Saat Evan berjalan menuju kantin tiba-tiba ia bertemu dengan Alex, dan Alex pun menarik Evan ke gedung yang tadi dibicarakan Hani dan Rani
Dan sesampainya kedua pria tampan itu, lagi-lagi Alex memaksa Evan untuk masuk kedalam sebuah ruangan besar karena di dalam sana ada Kevin, Leo, Martin, Willy, dan Rio yang memang sudah menunggu kedatangan Evan
***
"Van lu duduk di sini gua ingin mengatakan hal penting pada lu, dan ok gua langsung saja ke intinya kalau Oma Maria nyariin lu terus jadi lu harus segera menemuinya !?? 'Ucap tanpa basa-basi Alex
"Hmm !! 'deheman evan dengan raut wajah datar
"Dasar nih bocah jawabannya dingin banget !! 'Ucap Leo yang baru saja duduk di samping Evan
"Kalau sudah tidak ada hal lain gua pergi dulu !! 'Ucap malas Evan yang segera ingin pergi
"buru-buru amat lu, atau jangan-jangan lu mau nemuin gadis-gadis cantik itu ya, gua tadi tidak sengaja melihat lu bersama 2 gadis cantik, tapi yang memakai hoodie rambutnya panjang sangat manis dan imut loh, siapa dia kenalin gue dong !?? 'Ucap Leo yang melihat Evan bersama Hani dan Rani saat di taman
"Jangan ganggu mereka apa lagi dia !! 'Ucap evan yang menatap tajam Leo
"Hehe.. santai bro gua cuma tanya bukan mau ganggu mereka, dan apa gadis imut itu gebetan lu !! 'Ucap Leo dengan santai
"Hem... kalian berdua stop jangan bahas itu dulu, karena ada hal lebih penting yang akan saya katakan jadi dengar baik-baik aku langsung saja ke intinya, yaitu kita akan jadi panitia di acara yayasan Oma Maria dalam seminggu ke depan, paham !! 'Ucap Rio tanpa basa-basi
"What !?? 'Ucap Alex yang sedikit terkejut
"Gokil, panitia haha... !! 'Ucap Leo
"Baru juga gua balik dari Jerman, ada-ada aja bro jangan bercanda !! 'Ucap Martin dengan malas
"Aku serius !! 'Ucap Rio dengan raut wajah yang sangat serius
"Ok.. tapi apa alasannya kenapa harus kita yang menjadi panitianya apa gak ada orang lain ?! 'Ucap Martin yang malas
"Kevin lu gak mau jelasin sendiri !! 'Ucap Rio yang langsung menatap Kevin
Tapi Kevin hanya diam sambil memainkan ponselnya tanpa mempedulikan ucapan Rio dan pria-pria tampan lainnya yang bingung
"huff... Ok baiklah gua jelasin dan kalian harus dengar baik-baik, semalam Oma Maria tiba-tiba menyuruh kita menjadi panitia di acara yayasan Oma Maria, karena di acara itu akan diadakan berbagai lomba maupun pameran atau apalah gua juga kurang tahu, tapi yang pastinya kita yang harus mengurusi semuanya dan kata Oma titik !! 'Ucap penjelasan Rio panjang lebar
"Lebih baik gua pergi balapan daripada harus ngurus begituan !? 'Ucap malas Leo
"Lalu apa konsekuensinya kalau kita nolak !? 'Ucap tanya Alex
"Lu tahu sendiri Oma Maria seperti apa kan !! 'Ucap Rio dengan raut wajah serius
"Gawat !! 'Ucap Alex dengan menelan silvanya dengan raut wajah yang serius
"Baiklah gua ikut !! 'Ucap martin dengan pasrah karena ia sudah tahu bagaimana kejamnya Oma Maria jika marah
"Will dari tadi diam aja lu, gimana apa lu setuju !? 'Ucap tanya Leo pada Willy
"Tentu saja gua setuju jika Oma Maria yang langsung menyuruh kita !! 'Ucap Willy dengan santai
"Ok, kalau begitu gua juga setuju tapi kita juga harus menambah beberapa orang kan, gak mungkin kalau cuma kita bertujuh bisa-bisa badan gua encok semua nantinya !! 'Ucap Leo lalu tersenyum licik
"Gua juga punya rencana buat nambah beberapa orang lagi, sekarang tinggal persetujuan kalian saja !! 'Ucap Rio
"Baiklah gua juga setuju dan bagaimana kalau masukin Stella dia kan primadona kampus, pasti sangat menarik karena anak itu sangat tergila-gila pada kevin haha.... 'Ucap Martin sambil menggoda Kevin yang hanya diam
"Terserah yang penting jangan Marina si cewek ular itu, ntar yang ada malah rusuh !! 'Ucap Alex dengan malas
"Bagaimana kalau temannya Evan, 2 gadis itu kita masukin juga !! 'ucap Leo dengan sembringai
"Tidak boleh, aku tau kalian itu gimana apa lagi Leo dan Alex mereka berdua yang paling berbahaya !! 'Ucap tak senang Evan
"Hey Hey.. kau bicara apa, lagian mana gua tertarik dengan gadis biasa seperti itu lu tau sendiri gimana selera gue bro !! 'ucap Alex
"Oi Van gue akui gue memang suka menggoda gadis cantik tapi lu tahu sendiri selera gue yang seperti apa !! 'Ucap Leo sambil memperagakan kedua tangannya membentuk body wanita seksi
"Cih !! 'Evan
"Evan tenang saja kami tidak bakalan ganggu teman lu itu, apa lagi Kevin lu tau dia kan gimana ini semua demi oma Maria dan waktu kita hanya sampai besok, lu tau Oma Maria tdk suka di bantah apalagi dengan kondisi kesehatan beliau yang menurun akhir-akhir ini !! Ucap Rio yang mencoba membujuk Evan
"Baiklah, aku akan mengajak mereka tapi awas saja kalau ada yang berani macam-macam !! 'Ucap Evan yang pasrah karena Evan juga sangat menyayangi Oma Maria
"Bagus kalau begitu besok kita kumpul di sini jam 3 sore dan gua berharap kau akan datang Van bersama kedua teman gadis mu itu, dan kau juga Lex, Martin, Leo serta lu Willy tapi ingat jangan bawah ular kalian berempat dan sisanya biar aku sendiri yang atur !! 'ucap tegas Rio sambil menunjuk Alex, Martin, Leo dan Willy
"Memangnya gue pawang ular !! 'Ucap Leo
"Lu kan suka bermain dengan ular hahaha... !! Ucap Martin lalu tertawa
"Sialan loh !! 'Ucap sebal Leo
"Kalau begitu aku pergi dulu, dan tenang saja besok sore aku akan kesini lagi bersama dengan temanku 'Ucap evan lalu segera pergi meninggalkan para pria tampan itu
"Ok !! 'Jawab Rio
***
Sedangkan Kevin hanya bermain game tanpa banyak bicara, karena Kevin tipe orang yang irit bicara hanya tatapan matanya saja yang berbicara, dan membuat kebanyakan orang takut untuk mendekatinya apa lagi cari masalah padanya, tapi tidak sedikit juga para wanita yang terus mengejar-ngejarnya bahkan menyatakan perasaannya secara langsung meski akhirnya akan ditolak mentah mentah oleh Kevin
Entah berapa banyak surat cinta yang ia terima setiap hari nya, sampai-sampai Kevin merasa sangat muak dengan wanita-wanita itu
***
"Leo emang benar teman cewek Evan begitu manis dan imut gua jadi penasaran karena lu kalau muji cewek biasanya cuma bilang cantik doang itu pun cuma bohong.. !! 'Ucap willy yang penasaran
"Hmm !! 'Jawab Leo lalu tersenyum tipis
"Haha.. ini akan menjadi menarik karena sepertinya Evan juga menyukai gadis itu, di lihat dari ekspresi dan respond nya tadi sudah jelas dia menyukainya !! 'Ucap Rio
"Dasar anak berandalan dia jadi sok baik gitu padahal dia itu preman gua benar-benar jadi penasaran seperti apa gadis itu, apa kah dia sangat cantik Le !?? 'ucap Martin yang tahu Evan seperti apa
"Hey gua gak lihat jelas mukanya soalnya aku lihatnya dari jauh, tapi meski jauh mata gua tetap akurat, kalian tahu kan penglihatan gua ini setajam apa kalau soal gadis !! 'Ucap Leo dengan santai
"Ok kita lihat saja besok dia seperti apa, akhirnya ada hal yang menarik pada anak itu !! 'Ucap Alex sambil tersenyum tipis
"Jangan berpikir macam-macam lu Lex, awas saja kalau lu buat masalah gua gepeng hidung lu itu sampai rata !! 'Ucap Rio
"Hahaha... santai bro !! 'Ucap santai Alex lalu tertawa
🌹🌹🌹🌹
Terimakasih atas dukungan kalian semua 😘
Maaf jika banyak typo 🤧
Miss u 🤗
Love u 😘
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 251 Episodes
Comments
epifania rendo
geng nya kevin evan
2023-09-08
1
Alivaaaa
aku syuuukkaaaa
2021-05-24
0
Rahmawaty❣️
oh jd evan geng'an nya kevin juga
2021-04-16
0