Gadis Yatim Piatu Kesayangan CEO

Gadis Yatim Piatu Kesayangan CEO

Ananda

Ananda Putri, begitulah nama gadis berusia delapan belas tahun ini. Ia adalah seorang gadis yatim piatu yang dibesarkan di panti asuhan sejak usianya lima tahun. Saat ini Ananda sudah hampir lulus SMA, ia hanya tinggal menunggu ijazahnya keluar. Ia berjanji kepada diri sendiri setelah lulus SMA dan mendapatkan pekerjaan, maka ia akan segera pergi dari panti asuhan yang telah membesarkannya. Hal ini bukan karena dia tidak suka dengan panti asuhan tersebut, ia berharap dengan perginya dia dari panti, maka akan ada anak yatim piatu lain yang akan terbantu hidupnya.

"Kakak sudah dapat panggilan dari tempat melamar pekerjaan?" tanya seorang gadis remaja berusia tujuh belas tahun bernama Ayu yang merupakan teman dekatnya di panti.

"Doakan kakak lolos ya dek" kata Ananda.

"Pasti kak, Ayu pasti doakan yang terbaik buat kak Nanda, kakak kan sudah seperti kakak Ayu sendiri, kalau kakak bahagia, Ayu juga pasti bahagia" ucap gadis itu tulus.

"Makasih ya dek, kamu udah selalu ada buat kakak" kata Ananda sambil mengelus rambut gadis itu.

"Nanti kalau kakak sudah berhasil, jangan lupa sama aku ya!?" Ayu memasang wajah melas.

"Gak mungkin kakak lupa sama kamu, kamu kan adik kesayangan kak Nanda" Ananda kemudian memeluk Ayu untuk meyakinkannya.

Kesamaan nasib diantara keduanya membuat mereka memiliki rasa persaudaraan satu sama lain seperti layaknya kakak dan adik.

"Ngomong-ngomong kamu gak piket? kan sekarang jatah kamu buat masak dek!" Ananda mengingatkan Ayu akan tugasnya.

"Astagaaaaaa aku lupa, untung kakak ingetin, ya udah aku ke dapur dulu ya kak" Ayu berjalan keluar dari kamar anak perempuan meninggalkan Ananda yang sedang duduk di meja belajarnya merapikan berkas lamaran yang sedang ia buat.

Panti asuhan tempat Ananda dibesarkan adalah panti asuhan kecil yang beroperasi secara swadaya. Ibu pengasuhnya membuka beberapa unit usaha untuk membiayai semua kebutuhan hidup anak-anak asuhnya seperti membuka kelas homeschooling, daycare, bimbingan belajar, toko sembako serta kios sayur hidroponik yang dikembangkan sendiri di rooftop panti.

Di panti asuhan mereka mengerjakan segala sesuatunya secara bergotong royong, ibu asuh membagi mereka dalam beberapa regu piket. Ada yang bertugas untuk memasak, bersih-bersih, menjaga toko, dan merawat hidroponik.

Jumlah anak asuhnya juga sangat terbatas, yaitu hanya dua puluh anak. Sepuluh laki-laki dan sepuluh perempuan dengan lima orang staf panti yang merangkap menjadi guru mereka di kelas homeschooling panti.

Kamar tidur yang tersedia pun hanya ada tiga, satu kamar untuk anak-anak perempuan, satu kamar untuk anak-anak laki-laki dan satu kamar lagi untuk staf panti.

Dengan segala keterbatasan yang dimiliki panti, maka jika Ananda bisa secepatnya pergi meninggalkan panti, secara tidak langsung sebenarnya ia bisa memberi ruang untuk anak yatim piatu lain di luar sana untuk bisa hidup dengan layak di panti.

....

"Bu, Nanda ijin keluar panti ya, ada panggilan dari tempat kerja" Ananda mencium tangan ibu asuhnya yang sedang sibuk mengecek hasil donasi dari para donatur di ruang kerjanya.

"Iya, semoga berhasil ya nak!" kata ibu mendoakan.

"Amin, semoga doa Ibu didengar Tuhan" kata Ananda.

"Hati-hati di jalan!" ibu mengingatkan.

"Iya Bu, pasti" Ananda mengangguk dan kemudian keluar dari ruangan menuju gerbang panti.

Ananda berjalan menyusuri trotoar menuju tempat pemberhentian bus terdekat. Semangatnya membara sampai ia tidak sadar bahwa tubuhnya berkeringat dan lepek.

"Semoga hari ini berjalan lancar" gumamnya dalam hati seraya melangkah memasuki bus yang akan membawanya ke tempat ia melamar pekerjaan.

Terpopuler

Comments

karyaku

karyaku

hi kak kekasih misterius jangan lupa mampir y

2024-12-02

0

Ira

Ira

k

2024-09-29

1

#ayu.kurniaa_

#ayu.kurniaa_

.

2024-09-27

0

lihat semua
Episodes
1 Ananda
2 Rumah Orang Kaya
3 Michael
4 Menjadi pelayan
5 Nona Cilik Gabriella
6 Tamasya
7 Mata-mata
8 Penasaran
9 Hari Ibu
10 Panti Asuhan
11 Tamu Tak Terduga
12 Calon Menantu Idaman
13 Perpisahan Sementara
14 Bias???
15 Kedatangan Nyonya Besar
16 Desakan Menikah
17 Jalan-jalan ke Mall
18 Rencana Kejutan Ulang Tahun
19 Memasak Kue di Apartemen
20 Ulang Tahun Grandma
21 Pendaftaran Kuliah
22 Ospek
23 Ibu Untuk Gaby
24 Melamar Ananda
25 Respon Gaby
26 Perjanjian Pranikah
27 Malam Pertama
28 Mengantar Sekolah
29 Peringatan Pertama!
30 Menunggu Istri
31 Ciuman Pertama
32 Perasaan Andrew
33 Mike Murka
34 The Power of CEO
35 Quality Time
36 Ruang Hati yang Berbeda
37 Apple Pie With Love
38 Mahasiswa Praktek
39 Kebusukan Bimo
40 Over Protect
41 Suami Selalu Salah
42 Rujak Jamblang
43 Ada Apa Dengan Ayah?
44 Aunty Ariana
45 Merubah strategi
46 Sedang Diawasi
47 Kritis
48 Doa Gaby
49 Membuka Mata
50 Sang Pelaku
51 Pulang Ke Rumah
52 Ganjaran Setimpal
53 Kangen Masak Bersama
54 Pemakaman
55 Adikku Tampan
56 Tuan Muda Rafael
57 Uncle Ron
58 Luka Hati Ron
59 Senjata Makan Tuan
60 Duo Grandma
61 Menjadi Seorang Chef
62 Sehari Bersama Ayah
63 Kepulangan Nyonya
64 Kejuaraan Bela Diri
65 Perjalanan Jauh
66 Piala Kemenangan
67 Obat Penyembuh Luka
68 Menjemput Ayu
69 Peringatan Untuk Ron
70 Sikap Ayu
71 Perasaan Ayu
72 Kepergian Ron
73 Pilih lanjut Ayu dan Ron atau skip ke Ananda dan Mike?
74 Kesimpulannya
75 Hari-Hari Ayu dan Ananda
76 Ulang Tahun Gaby
77 Kesalahpahaman
78 Mencoba Sekali Lagi
79 Ron dan Tian
80 Pernyataan Cinta
81 Persiapan Kepindahan
82 Pagi Yang Cerah
83 Kantor Cabang Baru
84 Pilihan Yang Sama
85 Hari Pernikahan
86 Belajar Mengeskplor
87 Ada yang Eror
88 Masih Malu
89 Bulan Madu Paralel
90 Menginap di Rumah Grandma dan Grandpa
91 Kecurigaan Mike
92 Bujuk Rayu Grandma
93 Grandma Menginap
94 Peringatan Grandpa
95 Mata Gaby Terbuka
96 Pilihan Hukuman
97 Salam Perpisahan
98 Rumah Utama
99 Rumah Baru
100 Bertemu Mantan Kekasih
101 Promosi Novel
102 Berharap Kembali
103 Toilet Umum
104 Ananda Pingsan
105 Ayu Iri
106 Puber Kedua?
107 Saling Jujur
108 Anjing VS Kucing
109 Suami Siaga
110 Curahan Hati Seorang Suami
111 Gagal Menengok Si Kembar
112 Anak Ke Tiga
113 Baby Serafim
114 Permen
115 Gathering Sekolah
116 Firasat Bunda
117 Kedatangan Dimas
118 Menunggu Ayah Menjemput
119 Selamat Sampai Rumah
120 Permen Terakhir
121 Baby Twin
122 Hadiah untuk Daddy
123 Ending
124 Malaikat Kecilku Gabriella
125 Malaikat Kecilku Gabriella Ganti Cover
126 Sangkakala Milik Serafim
127 Cinta Karena Jebakan
128 Gadis Penghangat Untuk Tuan Muda Dingin
129 Ada Yang Belum Baca???
130 Terjebak Cinta Mr. Casanova
131 TIM INTERAKSI NOVEL
132 Novel Baru: Gelora Cinta Sang Mafia
Episodes

Updated 132 Episodes

1
Ananda
2
Rumah Orang Kaya
3
Michael
4
Menjadi pelayan
5
Nona Cilik Gabriella
6
Tamasya
7
Mata-mata
8
Penasaran
9
Hari Ibu
10
Panti Asuhan
11
Tamu Tak Terduga
12
Calon Menantu Idaman
13
Perpisahan Sementara
14
Bias???
15
Kedatangan Nyonya Besar
16
Desakan Menikah
17
Jalan-jalan ke Mall
18
Rencana Kejutan Ulang Tahun
19
Memasak Kue di Apartemen
20
Ulang Tahun Grandma
21
Pendaftaran Kuliah
22
Ospek
23
Ibu Untuk Gaby
24
Melamar Ananda
25
Respon Gaby
26
Perjanjian Pranikah
27
Malam Pertama
28
Mengantar Sekolah
29
Peringatan Pertama!
30
Menunggu Istri
31
Ciuman Pertama
32
Perasaan Andrew
33
Mike Murka
34
The Power of CEO
35
Quality Time
36
Ruang Hati yang Berbeda
37
Apple Pie With Love
38
Mahasiswa Praktek
39
Kebusukan Bimo
40
Over Protect
41
Suami Selalu Salah
42
Rujak Jamblang
43
Ada Apa Dengan Ayah?
44
Aunty Ariana
45
Merubah strategi
46
Sedang Diawasi
47
Kritis
48
Doa Gaby
49
Membuka Mata
50
Sang Pelaku
51
Pulang Ke Rumah
52
Ganjaran Setimpal
53
Kangen Masak Bersama
54
Pemakaman
55
Adikku Tampan
56
Tuan Muda Rafael
57
Uncle Ron
58
Luka Hati Ron
59
Senjata Makan Tuan
60
Duo Grandma
61
Menjadi Seorang Chef
62
Sehari Bersama Ayah
63
Kepulangan Nyonya
64
Kejuaraan Bela Diri
65
Perjalanan Jauh
66
Piala Kemenangan
67
Obat Penyembuh Luka
68
Menjemput Ayu
69
Peringatan Untuk Ron
70
Sikap Ayu
71
Perasaan Ayu
72
Kepergian Ron
73
Pilih lanjut Ayu dan Ron atau skip ke Ananda dan Mike?
74
Kesimpulannya
75
Hari-Hari Ayu dan Ananda
76
Ulang Tahun Gaby
77
Kesalahpahaman
78
Mencoba Sekali Lagi
79
Ron dan Tian
80
Pernyataan Cinta
81
Persiapan Kepindahan
82
Pagi Yang Cerah
83
Kantor Cabang Baru
84
Pilihan Yang Sama
85
Hari Pernikahan
86
Belajar Mengeskplor
87
Ada yang Eror
88
Masih Malu
89
Bulan Madu Paralel
90
Menginap di Rumah Grandma dan Grandpa
91
Kecurigaan Mike
92
Bujuk Rayu Grandma
93
Grandma Menginap
94
Peringatan Grandpa
95
Mata Gaby Terbuka
96
Pilihan Hukuman
97
Salam Perpisahan
98
Rumah Utama
99
Rumah Baru
100
Bertemu Mantan Kekasih
101
Promosi Novel
102
Berharap Kembali
103
Toilet Umum
104
Ananda Pingsan
105
Ayu Iri
106
Puber Kedua?
107
Saling Jujur
108
Anjing VS Kucing
109
Suami Siaga
110
Curahan Hati Seorang Suami
111
Gagal Menengok Si Kembar
112
Anak Ke Tiga
113
Baby Serafim
114
Permen
115
Gathering Sekolah
116
Firasat Bunda
117
Kedatangan Dimas
118
Menunggu Ayah Menjemput
119
Selamat Sampai Rumah
120
Permen Terakhir
121
Baby Twin
122
Hadiah untuk Daddy
123
Ending
124
Malaikat Kecilku Gabriella
125
Malaikat Kecilku Gabriella Ganti Cover
126
Sangkakala Milik Serafim
127
Cinta Karena Jebakan
128
Gadis Penghangat Untuk Tuan Muda Dingin
129
Ada Yang Belum Baca???
130
Terjebak Cinta Mr. Casanova
131
TIM INTERAKSI NOVEL
132
Novel Baru: Gelora Cinta Sang Mafia

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!