TERTARIK

Pandangan mata Ratu Ivara sedari tadi tidak lepas dari sang bintang utama, Ratu Ivara terlihat mengernyitkan alisnya.

"Itu bukan Raja Althof," gumam Ratu Ivara.

Ratu Amora yang duduk di samping Ratu Ivara, mendengar gumaman Ivara.

"Anda benar kakak ipar, pria itu bukan Raja Althof," ucap Ratu Amora menyahuti.

"Di tidak hadir," ucap Raja Wallace santai.

"Bagaimana bisa, ini adalah acara penghormatan atas pernikahan nya," ucap Ratu Ivara mengernyitkan alisnya.

"Kamu pasti sudah mendengar bahwa Raja Althof sebelum sudah memiliki calon Ratu, tapi gadis itu meninggal sebelum hari pernikahan nya," ucap Raja Wallace.

"Iya aku tahu, lalu apa hubungannya dengan ini semua?" tanya Ratu Ivara masih tidak mengerti.

"Hari ini adalah bertepatan dengan hari yang kematian nya," jawab Raja Wallace.

"Jadi maksud kamu Raja Althof tidak hadir, karena saat ini sedang mengenang kematian nya?" tanya Ratu Ivara mulai paham.

"Seperti nya," jawab Raja Wallace.

"CK, bagaimana mungkin dia berbuat seperti itu, bagaimana pun ini adalah acara penghormatan untuk pernikahan nya, bisa-bisa nya tidak datang," ucap Ratu Ivara terlihat kesal.

"Sudah saya bilang, gadis tidak beruntung mana yang menjadi Ratu Althof, gadis itu benar-benar tidaklah beruntung, di tinggal kan di hari penghormatan pernikahan nya, yang seharusnya menjadi hari bersejarah," ucap Kenzo menggeleng kan kepala nya.

Mereka yang ada di meja itu mengangguk kan kepala nya setuju.

Gadis yang malang, pikir mereka.

Ivara terus melihat pada Aulia yang saat ini masih menjalankan proses penghormatan, entah apa yang ada di pikiran Ratu Ivara, tapi saat pertama kali melihat Aulia, Ratu Ivara sudah merasa tertarik.

"King bagaimana menurut mu?" tanya Ratu Ivara melirik Raja Wallace.

"Sangat di sayangkan, gadis se Agung putri keluarga Xavier harus menerima perlakuan seperti ini," jawab Raja Wallace.

"Kamu benar, andai saja gadis itu menjadi menantu ku, pasti aku akan menyambut nya dengan hormat, tidak akan aku biarkan harga diri nya jatuh seperti sekarang ini," ucap Ratu Ivara melihat ke arah depan.

"Hey apa yang kamu katakan," ucap Raja Wallace menggeleng kan kepala nya.

"Memang nya apa," ucap Ratu Ivara memutar bola matanya malas.

"Kakak ipar kau seperti nya sangat tertarik dengan gadis itu," ucap Ratu Amora.

"Hem! Aku rasa dia bukan gadis biasa," jawab Ratu Ivara melihat ke arah Aulia.

"Tapi sayang nya gadis itu sudah menjadi Ratu Althof," ucap Ratu Amora.

Ratu Ivara hanya diam, dan terus melihat kearah depan, tidak sengaja Aulia juga sedang melihat ke arah nya, pandangan mata mereka berdua bertemu, sama-sama tajam dan menyimpan hal besar di dalam nya.

Cukup lama Ratu Ivara menatap tajam mata tajam Aulia, sampai akhir nya Aulia lebih dulu memutuskan pandangan nya.

"Sangat menarik," batin Ratu Ivara tersenyum miring.

Raja Wallace yang melihat senyuman istri nya seperti itu, hanya menggeleng-gelengkan kepalanya, entah apa lagi yang sedang istri nya ini rencanakan, tapi apapun itu, diri nya akan selalu mendukung istri cantik nya.

Raja Bucin belum sembuh ternyata, tetap bunci akut.🤭

"Kakak ipar, melihat senyuman mu saja perasaan aku sudah tidak enak," ucap Raja Kenzo bergidik ngeri.

Ratu Ivara hanya tersenyum kecil dan menggeleng-gelengkan kepalanya.

"Ah iya aku buru ingat, bagaimana kabar pengeran Brian yang katanya sempat tidak ada kabar beberapa hari yang lalu, apa yang sebenarnya terjadi? Tidak biasa nya bocah nakal itu menghilang tanpa kabar," ucap Raja Kenzo.

Raja Kenzo mengingat beberapa hari yang lalu, dirinya sempat di kejutkan dengan kabar tentang Brian yang belum kembali.

Mendengar pertanyaan Raja Kenzo, Raja Wallace menghela nafas nya panjang, diri nya tidak tahu apa yang sebenarnya terjadi dengan putra sulungnya itu, semenjak Putra nya itu kembali, setelah membuat diri nya dan semua orang panik, sifat Pangeran Brian terlihat aneh.

"Entahlah aku tidak tahu apa yang sebenarnya terjadi, Pangeran tidak mengatakan apa-apa, hanya saja aku perhatikan akhir-akhir ini dia sering melamun," jawab Raja Wallace menghela nafas nya kasar.

"Apa yang terjadi? Apa mungkin terjadi sesuatu yang tidak kita ketahui?" tanya Raja Kenzo ikut khawatir.

Se nakal apapun para keponakan nya dulu waktu mereka masih kecil, saat diri nya masih ada di istana kerajaan Wallace, tapi Raja Kenzo sudah menganggap mereka seperti anak nya sendiri, Raja cerewet itu bahkan sering mengunjungi istana kerajaan Wallace, untuk sekedar bertemu dengan para keponakan nya.

"Tidak tahu," jawab Raja Wallace menggeleng kan kepala nya.

Mendengar jawaban Raja Wallace, Raja Kenzo semakin khawatir, diri nya tahu bahwa keponakan nya itu memang sifat nya sangat dingin dan menyebalkan, tapi mendengar apa yang terjadi dengan Pangeran Brian sekarang ini, Raja Kenzo rasa, memang ada sesuatu yang telah terjadi.

"Kakak ipar," ucap Raja Kenzo pada Ratu Ivara.

Raja Kenzo berharap bisa mendapatkan jawaban dari kakak ipar nya.

"Pangeran Brian tidak mengatakan apa-apa," jawab Ratu Ivara menggeleng kan kepala nya.

"Orang-orang ku juga tidak yang aku perintahkan untuk mencari informasi tentang apa yang sebenarnya terjadi dengan Pangeran, mereka tidak menemukan apa-apa," ucap Ratu Ivara l.

"Mereka hanya mengatakan bahwa saat perjalanan pulang diri kerajaan Rozie, Pangeran Brian sempat di serang oleh sekelompok orang, tidak mungkin rasanya hal itu yang membuat Pangeran Brian menjadi murung," jelas Ratu Ivara masih belum mendapatkan jawaban dari keanehan putra sulungnya.

Raja Kenzo yang mendengar penuturan Ratu Ivara, mengangguk setuju, tidak mungkin rasanya, kalua hanya karena penyerangan itu, membuat keponakan nya berubah, keponakan nya itu sangat pemberani.

Tidak mungkin juga Putra sulungnya itu, sifatnya tiba-tiba berubah, dan manjadi lebih pendiam hanya karena penyerangan, pasti ada sesuatu yang terjadi pikir Ratu Ivara.

"Nanti aku akan mencoba berbicara dengan Pangeran Brian, siapa tahu dia sudah mau menceritakan apa yang membuat nya murung akhir-akhir ini," ucap Raja Wallace.

Ratu Ivara sudah pernah mencoba mengajak Pangeran Brian berbicara empat mata, tapi putra sulungnya itu mengatakan tidak ada yang terjadi, tapi tentu saja Ratu Ivara yang memiliki kepekaan yang sangat tinggi, tidak serta-merta percaya dengan perkataan putra sulungnya.

Pangeran Brian sedang galau, karena wanita pujaan hati nya menikah dengan pria lain.🤭

"Dari yang aku lihat, Putra mu itu seperti orang yang patah hati, tapi itu tidak mungkin, karena dia tidak punya kekasih," ucap Ratu Ivara melirik Raja Wallace.

"Apa benar Pangeran Brian sedang patah hati? Apa mungkin sebenarnya selama ini pangeran Brian memiliki kekasih tapi kita mengetahui nya kakak ipar?" tanya Ratu Amora penasaran.

"Kalau memang benar karena itu, aku akan mencari siapa gadis yang putra ku sukai," ucap Ratu Ivara.

Terpopuler

Comments

Kardi Kardi

Kardi Kardi

itu ada di depan quennnnn. hadeuhhj😒

2025-02-04

3

Sapna Anah

Sapna Anah

Thor sebenernya cerita ini tentang kluarga walece apa tentang kluarga Xavier shi thor

2025-02-17

1

Fifi

Fifi

orang y ada dpan mata mu sndri ratu ivara

2025-01-22

1

lihat semua
Episodes
1 KABAR BURUK
2 PENGANTIN PENGGANTI
3 PERASAAN ANEH
4 JEMPUTAN DARI ISTANA
5 KEDATANGAN AULIA
6 DENDAM AULIA
7 BERSITEGANG
8 KEBERANIAN AULIA
9 RAJA & RATU WALLACE
10 RATU ALTHOF
11 TERTARIK
12 TERKEJUT
13 RAJA ALTHOF
14 KEMARAHAN AULIA
15 MARAH
16 JESSICA
17 DI CAMPAK KAN
18 AWAL BALAS DENDAM
19 HAMA I
20 EKSEKUSI
21 KAMTIA HAMA I
22 KEHEBOHAN
23 KELICIKAN SELIR UTAMA
24 TERSANGKA PEMBUNUHAN
25 KEDATANGAN RATU AULIA
26 RUANG PERTEMUAN
27 KERIBUTAN DI RUANG PERTEMUAN
28 PERTARUNGAN
29 PERTARUNGAN II
30 PERTENGKARAN
31 KEKACAUAN I
32 KEKACAUAN II
33 WALLACE FAMILY
34 RAHASIA PANGERAN BRIAN
35 TIDAK MENYANGKA
36 MEREBUT NYA
37 WILAYAH KERAJAAN WALLACE
38 PANGERAN BRIAN
39 TENTANG AULIA
40 PENYUSUP
41 PERTEMUAN KEDUA
42 RATU AULIA DAN PANGERAN BRIAN
43 GOMBALAN MAUT
44 GEJALA BUCIN
45 RACUN
46 DILAMAR
47 DITOLAK
48 TIDAK MENYERAH
49 MULAI BERANI
50 KEGILAAN PANGERAN BRIAN
51 TERCIDUK PENGERAN ALBIRU
52 MODUS PANGERAN BRIAN
53 ISTANA KERAJAAN ALTHOF
54 KERIBUTAN DI ISTANA
55 LENGSERKAN RAJA ALTHOF
56 KEDATANGAN SELIR UTAMA
57 PERTENGKARAN
58 RENCANA LICIK SELIR UTAMA
59 MENGANGUMI
60 BODOH
61 PERTENGKARAN II
62 PEMIMPIN YANG BURUK
63 BUKAN PEWARIS ASLI
64 TIDAK BERETIKA
65 TIDAK SOPAN
66 MULAI BERAKSI
67 PENYELAMATAN
68 DI BEBASKAN
69 MENUJU BALAS DENDAM
70 FAKTA
71 MENGATUR STRATEGI PENYEBRANGAN
72 PENYERANGAN
73 PROMOSI KARYA BARU (PUTRI ALANA)
74 KEGILAAN RATU AULIA
75 PEMBANTAIAN
76 RACUN PENGERAN BRIAN
77 LAUTAN MAYAT
78 TERBONGKAR
79 MUTILASI IBU SURI
80 SEMAKIN KACAU
81 FAKTA MENGEJUTKAN
82 KEBENARAN
83 MELAMAR?
84 CEROBOH
85 KEMATIAN HAMA
86 KAMARAHAN TUAN XAVIER
87 TEGANG DAN HARU
88 KEDATANGAN PANGERAN BRIAN
89 KEKASIH PENGERAN BRIAN
90 SERANGAN MENDADAK
91 PENGKHIANAT
92 KEMATIAN PENGKHIANAT
93 KEMATIAN PENGKHIANAT
94 PERMOHONAN
95 PERDEBATAN DUA PENGERAN
96 MENGUNJUNGI AULIA
97 CIUMAN MESRA
98 SEMAKIN DEKAT
99 INGIN MENIKAH
100 TANGISAN RATU AULIA
101 PERTENGKARAN
102 PERKELAHIAN
103 KEDATANGAN RATU AULIA
Episodes

Updated 103 Episodes

1
KABAR BURUK
2
PENGANTIN PENGGANTI
3
PERASAAN ANEH
4
JEMPUTAN DARI ISTANA
5
KEDATANGAN AULIA
6
DENDAM AULIA
7
BERSITEGANG
8
KEBERANIAN AULIA
9
RAJA & RATU WALLACE
10
RATU ALTHOF
11
TERTARIK
12
TERKEJUT
13
RAJA ALTHOF
14
KEMARAHAN AULIA
15
MARAH
16
JESSICA
17
DI CAMPAK KAN
18
AWAL BALAS DENDAM
19
HAMA I
20
EKSEKUSI
21
KAMTIA HAMA I
22
KEHEBOHAN
23
KELICIKAN SELIR UTAMA
24
TERSANGKA PEMBUNUHAN
25
KEDATANGAN RATU AULIA
26
RUANG PERTEMUAN
27
KERIBUTAN DI RUANG PERTEMUAN
28
PERTARUNGAN
29
PERTARUNGAN II
30
PERTENGKARAN
31
KEKACAUAN I
32
KEKACAUAN II
33
WALLACE FAMILY
34
RAHASIA PANGERAN BRIAN
35
TIDAK MENYANGKA
36
MEREBUT NYA
37
WILAYAH KERAJAAN WALLACE
38
PANGERAN BRIAN
39
TENTANG AULIA
40
PENYUSUP
41
PERTEMUAN KEDUA
42
RATU AULIA DAN PANGERAN BRIAN
43
GOMBALAN MAUT
44
GEJALA BUCIN
45
RACUN
46
DILAMAR
47
DITOLAK
48
TIDAK MENYERAH
49
MULAI BERANI
50
KEGILAAN PANGERAN BRIAN
51
TERCIDUK PENGERAN ALBIRU
52
MODUS PANGERAN BRIAN
53
ISTANA KERAJAAN ALTHOF
54
KERIBUTAN DI ISTANA
55
LENGSERKAN RAJA ALTHOF
56
KEDATANGAN SELIR UTAMA
57
PERTENGKARAN
58
RENCANA LICIK SELIR UTAMA
59
MENGANGUMI
60
BODOH
61
PERTENGKARAN II
62
PEMIMPIN YANG BURUK
63
BUKAN PEWARIS ASLI
64
TIDAK BERETIKA
65
TIDAK SOPAN
66
MULAI BERAKSI
67
PENYELAMATAN
68
DI BEBASKAN
69
MENUJU BALAS DENDAM
70
FAKTA
71
MENGATUR STRATEGI PENYEBRANGAN
72
PENYERANGAN
73
PROMOSI KARYA BARU (PUTRI ALANA)
74
KEGILAAN RATU AULIA
75
PEMBANTAIAN
76
RACUN PENGERAN BRIAN
77
LAUTAN MAYAT
78
TERBONGKAR
79
MUTILASI IBU SURI
80
SEMAKIN KACAU
81
FAKTA MENGEJUTKAN
82
KEBENARAN
83
MELAMAR?
84
CEROBOH
85
KEMATIAN HAMA
86
KAMARAHAN TUAN XAVIER
87
TEGANG DAN HARU
88
KEDATANGAN PANGERAN BRIAN
89
KEKASIH PENGERAN BRIAN
90
SERANGAN MENDADAK
91
PENGKHIANAT
92
KEMATIAN PENGKHIANAT
93
KEMATIAN PENGKHIANAT
94
PERMOHONAN
95
PERDEBATAN DUA PENGERAN
96
MENGUNJUNGI AULIA
97
CIUMAN MESRA
98
SEMAKIN DEKAT
99
INGIN MENIKAH
100
TANGISAN RATU AULIA
101
PERTENGKARAN
102
PERKELAHIAN
103
KEDATANGAN RATU AULIA

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!