tumbangnya bos jamal

Pada saat ini keluarlah seorang pria paruh baya dengan aura penub kewibawaan.

Ia adalah pemilik restoran VANTHEA ini ,namanya Rudi Setiawan dari keluarga Setiawan yang juga merupakan salah satu dari keluarga terkaya di kota buana.

Tuan muda Deni yang melihat Rudi Setiawan ia langsung gugup.

"Maaf tuan Rudi bukan maksud saya membuat keributan di usaha pak Rudi ,saya hanya ingin memberi pelajaran kepada bocal kecil ini"

Ucap tuan muda Deni segera memberi penjelasan Kepada tuan Rudi Setiawan, ia tidak bisa menyinggung tuan Rudi karena dia adalah anggota keluarga Setiawan ,yaitu keluarga terkaya kedua di  kota buana,sedangkan keluarga Saputra hanya berada di urutan ke empat ,yang merupakan keluarga terkaya peringkat terakhir di kota buana.

"Aku tidak mau tau apa masalahmu selesaikanlah dil uar bisnis usaha ku,kalau tidak kau sama saja berurusan dengan keluarga Setiawan"

Ucap tegan tuan Rudi.

"Saya tidak akan berani melakukan itu tuan Rudi,kalau begitu saya pamit dulu"

Ucap tuan muda Deni menahan amarahnya terhadap vino.

Tuan muda Rudi hanya menganggukan kepalanya saja,selepas itu dia pergi ke lantai atas lagi.

Sedangkan vino hanya menjadi penonton dia ingin mengetahui apa saja yang ada di kota buana ini.

Kini ia mendapat pengetahuan tentang keluarga terkaya di kota buana.

Dia tidak terlalu perduli dengan keluarga terkaya,dia hanya akan peduli jika keluarga tersebut memiliki kultivator yang ranahnya lebih tinggi darinya.

Vino kembali duduk di mejanya,beberapa saat pesanan pun datang .

"Ini tuan muda pesanan nya ,semoga Anda puas"

Ucap Irma.

" Terima kasih"

Ucap vino.

"Sekali lagi terima kasih sudah menyelamatkan saya tadi tuan muda"

Ucap Irma dengan Punuh rasa terima kasih, ia tak tau akan jadi apa nasibnya jika ia jatuh ke tangan tuan muda deni,jadi ia sangat berterima kasih terhadap pemuda yang ada dihadapannya.

"Tidak usah dihiraukan itu hanya masalah kecil"

Ucap vino,ia tak peduli dengan hal kecil semacam ini,ia pun makan dengan tenang sampai selesai kemudian membayar dan pergi dari situ.awalnya ia ingin pergi ke apartemennya dan melakukan KULTIVASI.

Namun saat ia melewati jalan yang sedikit sepi ,ia dihadang sekitar tiga puluhan orang berparas preman dan ada satu preman yang berada paling depan memiliki aura kultivasi.ini yang membuat vino tertarik dan berhenti di hadapan gerombolan tersebut.

"Kenapa kalian menghalangiku"

Tanya vino.

"Aku hanya ingin melihat siapa yang bisa mengalahkan Tiger,anak buahku yang terbaik.

Ucap seseorang yang berada di paling depan,yang tak lain adalah bos Jamal.

" pftt,terbaik,haha,terbaik ddari segi apanya kelemahannya "

Ucap vino mengejek,sambil tertawa terbahak -bahak.

Mendengar ejekan vino wajah bos jamal menjadi suram ia berkata. "Memang benar kamu terlalu sombong anak muda,apa kau pernah dengar pepatah orang sombong umurnya tidak akan panjang"

"Pepatah itu hanya berlaku untuk MU,orang sombong tapi lemah ,itulah sebabnya umurnya tidak akan panjang."

Ucap vino mengejek bos Jamal lagi.

Mendengar ejekan pemuda di hadapannya ia sangat muram dan berkata dengan bengis"sungguh anak muda sekarang tidak punya etika,aku akan memberimu pelajaran agar kau mengetahui bahwa tidak semua orang dapat kau singgung,SERANG ANAK-ANAK"

Setelah mendengar teriakan itu ,tiga puluhan orang itu langsung bergegas maju menyerang vino,ada yang membawa celurit,ada yang membawa botol arak,ada yang membawa tongkat besi,dan yang lainya.

Di sisi lain vino menyunggingkan senyum tipis,ia sebenarnya hanya tertarik kepada bos jamal,tapi jika tiga puluh orang ini maju ia juga tidak keberatan untuk menjadikanya pengalaman bertarung.

5 menit kemudian ke tiga puluh orang tersebut berserakan di atas tanah,ada beberapa yang sudah pingsan ,ada juga yang masih sadar dan meraung kesakitan.

Vino hanya menggunakan sedikit kekuatannya oleh karena itu ia lebih lama menyelesaikan pertarungan tersebut, ia ingin meningkatkan pengalamannya dalam bertarung .

Jadi dia harus menyesuaikan gerakan apa yang cocok untuk mengcounter gerakan ini,itu dan sebagainya.

Di sisi lain bos Jamal sedikit tercengang, ia sendiri jika melawan  tiga puluh orang paling tidak membutuhkan waktu dua puluh menit untuk menumbangkan semuanya,tetapi pemuda di hadapannya hanya membutuhkan waktu lima menit untuk menumbangkan tiag pulung orang tersebut.

Dari sini ia tahu seberapa besar perbedaan  antara dia dan pemuda ddi hadapannya,

Namun ia menjadi bos preman juga sudah melewati banyak bahaya,jadi ia tetap akan melawan pemuda di hadapannya.

"Kau punya sedikit kemampuan anak muda ,pantas saja bisa kamu kalahkan"

Ucap bos Jamal dingin .

"Aku punya banyak kemampuan hanya saja akan percuma jika di gunakan untuk melawan orang lemah sepertimu"

Ejek vino terhadap bos Jamal.

"Baiklah nak mulutmu sangat tajam aku akan membantumu memperbaikinya"

Ucap dingin bos Jamal setelah mendengar ejekan dari pemuda di hadapannya, ia kemudian langsung menerjang  dengan tinjunya ke arah pemuda itu.

"Baiklah aku akan menunjukan seberapa besar perbedaan kekuatan di antara kita.

Ucap vino menyeringai, kemudian ia mengumpulkan energi di tangannya ia menggunakan energinya hingga alam roh tingkat akhir, karena ia tahu kultivasi bos Jamal hanya berada di alam roh tingkat rendah.

Bos Jamal hanya menatap bodoh pemuda di hadapannya,ia adalah seorang kultivator tanpa senjata ,jadi dia tinjunya untuk bertarung dengan orang oleh karena itu ,ia melatih terus tinjunya, dia memiliki kepercayaan diri untuk beradu tinju Dengan pemuda di hadapannya.

Namun sedetik kemudian kepercayaan dirinya menghilang ,ia merasa telah meninju baja tangan nya terasa remuk, ia di terbangkan sejauh 5 meter kebelakang.

" kamu,kamu berada di alam roh tingkat akhir "

Ucapnya ketakutan.

"Sekarang kamu sudah tau kan seberapa besar besar perbedaan kekuatan di antara kita"

Ucap vino dengan menyeringai.

"Tuan muda tolong ampuni aku ,aku salah telah memprovokasi tuan muda,tolong ampuni aku"

Ucap ketakutan bos Jamal,ia tahu jika ia melawan ia hanya akan mati di depan kekuatan mutlak,jadi dia hanya bisa meminta maaf ,berharap agar tuan muda di hadapannya memberinya kesempatan hidup.

"Memaafkanmu"

Ucap vino.

"Tolong maafkan saya tuan muda ,saya bersedia mengikuti tuan muda selamanya jika tuan muda memaafkan saya"

Ucap memelas bos Jamal.ia tak keberatan mengikuti orang kuat di hadapannya ,malah dia yang akan di untungkan.

Vino berpikir sejenak ,akhirnya ia memutuskan untuk menjadikan Jamal bawahan nya,ia dapat menggunakan Jamal untuk mencari tahu informasi yang ada di kota buana ini."baiklah kalau begitu aku akan memaafkan mu"ucap vino.

"Terima kasih tuan muda ,saya Jamal akan selalu setia kepada tuan muda, kalau boleh tahu siapa nama tuan muda?"

Ucap Jamal senang .

"Panggil saja aku vino"

Ucap vino la langsung pergi dengan langkah kilah setelah memberi tahu namanya .

"Darimana keluarga tuan muda bera..."

Ia ingin bertanya lagi namun ia mendapati bahwa tuan muda vino telah telah hilang dari hadapanya.

"Sungguh pemuda yang sangat jenius"

Ucap Jamal setelah itu ia pergi dari sana dengan anak buahnya.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!