RATU ALTHOF

"Tapi benar apa yang Kenzo ucapkan Mora, aku penasaran gadis seperti apa yang akan menjadi Ratu Althof," sahut Ratu Ivara yang sependapat dengan Raja Kenzo.

"Lihat saja nanti sayang, yang aku dengar gadis yang akan menjadi Ratu Althof adalah putri keluarga Xavier," ucap Raja Wallace ikut membuka suara.

"Keluarga Xavier? Keluarga bangsawan yang leluhur nya bukan orang sembarangan itu?" tanya Ratu Ivara penasaran.

"Iya! dalam sejarah kerajaan Althof, sudah tertulis, bahwa yang akan menduduki singgasana Ratu di kerajaan Althof adalah keturunan keluarga Xavier, sayang nya Keluarga Xavier sangat jarang untuk memiliki keturunan perempuan, dan baru kali ini setelah ratusan tahun yang lalu," jelas Raja Wallace.

Jangan heran kenapa Raja Wallace bisa mengetahui tentang sejarah kerajaan Althof sampai se detail itu, nama nya juga seorang Raja, pemimpin sebuah kerajaan, tentu saja pengetahuan dan wawasan Raja Wallace sangat luas.

"Aku juga pernah mendengar tentang hal itu," sahut Raja Rozie mengangguk kan kepala nya, pelan.

"Aku baru tahu, ada sejarah nya ternyata," ucap Ratu Ivara.

"Lalu apa kalian tahu seperti apa putri keluarga Xavier?" tanya Ratu Ivara penasaran.

Entah kenapa Ratu Ivara menjadi semakin tertarik untuk mengetahui tentang gadis yang akan menjadi Ratu Althof, mendengar sejarah keluarga nya saja, sudah membuat Ratu Ivara yakin bahwa gadis yang akan menjadi Ratu Althof itu bukan gadis biasa.

Calon mantu mu itu Ivara, cepat bawa pulang😂

"Aku pernah mendengar putri keluarga Xavier sangat cantik," ucap Raja Kenzo, mengudang tatapan tajam dari Ratu Amora.

"Oh, cantik iya?" tanya Ratu Amora.

"Iya! Yang aku dengar gadis itu sangat cantik," jawab Kenzo polos.

"Malam ini kamu tidur di luar," ucap Ratu Amora bersungut-sungut.

"Sayang apa maksud kamu?" tanya Raja Kenzo panik.

Selain masih cerewet, Kenzo juga masih tetap polos dan bodoh guys😂

"Pikir sendiri," ucap Ratu Amora memalingkan wajahnya.

Semua orang yang ada di sana hanya menggeleng-gelengkan kepalanya, mereka sudah tidak kaget lagi dengan tingkah pasangan Raja dan Ratu Barnett ini.

Mereka berdua memang sering kali terlibat pertengkaran kecil seperti ini, tapi hal itu yang membuat pernikahan mereka berdua awet sampai saat ini.

Kenzo harus bekerja keras untuk mendapatkan Amora dulu, selain karena perbedaan umur mereka yang selisih cukup jauh, restu Raja Barnett ayah Amora juga menjadi tantangan paling sulit untuk Kenzo.

Bahkan Kenzo dulu sempat menyerah dan galau berbulan-bulan, bisa kalian bayangkan, pria cerewet galau? Kenzo sudah seperti mayat hidup, membuat Raja Wallace merasa kasihan melihat nasib cinta sepupu nya.

Tanpa Kenzo ketahui Raja Wallace mengirimkan surat lamaran pada Raja Barnett, bermaksud melamar putri Amora untuk Kenzo.

Tanpa di sangka- sangka ternyata Raja Barnett menerima lamaran itu, hanya saja beliau mengajukan beberapa syarat, salah satu nya adalah Kenzo harus mau menggantikan diri nya sebagai Raja di kerajaan Barnett, karena memang Raja Barnett hanya memiliki satu anak, yaitu putri Amora Barnett.

Bukan hanya itu, Raja Barnett juga memberikan satu syarat lagi pada Kenzo, Kenzo harus memimpin peperangan antara kerajaan Barnett dengan kerajaan Sliver, dan Kenzo harus membawa kemenangan untuk kerajaan Barnett, kalau Kenzo gagal maka jangan harap Kenzo bisa menikahi putri Amora.

Terdengar kejam memang, tapi Raja Barnett hanya ingin yang terbaik untuk putri nya dan untuk kerajaan nya, Raja Barnett membutuhkan sosok yang tegas punya pendirian yang kuat, untuk menggantikan diri nya sebagai Raja.

Dari segi kemampuan, Kenzo tidak perlu di ragukan lagi, pria cerewet itu memang sangat bisa di andalkan, tapi Raja Barnett masih ingin Kenzo berjuang satu kali lagi.

Dan iya Kenzo berhasil memenangkan peperangan, dan Kenzo menikah dengan putri Amora.

Kenzo si pria cerewet, polos keserempet bego, dan juga suka asal bicara tanpa berpikir panjang.

Sementara Amora, gadis yang memiliki kesabaran setipis tisu di bagi tujuh puluh, yang umur nya jauh di bawah Kenzo.

Indah sekali rumah tangga mereka bukan😂

"YANG MULIA AGUNG, RATU ALTHOF MEMASUKI RUANGAN!!!"

Teriak salah satu prajurit yang berjaga di depan pintu Aula, mengumumkan kedatangan Ratu Althof, sang mempelai wanita.

Kretttt

Seluruh atensi para tamu undangan, melihat ke arah Pintu Aula istana yang terbuka lebar, di sana mereka melihat sosok perempuan bergaun putih dengan penutup kepala, sehingga mereka tiada bisa melihat wajah nya dengan jelas.

Tak

Tak

Tak

ketukan sepatu terdengar seperti alunan lagu yang begitu indah, semua orang tidak ada yang membuka suara nya.

Aulia berjalan dengan Anggun, wibawa sang panglima perang itu tidak perlu di ragukan lagi, membuat semua tamu yang melihat nya tidak bisa untuk tidak berdecak kagum.

Wajah cantik Aulia begitu bersinar, gadis cantik itu mengenakan gaun pengantin sutra Putih, dan mahkota dengan tepian Permata Rubyy di kepalanya.

"Sangat cantik," batin semua tamu undangan.

Aulia berjalan di jalan utama yang di lapisi kain sutra berwarna merah, di iringi oleh iringan pengantin, yang menekan pakaian serba putih yang sangat panjang dan megah.

Setiap Aulia berjalan sebanyak 10 langkah, para pengawal menabuh drum.

Aulia tidak bisa melihat ke depan, dia berjalan dengan dituntun para pelayan.

Setelah sampai di ujung Altar, Aulia berdiri tegak dan memberi hormat, di sana juga sudah ada sosok pria tampan yang berdiri dengan penampilan senada dengan Aulia.

Aulia dan Raja Althof sudah resmi menikah dari beberapa jam yang lalu, saat ini hanyalah pesta penghormatan untuk Raja dan Ratu Althof yang baru.

"SALAM HORMAT, DAN SALAM SEJAHTERA UNTUK YANG MULIA RATU ALTHOF!!!"

Ucap para petinggi kerajaan yang berbaris rapi di samping Altar.

Saat mempelai pria dan wanita saling memberi hormat, tudung yang dikenakan Aulia lepas tertiup angin.

Aulia akhirnya bisa melihat wajah pria yang ada di samping nya.

Wajahnya tampan, kulitnya putih, alisnya lembut, dia tidak terlihat seperti raja yang gila akan perempuan, seperti yang digosipkan orang-orang.

Ekspresi Aulia terlihat tenang, tapi sebenarnya di dalam lubuk hati nya, Aulia saat ini sedang menahan hasrat membunuh nya.

Semenjak diri nya pertama kali menginjak kaki nya di istana kerajaan Althof, perasaan Aulia sudah bergejolak, Aulia hampir saja tidak bisa menahan emosi nya dan hendak menghancurkan istana kerajaan Althof saat itu juga, karena mengingat bangunan besar ini tempat para iblis yang sudah membuat adik nya menderita.

Mempelai pria juga memandangnya sekilas, setelah itu dia memalingkan wajahnya.

Entah ada apa dengan dua manusia-manusia itu, sangat aneh🥱

Dalam pernikahan Kerajaan mempelai pria dan wanita tidak hanya memberi hormat pada rakyat, tapi juga memberi hormat pada leluhur kerajaan.

Terpopuler

Comments

Kardi Kardi

Kardi Kardi

tampan dan cuantik bertemu. huraaaaa😇🥳🤰

2025-02-04

4

Rai

Rai

Pangeran cemal gak ada cerita ya Thor
cerita kenzo nya bertemu Puteri Amora yang mana ya, lupa...hehee

2025-02-12

1

ria sufi

ria sufi

raja terlalu banyak selir dak bagus jg

2025-02-02

1

lihat semua
Episodes
1 KABAR BURUK
2 PENGANTIN PENGGANTI
3 PERASAAN ANEH
4 JEMPUTAN DARI ISTANA
5 KEDATANGAN AULIA
6 DENDAM AULIA
7 BERSITEGANG
8 KEBERANIAN AULIA
9 RAJA & RATU WALLACE
10 RATU ALTHOF
11 TERTARIK
12 TERKEJUT
13 RAJA ALTHOF
14 KEMARAHAN AULIA
15 MARAH
16 JESSICA
17 DI CAMPAK KAN
18 AWAL BALAS DENDAM
19 HAMA I
20 EKSEKUSI
21 KAMTIA HAMA I
22 KEHEBOHAN
23 KELICIKAN SELIR UTAMA
24 TERSANGKA PEMBUNUHAN
25 KEDATANGAN RATU AULIA
26 RUANG PERTEMUAN
27 KERIBUTAN DI RUANG PERTEMUAN
28 PERTARUNGAN
29 PERTARUNGAN II
30 PERTENGKARAN
31 KEKACAUAN I
32 KEKACAUAN II
33 WALLACE FAMILY
34 RAHASIA PANGERAN BRIAN
35 TIDAK MENYANGKA
36 MEREBUT NYA
37 WILAYAH KERAJAAN WALLACE
38 PANGERAN BRIAN
39 TENTANG AULIA
40 PENYUSUP
41 PERTEMUAN KEDUA
42 RATU AULIA DAN PANGERAN BRIAN
43 GOMBALAN MAUT
44 GEJALA BUCIN
45 RACUN
46 DILAMAR
47 DITOLAK
48 TIDAK MENYERAH
49 MULAI BERANI
50 KEGILAAN PANGERAN BRIAN
51 TERCIDUK PENGERAN ALBIRU
52 MODUS PANGERAN BRIAN
53 ISTANA KERAJAAN ALTHOF
54 KERIBUTAN DI ISTANA
55 LENGSERKAN RAJA ALTHOF
56 KEDATANGAN SELIR UTAMA
57 PERTENGKARAN
58 RENCANA LICIK SELIR UTAMA
59 MENGANGUMI
60 BODOH
61 PERTENGKARAN II
62 PEMIMPIN YANG BURUK
63 BUKAN PEWARIS ASLI
64 TIDAK BERETIKA
65 TIDAK SOPAN
66 MULAI BERAKSI
67 PENYELAMATAN
68 DI BEBASKAN
69 MENUJU BALAS DENDAM
70 FAKTA
71 MENGATUR STRATEGI PENYEBRANGAN
72 PENYERANGAN
73 PROMOSI KARYA BARU (PUTRI ALANA)
74 KEGILAAN RATU AULIA
75 PEMBANTAIAN
76 RACUN PENGERAN BRIAN
77 LAUTAN MAYAT
78 TERBONGKAR
79 MUTILASI IBU SURI
80 SEMAKIN KACAU
81 FAKTA MENGEJUTKAN
82 KEBENARAN
83 MELAMAR?
84 CEROBOH
85 KEMATIAN HAMA
86 KAMARAHAN TUAN XAVIER
87 TEGANG DAN HARU
88 KEDATANGAN PANGERAN BRIAN
89 KEKASIH PENGERAN BRIAN
90 SERANGAN MENDADAK
91 PENGKHIANAT
92 KEMATIAN PENGKHIANAT
93 KEMATIAN PENGKHIANAT
94 PERMOHONAN
95 PERDEBATAN DUA PENGERAN
96 MENGUNJUNGI AULIA
97 CIUMAN MESRA
98 SEMAKIN DEKAT
99 INGIN MENIKAH
100 TANGISAN RATU AULIA
101 PERTENGKARAN
102 PERKELAHIAN
103 KEDATANGAN RATU AULIA
Episodes

Updated 103 Episodes

1
KABAR BURUK
2
PENGANTIN PENGGANTI
3
PERASAAN ANEH
4
JEMPUTAN DARI ISTANA
5
KEDATANGAN AULIA
6
DENDAM AULIA
7
BERSITEGANG
8
KEBERANIAN AULIA
9
RAJA & RATU WALLACE
10
RATU ALTHOF
11
TERTARIK
12
TERKEJUT
13
RAJA ALTHOF
14
KEMARAHAN AULIA
15
MARAH
16
JESSICA
17
DI CAMPAK KAN
18
AWAL BALAS DENDAM
19
HAMA I
20
EKSEKUSI
21
KAMTIA HAMA I
22
KEHEBOHAN
23
KELICIKAN SELIR UTAMA
24
TERSANGKA PEMBUNUHAN
25
KEDATANGAN RATU AULIA
26
RUANG PERTEMUAN
27
KERIBUTAN DI RUANG PERTEMUAN
28
PERTARUNGAN
29
PERTARUNGAN II
30
PERTENGKARAN
31
KEKACAUAN I
32
KEKACAUAN II
33
WALLACE FAMILY
34
RAHASIA PANGERAN BRIAN
35
TIDAK MENYANGKA
36
MEREBUT NYA
37
WILAYAH KERAJAAN WALLACE
38
PANGERAN BRIAN
39
TENTANG AULIA
40
PENYUSUP
41
PERTEMUAN KEDUA
42
RATU AULIA DAN PANGERAN BRIAN
43
GOMBALAN MAUT
44
GEJALA BUCIN
45
RACUN
46
DILAMAR
47
DITOLAK
48
TIDAK MENYERAH
49
MULAI BERANI
50
KEGILAAN PANGERAN BRIAN
51
TERCIDUK PENGERAN ALBIRU
52
MODUS PANGERAN BRIAN
53
ISTANA KERAJAAN ALTHOF
54
KERIBUTAN DI ISTANA
55
LENGSERKAN RAJA ALTHOF
56
KEDATANGAN SELIR UTAMA
57
PERTENGKARAN
58
RENCANA LICIK SELIR UTAMA
59
MENGANGUMI
60
BODOH
61
PERTENGKARAN II
62
PEMIMPIN YANG BURUK
63
BUKAN PEWARIS ASLI
64
TIDAK BERETIKA
65
TIDAK SOPAN
66
MULAI BERAKSI
67
PENYELAMATAN
68
DI BEBASKAN
69
MENUJU BALAS DENDAM
70
FAKTA
71
MENGATUR STRATEGI PENYEBRANGAN
72
PENYERANGAN
73
PROMOSI KARYA BARU (PUTRI ALANA)
74
KEGILAAN RATU AULIA
75
PEMBANTAIAN
76
RACUN PENGERAN BRIAN
77
LAUTAN MAYAT
78
TERBONGKAR
79
MUTILASI IBU SURI
80
SEMAKIN KACAU
81
FAKTA MENGEJUTKAN
82
KEBENARAN
83
MELAMAR?
84
CEROBOH
85
KEMATIAN HAMA
86
KAMARAHAN TUAN XAVIER
87
TEGANG DAN HARU
88
KEDATANGAN PANGERAN BRIAN
89
KEKASIH PENGERAN BRIAN
90
SERANGAN MENDADAK
91
PENGKHIANAT
92
KEMATIAN PENGKHIANAT
93
KEMATIAN PENGKHIANAT
94
PERMOHONAN
95
PERDEBATAN DUA PENGERAN
96
MENGUNJUNGI AULIA
97
CIUMAN MESRA
98
SEMAKIN DEKAT
99
INGIN MENIKAH
100
TANGISAN RATU AULIA
101
PERTENGKARAN
102
PERKELAHIAN
103
KEDATANGAN RATU AULIA

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!