Jelek dan Kampungan

Thalia berlari senang kearah Rendra lalu memeluknya tanpa mau menatap kakak iparnya, memeluknya erat.

"Kakak, kenapa kau memilih untuk menikah? Kau bahkan belum meminta persetujuan dariku," imbuhnya dengan mengerucutkan bibir, aaa manis sekali sih.

Reaksi itu membuat Embun tersenyum tipis, senang sekali melihat gadis manis itu.

Ekor mata Thalia melirik tajam ke arah Embun, "Kakak, siapa dia? Mengapa memakai gaun pengantin?" menatap tak suka.

"Mulai sekarang panggil dia kakak ipar, dia istri kakak."

"Aigo... siapa nama mu?" tanya Thalia sembari merangkul lengan Rendra.

"Nama saya Embun Lara -"

"What? Hahaha..." dengan cepat dia memotong, "Kenapa nama mu bisa sejelek itu? Benar-benar kampungan. Mama, mengapa mama dan papa membiarkan kakak menikahi wanita ini?"

Thalia bahkan sampai memegangi perutnya yang sakit akibat terbahak, suasana itu sampai terlihat di mata para pelayan, ada yang menahan senyum dan ada juga diam tak bereaksi.

"Thalia, jangan bicara seperti itu... sekarang dia sudah menjadi istri dari kakakmu, turuti apa yang dikatakan kakak kepadamu... kau harus memanggilnya kakak ipar," seru mama sembari mengusap pucuk kepala putrinya.

"Mama tapi namanya begitu lucu, Embun?" menutup mulut sendiri menahan tawa.

"Apa yang kalian bicarakan? Rendra, bawa istrimu ke kamar dia pasti lelah," ucap sang papa yang mulai merasa terganggu dengan celotehan tak berguna Thalia.

Rendra hanya diam tak menjawab, tetapi dia bergegas menaiki tangga yang beberapa menit kemudian di susul istrinya.

"Mmmmm.... maaf semuanya, saya -"

"Pergilah nak, kau pasti lelah, kan?" sahut mama menimpali yang dengan ragu-ragu Embun mengangguk pelan.

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

Kamar tidur yang luas melebihi bath room nya di rumah yang dulu, membuat gadis itu berdecak kagum.

"Mau sampai kapan kau berdiri disitu?" tanya Rendra yang sedang duduk di sofa, dia menggerakkan telunjuknya, "Kemari."

Embun yang sedang berdiri di ambang pintu pun mendekat ke arahnya, masih dengan menyeret gaun yang melekat di tubuhnya.

"Iya, tuan?"

Gadis itu mundur selangkah saat Rendra beranjak dari duduknya, "Lepaskan pakaianku, tanganku sangat lelah."

Dia terdiam saat mendengar tugas pertamanya setelah menikah, aaaa ya ampun dia bahkan tak pernah melihat tubuh lawan jenisnya sampai detik ini.

Kini, kesucian matanya akan ternodai untuk yang pertama kalinya, hm.. menyebalkan.

"Apa yang kau lamun kan? Tidak dengar ya barusan aku menyuruhmu apa?"

"Dengar tuan," bahkan tangannya saja mendadak gemetar saat menyentuh kancing jas tuxedo Rendra, perlahan ia membukanya lalu berlanjut ke kemeja. Satu persatu dia membukanya hingga mulai memperlihatkan bentuk ABS-nya.

Gerakkan tangannya sempat terhenti, hal itu membuatnya benar-benar malu.

"Kenapa berhenti? Lanjutkan."

"Ba- baik tuan," aaaaaaa... apa-apaan ini? Seumur hidup ku, aku bahkan tak pernah melihat tubuh telanjang seorang pria.

Pakaian atas telah terlepas sepenuhnya, lalu Embun mundur selangkah. "Su- sudah tuan."

"Apanya?"

Tolong jangan membuatku untuk melakukan hal yang lebih dari itu.

Napasnya mendadak berirama cepat seiring dengan kegugupan yang ia dapatkan.

Manik cokelatnya mengikuti arah tangan Rendra yang menunjuk ke celana, "Kau belum membukanya."

Aaaaaaaaarrrggghhh.... sialan, kenapa tidak kau saja yang membukanya!

Kali ini gadis itu benar-benar dibuat sangat geram, hingga tak sadar membuatnya mengepalkan kedua tangan.

"Tidak mau? Sudah lupa dengan apa yang telah disepakati, mau aku bacakan ulang semuanya?"

"Tidak..." menjawab dengan suara pelan, ragu-ragu dia melangkah hingga membuat tuan muda tak sabaran, Rendra mendadak mengulurkan tangannya untuk menarik tangan Embun, "Tuan, apa yang -" Eh?!

Tubuhnya tertarik hingga menghabiskan jarak di antara mereka berdua, kedua manik yang saling bersitatap membuat Rendra menelan.

Terpopuler

Comments

Aqiyu

Aqiyu

alerginya sembuh

2022-05-15

0

Yanti Linggar

Yanti Linggar

klo kamunya lemah mka kamu akan selalu dibully embunn,coba kamu sedikit angkat wajah jgn selalu menunduk jd pengin geplak yg liat tauu😡😡

2022-02-13

0

Rita Handayani

Rita Handayani

pernah kok kayaknya embun liat badannya suaminya yg pertama...kayaknya sih😁

2021-12-16

0

lihat semua
Episodes
1 Chapter 1 Diceraikan
2 Chapter 2 Dijodohkan Lagi
3 Sangat Menyebalkan [Revisi]
4 Terimakasih? [Rev]
5 Memilih Tuxedo
6 Pertemuan
7 Pertemuan (2)
8 Tanpa Bertanya
9 Mengantar
10 Fitting Gaun Pengantin
11 Mahar Pengantin Atau Cek?
12 Pernikahan
13 Pernikahan (2)
14 Pernikahan (3)
15 Gelar Nona Muda
16 Keluarga Baru
17 Jelek dan Kampungan
18 Apa Yang Kulakukan?
19 Malam Pertama
20 Sebuah Alasan
21 Membersihkan Kamar
22 Meraihnya
23 Sebuah Kontrak
24 Shock!
25 Menyalahkan
26 First Kiss
27 Tak Menimbulkan Gejala
28 Langit Mendung
29 Mencari Muka
30 Diam dan Menurutlah
31 Jejak
32 Sebuah Cara
33 Menggunting Kimono
34 Makan Malam
35 Sekarang Kau Mengerti
36 Secangkir Kopi
37 Kerja
38 Tanda Di Bibir
39 Kerja (2)
40 Biarkan Dia Masuk
41 Gerakkan Liar
42 Putar Haluan
43 Luka, Tapi Tak Berdarah
44 Sore Yang Menyedihkan
45 Hampir Saja
46 Bodoh
47 Kesakitan
48 ARH-O Negatif
49 Mendekap
50 Penghangat Ranjang
51 Curhat
52 Dia Suamiku
53 Dua Minggu
54 Pil Penunda Kehamilan
55 Keegoisan
56 Sebatas Pajangan
57 Pria Yang Sudah Menikah
58 Hanya Ingin Memanusiakan
59 Serangan Mendadak
60 Nyamuk Besar Menunggu
61 Nyamuk Besar Menunggu (2)
62 Dia Suamiku (2)
63 Amarah Rendra
64 Pergi
65 Malaikat Pencabut Nyawa
66 Bagai Disambar Petir
67 Hati
68 Cerita Pagi
69 Selembar Tiket
70 Tuan Muda vs Nona Muda
71 Jamur Kering
72 Berbagi Bibir
73 Pengumuman
74 Mulai Bergerak
75 Aku Ayahnya
76 Menuntut Ganti Rugi
77 Babak Baru
78 Kecerobohan Alister
79 Malaikat Pencabut Nyawa (2)
80 Seorang Wanita
81 Bidadariku
82 Cerita Cinta Dua Insan
83 Wajah Dibalik Topeng
84 Tak Membiarkanmu
85 Kenangan Bersama Ayah
86 Hukuman
87 Memakai Dasi
88 Kamu Milikku
89 Tak Ada Yang Gratis
90 Harus Tahu
91 Mau Jadi Pahlawan?
92 Keegoisan Rendra
93 Kabar Baik atau Buruk
94 Suamiku Posesif
95 Suamiku Posesif (2)
96 Pembunuh Bayaran
97 Bantuan?
98 Tertangkap Basah
99 Berterimakasih?
100 SP
101 Cinta Kita Takkan Berubah
102 Bukan Kencan
103 Bawah Tanah
104 Rendra Yang Tak Mau Rugi
105 0.01 Detik
106 Harus Disterilkan
107 Cemburu?
108 Lebih Dari Tenaga Mesin
109 Chapter 114 Kelinci Kecil
110 Chapter 115 Kedatangan Agra
111 Chapter 116 Ganti Baju
112 Chapter 117 Bertemu Viana
113 Chapter 118 Kebenaran Tentang Viana
114 Chapter 119 Kencan Seharian Di Kamar
115 Chapter 120 Bertemu Agra
116 Chapter 121 Rendra Yang Mengerikan
117 Chapter 122 Suamiku Posesif (3)
118 Chapter 123 Suamiku Posesif (4)
119 Chapter 124 Luka Masa Lalu
120 Pengumuman
121 Klarifikasi
122 Musim Kedua Pernikahan Hangat
123 Extra Part Musim 1
124 Extra Part Musim 1 (2)
125 pemberitahuan
126 Extra part Musim 1 (3)
127 Novel Baru
128 Author
129 Promo Novel Baru "Suami Milyarder"
130 Klarifikasi
131 Terima Kasih
Episodes

Updated 131 Episodes

1
Chapter 1 Diceraikan
2
Chapter 2 Dijodohkan Lagi
3
Sangat Menyebalkan [Revisi]
4
Terimakasih? [Rev]
5
Memilih Tuxedo
6
Pertemuan
7
Pertemuan (2)
8
Tanpa Bertanya
9
Mengantar
10
Fitting Gaun Pengantin
11
Mahar Pengantin Atau Cek?
12
Pernikahan
13
Pernikahan (2)
14
Pernikahan (3)
15
Gelar Nona Muda
16
Keluarga Baru
17
Jelek dan Kampungan
18
Apa Yang Kulakukan?
19
Malam Pertama
20
Sebuah Alasan
21
Membersihkan Kamar
22
Meraihnya
23
Sebuah Kontrak
24
Shock!
25
Menyalahkan
26
First Kiss
27
Tak Menimbulkan Gejala
28
Langit Mendung
29
Mencari Muka
30
Diam dan Menurutlah
31
Jejak
32
Sebuah Cara
33
Menggunting Kimono
34
Makan Malam
35
Sekarang Kau Mengerti
36
Secangkir Kopi
37
Kerja
38
Tanda Di Bibir
39
Kerja (2)
40
Biarkan Dia Masuk
41
Gerakkan Liar
42
Putar Haluan
43
Luka, Tapi Tak Berdarah
44
Sore Yang Menyedihkan
45
Hampir Saja
46
Bodoh
47
Kesakitan
48
ARH-O Negatif
49
Mendekap
50
Penghangat Ranjang
51
Curhat
52
Dia Suamiku
53
Dua Minggu
54
Pil Penunda Kehamilan
55
Keegoisan
56
Sebatas Pajangan
57
Pria Yang Sudah Menikah
58
Hanya Ingin Memanusiakan
59
Serangan Mendadak
60
Nyamuk Besar Menunggu
61
Nyamuk Besar Menunggu (2)
62
Dia Suamiku (2)
63
Amarah Rendra
64
Pergi
65
Malaikat Pencabut Nyawa
66
Bagai Disambar Petir
67
Hati
68
Cerita Pagi
69
Selembar Tiket
70
Tuan Muda vs Nona Muda
71
Jamur Kering
72
Berbagi Bibir
73
Pengumuman
74
Mulai Bergerak
75
Aku Ayahnya
76
Menuntut Ganti Rugi
77
Babak Baru
78
Kecerobohan Alister
79
Malaikat Pencabut Nyawa (2)
80
Seorang Wanita
81
Bidadariku
82
Cerita Cinta Dua Insan
83
Wajah Dibalik Topeng
84
Tak Membiarkanmu
85
Kenangan Bersama Ayah
86
Hukuman
87
Memakai Dasi
88
Kamu Milikku
89
Tak Ada Yang Gratis
90
Harus Tahu
91
Mau Jadi Pahlawan?
92
Keegoisan Rendra
93
Kabar Baik atau Buruk
94
Suamiku Posesif
95
Suamiku Posesif (2)
96
Pembunuh Bayaran
97
Bantuan?
98
Tertangkap Basah
99
Berterimakasih?
100
SP
101
Cinta Kita Takkan Berubah
102
Bukan Kencan
103
Bawah Tanah
104
Rendra Yang Tak Mau Rugi
105
0.01 Detik
106
Harus Disterilkan
107
Cemburu?
108
Lebih Dari Tenaga Mesin
109
Chapter 114 Kelinci Kecil
110
Chapter 115 Kedatangan Agra
111
Chapter 116 Ganti Baju
112
Chapter 117 Bertemu Viana
113
Chapter 118 Kebenaran Tentang Viana
114
Chapter 119 Kencan Seharian Di Kamar
115
Chapter 120 Bertemu Agra
116
Chapter 121 Rendra Yang Mengerikan
117
Chapter 122 Suamiku Posesif (3)
118
Chapter 123 Suamiku Posesif (4)
119
Chapter 124 Luka Masa Lalu
120
Pengumuman
121
Klarifikasi
122
Musim Kedua Pernikahan Hangat
123
Extra Part Musim 1
124
Extra Part Musim 1 (2)
125
pemberitahuan
126
Extra part Musim 1 (3)
127
Novel Baru
128
Author
129
Promo Novel Baru "Suami Milyarder"
130
Klarifikasi
131
Terima Kasih

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!