moment yang bergetar

Pagi hari aku dibangunkan alarm jam tanganku, memang terlihat jadul. Tapi sangat bermanfaat bagi perputaran waktu yang aku jalani.

Pukul 04.15 adzan subuh berkumandang, ibu pasti sudah berangkat ke pasar. aku lekas bangun tanpa menghiraukan hawa dingin yang merasuk ke tulang tulangku. Kulihat kedua kakakku masih terlelap tidur

"Andai aku bisa tidur kayak gitu juga" gumanku.

Didapur peralatan masak yang kotor begitu banyak. Dengan sigap aku bereskan semuanya, lalu masak nasi dan lauknya, lagi lagi ibu hanya ninggalin ayam enam potong dan tempe hanya enam potong pula. Terlintas dalam pikiranku, " apa benar aku ini anak ibu dan bapak".

Tak usah dipikirin, nanti bikin strees, mending cepet cepet aku selesaikan nimba airnya. Aku bergegas mandi ketika semua lagi sarapan.

Aku sudah siap untuk pergi ke sekolah, tibanya dipintu gerbang aku sudah ditunggu Lika.

" Lho kok sudah datang" sambutku.

"Eh,,, iya mau kasih kamu sesuatu dari papa" sahut Lika.

"Apaan... seh Lika" kataku.

Lika menyodorkan sebuah amplop, ini buat kamu kata ayahku. Aku mengernyitkan dahi dan sangat penasaran, apa gerangan ini.

"Udah kamu terima aja,,, anggap ini rejeki dari Allah untukmu cit" kata Lika.

"Iya makasih ya,,, " kataku sambil menerima amplop dari Lika.

"Nanti kamu habis kerja nginap di rumahku ya...." kata Lika.

"Tapi aku..." kataku.

"Sstttt.... jangan banyak alasan ini permintaan mama dan papaku" ucap Lika.

Dalam hati aku bergumam apa pantas aku bertamu ke rumah orang kaya, pakai diajak nginap segala lagi.

" Jangan benggong," kata Lika

"Eh iya,,, sorry lupa kalau ada kamu" sahutku.

meneng kami hanya berdua saja sejak kelas 1 SMA sampai mau kenaikan kelas 3 SMA ini.

Aku menuju kamar mandi, kubuka amplop yang diberi oleh Lika tadi. Subhanallah ini uang, kenapa kasih ke aku banyak sekali. Aku hitung semuanya ada dua juta rupiah, selepas pulang nanti akan aku tabung untuk biaya sekolahku kalau mau kelulusan.

"Citra,,, aku ikut kamu nemenin kerja ya...." renggek Lika.

"Jangan nanti kamu bosan lho!!! " sahutku.

" Nggak bakalan, kan ada kamu" katanya lagi.

Lika terus menggoyangkan tanganku agar aku mau mengajaknya. Akhirnya aku ijinkan untuk ikut aku kerja, sebenarnya aku malu sekali ketika aku kerja ada yang tau. karna bagiku itu hanya pekerjaan babu yang hanya dipandang sebelah mata kebanyakan orang.

Bel istirahat berbunyi,,, tanda perut mulai lapar.

"Lika aku ke kamar mandi dulu ya" kataku.

"Eh, iya aku masih belum selesai. Nanti aku nyusul" sahuut Lika.

Aku berdiri dan berjalan menuju kamar mandi, di pojok kamar mandi ada beberapa teman kelas bergerombol dan bergosip sambil melirik tajam ke arahku. Mereka berbisik bisik seolah sangat jijik melihatku.

"Hey,,, lihat siapa ni yang datang" kata Elsa

"Wow wow,,, jangan main nyelonong lho" kata Lidya.

"Aku gak main nyelonong, ini kan fasilitas sekolah" kataku.

"Berani kamu jawab ya..." Elsa mendorong kepalaku pakai jari telunjuknya.

Aku hanya diam, mungkin ini yang terbaik. semakin aku menjawab semakin keruh nantinya.

"Bukanya hidupmu itu dapatnya dari ngemis ke Lika" bentak Lidya.

Aku langsung membelalakkan mataku.

" Aku gak pernah mengemis pada siapapun" sahutku.

"Berani jawab kamu, dasar pengemis." dia memegang daguku dengan tangganya.

Aku akhirnya diam, bukan karna malu atau karna Menggalah. Tapi agar aku tidak disakiti secara batin lebih lagi oleh mereka.

Episodes
1 keluarga idaman
2 Sahabat terbaik dalam hidup
3 kerinduan mendalam
4 moment yang bergetar
5 pekerjaan yang menjadi berkah
6 kerendahan hati sang ayah
7 pedihnya hatiku
8 kakakku putri dan kakakku siska
9 Bu Asna sang pemilik warung
10 lebaran yang tak berkesan
11 persekongkolan
12 harapan yang runtuh
13 ibu kenapa tidak sepertimu
14 kelulusan yang menyingkap kebenaran
15 Jalan yang salah
16 Harapan baru dalam hidupku
17 Pekerjaan yang merubah nasibku
18 Rezeki yang menanti
19 sebuah usaha yang menakjubkan
20 Selamat datang hidup baruku
21 pelanggan cerewet dan point plus plus
22 Pria dekil ingin baju branded
23 kurelakan gaji pertamaku
24 Jam rolex
25 Tuan Aslan yang mengagumkan
26 Kartu nama yang disobek
27 Rahasiakan siapa aku...
28 Rumah yang berantakan
29 POV bapak Lukman
30 POV Ibu Zulaikha
31 Penolakan yang terselubung
32 Kenangan yang teringat
33 Kakek Raditya Hadi Mega santosa
34 Gadis kepiting hantu
35 Mbak Siska ditagih hutang
36 Pertemuan gadis kepiting hantu dan kakek raditya
37 Adikku zahra dilecehkan
38 Makanan untuk kakek raditya
39 Masakan istri tercinta
40 Kembali ke dukun lagi zahrapun pergi
41 Penyesalan mbak siska
42 Cinta tuan Aslan
43 kesetiaan yang terbukti
44 Lika kembali,,,
45 Cinta pertama Lika
46 Ibuku merindukanku
47 Ungkapan perasaan seorang Lika
48 Dinner romantis yang gagal
49 Lika mengetahui segalanya
50 Hadiah terakhirku
51 Kepergian tuan Aslan
52 Maaf aku akan mundur kawan...
53 Kutemui keluargaku sebelum pergi
54 Tuan Aslan kembali
55 Mie seblak yang menggoyang lidah
56 Kelolosan mie seblak
57 Tuan Aslan bertingkah aneh
58 Kakek Raditya ingin bertemu
59 Pertemuan Lika dan tuan Aslan.
60 Lika menemui kakek Raditya.
61 Pengertian kakek raditya
62 Ambisi Lika untuk tuan Aslan
63 Putus asa
64 Sebuah permohonan
65 Jiwa kemanusiaan
66 Citra mengalami pendarahan
67 Lika sadarkan diri
68 Pertemuan kedua keluarga
69 Mencicipi mie seblak kiki
70 Pertemuan dan kerelaan hati
71 Harta tak ternilai
72 Perjanjian kelingking
73 Make over
74 Prosesi ijab kobul
75 Kembali ke Surabaya
76 Rencana Lika
77 Telpon asing
78 Obsesi yang menggila
79 Emosi tuan Aslan
80 Jumpa pers
81 Citra meminta penjelasan
82 Pertemuan antara ketiganya
83 Selamat tinggal kawan, sampai jumpa lagi
Episodes

Updated 83 Episodes

1
keluarga idaman
2
Sahabat terbaik dalam hidup
3
kerinduan mendalam
4
moment yang bergetar
5
pekerjaan yang menjadi berkah
6
kerendahan hati sang ayah
7
pedihnya hatiku
8
kakakku putri dan kakakku siska
9
Bu Asna sang pemilik warung
10
lebaran yang tak berkesan
11
persekongkolan
12
harapan yang runtuh
13
ibu kenapa tidak sepertimu
14
kelulusan yang menyingkap kebenaran
15
Jalan yang salah
16
Harapan baru dalam hidupku
17
Pekerjaan yang merubah nasibku
18
Rezeki yang menanti
19
sebuah usaha yang menakjubkan
20
Selamat datang hidup baruku
21
pelanggan cerewet dan point plus plus
22
Pria dekil ingin baju branded
23
kurelakan gaji pertamaku
24
Jam rolex
25
Tuan Aslan yang mengagumkan
26
Kartu nama yang disobek
27
Rahasiakan siapa aku...
28
Rumah yang berantakan
29
POV bapak Lukman
30
POV Ibu Zulaikha
31
Penolakan yang terselubung
32
Kenangan yang teringat
33
Kakek Raditya Hadi Mega santosa
34
Gadis kepiting hantu
35
Mbak Siska ditagih hutang
36
Pertemuan gadis kepiting hantu dan kakek raditya
37
Adikku zahra dilecehkan
38
Makanan untuk kakek raditya
39
Masakan istri tercinta
40
Kembali ke dukun lagi zahrapun pergi
41
Penyesalan mbak siska
42
Cinta tuan Aslan
43
kesetiaan yang terbukti
44
Lika kembali,,,
45
Cinta pertama Lika
46
Ibuku merindukanku
47
Ungkapan perasaan seorang Lika
48
Dinner romantis yang gagal
49
Lika mengetahui segalanya
50
Hadiah terakhirku
51
Kepergian tuan Aslan
52
Maaf aku akan mundur kawan...
53
Kutemui keluargaku sebelum pergi
54
Tuan Aslan kembali
55
Mie seblak yang menggoyang lidah
56
Kelolosan mie seblak
57
Tuan Aslan bertingkah aneh
58
Kakek Raditya ingin bertemu
59
Pertemuan Lika dan tuan Aslan.
60
Lika menemui kakek Raditya.
61
Pengertian kakek raditya
62
Ambisi Lika untuk tuan Aslan
63
Putus asa
64
Sebuah permohonan
65
Jiwa kemanusiaan
66
Citra mengalami pendarahan
67
Lika sadarkan diri
68
Pertemuan kedua keluarga
69
Mencicipi mie seblak kiki
70
Pertemuan dan kerelaan hati
71
Harta tak ternilai
72
Perjanjian kelingking
73
Make over
74
Prosesi ijab kobul
75
Kembali ke Surabaya
76
Rencana Lika
77
Telpon asing
78
Obsesi yang menggila
79
Emosi tuan Aslan
80
Jumpa pers
81
Citra meminta penjelasan
82
Pertemuan antara ketiganya
83
Selamat tinggal kawan, sampai jumpa lagi

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!