Aina sudah lama berpacaran dengan Vino. Namun Vino tak kunjung memberi kepastian untuk menikahinya. Justru Vino malah berselingkuh dengan Yani sahabat baik Aina, menjalin hubungan sampai melamarnya.
Apa yang akan terjadi kepada Aina?
Yuk simak ceritanya!
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Tsanie Amelia, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Ada Cinta Setelah Terluka Komentar