Berhenti Sekolah

Rana berjalan menelusuri jalanan ibu kota Jawa Timur ini (Surabaya) tujuanya adalah dia bisa mendapatkan pekerjaan agar tak mengandalkan tetangganya untuk memberinya makan.

Tak terasa sebulan sudah ayahnya pergi meninggalkan nya, tapi dengan setia Rani (gadis gaib itu) menemaninya, awalnya memang takut tapi kini Rana sudah merasa biasa saja, bahkan kemampuanya melihat mahluk kasat mata semakin peka.

Dulu ketika masih kecil dia memang sering melihat mahluk seperti itu, tapi sang ayah membawanya katakanlah pada orang yang bisa untuk menutup sisi lain dari dirinya, maksudku indra ke enam nya, dia tak menyangka jika kemampuan itu datang lagi setelah kepergian ayahandanya.

Karena kelelahan Rana pun duduk disalah satu halte di kawasan Simokerto, sambil duduk Rana memikirkan nasibnya sudah tiga bulan ini dia tak membayar uang sekolah bagaimana ini batin Rana, haruskah aku berhenti sekolah dulu dan fokus mencari kerja.

Rana beranjak lagi dari duduk nya, di mulai lagi melajukan langkahnya menelusuri jalanan itu, haus banget rasanya tapi dia sama sekali tak memegang uang untuk membeli sesuatu untuk dia minum.

Rana melihat seseorang melempar botol bekas minum nya," ah Alhamdulilah rejeki emang tak kemana"

Rana pun memungut botol bekas itu dan menenguk yang ada didalam nya, ada beberapa pasang mata yang melihat ya meski malu dia memilih tak perduli.

Rana meremas boto itu dan membuang nya ketempat sampah, hari sudah mulai sore tapi dia masih belum mendapat perkerjaan, dengan hati gelisah dia pun memutuskan untuk pulang.

Rana tak bisa tidur karen seharian ini dia tak makan, cacing cacing diperutnya pada ribut minta makan, tapi apalah daya tak ada sesuatu pun yang bisa dia makan, ahirnya dia pun mengisi perutnya dengan air minum agar dia bisa tidur pulas.

Rana membaringkan tubuhnya dikasur usang nya, menatap langit langit kamarnya, dilangit langit itu seperi ada bayangan hitam yang memperhatikanya, "Dasar aku ga takut sama kamu." ucap Rana, mahluk hitam itupun langsung pergi selepas Rana mengucapkan itu.

Sudah beberapa hari ini Rani tak datang padanya, entah kemana gadis yang sering menemani dan jail padanya itu.

......

Keesokan harinya Rana berangkat kesekolah seperti biasa, hari ini dia sudah memutuskan untik berhenti sekolah dan berpamitan pada teman teman nya.

"Ran, kon ngandi wae ga tau sekolah (Ran kamu kemana aja ga pernah sekolah)." tanya Ayak sahabat Rana.

"Enek kok (ada kok)." jawab Rana singkat.

Ayak mendengar suara aneh.

"Apa itu Ran, kon (kamu) denger ga?" tanya Ayak.

"Itu suara perutku yak, udah dua hari aku ga makan." jawab Rana sesantai mungkin, Ayak menatap Rana dengan hati perasaan hancur Ayak pun memeluk sahabatnya.

"Kenapa kon( kamu ) diem aja sih Ran, kamu nganggep aku apa hah." bentak Ayak.

"Wis( udah) ga papa santai wae (aja)." jawab Rani masih dengan senyuman khasnya.

Ayak pun membuka tasnya dan membetikan bekalnya pada sahabatnya.

"Ini makanlah Ran, besok aku bawa dua buat kamu ya jangan ga makan, ntar sore aku kerumahmu aku bawain lagi, kalau cuma makan ma ada aku Ran." ucap Ayak, Rana malah tersenyum mendengar ucapan sahabatnya yang khawatir padanya.

"Ga usah Yak, besok mungkin aku udah ga disini, aku mau berhenti sekolah aja Yak, aku ga sanggup bayar." jawab Rana apa adanya.

"Astaga Ran, sayang sekali kamu kan pinter." ucap Ayak.

"Ga papa Yak, aku kerja dulu nanti kalau misalnya aku udah ada uang biar aku ikut paket aja." jawab Rana.

"Aku sedih Ran, kabari aku terus ya Ran!" pinta Ayak.

"Insya Allah, aku tadi udah pamitan sama guru guru Yak, dan mereka mengijinkan meski berberat hati." ucap Rani, tak terasa kedua mata Ayak menangis, begitupun Rana.

"Udah Yak jangan menangis ini udah jalan hidupku, doain ya semoga aku kuat aku bisa ngejalanin hidup aku dengan iklas." ucap Rana, Ayak tak mampu berkata kata lagi, hanya suara sesegukan dari tangisan nya lah menghiasi acara perpisahan mereka.

Bersambung...

Terpopuler

Comments

Suci Amelia

Suci Amelia

baru baca ko sedih sihhh

2022-03-16

0

rasya radya oneo

rasya radya oneo

kayak aku jawa batak

2021-11-05

0

ibah

ibah

masih nyimak

2021-04-09

0

lihat semua
Episodes
1 Penjagamu
2 Berhenti Sekolah
3 Menata Hidup
4 Belajar Mengerti Mereka
5 Gara Gara pocong
6 Kambuh
7 Antara Percaya dan Tidak
8 Hantu Kepala Buntung
9 Bunda Jangan Pergi
10 Sena Gadis Malang
11 Belajar Jadi Ibu
12 Menepati Janji
13 Tak Terduga
14 Kabar Duka
15 Ikatan Batin
16 Dia buah Hatiku
17 Jadi Model
18 Perasaan Aneh
19 Ingin Ayah
20 Usaha Kevin
21 Hantu Penggoda
22 Arwah Penasaran Penunggu Rumah Lusi
23 Ada Om
24 Meminta Maaf
25 Namaku Kirana
26 Jadi Antusias
27 Saling mendoakan
28 Abang Adek
29 Perasaan Lain
30 Cinta Kevin dan Lusi
31 Tentang Lusi
32 Perasaan Kirana
33 Perasaan Kevin
34 Gelisah
35 Pujian Dalam Hati
36 Tidur Bareng
37 Mencuri Ciuman
38 Berasa Punya Istri
39 Menutupi Perasaan
40 Tak menyangka
41 Ini Buktinya
42 Ingin Adek Minta Bunda
43 Dilema
44 Rani Adalah Ibu Kandung Sena
45 Sena yang Kritis
46 Tentang Rani
47 Perasaan Apa Ini
48 Rencana Pernikahan Kevin dan Lusi
49 Salah Paham
50 Kemarahan Kevin
51 Dipaksa Menerima
52 Tak Tau Harus Bahagia atau Sedih
53 Malam Pertama
54 Perjanjian Indah
55 Ingat Janjimu
56 Indahnya Jatuh Cinta
57 Kejutan
58 Ini Baru Kejutan Beneran
59 Pagi yang Indah
60 Salah Paham
61 Bersikap Dewasa
62 Antisipasi
63 Siasat Licik Lusi
64 Bukti Keterlibatan Lusi
65 Peringatan Kevin Untuk Lusi
66 Mencari Kebenaran
67 Titik Terang
68 Denada Maharani Kakakku
69 Bukti Kejahatan Rio
70 Penjelasan Di Luar Logika
71 Waspada
72 Keyakinan Kirana
73 Apa yang Terjadi
74 Lusi Sadar
75 Akhir Pelarian Rio
76 Menjalankan Rencana
77 Dari Hati
78 Meski Berat
79 Tentang Rasa
80 Tergores Lagi.
81 Jadi Malu
82 Terbayang-bayang
83 Tidak Singkron
84 Rencana Mereka
85 Terpaksa Menikah
86 Anggap Saja Balas Budi
87 Kesepakatan
88 Keluguan Kevin
89 Kabar Ibu Kandung
90 Dapat Saudara Baru
91 Kode Keras
92 Mencari Keberadaan Ibu Kandung Kirana
93 Kabar Gembira
94 Bertemu Ibu
95 Buah dari Kesabaran
96 Hadiah Terindah (end)
97 Karya Baru
98 Rekomendasi Author
Episodes

Updated 98 Episodes

1
Penjagamu
2
Berhenti Sekolah
3
Menata Hidup
4
Belajar Mengerti Mereka
5
Gara Gara pocong
6
Kambuh
7
Antara Percaya dan Tidak
8
Hantu Kepala Buntung
9
Bunda Jangan Pergi
10
Sena Gadis Malang
11
Belajar Jadi Ibu
12
Menepati Janji
13
Tak Terduga
14
Kabar Duka
15
Ikatan Batin
16
Dia buah Hatiku
17
Jadi Model
18
Perasaan Aneh
19
Ingin Ayah
20
Usaha Kevin
21
Hantu Penggoda
22
Arwah Penasaran Penunggu Rumah Lusi
23
Ada Om
24
Meminta Maaf
25
Namaku Kirana
26
Jadi Antusias
27
Saling mendoakan
28
Abang Adek
29
Perasaan Lain
30
Cinta Kevin dan Lusi
31
Tentang Lusi
32
Perasaan Kirana
33
Perasaan Kevin
34
Gelisah
35
Pujian Dalam Hati
36
Tidur Bareng
37
Mencuri Ciuman
38
Berasa Punya Istri
39
Menutupi Perasaan
40
Tak menyangka
41
Ini Buktinya
42
Ingin Adek Minta Bunda
43
Dilema
44
Rani Adalah Ibu Kandung Sena
45
Sena yang Kritis
46
Tentang Rani
47
Perasaan Apa Ini
48
Rencana Pernikahan Kevin dan Lusi
49
Salah Paham
50
Kemarahan Kevin
51
Dipaksa Menerima
52
Tak Tau Harus Bahagia atau Sedih
53
Malam Pertama
54
Perjanjian Indah
55
Ingat Janjimu
56
Indahnya Jatuh Cinta
57
Kejutan
58
Ini Baru Kejutan Beneran
59
Pagi yang Indah
60
Salah Paham
61
Bersikap Dewasa
62
Antisipasi
63
Siasat Licik Lusi
64
Bukti Keterlibatan Lusi
65
Peringatan Kevin Untuk Lusi
66
Mencari Kebenaran
67
Titik Terang
68
Denada Maharani Kakakku
69
Bukti Kejahatan Rio
70
Penjelasan Di Luar Logika
71
Waspada
72
Keyakinan Kirana
73
Apa yang Terjadi
74
Lusi Sadar
75
Akhir Pelarian Rio
76
Menjalankan Rencana
77
Dari Hati
78
Meski Berat
79
Tentang Rasa
80
Tergores Lagi.
81
Jadi Malu
82
Terbayang-bayang
83
Tidak Singkron
84
Rencana Mereka
85
Terpaksa Menikah
86
Anggap Saja Balas Budi
87
Kesepakatan
88
Keluguan Kevin
89
Kabar Ibu Kandung
90
Dapat Saudara Baru
91
Kode Keras
92
Mencari Keberadaan Ibu Kandung Kirana
93
Kabar Gembira
94
Bertemu Ibu
95
Buah dari Kesabaran
96
Hadiah Terindah (end)
97
Karya Baru
98
Rekomendasi Author

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!