"Bi yati dan Rian kalian ikuti aku!kita akan berbelanja perlengkapan sekolah beserta pakaian kalian"Seru Reiyana sambil berjalan menuju ke dalam pusat perbelanjaan lagi
"Baik nona!"Sahut bi Yati dan Rian sambil mengikuti Reiyana
Di dalam pusat perbelanjaan banyak pengunjung yang berbisik bisik menatap tidak suka dengan keberadaan bi yati dan rian yang pakaiannya compang camping layaknya pengemis.Bisikan dari pengunjung membuat Reiyana Bosan,hingga ia berhenti di tengah pusat perbelanjaan.
"Bila masih berbicara tentang orang yang ada di samping ku maka akan ku tendang kalian semua!!"Teriak Reiyana dengan lantang membuat semua pengunjung terkejut
"Ciuhhh gadis kecil ingin menendang kami dari sini?Jangan mimpi!"Ledek pengunjung wanita
"Haha iya,ia kan hanya gadis kecil miskin mana mungkin bisa menendang kita!"Sahut pengunjung lain
Begitulah ucapan para pengunjung yang seakan mengejek Reiyana tapi para pengunjung tidak tahu siapa yang sedang di ledek mereka.
"Menantang???"Tanya Reiyana dengan seringai yang sudah ia perlihatkan
"Ya Kami menantang kau gadis kecil!"Seru para pengunjung
"Hmm baiklah,siapa pun yang mempunyai nomor ponsel pemilik pusat perbelanjaan ini silahkan telpon bahwa aku menunggunya di sini!"Seru Reiyana dengan dingin
Salah satu pemilik toko yang ada di pusat perbelanjaan menelpon pemilik dari pusat perbelanjaan ini.Tidak berselang berapa lama datang seorang lelaki yaitu pemilik dari pusat perbelanjaan ini.
"Kenapa ini ribut-ribut?"Tanya lelaki itu
"Maaf tuan!gadis kecil ini ingin menendang pengunjung kita tuan!"Lapor salah satu pegawai dan di iyakan oleh semua pengunjung
"Benarkah begitu gadis kecil?"Tanya lelaki yang dewasa dengan lembut kepada Reiyana
"Hmm yaa!"Jawab Reiyana dengan dinginnya
"Ini pusat perbelanjaan saya jadi gadis kecil tidak berhak menendang pengunjung saya!"Ucap lelaki itu tegas tapi halus
"Aku akan membelinya!"Seru Reiyana dengan dingin membuat semua yang ada di situ terkejut bukan main.
"Gadis kecil ini bukan mainan yang bisa di beli dengan murah!"Tegur lelaki itu
"Aku tau!"Jawab Reiyana
"Lantas kenapa kamu ingin membeli pusat perbelanjaan ini?"Tanya lelaki itu
"Karena aku ingin menendang mereka yang punya mulut tapi di pakai buat ngatain orang"Jawab Reiyana
"Dan aku tak menerima penolakan!" Sambung Reiyana dengan tatapan dingin sambil melempar Blackcard kepada lelaki itu.
Semua orang yang ada di dalam pusat perbelanjaan itu terkejut menatap tidak percaya bahwa seorang gadis kecil memiliki kartu yang hanya di miliki tiga orang di dunia.Perlu di ketahui uang yang ada di dalam 3 kartu milik Reiyana takkan habis 7 turunan walau di belikan ke sesuatu yang sangat mahal.
"Baiklah gadis kecil harga dari pusat perbelanjaan ini adalah 500M!"Ungkap laki-laki itu
"Ambil saja di blackcard itu!"Perintah Reiyana
Laki-laki itu segera menarik uang sesuai dengan jumlah harga pembelian tadi,ia tidak mungkin menyia-nyiakan kesemlatan untuk menjadi sangat kaya.
15 menit kemudian..
Pusat Perbelanjaan itu sudah berbalik nama atas Reiyana Rendra,semua orang masih terkejut tidak percaya.
"Sudah saya tarik uang dari blackcard nona dan ini saya kembalikan blackcard nona!"Ucap laki-laki itu smbil mengembalikan blackcard Reiyana
"Hmmm"Jawab Reiyana dengan singkat
"Dan untuk semuanya pusat perbelanjaan ini sudah berbalik nama atas nona Reiyana Rendra!saya pamit permisi karena saya bukan lagi pemilik pusat Perbelanjaan ini!"Ucap Lelaki itu sambil beranjak pergi dari Situ
"Hmm kalian sudah dengar kan?masih ingin berbicara jelek atau ingin di tendang??"Tanya Reiyana pada pengunjung yang tadi berbicara tak suka
Semua diam tak menjawab pertanyaan Reiyana,perbuatan Reiyana kali ini tentu membuat semuanya bungkam.Mereka bungkam tidak percaya bahwa seorang gadis kecil membeli pusat perbelanjaan dengan mudahnya padahal harganya sangat mahal.Dari yang mereka lihat tadi dapat di disimpulkan bahwa Reiyana memiliki latar belakan tidak biasa.
"Baiklah jika kalian diam!ku maafkan untuk yang tadi tapi hnya untuk kali ini jika lain kali terjadi lagi maka ku pastikan kalian semua akan berurusan dengan ku!"Peringatan dari Reiyana kepada semua pengunjung
》Bersambung《
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 594 Episodes
Comments
abu😻acii
walaupun halu suka juga cerita nyA😂😂
2022-12-01
0
ditha gesreek
ʸᵃ ʸᵃ ʸᵃ ..ᵈᵘⁿⁱᵃ ⁿᵒᵛᵉˡ ᵐᵃʰ ᵇᵉᵇᵃˢ
2022-10-26
0
sultan sih bebas mau melakukan apa saja..cmn ada didunia novel🤭🤭
2022-02-17
0