain 2 musim di semen padang. punya tinggi 2 meter lulusan sma harapan bangsa Jakarta. dalam dua musim lio sudah mencetak 96 gol untuk semen padang.
tentu saja raja senang karna bertemu bintang timnas Indonesia. Lio juga adalah idola nya raja. lio juga mencetak 4 gol di debut di timnas Indonesia. jadi dia kini sedang di incar oleh klub klub Eropa.
nyatanya raja di bimbing langsung oleh lio. lio menjadi mentor raja agar raja bisa berkembang. walau sangat berat tapi raja tetap lakukan demi piala dunia!
akhirnya latihan selesai.
"hah hah, anjir gak nyangka gua bisa menjadi bagian dari skuad utama semen padang. dan gua, JADI MURIDNYA ADELIO!!!" ujar raja dalam hati. tiba tiba raja di datangi lio.
"woi lurusin kaki habis main."
"oke bang, emmm bang kok abang bisa hebat kali bang, biar aku bisa sehebat abang."
"sebenarnya abang murni bakat sih jadi gaada latihan khusus."
"eh iya kah bang?"
"dih gapercaya, abang sebenarnya jadi kan kamu murid abang karna abang gaada kerjaan lain. abang gabisa gendut jadi badan mah santai aja. bukan cakap sombong tapi cakap sumbang hahaha."
"ternyata bang adelio humoris juga ya." ujar raja dalam hati.
"tapi kamu kalo punya tekad yang besar. jangan malas latihan, kamu punya bakat aja kagak kamu harus bekerja keras agar menjadi yang terbaik, buatlah suatu target agar kamu bisa mencapai cita cita mu, semua butuh proses. kamu pasti bisa!"
mendengar kata motivasi dari lio raja langsung bangkit dan berkata
"tenang bang, kita akan jadi duet maut. aku akan menjadi yang terhebat kedua setelah abang, aku, akan... memenangkan piala dunia."
"beh target yang luar biasa. kau orang yang menarik raja, aku akan menjadi mentor mu, btw alamat?"
"eh buat apa bang?"
"lu mau jadi murid gua kan? sini biar gua bisa antar jemput sekalian gua anterin pulang kalau gua lagi mood."
"makasih bang!"
semua skuad sudah pulang. raja di jemput oleh bapaknya, lio tiba-tiba datang menghampiri bapaknya raja dan berkenalan.
ternyata bapak raja tau lio sebagai pemain bintang timnas Indonesia. lio berkata "pak kapan kapan saya akan menjadi mentor anak bapak, boleh kan pak? nanti saya akan mengantar pulang pergi anak bapak."
bapak raja pun senang dan berkata "wah boleh sekali nak, kau antar jemput pulang raja?"
lio berkata "iya pak" bapak raja pun tampak bahagia karna anaknya sangat sukses.
"yaudah pah izin pergi dulu pak."
"oke oke, nah kau raja baik baik kau sama adelio itu, dia pemain bintang loh nanti kau bakal makin di sorot media lebih sering soalnya kau itu murid nya pemain bintang, ingat kau."
"iya pak."
ternyata berita raja jadi murid nya langsung menyebar. raja semakin terkenal. saat minggu lio datang ke rumah raja untuk mengajak nya olahraga. raja langsung mau dan pergi olahraga bareng mentornya.
mereka langsung lari 5 km sebagai pemanasan. tapi raja baru 2 km langsung gakuat, mulai sekarang raja akan di latih keras oleh lio. lio jika sudah berharap pada seseorang maka dia akan melatih nya dengan keras.
setelah melalui lari 5 km, push up 20, sit up 20, plank 20 detik, 40 squats, ya begitulah setelah melalui latihan yang keras raja langsung di traktir ke ampera langganan lio.
di pikir raja lio itu makanannya mewah karna punya bisnis yang sukses. ternyata kata uni yang jual ampera nya lio hampir setiap hari datang ke tempat tersebut.
"iyo tu bang?"
"ndak cayo ang, ang tanyo namo tukang parkir seh aden tau lai tau ang."
"ternyata bang adelio kehidupan nya sederhana njir." ujar raja dalam hati. lanjut raja di antar lio pulang. kini mereka jalan santai, lio bertanya sesuatu ke raja.
"Ja, lu ada les gak?"
"emmm gaada sih bang."
"eskul?"
"ada bang."
"eskul nya setiap hari apa aja?"
"rabu, kamis, jumat bang."
"nah abang bakal minta no wa kamu, ada hp gak?"
"gaada bang gua pake hp orang tua biasanya. waktu smp dulu saya gak boleh main hp sama orang tua pas sma dah boleh tapi gaada duit buat beli hp."
"hmmm mau abang beliin?"
"eh? serius bang?"
"yah mau gak?"
"MAU!!!"
"yaudah sekarang kita pulang dulu abang juga pulang dulu nanti abang jemput pake motor kamu mandi dulu kita ke mall, mau ajak orang tua? kalo mau abang bawa mobil nih."
"ndeh boleh bang abang baik kali loh bang."
"hem no problem."
ya raja ke mall beli hp, lio benar-benar baik walau latihan nya gak ngotak.
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!