prolog

Nur' aini putri

nur' aini putri seorang wanita yang ceria , baik dan ramah. nur' aini putri atau sering di panggil aini . aini berusaha menjadi yang terbaik di sekolah nya untuk membuat ke dua orang tua nya bangga dan bahagia.

aini selalu mendapat kan juara di sekolah nya. waalupun orang tua nya kaya tetapi dia tidak pernah menujuk bukan ke kayaan ke dua orang tua nya . dia ingin terkenal dengan prestasi yang dia raih sendiri bukan terkenal dengan ke kayaan kedua orang tua nya dan itu membuat ke dua orang tua nya bangga terhadap nya. dia merupa kan sosok yang mandiri .

Reza alexander

reza alexander atau sering di panggil reza. reza adalah ceo muda dari perusahaan alexander company dan dia juga dosen killer di universitas jaya . dia sudah lulus S3 di belanda sejak umur nya 22 tahun.

reza memiliki sifat yang ramah dan baik tetapi itu berlaku bagi orang orang terdekat dan di sayang nya.

tapi ketika berhadapan dengan orang yang tidak di kenal nya dia akan bersikap datar , cuek dan dingin.

reza orang yang sangat kaya perusahaan nya bekerja di segala bidang . hal itu banyak membuat wanita wanita berlomba lomba merebuat hati tuan muda alexander itu. fisik dan rupanya yang tampan banyak membuat wanita terkagum kagum dan tergila gila dengan nya.

tetapi ada salah satu wanita yang tidak tertarik dengan pesona yang dia miliki dan ketampanan nya sedikit pun . dan itu membuat nya sedikit tertarik.

wanita yang berhijab panjang dan memakai cadar tersebut membuat nya tertarik .

pertemuan yang bergitu singakat membuat nya telah jatuh cinta saat pandangan pertama.

saat wanita tersebuta tanpa sengaja menabrak nya saat sedang berjalan ke koridor kampus.

karena sedang terburu buru . wanita itu hanya menatap nya sejenak dan setelah itu dia langsung pergi setelah meminta maaf . walaupun muka nya menunjuk kan ekspesi datar tetapi siapa yang tahu bahwa hati nya sedang berdebar debar tak karuan .

menurut nya sebagian orang tabraan itu biasa biasa saja tetapi tidak menurut reza. biasa nya ketika wanita lain yang menabrakan nya tak sengaja atau pun sengaja dia akan merasa jengkel dan marah walaupun amarah nya tersebut hanya di tunjuk kan nya lewat tatapan mata saja tetapi orang yang melihat nya akan merasa bergidik ngeri .

tetapi tidak dengan wanita tersebut dia tidak merasa marah dan jengkel tetapi hati nya yang bedetak kencang seperti sedang berdisko .

karena rasa tetarik kan nya itu dia pun mencari sosok wanita tersebut. dan ternyata wanita tersebut salah satu murid di universitas jaya tersebut . dan lebih mengejut kan nya lagi reza yang mengajar kelas tersebut. setelah mengetahui wanita tersebut murid nya terkadang reza sering curi curi pandang dan juga sedikit memerhati kan wanita tersebut dari jarak nya cukup jauh tanpa di ketahui wanita itu sendiri .

menurut nya itu sungguh ke ajaiban tuhan jodoh pasti tidak akan kemana.

akan kah reza dan wanita tersebut berjodoh kita lihat di bab selanjut nya.?

oke sampai sini dulu ya cerita nya dan jangan lupa .

l

i

k

e

😊

k

o

m

e

n

d

a

n

v

o

t

e

semoga para pembaca suka dengan karya author . terima kasih dan sampai jumpa

assalamualaikum wr . wb.

Terpopuler

Comments

Napsiyah Isah

Napsiyah Isah

lanjutkan Thor

2021-11-22

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!