part 18 ( pergi ke hutan mati 2)

baik nona " Miing hanya pasrah dengan apa yang diperintahkan nona nya itu Miing tau jika keluarga kerajaan liu tidak lemah , pasti mereka akan tau dengan mudah jika nona nya pergi keluar di malam hari.

✨✨✨

Malam yang begitu dingin , Xia telah menganti pakan nya dengan baju cowok ia terlihat tampan dan mata nya memancarkan ketajaman dan itu akan membuat nya terlihat seperti seorang pria asli .

"ahh nona sangat tampan sekali,jika nona menjadi seorang pria pasti sudah diperebutkan semua putri-putri bangsawan "

"aku tau Miing aku terlihat tampan" Miing yang mendengar itu hanya tersipu dan wajah nya

memerah karena nona nya itu tau isi hati nya .

"miing ingat rencana nya ok " Xia pergi dari kediaman nya lewat jendela,dan miing yang melihat itu hanya menjatuhkan rahang nya .

sementara itu di kediaman naga Liu Wei Qian yang sedang membaca buku meresahkan energi Xia yang perlahan pergi dari kediaman nya .

"Mei Mei kenapa kau pergi selarut ini , pasti ada alasan kenapa kau pergi bukan , ternyata bener kata ayahanda Mei mei sudah berubah ,ku harap dia baik baik saja ". tidak hanya Liu Wei Qian yang mengetahui kalo xia pergi dengan diam diam ,sang ayah dan Ibunda nya juga mengetahui.

sementara Xia yang sedang asik menikmati pemandangan di kerajaan Liu tidak mengetahui jika ia di awasi oleh pengawas bayangan ada 2 yang satu dari Gege nya dan yang satu lagi dari ayah nya .

"ternyata kerajaan Liu lebih ramai dan ramah tidak seperti kerajaan Han ,ya masyarakat akan meniru pemimpin mereka "

Xia lupa jika ia tidak mengetahui jalan menuju hutan kematian .

"aaaaargghh , kenapa aku begitu bodoh aishhh Xia ini di kerajaan liu bukan lagi di kerajaan Han , astaga aku bahkan tidak tau jalan menuju hutan kematian,aku tanya ke salah satu orang di sana saja lah ".

"permisi tuan , apakah saya boleh bertanya sesuatu"

"ya silahkan tuan ,apa yang ingin kau tanya kan " kata pemuda dengan memakai baju yang sangat sederhana.

" emm, apakah anda tau jalan menuju hutan mati "

"oh hutan mati ,kau bisa jalan lurus,belok kiri lurus , terus dan jika kau sudah merasa kan energi yang aneh dan kuat di sana lah hutan mati nya "

"terimakasih tuan ,atas kemurahan hati anda ".

Xia langsung melakukan arahan dari sang pemuda itu ,dan Xia tidak ada kecurigaan sedikit pun jika yang di ajak bicara tadi adalah penjaga yang mengawasi nya ,mereka pulang untuk memberi tahu kepada tuan nya jika nona muda pergi ke hutan mati .

"tak ku sangka ternyata menuju hutan mati begitu susah ,aku kira akan seperti di kerajaan Han "

Lima menit berlalu Xia sampai di pintu masuk hutan mati.

" Dead forest i comeback, apakah aku merindukan ku "

(contoh ilustrasi hutan mati )

"hah lihat lah ini padahal hutan mati begitu bagus tapi kepada tidak ada yang berani masuk ,tapi iya sih energi di sini lebih pekat ,dan lebih aneh lagi kenapa aku bisa masuk ke hutan mati ini "

pikiran Xia berdebat pertanyaan pertanyaan muncul di benak nya ,dan ia juga menjawab sendiri semua pertanyaan itu .

"aku ingin melihat bunga mawar biru apakah masih mekar atau sudah mati ".

Terpopuler

Comments

Leni Ani

Leni Ani

kan malam thor jd kek mana loat bunga mawar biru😆😁

2025-01-12

0

lihat semua
Episodes
1 part 1
2 part 2
3 part 3
4 part 4
5 part 5 perubahan
6 part 6
7 part 7
8 part 8
9 part 9
10 part 9
11 part 10
12 part 11
13 part 12
14 part 13
15 part 14
16 part 15
17 part 16
18 part 17 ( cerita singkat)
19 part 18 ( pergi ke hutan mati 2)
20 part 19 (bunga mawar biru)
21 part 20 ( menanam berbagai tumbuhan)
22 part 21
23 part 22
24 part 23
25 part 24 ( ujian bulanan di mulai)
26 part 25 (ujian bulanan 2)
27 part 26 (ujian bulanan 3)
28 part 27 ( ujian bulanan 4 dan mendapat kan teman)
29 part 28 ( singa tanduk emas )
30 part 29 ( serigala bulu putih )
31 pengumuman
32 part 30 Hutan pendalaman 1
33 part 31 hutan pedalaman 2
34 part 32 melawan hewan red black spider
35 part 33 Mendapatkan juara pertama
36 34 Mendapatkan tempat pertama 2
37 part 35 Mendapatkan tempat pertama 3
38 part 36 Menjadi populer dalam sekejap
39 part 37 menjadi populer dalam sekejap 2
40 part 38
41 part 39
42 part 40
43 part 41
44 part 42
45 part 43
46 part 44
47 part 45
48 part 46
49 part 47
50 part 48
51 part 49
52 part 50 Melawan hewan lightning snow bear spirit 1
53 Pengumuman
54 part 51 Melawan hewan lightning snow bear spirit 2
55 part 52 Melawan hewan lightning snow bear spirit 3
56 part 53 Melawan hewan lightning snow bear spirit 4
57 part 54 melanjutkan perjalanan 1
58 part 55 Melanjutkan perjalanan 2
59 part 56 Melanjutkan perjalanan 3
60 part 57
61 Part 58
62 Part 59 Buah manis yang aneh 1
63 part 60 Buah manis yang aneh 2
64 part 61 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 1
65 part 62 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 2
66 part 63 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 3
67 part 64 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 4
68 Part 65 Akademi Surgawi 1
69 part 66 Akademi surgawi 2
70 pengumuman update
71 Part 67 Akademi Surgawi 3
72 part 68 Akademi surgawi 4
73 part 69 Akademi surgawi 5
74 Part 70 perkenalan lingkungan 1
75 Part 71 Perpustakaan Surgawi 1
76 Part 72 perpustakaan surgawi 2
77 Part 73 Wangi Masakan dari rumah Pembuat masalah 1
78 Part 74 Wangi Masakan dari rumah Pembuat masalah 2
79 Part 75 Memasuki kelas golden rose 1
80 Part 76 Memasuki kelas golden rose 2
81 Part 77 Memasuki kelas golden rose 3
82 Part 78 Memasuki kelas golden rose 4
83 Part 79 Memasuki kelas golden rose 5
84 Part 80
85 part 81
86 Part 82
87 Part 83
88 Part 84
89 Part 85
90 Part 86
91 part 87 Kompetesi Final 1
92 Part 89 Kompetensi Final 2
93 Part 90 Kompetensi final 3
94 Part 91
95 part 92
96 Part 93
97 Part 94
98 Part 95
99 Part 96
100 Part 97
101 Part 98
102 Part 99
103 part 100
104 Part 101
Episodes

Updated 104 Episodes

1
part 1
2
part 2
3
part 3
4
part 4
5
part 5 perubahan
6
part 6
7
part 7
8
part 8
9
part 9
10
part 9
11
part 10
12
part 11
13
part 12
14
part 13
15
part 14
16
part 15
17
part 16
18
part 17 ( cerita singkat)
19
part 18 ( pergi ke hutan mati 2)
20
part 19 (bunga mawar biru)
21
part 20 ( menanam berbagai tumbuhan)
22
part 21
23
part 22
24
part 23
25
part 24 ( ujian bulanan di mulai)
26
part 25 (ujian bulanan 2)
27
part 26 (ujian bulanan 3)
28
part 27 ( ujian bulanan 4 dan mendapat kan teman)
29
part 28 ( singa tanduk emas )
30
part 29 ( serigala bulu putih )
31
pengumuman
32
part 30 Hutan pendalaman 1
33
part 31 hutan pedalaman 2
34
part 32 melawan hewan red black spider
35
part 33 Mendapatkan juara pertama
36
34 Mendapatkan tempat pertama 2
37
part 35 Mendapatkan tempat pertama 3
38
part 36 Menjadi populer dalam sekejap
39
part 37 menjadi populer dalam sekejap 2
40
part 38
41
part 39
42
part 40
43
part 41
44
part 42
45
part 43
46
part 44
47
part 45
48
part 46
49
part 47
50
part 48
51
part 49
52
part 50 Melawan hewan lightning snow bear spirit 1
53
Pengumuman
54
part 51 Melawan hewan lightning snow bear spirit 2
55
part 52 Melawan hewan lightning snow bear spirit 3
56
part 53 Melawan hewan lightning snow bear spirit 4
57
part 54 melanjutkan perjalanan 1
58
part 55 Melanjutkan perjalanan 2
59
part 56 Melanjutkan perjalanan 3
60
part 57
61
Part 58
62
Part 59 Buah manis yang aneh 1
63
part 60 Buah manis yang aneh 2
64
part 61 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 1
65
part 62 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 2
66
part 63 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 3
67
part 64 Pulang ke istana dan pergi ke akademi surgawi 4
68
Part 65 Akademi Surgawi 1
69
part 66 Akademi surgawi 2
70
pengumuman update
71
Part 67 Akademi Surgawi 3
72
part 68 Akademi surgawi 4
73
part 69 Akademi surgawi 5
74
Part 70 perkenalan lingkungan 1
75
Part 71 Perpustakaan Surgawi 1
76
Part 72 perpustakaan surgawi 2
77
Part 73 Wangi Masakan dari rumah Pembuat masalah 1
78
Part 74 Wangi Masakan dari rumah Pembuat masalah 2
79
Part 75 Memasuki kelas golden rose 1
80
Part 76 Memasuki kelas golden rose 2
81
Part 77 Memasuki kelas golden rose 3
82
Part 78 Memasuki kelas golden rose 4
83
Part 79 Memasuki kelas golden rose 5
84
Part 80
85
part 81
86
Part 82
87
Part 83
88
Part 84
89
Part 85
90
Part 86
91
part 87 Kompetesi Final 1
92
Part 89 Kompetensi Final 2
93
Part 90 Kompetensi final 3
94
Part 91
95
part 92
96
Part 93
97
Part 94
98
Part 95
99
Part 96
100
Part 97
101
Part 98
102
Part 99
103
part 100
104
Part 101

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!