Logan menuruni anak tangga sembari memegang dasi dan tas kerja. Sampai di lantai bawah dia menoleh ke kiri dan ke kanan, mencari istrinya. Tatapannya berhenti pada Mia yang sedang bermain di ruang tengah. Dia sedang menghampiri.
“Mia.”
“Yes, Daddy.” Mia menjawab tanpa menoleh karena asyik bermain.
...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 69 Episodes
Bu Guru, Jadi Mommy-ku!
Aku mencintaimu
Comments
wahyu widayati
sebaiknya kamu berdamai dg masa lalu kei....skrg kamu udah berumah tangga dg logan....kan itu jg keputusanmu mau menikah dg logan....biar bagaimanapun logan skrg suamimu dan kalian akan bertemu setiap saat....kamu gak bisa menghindar dr logan trs dan mencuekinya seperti dl yg kalian blm punya hubungan apa2....😊
2025-02-28
6
asih
ada pepatah me-maaf-kan orang itu sangat sulit apalagi kalau Luka yg ditorehkan begitu dalam sakitnya,..tapi kadang juga ada yg iklas me-maaf-kan tapi tidak mau ketemu lagi Karna itu akan membuat orang yg tersakiti akan timbul lgi rasa benci Dan dendam,,
kalau di posisi kei sulit juga Karna begitu sakit dengan Logan,,,,
2025-02-28
1
nuraeinieni
bibirmu boleh bohong kei,,,tp di lubuk hati mu masih ada cinta utk logan yg tertutupi oleh rasa bencimu.
2025-02-28
2