02.Pindah Kerja

Setelah menyiapkan sarapan seadanya pagi ini, Khalisa langsung berangkat kerja di salah satu rumah besar yang tak jauh dari rumah nya. Ya, Khalisa akan bekerja sebagai Art di siang hari untuk mencukupi kebutuhan dan biaya perawatan adik nya.

Pagi ini Khalisa merasa sedih karena ia tak memiliki uang sepeser pun, gajian masih sekitar satu minggu lagi membuat wanita itu harus berpikir keras untuk mendapatkan uang hari ini.

Sesampai nya di rumah majikan nya, Khalisa tidak memulai pekerjaan nya seperti biasa. Wanita itu di panggil oleh majikan perempuan untuk membicarakan hal penting.

"Apa ibu akan memecat saya?" tanya Khalisa gelisah.

Bu Yanti tersenyum geli melihat wajah ketakutan Khalisa, "Tidak, ibu memanggil mu karena ada yang ingin kami bicara kan." ujar Yanti.

"Bicara hal apa bu pak?" tanya Khalisa penasaran.

"Begini Khalisa, ibu tahu jika kamu sedang butuh uang, untuk itu ibu menyarankan kamu agar pindah kerja sama teman bapak." ujar Yanti mencoba menjelaskan "Nama nya pak Surya, dia duda anak satu dan anak nya laki-laki berusia lebih tua dua tahun dari kamu."

"Lalu, kenapa ibu menyuruh saya untuk menggantikan nya?"

"Khalisa, anak pak Surya saat ini mengalami sakit stroke di usia yang masih sangat muda dan beliau sudah tidak mampu jika harus merawat anak dan juga menjalankan perusahaan nya. Pak Surya meminta pada kami untuk mencarikan pembantu yang mau merawat dan menemani anak nya." tutur bu Yanti, "Ibu menyarankan kamu ambil pekerjaan itu karena gaji yang di tawarkan sangatlah besar. Dan satu lagi, jika kamu mau bekerja dengan pak Surya, beliau akan menanggung semua biaya perawatan adik kamu."

Khalisa terdiam mencerna setiap kata yang di ucapkan Yanti, wanita itu sebenarnya tertarik dengan penawaran itu, namun ia berpikir apa kah sanggup jika ia harus merawat seorang laki-laki yang sedang sakit.

"Jangan berpikir terlalu lama Lisa, kamu pikirkan adik kamu di rumah." tegur pak Bowo.

"Saya terima." ucap Khalisa mantap.

"Apa kau yakin?" tanya Yanti.

"Saya yakin bu, demi kesembuhan Disa apa pun akan saya lakukan."

Pagi itu juga Yanti dan Bowo langsung mengajak Khalisa pergi ke rumah Surya, sesampai di sana, Khalisa merasa takjub dengan rumah besar mewah bahkan rumah itu lebih besar dari rumah Yanti dan Bowo.

Surya yang telah mendapatkan telpon sebelum nya langsung menunggu kedatangan Khalisa. Surya menyambut mereka dengan senyum yang pernah lepas dari bibir nya.

"Jadi, siapa nama nya?" tanya Surya tanpa basa basi.

"Khalisa Andara pak." ujar Lisa memperkenalkan diri.

"Ok Khalisa, saya akan menjelaskan terlebih dahulu jadi anak saya mengalami kondisi antiphospholipid syndrome, darah di dalam tubuhnya cenderung menggumpal sehinga saat mengalir di dalam tubuh dan melewati pembuluh darah yang lebih kecil atau lebih sempit. Darah tersebut akan menyangkut dan menyumbat. Alasannya, hemoglobin (Hb) pada penderita talasemia cenderung rendah, hal tersebut bisa memicu stroke.Anak saya hanya mengalami mati anggota bagian tubuh sebelah kiri saja namun dengan begitu dia tidak bisa menerima semua itu hingga menyebabkan anak saya mengalami depresi ringan." Jelas Surya.

"Jadi, apa tugas saya?" tanya Khalisa.

"Tugas kamu adalah menyakinkan anak saya jika penyakit yang dia derita sejak dua tahun yang lalu itu masih bisa di obati. Saat diri nya di nyatakan lumpuh separuh tubuh, anak saya tidak ingin keluar rumah bahkan berinteraksi dengan siapa pun."

"Kapan saya akan mulai bekerja?" tanya Khalisa kembali.

"Besok, besok kamu sudah bisa masuk kerja."

"Tapi tuan, saya tidak bisa menginap karena saya memiliki adik yang juga sakit." ucap Khalisa jujur.

"Saya tahu itu, dan ini ada uang sesuai yang saya janjikan."

Dengan ragu Khalisa menerima amplop yang lumayan tebal tersebut, dalam hati wanita itu sebenar nya merasa bahagia karena ia berhasil mendapatkan uang untuk biaya kemo adik nya.

Setelah selesai, Khalisa ikut pulang bersama Yanti dan Bowo, sesampai nya di kediaman Yanti, Khalisa juga mendapat gaji dan bonus atas kerja nya selama ini.

Khalisa sangat berterimakasih kepada sepasang suami istri yang telah banyak membantu nya selama ini.

Terpopuler

Comments

Far~ hidayu❤️😘🇵🇸

Far~ hidayu❤️😘🇵🇸

ya Allah author..aku tertinggal sama 2 karya bagus mu...ok aku marathon

2023-02-28

0

Widia Aja

Widia Aja

Khalisa nanti nya akan menikah dng Pria stroke yg kemudian bisa sembuh berkat Khalisa.....
Bukan begitu?

2023-01-13

0

💕princessafni🧕

💕princessafni🧕

cerita nya menarik..

2021-08-11

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!