Suami Cicilan

Suami Cicilan

Perjodohan

Yutasha Geraldin, gadis cantik berusia dua puluh tiga tahun. Sedang merintis karirnya menjadi penulis di sebuah platform yang ada di Indonesia. Meski sibuk kuliah, ia masih bisa menyempatkan waktu untuk menyalurkan halusinasinya menjadi sebuah cerita, yang menurutnya menarik. Ia juga bercita-cita bahwa suatu saat bisa menerbitkan novelnya menjadi sebuah buku.

Seminggu sudah, Yuta berkuliah di Universitas yang berada di Jakarta. Pertemanan yang ia jalin dengan seorang gadis bernama Hilda, semakin hari bertambah akrab saja. Tidak hanya hobi yang sama, mereka juga merasa saling cocok dan nyambung satu sama lain. Membuat mereka semakin akrab.

Hari ini, Yuta langsung pulang setelah kelas usai. Ia tidak mampir ke perpustakaan terlebih dulu, seperti biasa. Yuta harus segera menyelesaikan deadline novel yang harus ia kirim malam ini juga. Seperti biasa, ia juga menolak disaat Hilda menawarkan bantuan untuk mengantarnya pulang. Dengan alasan, ia tidak mau merepotkan Hilda, karena arah rumah mereka yang berlawan arah.

Sampai rumah, Yuta segera membersihkan diri. Lalu ia menyempatkan makan terlebih dahulu, sebelum berpetualangan dengan dunia halusinasi. Saat ia tengah asyik dengan pikirannya, Yuta mendengar suara pintu kamarnya di ketok. Setelah itu, muncul lah sang Mama dari balik pintu.

"Belum selesai, Sayang?" tanya Mama Dina dengan nada lembut. Menatap sang putri dengan penuh kasih.

"Belum Ma...kurang sedikit lagi," jawab Yuta melihat Mama Dina sekilas. Lalu matanya kembali fokus pada layar laptop yang berada di pangkuan.

"Ya sudah kamu selesaikan dulu. Setelah itu, turunlah ke bawah. Kami menunggumu," ujar Mama Dina penuh dengan kelembutan. Dan di angguki oleh Yuta.

Yuta menyelesaikan deadline novel tepat waktu. Kemudian Ia melakukan kewajiban sholat isya'. Setelah itu, baru turun kebawah menuju ruang keluarga. Dimana, terdapat orang tuanya yang sedang menunggu Yuta untuk bergabung dengan mereka.

"Malam, Pa, Ma!" sapa Yuta sebelum duduk di sofa depan mereka.

"Sini, Sayang. Ada yang mau kami sampaikan pada kamu," ucap Mama Dina dengan hati-hati. Karena Yuta merupakan anak yang keras kepala dan mudah terenyuh.

"Ada apa Ma? Kelihatan serius banget," Yuta mencium ada aroma tidak beres dengan kedua orang tua nya.

"Begini sayang. Kamu tahu Pakdhe Ginanjar, 'kan? Yang punya showroom mobil di Surabaya?" tanya Mama Dina penuh dengan kelembutan di setiap kata yang terucap.

"Iya Ma. Kenapa?" tanya Yuta dengan perasaan tidak enak.

"Dia dulu sering membantu Papa saat dalam masa sulit...." ucapan Papa Arjun terjeda. Lalu menatap penuh pada sang istri, meminta untuk meneruskan ucapannya.

Karena Papa Arjun tidak kuasa, bila ia yang menyampaikan sesuatu yang ia sendiri merutuki kebodohannya dulu. Ia tidak rela, bila Yuta harus lepas dari genggaman tangannya secepat ini.

Dengan nafas yang berhembus kasar, Papa Arjun melanjutkan kata-kata yang sempat terjeda. Setelah mendapat anggukan dari sang istri. Sedangkan Yuta menatap Papanya dengan penuh tanda tanya.

"Kita dulu sepakat menjodohkan kalian, disaat kamu masih berumur satu tahun, dan Juno tujuh tahun ....," ucapan Papa Arjun berhenti sejenak, saat melihat genangan air di pelupuk mata indah milik putrinya itu.

"Lalu?" lanjut Yuta dengan suara tercekat.

Mama Dina menggenggam tangan Papa Arjun. Memberi dorongan kepada sang suami, untuk melanjutkan amanah yang harus di sampaikan kepada Yuta. Meskipun hatinya juga sakit, bila harus melepas putri penurut seperti Yuta secepat ini.

"Kemarin, Pakdhe Ginanjar menghubungi Papa. Mereka akan meminangmu minggu depan. Karena, Juno sabtu ini tiba dari Paris. Ia sudah menyelesaikan gelar doktor nya di usia muda. Dan Pakdhe Ginanjar meminta agar kalian segera menikah," jelas Papa Arjun seraya menahan rasa sakit di hati. Karena kini, pipi mulus putrinya itu basah oleh air mata.

"Yuta nggak bisa Pa!" tolak Yuta dengan tegas.

"Kenapa sayang? Lagian kamu juga tidak punya kekasih?" tanya Papa Arjun yang memang mengetahui, bila Yuta selama ini tidak pernah punya kekasih.

Hai Gaes ...! Ini karya ketiga aku, mohon dukungannya dengan cara like di setiap part nya😘

Terpopuler

Comments

MAYZATUN 🥰🥰🥰al rizal

MAYZATUN 🥰🥰🥰al rizal

ERLANGA ELAJAR.YUTASHA GERARDIN.3

2024-11-01

0

𝒮🍄⃞⃟Mѕυzу​​​᭄

𝒮🍄⃞⃟Mѕυzу​​​᭄

hwaiting

2024-12-26

0

bhunshin

bhunshin

permisi mau baca ah yuhuuuuu

2024-06-29

0

lihat semua
Episodes
1 Perjodohan
2 Mengingkari Janji
3 Pasangan Pura-Pura
4 Menikahlah Denganku
5 Panti Asuhan
6 Bertemu Dia
7 Menerima Tawaran
8 Perjanjian
9 Kamulah Jodohku
10 Maaf
11 Harus Menikah
12 Jangan Menyesal
13 Menemui Camer
14 Milyader Yang Menyamar
15 Sudah Tidur Bersama
16 Menunggu Jawaban
17 Heran
18 Kita Batalkan Saja
19 Mengagumi
20 Khawatir
21 Hari Terakhir
22 Tidak Tahan
23 Kesal
24 Calon Bojo
25 Terpesona
26 Arga
27 Unik
28 Cemburuan
29 Tepat Sasaran
30 Gugup
31 Jalan Tengah
32 Beruntung
33 Tidak Semiskin Itu
34 Resiko
35 Bibit Pertamax
36 Laper
37 Menunggu jawaban
38 Tercekat
39 Sidang Keputusan
40 Kamu....
41 Mau Aku....
42 Lelaki Asing
43 Baby Kita
44 Mencoba Mengingat
45 Maaf
46 Ternoda
47 Nomor Asing
48 Menikmati Peran
49 Nggak Lucu!
50 Wejangan
51 Merona
52 Menuju Sah
53 SAH!
54 Menggemaskan
55 Tak Percaya
56 Kenapa Dikunci, Mas?
57 Kenyataan Baru
58 Kamu Yang Menggodaku
59 Menyebalkan
60 Morning Kiss
61 Apa Maumu, Istriku?
62 Meluluhkan Hatimu
63 Perhatian Kecil
64 Obsesi Hilda
65 Aku Bukan Orang Munafik
66 Jangan Pergi Lagi
67 Kenapa Mas Masuk?
68 Novel Baru
69 Alergi
70 Mas Udah Siap?
71 Vitamin Pagi
72 Siapa Kau?
73 Dia Temanmu!
74 Bolehkah Aku Meminta Hak-ku?
75 Bagaimana Kalau Aku Hamil?
76 Sayang, Kamu...
77 Mas Ngambek?
78 Sebentar Saja, Sayang
79 Kita Bertemu Lagi, Yuta
80 Aku Mau Kamu, Mas!
81 Pemanasan
82 Mas... Lakukan!
83 Masih Gaya Biasa
84 Mulai Posesif
85 Mengejar Ex Pacar
86 Mauku Dirimu
87 Mau Kamu Berubah
88 Apa Kau Takut?
89 Dasar, Lemah!
90 Jangan Gegabah
91 Jangan Lakukan Lagi
92 Terimakasih Sayang
93 Berdamai Dengan Masa Lalu
94 TAMAT
95 Extra Part. 1
96 Extra Part. 2
97 Extra Part. 3
98 Extra Part. 4
99 Extra Part. 5
100 Extra Part. 6
101 Extra Part. 7
102 Extra Part. 8
103 Extra Part. 9
104 Extra Part. 10
105 Extra Part. 11
106 Ending Dari Tamat
107 Novel Baru
Episodes

Updated 107 Episodes

1
Perjodohan
2
Mengingkari Janji
3
Pasangan Pura-Pura
4
Menikahlah Denganku
5
Panti Asuhan
6
Bertemu Dia
7
Menerima Tawaran
8
Perjanjian
9
Kamulah Jodohku
10
Maaf
11
Harus Menikah
12
Jangan Menyesal
13
Menemui Camer
14
Milyader Yang Menyamar
15
Sudah Tidur Bersama
16
Menunggu Jawaban
17
Heran
18
Kita Batalkan Saja
19
Mengagumi
20
Khawatir
21
Hari Terakhir
22
Tidak Tahan
23
Kesal
24
Calon Bojo
25
Terpesona
26
Arga
27
Unik
28
Cemburuan
29
Tepat Sasaran
30
Gugup
31
Jalan Tengah
32
Beruntung
33
Tidak Semiskin Itu
34
Resiko
35
Bibit Pertamax
36
Laper
37
Menunggu jawaban
38
Tercekat
39
Sidang Keputusan
40
Kamu....
41
Mau Aku....
42
Lelaki Asing
43
Baby Kita
44
Mencoba Mengingat
45
Maaf
46
Ternoda
47
Nomor Asing
48
Menikmati Peran
49
Nggak Lucu!
50
Wejangan
51
Merona
52
Menuju Sah
53
SAH!
54
Menggemaskan
55
Tak Percaya
56
Kenapa Dikunci, Mas?
57
Kenyataan Baru
58
Kamu Yang Menggodaku
59
Menyebalkan
60
Morning Kiss
61
Apa Maumu, Istriku?
62
Meluluhkan Hatimu
63
Perhatian Kecil
64
Obsesi Hilda
65
Aku Bukan Orang Munafik
66
Jangan Pergi Lagi
67
Kenapa Mas Masuk?
68
Novel Baru
69
Alergi
70
Mas Udah Siap?
71
Vitamin Pagi
72
Siapa Kau?
73
Dia Temanmu!
74
Bolehkah Aku Meminta Hak-ku?
75
Bagaimana Kalau Aku Hamil?
76
Sayang, Kamu...
77
Mas Ngambek?
78
Sebentar Saja, Sayang
79
Kita Bertemu Lagi, Yuta
80
Aku Mau Kamu, Mas!
81
Pemanasan
82
Mas... Lakukan!
83
Masih Gaya Biasa
84
Mulai Posesif
85
Mengejar Ex Pacar
86
Mauku Dirimu
87
Mau Kamu Berubah
88
Apa Kau Takut?
89
Dasar, Lemah!
90
Jangan Gegabah
91
Jangan Lakukan Lagi
92
Terimakasih Sayang
93
Berdamai Dengan Masa Lalu
94
TAMAT
95
Extra Part. 1
96
Extra Part. 2
97
Extra Part. 3
98
Extra Part. 4
99
Extra Part. 5
100
Extra Part. 6
101
Extra Part. 7
102
Extra Part. 8
103
Extra Part. 9
104
Extra Part. 10
105
Extra Part. 11
106
Ending Dari Tamat
107
Novel Baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!