Ch 4 Hari Pertama Mengajar

Hari ini hari senin. Setelah sibuk mengurus berbagai macam hal mulai dari barang yang akan saya bawa, hingga pakaian yang akan saya kenakan. Akhirnya aku sudah siap untuk berangkat ke sekolah. Karena aku mengajar. Pakaian yang aku gunakan berupa kemeja lengan panjang dengan menggunakan sepatu formal.

Perjalanan dari rumah ke sekolah tidak terlalu jauh. Dengan menggunakan sepeda motor, kurang lebih hanya sekitar 5 menitan kalau ngebut dan 10 menitan untuk perjalanan normal. Karena jaraknya hanya sekitar 1,5km. Saat ini aku masih menggunakan sepeda motor ibuku sehingga agak canggung saat aku gunakan.

Saat aku sampai di sekolah. Aku cukup terkejut melihat banyak siswa berjalan ke sana kemari. Ada yang masuk menuju sekolah, ada juga yang ngobrol dengan teman di pojokan. Tidak lupa mereka yang sedang sarapan dan jajan ke warung makan sekitar. Kegiatan sekolah memang sudah sibuk sejak pagi. Aku menyapa satpam saat masuk ke dalam sekolah lalu memarkir motorku ke tempat parkir untuk staff dan guru.

Dengan gugup aku melangkah menuju ruang guru. Tempatnya cukup mudah tercapai. Ruang guru sekolah ini berada persis dekat dengan gerbang masuk. Sehingga tidak perjalanan ke sana tidak terlalu jauh. Gedung sekolahku ku ini cukup kecil, dengan luas mungkin tidak sampai 500 meter. Namun gedung ini memiliki 3 lantai sehingga ada banyak ruangan yang ada di dalamnya.

“assalamualaikum”

“waalaikumsalam”

Saat aku masuk ke dalam ruangan dan menyapa orang di dalam. Banyak orang yang membalas salamku. Sepertinya semua guru di sini menganut agama yang sama. Aku langsung bertanya kepada guru terdekat meja bekas guru sebelum diriku duduk.

“Oh, pak Ray ya. Selamat datang. Meja guru sebelum bapak ada di sebelah sana. Namun mungkin akan ada pergantian posisi tempat duduk untuk mengganti suasana.”

“ok”

Aku pergi menuju tempat duduk ku berada. Sekitar tempat duduk tersebut semuanya perempuan. Setelah ngobrol sebentar dengan mereka, aku membantu pindahan barang-barang yang perlu dan tidak diperlukan. Barang yang masih dibutuhkan akan disimpan dan sampah semuanya akan dibuang.

*haah*

Setelah beberapa menit aku membantu beres-beres barang. Aku mulai duduk untuk istirahat sejenak. Seorang guru datang dan memberikanku sebuah gelas berisi air di depan mataku.

“Hallo, kamu guru baru ya? Kapan lulus kuliah?”

Guru ini terlihat cukup muda, mungkin umurnya belum sampai 30 tahun. Ia menggunakan kacamata dan memiliki badan kurus namun tidak terlalu tinggi. Juga tidak terlalu pendek. Ia memiliki aura yang cukup ramah sehingga aku semangat untuk ngobrol dengannya.

“Baru saja lulus tahun ini, bulan Mei kemarin.”

“Oh, berarti kita sama dong. Saya juga baru lulus.”

Sepertinya ia juga lulus di tahun yang sama denganku. Namun dilihat dari umur, sepertinya ia kerja dahulu baru kuliah, mungkin juga kuliah sambil kerja. Berbeda denganku yang hanya fokus kuliah tanpa melakukan hal yang lain.

Guru tersebut bernama Dian. Ia sudah cukup lama mengajar di sekolah ini. Materi yang ia ajarkan adalah multimedia. Ilmu yang mengajarkan kita cara membuat produk multimedia seperti foto dan video. Saya kurang mahir dalam hal ini sehingga saya bisa banyak bertanya kepada pak Dian untuk hal ini.

“Pak Ray pengganti guru yang kemarin keluar ya?”

“iya pak, cuma pengganti aja sampai kepala sekolah menemukan guru yang baru”

Kami melanjutkan pembicaraan, sampai tiba seorang staff memberikan kertas berisi jadwal mengajar untuk hari ini.

“Pak Ray, ini jadwal untuk hari ini. Nanti pak Ray ada jam mengajar untuk materi MOS”

“ok, terima kasih ya”

Aku sangat gugup karena hal ini cukup dadakan. Saat kulihat tema untuk materi yang akan saya ajarkan, tidak ada sangkut pautnya dengan dunia komputer. Tema itu adalah “Cara menggunakan waktu secara efektif.” Seperti MOS di tempat lainnya. Sepertinya materi MOS berisi kebanyakan materi softskill untuk memberikan bekal dasar kepada siswa untuk belajar ke depannya.

Dengan waktu yang ada saya berusaha mencari beberapa hal mengenai materi kali ini. Karena waktu yang saya dapatkan cukup banyak, 30 menit. Saya harus mencari materi yang cukup dan efektif untuk mengisi jadwal tersebut.

Waktu mengajar telah tiba. Salah satu anggota osis datang untuk mengantarku ke kelas yang akan ku ajar. Karena aku guru baru, ia sempat bertanya ke guru yang lain di mana posisi ku duduk. Belakangan baru ku ketahui anggota OSIS ini telah menduduki kelas 12 sehingga sebentar lagi akan berhenti menjalankan kegiatan ekskul ini.

Aku memasang muka keren untuk menyembunyikan rasa gugup yang kumiliki. Berbeda dengan guru yang lain, pengalamanku dalam mengajar sangat minim. Aku rasa ini pertama kalinya aku mengajar ke banyak murid. Biasanya aku hanya mengajar privat saja untuk satu sampai dua orang. Untungnya aku pernah mengajar ke beberapa adik kelasku saat kuliah. Namun jumlahnya masih jauh dari kelas yang saat ini kumasuki.

*tap* *tap*

“Assalamualaikum Wr. Wb”

“waakaikumsalam Wr. Wb.”

Dengan mantap aku masuk ke kelas dan memberikan salam kepada semua murid. Karena sekolah ini kebanyakan memiliki agama Islam, sehingga salamku menyesuaikan dengan penganut agama yang paling banyak dalam sekolah ini. Aku lihat murid di depan sangat bersemangat untuk mempelajari hal baru. Berbeda dengan murid yang berada di barisan belakang memiliki semangat juga namun tidak terasa sama dengan murid yang ada di depan. Mungkin karena posisiku terlalu jauh sehingga aku tidak merasakan semangat mereka.

Aku menggunakan kacamata sehingga terbiasa tidak melihat benda yang jauh. Karena itulah aku kurang jelas melihat mimik wajah murid yang ada di belakang kelas. Setelah selesai salam aku membaca sekilas buku yang ada pada meja guru. Ternyata itu adalah materi yang akan disampaikan dalam pertemuan kali ini. Cukup aneh karena kalau materi sudah ditulis untuk apa saya sampaikan lagi? Cukup masing-masing siswa membaca sendiri kan?

Namun saya rasa itu kurang efektif karena bisa saja ada beberapa hal yang murid salah artikan saat membaca materi tersebut. Akhirnya aku menjelaskan materi dengan tambahan interpretasi materi yang aku dapatkan.

“sampai sini ada pertanyaan”

Kriik kriik

Setelah selesai meyampaikan materi aku memberikan waktu sesi tanya jawab. Biasanya untuk sesi ini dari 30 menit, ada waktu 10 menit untuk sesi tanya jawab. Seharusnya kalau ada murid yang aktif, ini adalah waktu yang baik untuk para murid bertanya. Namun entah memang semua kelas seperti ini atau karena hari ini masih MOS. Para siswa masih malu untuk memberikan pertanyaan.

Karena itulah aku menyampaikan sedikit nasihat untuk mereka sampai waktu yang saya miliki habis. Saat selesai mengajar, aku memberikan sinyal kepada ketua OSIS untuk mengambil alih kelas dan aku pamit meninggalkan kelas ini.

“Alhamdulilah”

Setelah selesai mengajar aku kembali ke ruang guru. Karena cukup tegang setelah mengajar, aku istirahat sambil melihat hiburan dalam hpku. Sayangnya HPku cukup kentang sehingga pengalaman yang aku dapatkan kurang maksimal. Aku hanya bisa menghela napas dan mulai membaca sembarang buku yang ada di meja.

*bersambung*

*Terima kasih sudah membaca novel ini. Saya sudah lama tidak updater karena ada kesibukan dalam dunia nyata. Semoga ke depannya bisa kembali rutin lagi update cerita.

*Selamat hari raya idul fitri, mohon maaf lahir dan batin.

Terpopuler

Comments

reedha

reedha

Hai Author, apa cerita ini berdasarkan pengalaman pribadi?

2022-07-21

3

✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Stargirl✨

✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Stargirl✨

Kalau sudah kayak gitu harus auto cepat off kepepet 😂

2022-07-11

1

SoVay

SoVay

selamat mengajar

2022-06-16

2

lihat semua
Episodes
1 Ch. 1 Kelulusan
2 CH 2 Konflik
3 Ch 3 Tawaran Kerja
4 Ch 4 Hari Pertama Mengajar
5 Ch. 5 Hari Pertama Mengajar 2
6 Ch. 6 Minggu Pertama Mengajar
7 Ch. 7 Minggu Pertama Mengajar 2
8 Ch. 8 Minggu Pertama Mengajar 3
9 CH. 9 KBM Pertama
10 Ch. 10 KBM Pertama 2
11 Ch. 11 Pramuka
12 Ch. 12 Kakek
13 Ch. 13 UTS
14 Ch. 14 UTS 2
15 Ch. 15 Pasca UTS
16 Ch. 16 Ekstrakurikuler
17 Ch. 17 Akreditasi
18 Ch. 18 Akreditasi 2
19 Ch. 19 Hasil Akreditasi
20 Ch. 20 Gaji Pertama
21 Ch. 21 Lomba Upacara
22 Ch. 22 Lomba Upacara 2
23 Ch. 23 Akhir Lomba, Pra UAS
24 Ch. 24 Akhir Semester
25 Ch. 25 Akhir Semester 2
26 Ch. 26 Guru Pengawas
27 Ch. 27 Insiden
28 Ch. 28 Naik Pesawat
29 Ch, 29 Jogja
30 Ch. 30 Test di Jogja
31 Ch. 31 Tes dan Setelah Tes
32 Ch. 32 Tes Wawancara Jogja, Akhir dari tes
33 Ch. 33 Softhouse
34 Ch. 34 Softhouse 2
35 Ch. 35 Menuju Jogja
36 Ch. 36 Liburan di Jogja
37 Ch. 37 Liburan di Jogja 2
38 Ch. 38 Liburan di Jogja 3
39 Ch. 39 Bali
40 Ch. 40 Bali 2
41 Ch. 41 Bali 3
42 Ch. 42 Bali 4
43 Ch. 43 Bali 5
44 Ch. 44 Bali 6
45 Ch. 45 PSB
46 Ch. 46 Wawancara Kerja di Tangerang
47 Ch. 47 Memperbaiki Lab Komputer
48 Ch. 48 Kursus Mobil
49 Ch. 49 Kursus Mobil 2
50 Ch. 50 Pembuatan SIM
51 Ch. 51 Perpanjangan SIM
52 Ch. 52 Ujian Nasional
53 Ch. 53 Kontrakan
54 Ch. 54 H-1 Kerja di Tangerang
55 Ch. 55 Hari Pertama Bekerja (Tangerang)
56 Ch. 56 Hari Pertama Bekerja (Tangerang) 2
57 Ch. 57 Hari Pertama Bekerja (Tangerang) 3
58 Ch. 58 Pegawai Baru
59 Ch. 59 Menjenguk Bapak
60 Ch. 60 Menjenguk Bapak 2
61 Ch. 61 Menjenguk Bapak 3
62 Ch. 62 Kembali ke Tangerang
63 Ch. 63 Satu Bulan Bekerja (Tangerang)
64 Ch. 64 Konflik dalam Kantor
65 Ch. 65 Konflik dalam Kantor 2
66 Ch. 66 Ramadhan & Idul Fitri
67 Ch. 67 Ramadhan & Idul Fitri 2
68 Ch. 68 Malam tahun baru
69 Ch. 69 Tahun Baru
70 Ch. 70 Tahun Baru 2
71 Ch. 71 Acara Jejejapangan
72 Ch. 72 Acara Jejepangan 2
73 Ch 73 Setelah Tahun Baru, Banu Pindah
74 Ch. 74 Jalan-Jalan ke Jawa Timur
75 Ch. 75 Jalan-Jalan ke Jawa Timur 2
76 Ch. 76 Jalan Jalan ke Jawa Timur 3
77 Ch. 77 Jalan Jalan ke Jawa Timur 4
78 Ch. 78 Bandung
79 Ch. 79 Bandung 2
80 Ch. 80 Bandung 3
81 Ch. 81 Bandung 4
82 Ch. 82 Servis Laptop, Isu Pandemi Mulai Muncul
83 Ch. 83 Mulai Masuknya Pandemi
84 Ch. 84 Perubahan Akibat Pandemi
85 Ch. 85 Perubahan Akibat Pandemi 2
86 Ch. 86 Wisuda Arip
87 Ch. 87 Wisuda Arip 2
88 Ch. 88 Arip Mencari Kerja
89 Ch. 89 Pekerjaan Arip
90 Ch. 90 Refleksi 2020 (Summary Chapter)
91 Ch. 91 Menonton Bioskop Saat Pandemi
92 Ch. 92 Mbah Kakung Dirawat
93 Ch. 93 Mbah Kakung Dirawat 2
94 Ch. 94 Mbah Kakung Dirawat 3
95 Ch. 95 Mbah Meninggal
96 Ch. 96 Mbah Meninggal 2
97 Chapter 97 Bapak Jatuh Sakit
98 Ch. 98 Bapak Jatuh Sakit 2
99 Ch. 99 Panitia KPPS
100 Ch. 100 Panitia KPPS 2
101 Ch. 101 Hasil Pemilu
102 Ch. 102 Merawat Bapak
103 Ch. 103 Kembali WFO (Work From Office)
104 Ch. 104 Kembali WFO 2
105 Ch. 105 Kembali WFO 3
106 Ch.106 Kembali WFO 4
107 Ch. 107 Kembali WFO 5
108 Ch. 108 Kembali WFO 6
109 Ch. 109 Kemalingan
110 Ch. 110 Kemalingan 2
111 Ch. 111 Kemalingan 3
112 Ch. 112 Kemalingan 4
113 Ch. 113 Kemalingan 5, Pemutusan Kontrak
114 Ch. 114 Pemutusan Kontrak 2
115 Ch. 115 Donor Darah
116 Ch. 116 Donor Darah 2
117 Ch. 117 Jalan-jalan ke Villa
118 Ch. 118 Jalan-jalan ke Villa 2
119 Ch. 119 Jalan-Jalan ke Villa 3
120 Ch. 120 Pernikahan Pak Dani
121 Ch. 121 Pernikahan pak Dani 2
122 Ch. 122 Positif Covid
123 Ch. 123 Positif Covid 2
124 Ch. 124 Positif Covid 3
125 Ch. 125 Positif covid 4
126 Ch. 126 ICU
127 Ch. 127 ICU 2
128 Ch. 128 Berdoa untuk Bapak
129 Ch. 129 Berdoa untuk Bapak 2
130 Ch. 130 Berdoa Untuk Bapak 3
131 Ch. 131 Bapak
132 Ch 132 Bapak 2
133 Ch. 133 Tahlilan Bapak
134 Ch. 134 Kembali Mencari Kerja
135 Ch. 135 PHP
136 Ch. 136 Vaksin
137 Ch. 137 Vaksin 2
138 Ch. 138 Vaksin 3
139 Ch. 139 Vaksin 4
140 Ch. 140 Mencari Kontrakan Arip
141 Ch. 141 Mencari Kontrakan Arip 2
142 Ch. 142 Menuju Kota P
143 Ch. 143 Menuju Kota P 2
144 Ch. 144 Mbak Livi
145 Ch. 145 Kota P
146 Ch. 146 Pernikahan Nasa
147 Ch. 147 Mengunjungi Kontrakan Arip
148 Ch. 148 Makan Malam Dengan Arip
149 Ch. 149 Menuju Bogor
150 Ch. 150 Bogor
151 Ch. 151 Menonton Saat Pandemi
152 Ch. 152 Tur ke Jogja
153 Ch. 153 Tur ke Jogja 2
154 Ch. 154 Tur ke Jogja 3
155 Ch. 155 Tur ke Jogja 4
156 Ch. 156 Silaturahmi
157 Ch. 157 Seli
158 Ch. 158 Dewi
159 Ch. 159 Mutiara
160 Ch. 160 Uswa
161 Ch. 161 Uswa 2
162 Ch. 162 Hubungan yang Lebih Serius
163 Ch. 163 Bertemu antara Calon Menantu / Mertua
164 Ch. 164 Micro Teaching
165 Ch 165 Interview dan Training
166 Ch. 166 Bertemu dengan Team Lead.
167 Pengumuman
168 Ch. 167 Kelas Demo
169 Ch. 168 Kelas Paid
170 Ch. 169 Kegelisahan
171 Ch. 170 Survei ke Sekolah
172 Ch. 171 Satu Job dilepas, Menerima Job yang Baru (Tamat)
173 Tamat
Episodes

Updated 173 Episodes

1
Ch. 1 Kelulusan
2
CH 2 Konflik
3
Ch 3 Tawaran Kerja
4
Ch 4 Hari Pertama Mengajar
5
Ch. 5 Hari Pertama Mengajar 2
6
Ch. 6 Minggu Pertama Mengajar
7
Ch. 7 Minggu Pertama Mengajar 2
8
Ch. 8 Minggu Pertama Mengajar 3
9
CH. 9 KBM Pertama
10
Ch. 10 KBM Pertama 2
11
Ch. 11 Pramuka
12
Ch. 12 Kakek
13
Ch. 13 UTS
14
Ch. 14 UTS 2
15
Ch. 15 Pasca UTS
16
Ch. 16 Ekstrakurikuler
17
Ch. 17 Akreditasi
18
Ch. 18 Akreditasi 2
19
Ch. 19 Hasil Akreditasi
20
Ch. 20 Gaji Pertama
21
Ch. 21 Lomba Upacara
22
Ch. 22 Lomba Upacara 2
23
Ch. 23 Akhir Lomba, Pra UAS
24
Ch. 24 Akhir Semester
25
Ch. 25 Akhir Semester 2
26
Ch. 26 Guru Pengawas
27
Ch. 27 Insiden
28
Ch. 28 Naik Pesawat
29
Ch, 29 Jogja
30
Ch. 30 Test di Jogja
31
Ch. 31 Tes dan Setelah Tes
32
Ch. 32 Tes Wawancara Jogja, Akhir dari tes
33
Ch. 33 Softhouse
34
Ch. 34 Softhouse 2
35
Ch. 35 Menuju Jogja
36
Ch. 36 Liburan di Jogja
37
Ch. 37 Liburan di Jogja 2
38
Ch. 38 Liburan di Jogja 3
39
Ch. 39 Bali
40
Ch. 40 Bali 2
41
Ch. 41 Bali 3
42
Ch. 42 Bali 4
43
Ch. 43 Bali 5
44
Ch. 44 Bali 6
45
Ch. 45 PSB
46
Ch. 46 Wawancara Kerja di Tangerang
47
Ch. 47 Memperbaiki Lab Komputer
48
Ch. 48 Kursus Mobil
49
Ch. 49 Kursus Mobil 2
50
Ch. 50 Pembuatan SIM
51
Ch. 51 Perpanjangan SIM
52
Ch. 52 Ujian Nasional
53
Ch. 53 Kontrakan
54
Ch. 54 H-1 Kerja di Tangerang
55
Ch. 55 Hari Pertama Bekerja (Tangerang)
56
Ch. 56 Hari Pertama Bekerja (Tangerang) 2
57
Ch. 57 Hari Pertama Bekerja (Tangerang) 3
58
Ch. 58 Pegawai Baru
59
Ch. 59 Menjenguk Bapak
60
Ch. 60 Menjenguk Bapak 2
61
Ch. 61 Menjenguk Bapak 3
62
Ch. 62 Kembali ke Tangerang
63
Ch. 63 Satu Bulan Bekerja (Tangerang)
64
Ch. 64 Konflik dalam Kantor
65
Ch. 65 Konflik dalam Kantor 2
66
Ch. 66 Ramadhan & Idul Fitri
67
Ch. 67 Ramadhan & Idul Fitri 2
68
Ch. 68 Malam tahun baru
69
Ch. 69 Tahun Baru
70
Ch. 70 Tahun Baru 2
71
Ch. 71 Acara Jejejapangan
72
Ch. 72 Acara Jejepangan 2
73
Ch 73 Setelah Tahun Baru, Banu Pindah
74
Ch. 74 Jalan-Jalan ke Jawa Timur
75
Ch. 75 Jalan-Jalan ke Jawa Timur 2
76
Ch. 76 Jalan Jalan ke Jawa Timur 3
77
Ch. 77 Jalan Jalan ke Jawa Timur 4
78
Ch. 78 Bandung
79
Ch. 79 Bandung 2
80
Ch. 80 Bandung 3
81
Ch. 81 Bandung 4
82
Ch. 82 Servis Laptop, Isu Pandemi Mulai Muncul
83
Ch. 83 Mulai Masuknya Pandemi
84
Ch. 84 Perubahan Akibat Pandemi
85
Ch. 85 Perubahan Akibat Pandemi 2
86
Ch. 86 Wisuda Arip
87
Ch. 87 Wisuda Arip 2
88
Ch. 88 Arip Mencari Kerja
89
Ch. 89 Pekerjaan Arip
90
Ch. 90 Refleksi 2020 (Summary Chapter)
91
Ch. 91 Menonton Bioskop Saat Pandemi
92
Ch. 92 Mbah Kakung Dirawat
93
Ch. 93 Mbah Kakung Dirawat 2
94
Ch. 94 Mbah Kakung Dirawat 3
95
Ch. 95 Mbah Meninggal
96
Ch. 96 Mbah Meninggal 2
97
Chapter 97 Bapak Jatuh Sakit
98
Ch. 98 Bapak Jatuh Sakit 2
99
Ch. 99 Panitia KPPS
100
Ch. 100 Panitia KPPS 2
101
Ch. 101 Hasil Pemilu
102
Ch. 102 Merawat Bapak
103
Ch. 103 Kembali WFO (Work From Office)
104
Ch. 104 Kembali WFO 2
105
Ch. 105 Kembali WFO 3
106
Ch.106 Kembali WFO 4
107
Ch. 107 Kembali WFO 5
108
Ch. 108 Kembali WFO 6
109
Ch. 109 Kemalingan
110
Ch. 110 Kemalingan 2
111
Ch. 111 Kemalingan 3
112
Ch. 112 Kemalingan 4
113
Ch. 113 Kemalingan 5, Pemutusan Kontrak
114
Ch. 114 Pemutusan Kontrak 2
115
Ch. 115 Donor Darah
116
Ch. 116 Donor Darah 2
117
Ch. 117 Jalan-jalan ke Villa
118
Ch. 118 Jalan-jalan ke Villa 2
119
Ch. 119 Jalan-Jalan ke Villa 3
120
Ch. 120 Pernikahan Pak Dani
121
Ch. 121 Pernikahan pak Dani 2
122
Ch. 122 Positif Covid
123
Ch. 123 Positif Covid 2
124
Ch. 124 Positif Covid 3
125
Ch. 125 Positif covid 4
126
Ch. 126 ICU
127
Ch. 127 ICU 2
128
Ch. 128 Berdoa untuk Bapak
129
Ch. 129 Berdoa untuk Bapak 2
130
Ch. 130 Berdoa Untuk Bapak 3
131
Ch. 131 Bapak
132
Ch 132 Bapak 2
133
Ch. 133 Tahlilan Bapak
134
Ch. 134 Kembali Mencari Kerja
135
Ch. 135 PHP
136
Ch. 136 Vaksin
137
Ch. 137 Vaksin 2
138
Ch. 138 Vaksin 3
139
Ch. 139 Vaksin 4
140
Ch. 140 Mencari Kontrakan Arip
141
Ch. 141 Mencari Kontrakan Arip 2
142
Ch. 142 Menuju Kota P
143
Ch. 143 Menuju Kota P 2
144
Ch. 144 Mbak Livi
145
Ch. 145 Kota P
146
Ch. 146 Pernikahan Nasa
147
Ch. 147 Mengunjungi Kontrakan Arip
148
Ch. 148 Makan Malam Dengan Arip
149
Ch. 149 Menuju Bogor
150
Ch. 150 Bogor
151
Ch. 151 Menonton Saat Pandemi
152
Ch. 152 Tur ke Jogja
153
Ch. 153 Tur ke Jogja 2
154
Ch. 154 Tur ke Jogja 3
155
Ch. 155 Tur ke Jogja 4
156
Ch. 156 Silaturahmi
157
Ch. 157 Seli
158
Ch. 158 Dewi
159
Ch. 159 Mutiara
160
Ch. 160 Uswa
161
Ch. 161 Uswa 2
162
Ch. 162 Hubungan yang Lebih Serius
163
Ch. 163 Bertemu antara Calon Menantu / Mertua
164
Ch. 164 Micro Teaching
165
Ch 165 Interview dan Training
166
Ch. 166 Bertemu dengan Team Lead.
167
Pengumuman
168
Ch. 167 Kelas Demo
169
Ch. 168 Kelas Paid
170
Ch. 169 Kegelisahan
171
Ch. 170 Survei ke Sekolah
172
Ch. 171 Satu Job dilepas, Menerima Job yang Baru (Tamat)
173
Tamat

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!