NovelToon NovelToon

Perjalanan Cinta Nanda

bab 1

Disebuah kota besar disuatu plosot desa dan sebuah rumah terdapat wanita cantik yang selalu bersemangat untuk memulai hari-harinya.

Dia adalah Nanda wanita cantik berusia 17 tahun yang memiliki kulit putih, rambu hitam lurus panjang,alis tebal dan hidung,satu kata untuk bentuk wajah Nanda "sempurna" .Ia selalu dituntun untuk selalu bangun pagi dan untuk tidak mengeluh disetiap garis hidupnya. Dia hidup bersama ibunya yang menjadi motivasinya selalu bersemangat menjalani proses hidupnya

Ayah Nanda telah meninggal dunia ketika dia berusia 5 tahun dan sejak saat itulah dia dituntun menjadi wanita dewasa sebelum waktunya. Demi membantu perekonomian keluarganya nanda harus rela berkerja paruh waktu. Ketika dia pagi sampai siang sekolah maka setelah pulang sekolah sampai malam dia akan bekerja disebuah kafe, Dia menghabiskan masa-masa remajanya untuk bekerja dan bersekolah tanpa merasakan nongkrong sana sini bersama teman seusianya.

Nanda sudah menyelesaikan pendidikannya di salah satu sekolah menengah atas di kotanya. Dia sangat bersyukur karena selama menempuh pendidikan dia tidak perlu membayar uang sekolah, berkat otak yang encer bisa membuat dia mendapatkan beasiswa selama tiga tahun full

Bagi Nanda pendidikan adalah suatu hal yang harus dijunjung tinggi dan tidak boleh dianggap bercanda untuk itu dia ingin membuktikan kepada banyak orang, bahwa orang-orang yang mempunyai tingkat ekonomi rendah bisa menempuh pendidikan yang tinggi. Untuk itu, setelah berunding dengan ibunya, Nanda memutus melanjutkan pendidikannya ketingkat lebih tinggi yaitu bangku kuliah disuatu kota istimewa Yogyakarta, Kota yang menjadi impian Nanda sejak kecil, Dia ingin merasakan tinggal dan menempuh pendidikan dikota yang disebut orang sebagai kota pendidikan tersebut.

#kota istimewa Yogyakarta

Disebuah kamar besar bernuansa hitam terdapat seorang pria tampan dengan kulit putih dan hidung mancung bisa dikatakan wajanya sempurna dikalangan remaja pada saat ini. Dia adalah Riko Wijaya pria yang berusia 20 tahun yang mempunyai sifat hangat dan ramah khusus keluarganya, Tapi untuk daerah luar Riko akan menjadi berubah ke mode dingin dan sombong. Karna Riko tidak mau dengan sifat ramahnyaa kepada semua orang menjadikan di manfaatkan untuk hal - hal tertentu.

Riko adalah anak seorang pebisnis terkenal dikota itu, ayahnya bernama Farhan Wijaya sementar ibunya bernama Sartika Wijaya.

Jika dicari diberanda google tentang ayahnya Riko maka akan muncul "Farhan pebisnis sukse".

Riko masih menempuh pendidikan di bangku kuliah disalah satu universitas favorit swasta di Yogyakarta.

Bagi Riko saat ini bersenang-senang dan bergaul adalah hal yang tidak bisa di sia-siakan dikalangan remaja saat ini.

Riko masih betah bermimpi di bawah selimut hangatnya, Ia ingin bermalas-malasan karna ini hari weekend walaupun pada dasarnya Riko adalah remaja yang paling malas bangun pagi. Kalau tidak dibangunin oleh cinta pertamanya yaitu sang ibunda mungkin Riko akan bangun siang setiap harinya.

"Riko bangun sayang, ini sudah jam 10 loh" kata bunda Tika

"bentar bund...10 menit lagi" jawab Riko

"kamu tidak ingin melakukan suatu kegiatan hari weekend ini sayang, mungkin kamu mau olahraga atau kamu bantu bunda bikin taman kecil di belakang rumah sayang" kata bunda tika

"iyh bund...nanti Riko bantu"

"Riko mau mandi duluh" jawab Riko

sambil membuka selimut yang menutup tubuh Riko

"bunda tungguh dihalaman belakang iyh sayang.."kata bunda Tika

"iyh bunda bawel" jawab Riko

Sepeninggalan bunda tika, Riko langsung ke kamar mandi sebelum ke kamar mandi terlebih dahuluh meminum air putih yang telah disiapkan bibi di meja samping tempat tidurnya.

Setelah Riko mandi, ia langsung turun ke bawah menghampiri meja makan dan mengambil satu buah anggur yang ada di meja makan dia tidak ada melihat makanan berat di meja karna si bibi sudah menyimpangnya. Jadi dia memutuskan memakan buah dan segelas air putih.

Sesudah itu dia langsung menyusul bunda ke taman belakang untuk membantu bunda membuat taman kecil..Karna bagi Riko dan ayah permintaan bunda adalah suatu perintah yang harus dituruti dan tidak boleh di bantah itu adalah suatu hal yang mutlak

Sementara ayah Riko pergi bersepeda bersama rekan-rekan bisnis.

Terimaksih atas dukungannya,.saya minta saran dan kritik yang membangun 🙏🙏

bab 2 awal mula

Pagi ini disebuah Bandara udara Nanda yang sedang duduk di kursi sambil menunggu jam terbangnya ke kota istimewa Yogyakarta di umumkan. Dia di temani oleh sang ibu yang terlihat sedih tapi mencoba tersenyum di depan anak semata wayangnya. ibu Risma (ibu Nanda) belum siap berpisah dengan anak yang beberapa tahun ini setelah suaminya meninggal menemaninya suka maupun duka.

"jaga dirimu baik-baik iyh nak, setelah sampai disana jangan lupa kabarin ibu segera" ucap ibu Risma

"iyh bu,...ibu juga jaga diri baik-baik iyh, ibu tidak perlu lagi bekerja, nanti setelah Nanda sudah dapat kerja disana biar Nanda yang kirim uang setiap bulannya untuk biaya ibu"jawab Nanda

"tidak perlu nak...kalau biaya untuk ibu, ibu masih bisa cari..yang penting biaya hidup kamu sama biaya kuliah kamu disana terpenuhi" ucap ibu Risma

"iyh bu..doakan Nanda selalu iyh Bu.supaya Nanda kuat menjalani nanti" jawab Nanda

"iyh nak..sampai disana jangan pernah lupakan ibadahmu iyh nak" ucap ibu Risma sambil menahan air matanya supaya tidak menetes.

"iyh bu.." jawab Nanda

Setelah menungguh beberapa saat, Akhir kode penerbangan Nanda pun diumumkan, Dan saat-saat yang ditungguh pun tiba dimana Nanda harus memulai perjuangan yang sesungguhnya dikota orang.

Nanda memandang sang ibu sangat dalam..seakan dia belum siap meninggalkan ibu yang sudah berperan sebagai ayah dan ibu bagi dia setelah sang yang meninggalkan mereka. Di dalam ibunya Nanda bisa merasakan kasih sayang seorang yang selalu menjaga dan melindungi dia.

"Nanda berangkat iyh Bu...ibu jangan nangis,nanti Nanda ngk tenang ninggalin ibu" ucap Nanda

"iyh nak..ibu ngk nangis kok..ini air mata kebahagiaan..ibu bahagia bisa mengantar anak kesayangan ibu untuk berjuang di kota orang"jawab ibu

Anak dan ibu itu pun saling berpelukkan dengan sangat dalam seakan mereka enggan untuk saling melepas

"yakin dan percaya nak..kamu bisa menjalani semua ini..kamu akan sukses di kota orang"bisik ibu Risma di tengah-tengah pelukannya.

"iyh bu,.." jawab Nanda

setelah melewati drama antara sang ibu dengan anak kesayangannya akhirnya Nanda pun berangkat ke kota istimewa Yogyakarta.

#kafe dikota Yogyakarta

Sementara di salah satu kafe dikota Yogyakarta terdapat sekumpulan para pemuda-pemuda yang sedang bermain game online mereka ada Riko the geng diantaranya egan. Riyan dan yogi. Dimana mereka menjadi pusat perhatian kaum perempuan karna paras mereka yang sempurna.

"mba mau bisa minta daftar menunya kah"ucap egan sambil angkat tangan

"iyh mas, silangkan" ucap pelayan sambil memberikan daftar menu. Pelayan itu gugup

setengah mati, karna baru kali ini dia melayani para pemuda-pemuda yang nyaris paras sempurna

"saya mau pesan pisang keju sama kentang goreng, minum jus mangga, kalau yang lain pesan apa aja nih"ucap egan

"samakan aja ga"ucap salah satu pemuda itu bernama Riyan

Tak berselang lama pesanan mereka pun datang, Mereka Sangat menikmati peran mereka saat ini yaitu ngemil sambil main game. Indahnya hidup tanpa memikirkan apa yang akan terjadi hari esok

Setelah sekian lama waktu pun terus berjalan. Dimana matahari mulai berpamitan untuk menerangi negara lain, dan malam pun tiba.

sekumpulan pemuda yang sedang nongkrong di kafe sepakat untuk pulang.

"gan habis ini kemana" tanya Yogi

"aku mau kerumah Yeni, sekalian mau antar cemilan di pesan tadi" jawab egan

Yeni adalah pacar egan.mereka pacaran dari zaman kelas tiga SMA

"bucin trus kamu gan" ucap Riyan

"makaya kalian jangan jomblo trus, Biar tau rasanya bucin itu ngimna"jawab egan dengan nada sombong

"bisa aja Luh..emng kenapa gi tumben kamu nanya begitu sama egan" tanya Riyan

"biasa mau nebeng balik motorku di bengkel bah..btw kamu mau kemana Riyan, Antar aku balik duluh"jawab Yogi

"ohhh..aku mau jemput mamaku duluh dirumah sakit..lagi jenguk temanya tadi"jawab Riyan

"pulang sama aku aja gi" ucap Riko yang sedari tadi tidak ikut berbicara..akhirnya mengeluarkan suara indahnya.

"ok dah..langsung gas aja"jawab Yogi

Akhirnya sekumpulan pemuda itu pun balik ke habitat masingmasing.

Terimakasih atas kunjungan dan dukungannya..minta saran dan kritik yang membangun, saya masih penulis pemula🙏🙏🙏

bab 3

#bandaran Yogyakarta

Setelah menempuh penerbangan yang sangat melelahkan akhirnya Nanda mendarat dengan selamat di bandara Yogyakarta, kota sedari kecil yang ia impikan akhirnya bisa terwujud juga. ia sudh bertekad akan berjuang mencapai cita-cita nya setinggi mungkin..menunjukkan ke orang-orang bahwa dia bisa sukses, Dengan modal nekat dan support dari ibunya Nanda berjuang.

Setelah turun dari pesawat Nanda langsung ke lobby sambil menunggu taksi online yang sudh dia pesan melalui hpnya,Tak lupa ia mengabari sang ibu yang ia tinggalkan di kota kelahirannya

"hallo ibu..Nanda sudh sampah di Yogyakarta dengan selamat bu.ini Nanda mau cari penginapan" ujar Nanda

"hallo sayang... syukur lah sayang kamu sudh sampai dengan selamat..ibu khawatir sama kamu dari tadi ibu tungguh ngk ada kabar sayang" jawab ibu Risma diseberang telepon

"maaf Bu..tadi Nanda kelelahan sampai lupa kabarin ibu...sudh duluh iyh Bu..nanda mau cari penginapan kebetulan taxsi sudh datang" jawab Nanda

"Iyah sayang..jaga diri baik-baik nak..besok ibu hubungin lagi"jawab ibu Risma

"iyh Bu..selamat malm Bu"jawab Nanda

Akhirnya taxsi yang dipesan Nanda pun sampai dan Nanda langsung naik karna ia pegen cepat-cepat sampai dan langsung mandi karna badannya sudh sangat lengket.

"atas nama mba Nanda iyh." tanya sopir taksi

"iyh pak.."jawab Nanda

"mari mba..saya bantu bawah barangnya ke dalam mobil" kata sopir taksi

"maksih pak."jawab Nanda

Nanda sudh didalam mobil taksi yang sudah ia pesan.

"mohon maaf mba tujuan kita kemana iyh"tanya sopir taksi

"bisa bantu saya cari penginapan kah pak..soalnya kalau cari kost ngk sempat lagi" jawab Nanda

"bisa mba..kita akan ke penginapan dekat sini aja"kata sopir taksi

Setelah perjalanan 20 menit akhirnya nanya telah sampai di penginapan, ia langsung memesan kamar untuk satu malam ia beristirahat dan besok ia akan keluar untuk cari kost sekalian cari-cari lowongan pekerjaan yang cocok buat dia. Setelah sampai dikamar Nanda langsung mandi tak butuh waktu lama Nanda sudh selesai mandi, Sambil mengerikan rambut Nanda membuka hp sekedar membuka aplikasi wa dan sekalian melihat-lihat lowongan kerja. Tanpa menunggu lama Nanda sudh mendapatkan lowongan kerja disebuah hotel.

Karena sudah terlalu lelah tanpa terasa Nanda sudh tidur dengan perut kosong.

#

Sementara disebuah rumah yang bernuansa hijau biru bertingkat tiga yang di depan ditanami bunga-bunga hias yang membuat udara terasa segar dan enak dipandang mata

itu adalah rumah Riko Wijaya.

"baru pulang sayang..seharian kemana aja..tadi Arni kesini loh cari kamu.." tanya bunda Tika

"sudh bund..biasalah bund anak mudah..ngumpul sama teman-teman tadi di kafe"jawab Riko

"gapain dia kesini bund..Riko ngk ada janjian sama dia kok." ujar Riko lagi

"katanya mau temanin dia cari buku sayang...katanya dua Minggu lagi kalian masuk kuliah kan sayang"jawab bunda Tika

"sepertinya bund..iyh sudh Riko langsung naik iyh bund mau mandi soalnya..nanti Riko hubungin Arni" jawab Riko

"iyh sayang..habis itu langsung turun iyh.kita langsung makan malam..ayah bentar lagi keluar kamar kok" ujar bunda Tika

"iyh bundaku sayang..bawelnya bundaku..gemas aku" jawab Riko sambil memengang kedua pipih bunda Tika.

Sesampai dikamar Riko langsung mandi, Setelah mandi ia langsung menghubungi Arni kembali.

"hallo ni,.."ujar Riko

"hallo ko..kamu kemana aja sih satu harian ngk ada kabar..aku satu Harian nungguin kamu dirumah loh" jawab Arni

"gapain dan siapa suruh Lo nungguin gue..gue ngk perna minta Lo nungguin gue"jawab Riko dengan nada ketus.

Mendengar nada suara Riko membuat Arni kesal, Kalau tidak gara-gara Arni suka smaa Riko sejak zaman SMA mungkin Arni sudh balik memaki Riko.

"maaf ko..."jawab Arni dengan nada lesu

"ko..besok temani aku cari buku akuntansi iyh"ujar Arni lagi

"besok aku sibuk..."jawab Riko

"sibuk gapain.."tanya Arni

"besok jemput sepupu di bandara"jawab Riko

"sejak kapan kamu punya sepupu ko" tanya Arni

"sejak kamu sering-sering datang kerumah ku..paham"jawab Riko dengan nada ketus.

Habis itu Riko langsung mematikan sambung telepon secara sepihak. Ia paling malas sama orang yang suka mencampuri urusan pribadinya.

Setiba dimeja makan keluarga pak Farhan makan malam dengan hening hanya terdengar suara detakan sendok. Selesai makan mereka langsung berkumpul diruang tamu untuk sekedar mengobrol dan bertukar cerita.

Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!

Download Novel PDF
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!