Di dalam kedalaman hutan terlihat seorang kakek-kakek yang begitu puas atas hasil tangkapannya hari ini,, kepalanya yang botak dan kumis serta janggut yang sudah putih itu begitu gembira karena sedang membakar seekor rusa besar..
sambil bersiul-siul sesekali dia melirik kearah bocah yang sedang membawa dua gentong air yang di bawahnya dari sungai kecil untuk mengisi sumur yang baru saja selesai di buat kakek botak itu...
kakek tua itu terus membolak-balik daging rusa itu,, dan sesekali mengolesinya dengan beberapa tanaman yang digunakan untuk bumbu dapur...
setelah seekor rusa itu selesai di bakar dan matang sempurna,, kakek botak itu memanggil bocah kecil berumuran Lima tahunan tersebut yang sedang kelelahan untuk di ajak makan siang..
"Ryu'err,, Kemarilah nak ayo kita makan dulu ucap kakek memanggil-manggil anak yang sedang kelelahan itu..
" emm,,!!, balas anggukan dari bocah itu sambil berlari-lari kecil..
"Buahhh,, kakek Lang besar sekali kijangnya.. ucap bocah itu yang tidak lain adalah Long Ryu..
"Amitabah,, nak ini bukan kijang tetapi ini adalah rusa.. kalau kijang tidaklah memiliki tanduk.. jawab biksu itu menjelaskan kepada long ryu
"ayo kita makan selagi masih panas..!" ucap biksu Lang mengajak long Ryu..
"emm.. di balas anggukan penuh semangat long Ryu..
Mereka makan dengan lahapnya,,
sedikit demi sedikit daging itu habis dimakan,,
Long Ryu yang menyantap daging rusa itu begitu lahap dan tergesa- gesa tidak sesuai dengan ukuran tubuh kecilnya itu...
biksu Lang juga tidak lah mau kalah,, di memakan daging itu seperti orang kesetanan,,
sepotong demi sepotong daging rusa di di gerogoti oleh kedua orang itu,,,
pada saat paha rusa bakar itu hanya tinggal satu. biksu Lang itu melirik tajam Long Ryu, lalu dengan cepat mencoba mengambil paha rusa itu..
long Ryu yang menyadari sikap biksu Lang tersebut tidak tinggal diam.. dia langsung menghadang biksu Lang..
"Kakek,, Ada harimau..!! ucap Long Ryu menunjuk kearah belakang biksu Lang..
tentu biksu Lang begitu Kaget karena ada harimau.. jadi dia menoleh kebelakang tetapi ternyata tidak ada apa-apa disana..
biksu Lang yang baru sadar kalau telah di bohongi, mendengus kesal lalu menoleh lagi kearah Long Ryu..
alangkah terkejutnya dia ternyata bocah itu hilang,, beserta sisa rusa bakar yang di panggang nya tadi..
"Siall,, aku kecolongan..!" ucap biksu Lang mendengus kesal...
Lalu dia mencari keberadaan bocah tersebut pas melihat tepat di bawah pohon,, terlihat seorang bocah sedang bersender bahu di batang pohon satu tangan memegang paha kaki rusa satu tangannya lagi sambil melambaikan tangan seraya mengejek biksu Lang..
"Anak sialan,, nanti malam kau tidak akan mendapatkan makan.. karena bagianmu sudah kau ambil.." ucap konyol seperti gaya orang marah biksu Lang..
seolah tidak mendengar apa yang di katakan biksu Lang, Long Ryu.. terus menyantap daging itu sambil sekali-kali menjilati daging tersebut..
biksu Lang semakin murka,, tetapi langsung duduk bersila membelakangi long Ryu..
long Ryu yang sadar kalau kakeknya itu merajuk,, dia memutuskan menghampiri kakeknya sambil membawa daging di tangannya..
hanya tinggal Satu langkah jarak antara biksu Lang dengan Long Ryu.. tiba-tiba biksu Lang langsung menangkap long Ryu..
" Hayoo,, anak nakal.. kamu mau kemana.. ??? ucap biksu Lang
" hehe.. kakek.. tentu saja aku mau membagi daging rusa ini kepada kakek.." ucap Long Ryu membujuk biksu Lang..
"buahaaa.. anak pintar.. begini baru benar..!!." ucap biksu Lang sambil mengambil daging yang di bagi oleh Long Ryu..
"hari demi hari terus di lewati,, long Ryu seolah sudah melupakan masa kelamnya beberapa waktu lalu..
"Kakek,, aku bosan terus mengambil air ini...!! ucap Long Ryu malas..
"Hai,, apa yang kau katakan..?? bukankah kau bilang mau menjadi pendekar..!!?" tanya biksu Lang heran..
"iya benar,, tapi aku tidak mau menjadi tukang mengangkut air setiap hari.. mana ada pendekar bergelar "Pendekar Tukang angkut" seperti ini.. ucap Long Ryu cemberut..
"Amitabah.. nak.. sebelum menjalani latihan yang lebih berat,, kakek harus melatih pondasi tubuhmu terlebih dahulu dengan yang sesuai kualitas mu saat ini hanya belajar memperkokoh kuda-kuda dan mengangkut Air lah yang paling cocok menurutku..
"Long Ryu mendengus kesal atas jawaban biksu Lang..
"Tapi aku bosan... latihan terlalu ringan untukku "balas long Ryu cemberut..
biksu Lang menyipitkan matanya dan hampir terduduk lemas..
"hmm,? benarkah yang kamu katakan..?? tanya biksu Lang keheranan...
lalu di balas anggukan Long Ryu..
"Baiklah kalau begitu kakek akan melatihmu lebih keras lagi" ucap biksu Lang dengan yakin dan di iringi dengan senyum penuh arti..
Biksu Lang lalu mengajak long Ryu menuju kedalam hutan lebih dalam..
tedengar suara dentuman air yang jatuh dari ketinggian tebing..
setelah sampainya di tempat air terjun itu, biksu Lang menyuruh long Ryu melepaskan pakaiannya setengah badan..
"Ryu'err dengan latihan ini kakek akan melatihmu sungguh-sungguh.. dan mulai sekarang bisa di katakan kalau kakek adalah gurumu.. terserah kamu mau panggil kakek dengan sebutan terus Kakek, atau guru atau juga biksu tampan tidaklah masalah bagiku.. "ucap biksu Lang menjelaskan dengan penuh kebanggaan..
Long Ryu hanya tersenyum canggung melihat sikap aneh biksu tua ini..
lalu dia memutuskan akan terus memanggil biksu Lang dengan sebutan kakek saja..
"baiklah kalau begitu,, setelah melepaskan bajumu, pergilah kearah tepat bawah air terjun itu dan pertahankan terus kuda-kuda mu dan rasakan kelembutan air itu dengan jiwamu.." ucap biksu Lang....
"jika kamu mampu melewati latihan ini,, tentu pondasi tubuhmu akan menjadi lebih keras beserta fisik yang kuat,,"ucap biksu Lang menjelaskan
"dan dengan kondisi fisik yang kuat akan bisa menghadapi lawan yang bahkan lebih di atas beberapa tahap tingkat mereka,,, karena fisik sangat menentukan jalannya pertarungan.."
"jika kondisi fisik orang tersebut lemah walaupun dengan kemampuan yang dimiliki cukup tinggi,, hanya dengan terkena satu pukulan saja maka akan sangat berdampak pada orang tersebut jika fisiknya lemah..."
"maka dengan ini kakek akan melatih pondasi tubuhmu terlebih dahulu setelah itu kamu akan belajar beberapa jurus dariku jika memang kamu memenuhi syarat untuk berlatih jurus -jurus yang ku kuasai... "
"karena jurus yang ku kuasai bukanlah jurus sembarangan dan mempunyai daya hancur yang sangat kuat,, ya walaupun dalam pertahanan jurus-jurus ku memang tidak unggul tetapi kalau soal menghancurkan Jurus ku sangatlah luar biasa..."tambah Biksu Lang dengan bangga sambil berkacak pinggang..
long Ryu terlihat begitu antusias mendengar penjelasan gurunya tu.. kemudian berkata..
"Baiklah kakek. ku tidak akan mengecewakan mu" jawab Long Ryu
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 67 Episodes
Comments
mineminee:‹
teruskan Thor
2021-11-05
1
mineminee:‹
makasih up-nya Thor 💪
2021-11-05
1