11 Keputusan Rumit: Antara Pertunangan dan Hati yang Bebas

Seo Yun memberi alasan, namun alasan yang sebenarnya adalah karena Seo Yun bosan di ganggu oleh Long Yuan.

Semenjak dirinya meninggalkan aula sekte, Long Yuan selalu datang dengan membawa bunga dan membacakan puisi, itu membuat Seo Yun tidak nyaman dan pergi menemui Liang Fei.

Hanya Liang Fei yang dia kenal cukup baik di sekte itu.

"Katakan alasanmu yang sebenarnya atau aku akan mengusirmu karena mengganggu waktu istirahatku," ucap Liang Fei menyadari kebohongan Seo Yun.

Seo Yun menghela nafas, "Bukankah kau terlalu waspada denganku?"

"Bukankah sudah sewajarnya aku waspada dengan wanita yang asal usulnya masih belum aku ketahui?"

"Lupakan saja, ini memang salahku karena tidak memperkenalkan diriku dengan benar."

Seo Yun bangkit dari tempat tidur, menghadap Liang Fei dengan wajah serius namun tenang. Ia tahu momen ini adalah kesempatan untuk menjelaskan semuanya kepada Liang Fei, dan dia tidak boleh menyia-nyiakannya.

"Aku datang bukan hanya sebagai Putri dari Kekaisaran Fengyin, tetapi juga sebagai seseorang yang tengah mencari kebebasan atas hidupku," ungkap Seo Yun dengan ketulusan yang terpancar dari matanya.

Liang Fei mendengarkan dengan seksama, memerhatikan setiap kata yang diucapkan Seo Yun.

Ia tahu bahwa wanita di depannya ini berbeda dari yang lain — bukan karena gelarnya sebagai putri kekaisaran, melainkan karena tekad dan keyakinan yang dia bawa.

"Selama bertahun-tahun, hidupku sudah diatur oleh orang lain. Orang-orang memandangku hanya sebagai alat politik untuk memperkuat hubungan, tanpa menghiraukan apa yang aku inginkan," lanjut Seo Yun dengan nada getir namun tak kehilangan kejernihan.

"Aku butuh waktu. Waktu untuk menemukan diri sendiri dan mengambil keputusan yang tidak dipengaruhi oleh kekuatan eksternal."

Liang Fei menatap Seo Yun dengan mata yang tenang, merenungkan kata-katanya. "Tapi kenapa mencariku?"

Liang Fei akhirnya bertanya dengan nada ingin tahu, bukan mencurigai.

"Sederhana, karena aku merasa tenang saat berada di dekatmu. Kau memberikan rasa realitas di tengah kehidupan yang dipaksakan padaku. Ditambah lagi, aku percaya bahwa kita memiliki banyak hal untuk dibicarakan, dan entah bagaimana, aku percaya kau memahami apa yang sedang aku rasakan."

Seo Yun mengakui perasaannya dengan tulus, membuat Liang Fei tersentuh oleh kejujuran yang dia amati dalam diri Seo Yun.

Untuk beberapa saat, keduanya terdiam. Hanya suara malam yang menemani mereka, mengisi ruangan dengan ketenangan yang damai.

Dalam keheningan itu, Liang Fei menyadari bahwa Seo Yun tidak hanya mencari pelarian, tetapi juga kebenaran dan harapan di tengah kebingungannya sebagai putri kerajaan.

"Jadi kau ingin membatalkan pertunanganmu dengan Long Yuan?"

"Itu benar, tapi sepertinya itu tidak mudah. Jadi aku ingin meminta bantuanmu," ucap Seo Yun, sikap tenangnya mulai goyah dan wajahnya memerah karena malu, "Aku ingin mengubah pertunanganku dengan Long Yuan menjadi denganmu."

Mendengar kalimat yang dilontarkan oleh Seo Yun, Liang Fei sedikit terkejut. Ia tidak menyangka akan tiba waktunya seorang wanita datang melamarnya.

Setelah keheningan yang agak lama, Liang Fei akhirnya memberikan jawaban yang tegas.

"Aku menolak."

Jawaban tegas Liang Fei membuat Seo Yun tertegun.

Dalam beberapa detik, Seo Yun merasa campuran emosi melanda dirinya — keterkejutan, kebingungan, hingga sedikit rasa malu.

Dia telah mengumpulkan keberanian untuk mengutarakan penawarannya, hanya untuk mendengar penolakan yang tegas dari Liang Fei.

"Kenapa?" Seo Yun bertanya dengan suara yang bergetar, matanya mencari jawaban di wajah tenang Liang Fei.

Liang Fei menarik napas dalam-dalam sebelum menjawab. "Meskipun aku menghargai kepercayaan yang kau berikan padaku, pertunangan bukanlah sesuatu yang bisa kukendalikan dengan mudah, terutama dalam kondisi di mana kau dan aku berada."

Dia berhenti sejenak, memastikan bahwa kata-katanya tersusun dengan baik. "Putri dari kekaisaran dan seorang kultivator yang buta dan diasingkan oleh sektenya adalah posisi yang tidak sebanding, dan aku tidak ingin melibatkanmu dalam masalah yang lebih besar."

Seo Yun menatapnya, mencoba mencari arti lebih dalam dari penolakannya. "Kekaisaran memiliki banyak tabib hebat dan sumber daya yang tidak terbatas, aku yakin mereka bisa menyembuhkanmu."

"Racun Demonic!"

Satu kata dari Liang Fei membuat Seo Yun tertegun. Ia tahu apa maksud Liang Fei mengatakan Racun Demonic, itu adalah racun kuat yang membuat Liang Fei buta. Bahkan dengan tabib terhebatpun tidak akan bisa menyembuhkannya.

Liang Fei bangkit dan berdiri membelakangi Seo Yun, kesedihan tampak jelas di matanya namun ia tidak bisa melakukan apapun dengan kekuatannya yang sekarang.

Keheningan meliputi ruangan tersebut selama beberapa detik, Seo Yun tidak tahu harus bagaimana lagi meyakinkan Liang Fei.

Beberapa saat kemudian, Seo Yun akhirnya membuka suara dengan nada sedih dan penuh kekecewaan.

"Aku akan menghormati keputusanmu, maaf karena telah menggangu waktumu dan terima kasih untuk segalanya."

Seo Yun melangkahkan kakinya keluar dari kediaman Liang Fei dengan perasaan sedih dan bimbang menggelayuti hatinya. Di balik sikap tegas dan percaya dirinya, Seo Yun merasa ada sesuatu yang hilang, seolah-olah kesempatan besar baru saja terlewatkan.

Liang Fei menutup pintu di belakang, merasakan perasaan campur aduk yang menghantui dirinya.

Dia tahu bahwa penolakannya bukan hanya tentang menjaga jarak antara identitas mereka, tetapi juga kebutuhan untuk melindungi Seo Yun dari bahaya yang lebih besar yang mungkin muncul.

Keesokan harinya, suasana di sekte Naga Putih menjadi tegang. Kabar tentang permintaan pembatalan pertunangan Seo Yun telah menyebar, menimbulkan berbagai spekulasi di antara para murid dan petinggi sekte.

Long Yuan, meskipun sempat mencoba memenangkan hati Seo Yun, merasa tidak berdaya saat menyadari bahwa usaha-usahanya tidak membawa dampak yang diharapkan.

Di sisi lain, Seo Yun mencoba menemukan jalannya sendiri. Dia menghadapi pertanyaan dan desas-desus dengan keberanian, meskipun hatinya masih terpukul oleh keputusan Liang Fei.

Diam-diam, dia mengamati sekte dan interaksi di dalamnya, mencari petunjuk dan informasi kejelekan Long Yuan demi membatalkan pertunangan.

Sementara itu, Liang Fei melanjutkan kehidupannya yang biasa, namun ada rasa kegelisahan yang terus menghantuinya.

Dia sering teringat kembali pertemuannya dengan Seo Yun, merasa ada sesuatu yang lebih dalam yang menghubungkan mereka, sesuatu yang belum bisa dia pahami sepenuhnya.

Beberapa hari kemudian, tiba hari dimana keputusan tegas akan dibuat. Masih di aula sekte yang megah dan dihadiri oleh Patriak serta seluruh penatua sekte.

Long Yuan kali ini hadir dalam pertemuan itu, ia tidak sabar mendengar persetujuan Seo Yun.

'Sudahlah, tidak ada gunanya kau terus menghindar. Jadilah wanita baik dan datanglah ke ranjangku, aku akan merawat setiap inci tubuhmu dengan baik.' batin Long Yuan.

Sama seperti anak walikota, Long Yuan juga dikenal dengan sifatnya yang suka bermain main wanita. Sudah banyak yang menjadi korbannya termasuk para pelayan wanita, namun baru kali ini dia sangat menginginkan seorang wanita, yakni Seo Yun.

Seo Yun tentunya sudah tahu dengan sifat buruk Long Yuan, oleh karena itu ia ingin membatalkan pertunangannya.

Seo Yun tahu bahwa membatalkan pertunangan tanpa mengorbankan hubungan antara kekaisaran dan sekte adalah tugas yang rumit. Dia harus melakukannya dengan cara yang cerdas tanpa menyebabkan konflik yang lebih besar.

Ketika Seo Yun memasuki aula megah itu, semua mata tertuju padanya. Aura kewibawaan dan tekad yang kuat terpancar dari dirinya, membuat suasana yang awalnya tegang menjadi semakin intens.

Patrik Long Ye menatapnya dengan ekspresi tak terbaca, sementara para penatua mulai berbisik di antara mereka.

"Apa keputusanmu, Putri Seo Yun?" tanya Patrik Long Ye dengan nada tenang namun penuh ketegangan yang tersembunyi.

Seo Yun menghela nafas dalam-dalam, menyiapkan dirinya untuk keputusan yang akan mengubah masa depannya.

"Setelah mempertimbangkan semuanya, saya tetap pada pendirian awal. Saya ingin membatalkan pertunangan ini."

Suaranya tegas, tanpa goyah sedikit pun, meskipun dia tahu konsekuensi dari kata-katanya.

Long Yuan yang merasa frustrasi segera bangkit dari duduknya. "Ini tidak bisa diterima! Kau tidak bisa seenaknya membatalkan pertunangan yang telah ditetapkan oleh leluhur kita, Seo Yun!"

Terpopuler

Comments

Kris Worro

Kris Worro

Yg bnr Putri Kekaisaran apa Putri Kerajaan. Atau author gk bisa bedakan antara Kerajaan dan Kekaisaran

2025-02-27

1

Indah Hidayat

Indah Hidayat

agak aneh seorg putri kaisar dibiarkan oleh ayahnya pergi sendiri dlm bahaya lagi ??

2025-03-06

0

4wied

4wied

dasar buaya

2025-03-07

0

lihat semua
Episodes
1 1 Warisan Naga: Jalan Liang Fei Kembali ke Puncak (ARC 1)
2 2 Liang Fei dan Kebangkitan Qi: Dari Buta Menuju Kejayaan
3 3 Hutan Tianlong: Darah serigala dan tekad Liang Fei
4 4 Kebanggaan yang Terjatuh: Liang Fei dan Tuan Muda Ling Hui
5 5 Keberanian di Balik Kecantikan: Seo Yun vs Ling Hui
6 6 Serangan Malam: Ketajaman Mata Tertutup dan Kekuatan yang Terbuka
7 7 Naga Putih dan Pembunuh Bayaran: Pertempuran di Tengah Malam
8 8 Di Balik Air Terjun: Pesona Seo Yun yang Memikat
9 9 Antara Cinta dan Persaingan: Seo Yun, Liang Fei, dan Mei Lin
10 10 Putri Kekaisaran dan Rahasia di Balik Mata Buta
11 11 Keputusan Rumit: Antara Pertunangan dan Hati yang Bebas
12 12 Kegelapan di Balik Kecantikan: Intrik Mei Lin yang Menghancurkan
13 13 Di Balik Pertandingan: Mei Lin dan Permainan Cinta yang Berbahaya
14 14 Liang Fei Kembali: Kehadiran yang Mengguncang Arena
15 15 Liang Fei: Sang Jenius yang Terbangun dari Kegelapan
16 16 Serangan Tanpa Ampun: Liang Fei Menunjukkan Kekuatan Sebenarnya
17 17 Membunuh dan Berkultivasi: Liang Fei Menjadi Sang Pemangsa
18 18 Kekuatan Terlarang: Long Yuan Menguasai Energi Hitam
19 19 Kebangkitan Iblis: Long Yuan Menghadapi Jalan Kehancuran
20 20 Harapan Terakhir: Long Ye Melawan Kegelapan Cucu Kesayangannya
21 21 Pertarungan Naga dan Iblis: Liang Fei Melawan Long Yuan
22 22 Kepergian yang Berat: Liang Fei dan Seo Yun Meninggalkan Satu Sama Lain
23 23 Langkah Perpisahan: Liang Fei Meninggalkan Sekte Naga Putih
24 24 Malam yang Menenangkan: Liang Fei dan Kehangatan Keluarga Paman Guan (ARC 2)
25 25 Keheningan yang Mematikan: Liang Fei dan Pembantaian Bandit
26 26 Darah di Lembah: Kekuatan Liang Fei Menghancurkan Bandit Bulan Perak
27 27 Harta yang Terpendam: Liang Fei dan Pertemuan dengan Bandit Bulan Perak
28 28 Kota Huisan dan Kekuatan Baru: Perjalanan Liang Fei Menjadi Lebih Kuat
29 29 Air Mata di Balik Karang: Rahasia Shen Yan dan Bantuan Liang Fei
30 30 Hinaan dan Harapan: Shen Yan Berjuang Melawan Bayangan Masa Lalu
31 31 Kebangkitan Shen Yan: Dari Bayangan Menjadi Pejuang
32 32 Di Bawah Bulan Purnama: Janji Shen Lao untuk Shen Yan
33 33 Ditempa oleh Tekad: Awal Pelatihan Shen Yan dan Yao Yao
34 34 Darah di Jalan Pulang: Awal Dendam Yao Yao
35 35 Nagathorn: Penjaga Kegelapan dan Pertarungan Elemen
36 36 Penaklukan Laut Zamrud: Liang Fei dan Misteri yang Belum Terungkap
37 37 Relik Pengendali Beast: Senjata Pemusnah di Tangan Weizi
38 38 Sub Bab Part 1– Kebangkitan Kraken Penghancur
39 39 Sub Bab Part 2– Trisula Agung vs Kraken
40 40 Tsunami Melanda dan Kraken Penghancur: Awal dari Perang di Huisan
41 41 Dinding Tsunami dan Kilatan Petir: Harapan di Tengah Kekacauan
42 42 Pertempuran di Kota Huisan: Tekad Para Utusan Sekte
43 43 Bangkitnya Naga Emas: Pertarungan Melawan Kraken
44 44 Darah dan Dendam: Shen Yan Melawan Guan Mu
45 45 Weizi, Legenda Malapetaka: Pertempuran yang Menentukan Nasib Dunia
46 46 Jejak Pengorbanan: Pewaris Dewa Naga
47 47 Bab Pengumuman
48 48 Di Bawah Cahaya Sang Master: Harapan yang Tak Pernah Padam (ARC 3)
49 49 Dua Wajah Harapan: Antara Dewa dan Iblis
50 50 Propaganda Kegelapan: Menghancurkan Harapan dengan Dusta
51 51 Cahaya Emas di Tengah Kegelapan: Kebangkitan Liang Fei
52 52 Alam Naga: Tempat Dimana Legenda Dibentuk
53 53 Lima Ratus Tahun dalam Pelatihan: Menjadi Kuat untuk Masa Depan
54 54 Liang Fei Sang Pewaris Naga: Awal Perjalanan Baru
55 55 Pertemuan di Istana Langit: Ketegangan Antara Liang Fei dan Putra Mahkota
56 56 Benturan Dua Naga: Liang Fei dan Jenderal Jing Yan
57 57 Seo Yun dan Liang Fei: Sebuah Penantian yang akhirnya Terjawab
58 58 Di Balik Kedamaian Pagi: Ketegangan yang Tak Terhindarkan
59 59 Pertemuan Para Jenderal: strategi Untuk Ancaman baru
60 60 Dua Iblis Dari Neraka: Ancaman yang semakin Mendekat
61 61 Sub Bab Part 1– Keteguhan Seorang Kakak
62 62 Sub Bab Part 2– Saat Segalanya Direnggut
63 63 Puing-Puing Qinghe dan Kebangkitan Kegelapan
64 64 Sub Bab Part 3– Monster atau Manusia?
65 65 Sub Bab Part 4– Tekad untuk Tetap Hidup
66 66 Sekte Langit Timur: Awal dari Sebuah Kehancuran?
67 67 Masalah di Restoran: Kemunculan Mei Xuan
68 68 Rahasia Inkarnasi: Jejak Naga di Dunia Manusia
69 69 Kultivasi Naga: Tekad Liang Fei Untuk Menjadi Kuat
70 70 Pertempuran Tiga Arah: Manusia, Monster, dan Iblis
71 71 Bangkitnya Pangeran Iblis: Identitas Asli Zhiyuan
72 72 Pilihan di Ujung Pedang: Hidup atau Mati?
73 73 Lian Ruolan: Cahaya Phoenix di Tengah Keputusasaan
74 74 Kisah Masa Lalu Zhiyuan: Identitas yang Tersembunyi
75 75 Keanggunan Lian Ruolan di Tengah Bencana: Munculnya Raja Tanpa Kepala
76 76 Yinlin: Keanggunan di Tengah Jiwa yang Menjerit
77 77 Patriark Chen Wuying: Pengorbanan di Ambang Kiamat
78 78 Kedatangan Liang Fei: Akhir dari Xingtian, Awal Baru bagi Dunia
79 79 Kota Jinghui Pasca Peperangan: Upaya Pemulihan
80 80 Akhir Dari Misi Pembasmian: Masalah yang Mungkin Belum Selesai
81 81 Bab Pengumuman
82 82 Ratu Serigala Perak: Pengkhianatan di Tengah Bayangan (ARC 4)
83 83 Dibalik Langit Jinghui: Perpisahan Penuh Penghormatan
84 84 Tragedi yang Mengubah Alur: Penyesalan Liang Fei
85 85 Seo Yun: Di Antara Hidup dan Kehampaan
86 86 Tiga Pusaka, Satu Harapan: Misi Untuk Menyelamatkan Seo Yun
87 87 Antara Janji dan Tanggung Jawab: Tekad Zhiyuan
88 88 Aliansi Kegelapan: Manipulasi di Balik Singgasana
89 89 Latihan Pertama: Melawan Buaya Purba
90 90 Murid Biasa, Keinginan Luar Biasa: Sekte Taring Emas
91 91 Refleksi Jiwa di Danau Cermin Surga: Batu Jiwa Cemerlang
92 92 Ujian Jiwa: Keterlibatan Sekte Taring Emas
93 93 Cahaya Gelap di Tengah Sekte Taring Emas: Ujian Murid Baru
94 94 Senja di Arena: Kilauan Pedang yang Membelah Takdir
95 95 Janji Yang Berlumur Kegelapan: Pertemuan Dengan Yue Shenlong
96 96 Zhiyuan: Impian Yang Sempat Terpendam
97 97 Lin Hua dan Lin Jinshi: Dua Saudari Yang Berbeda
98 98 Hari-hari Sebagai Murid Sekte Taring Emas: Menyusun Rencana
99 99 Di Balik Perayaan: Sikap Lin Jinshi Yang Menggoda
100 100 Singa Emas yang Mengamuk: Awal Sebuah Pemberontakan
101 101 Kegelapan Di Alam Naga: Amarah Para Naga
102 102 Kecurigaan Zhang Tao: Mendapatkan Tujuan
103 103 Sub Bab Part 1– Kondisi Kekaisaran
104 104 Sub Bab Part 2– Feng Tiansi Vs Yinlin
105 105 Perjalanan Menuju Gurun Emas Berdarah: Sebuah Kota Tersembunyi
106 106 Kota Yang Dilindungi Alam: Kota Guyue Di Ambang Kehancuran
107 107 Api Semangat Yang Mulai Berkobar: Penduduk Kota Guyue
108 108 Semangat Penduduk Kota: Persiapan Untuk Bencana
109 109 Menikmati Kedamaian Sebelum Kehancuran: Kebahagiaan Kecil
110 110 Peperangan di Bawah Bulan Purnama: Kemunculan Kalajengking Emas
111 111 Liang Fei Melawan Kalajengking Emas: Zhiyuan Melawan Sisi Gelapnya
112 112 Evolusi Naga Liang Fei: Pertarungan Terakhir dan Munculnya Tabir Angin
113 113 Batu Jiwa Gurun: Teka-teki Untuk Mengaktifkan Tabir Angin
114 114 Pasca Pertarungan: Kondisi Zhiyuan dan Kota Guyue
115 115 Akhir Perjalanan Kedua: Melanjutkan Perjalanan Menuju Kepulauan Zamrud
116 116 Sub Bab Part 3– Pengkhianatan
117 117 Sub Bab Part 4– Kaisar Feng Vs 4 Iblis
118 118 Salju Abadi: Perjalanan Yang Penuh Kutukan
119 119 Bahemoth Salju: Pertarungan Yang Memicu Longsor Salju
120 120 Liang Fei Vs Zhang Tao: Pertarungan di Tengah Badai Salju
121 121 Masa Lalu Zhang Tao: Tekad Untuk Melampaui Liang Fei
122 122 Menjadi Sekutu Sementara: Amukan Ratu Salju
123 123 Kepulauan Zambrud: Mencari Jejak Zhiyuan
124 124 Shen Lao: Patriak Sekte Yang Dianggap Mati
125 125 Mendapatkan Pusaka Terakhir: Menyelamatkan Jiwa Seo Yun
126 126 Awal Pembalasan Gadis Lemah: Kasih Sayang Ibu Kepada Putrinya
127 127 Situasi Yang Berubah: Kabar Kematian Kaisar Feng
128 128 Cahaya dan Bayangan: Perjuangan di Tengah Kudeta
129 129 Melarikan Diri Dari Kekaisaran: Kemunculan Yinlin Yang Berbahaya
130 130 Kebangkitan Seo Yun di Tengah Bencana: Aura Dewa Yang Memikat
131 131 Kebangkitan Seo Yun: Wujud dan Kekuatan Baru
132 132 Kekuatan Naga Yang Menggelegar: Terpaksa Mundur
133 133 Pertemuan Yang Mengejutkan: Kekaisaran Yang Diambil Alih
134 134 Tekad Yang Bersatu: Sebuah Perlawanan Tanpa Ujung
135 135 Bab Pengumuman!
136 136 Kedamaian Kosong: Bayangan di Balik Kekaisaran Fengyin (ARC 5)
137 137 Kelompok Pembasmi Iblis: Naga Kegelapan Melawan Tirani
138 138 Kesetiaan Dibalik Jeruji Besi: Tekad Shen Yan yang Tak Tergoyahkan
139 139 Perjanjian Gelap: Mengorbankan Nyawa Untuk Iblis
140 140 Kekacauan Yang Mulai Muncul: Pemberontakan Masyarakat
141 141 Kemunculan Yao Yao dan Zhiyuan: Satu Langkah Membebaskan Shen Yan
142 142 Liang Fei Vs Jing Yan: Kekuatan Naga Yang Menggelegar
143 143 Pedang Naga Kegelapan: Zhiyuan Vs Dua Iblis Tingkat Tinggi
144 144 Kapal Demonic Yang Menembus Ombak Ganas: Kedatangan Iblis Kuno
145 145 Pagi yang Damai dan Cinta Yang Bersemi Di Kota Guyue
146 146 Pertemuan Terakhir: Pahlawan Kota Guyue, Yu Guyue
147 147 Amarah Untuk Membalas Dendam: Kedatangan Orang Asing Bersama Zhiyuan
148 148 Pertemuan Kembali Setelah Bertahun-tahun lamanya: Guan Mu, si Pengkhianat.
149 149 Kebenaran Tentang Benua Feng: Ancaman Sekte Demonic di Luar Sana
150 150 Yusheng, Reinkarnasi Iblis Kuno: Keberadaan Iblis Primordial
151 151 Ancaman Liang Fei: Pemikiran Li Qing Yang Tidak Bisa Dipahami
152 152 Rencana Serangan Balik: Mengumpulkan Lebih Banyak Pasukan
153 153 Legenda Ratu Salju: Ketakutan Zhang Tao
154 154 Demi Orang Yang Disayangi: Ditemukan Oleh Musuh
155 155 Serangan Pasukan Kekaisaran: Sebuah Peringatan Keras
156 156 Pasca Peperangan Di Kota Guyue: Keputusan Terbaik Yang Dibuat
157 157 Beast Misterius, Yeti: Perjalanan Di Pegunungan Salju
158 158 Goa Glasier di Dalam Gunung: Teka-teki Kehidupan
159 159 Pertempuran Melawan Naga Es Tiruan
160 160 Long Hanjiu: Tiruan Sempurna Naga Es
161 161 Istana Es Yang Aneh: Menemui Ratu Salju
162 162 Ratu Salju: Diantara Keabadian dan Waktu yang Terbatas
163 163 Pertemanan Tiada Akhir: Mendapat Dukungan Ratu Salju
164 164 Diantara Dua Dunia: Kisah Shuang Yue dan Long Hanjiu
165 165 Ikatan Jiwa Yang Mutlak: Tidak Ada Yang Benar dan Salah
166 166 Ketika Manusia dan Familia Bersatu: Perang Yang Tak Terhindarkan
167 167 Bab Pengumuman!
168 168 Gambaran Perang Di Masa Mendatang: Sebuah Kehancuran Tanpa Akhir (ARC 6)
169 169 Strategi dan Kerja Sama: Fondasi Baru Kota Guyue
170 170 Gagak di Langit: Pertanda Perang yang Akan Datang
171 171 Peringatan Yang Diabaikan: Pertumpahan Darah Yang Tak Terhindarkan
172 172 Strategi Tiga Arah: Ketika Musuh Terdesak dan Tak Bisa Lepas
173 173 Darah di Medan Perang: Penghakiman Sekte Badai Kilat
174 174 Dendam yang Terukir: Kebiadaban Yang Tak Termaafkan
175 175 Di Balik Kekaisaran Fengyin: Wanita Cantik Berhati Iblis
176 176 Bisikan Iblis Yang Mencoba Keluar: Pertemuan Pasca Perang
177 177 Tekad Baru Setelah Kehancuran: Menyerang Sebelum Diserang
178 178 Bara Api Ditengah Malam: Serangan Kejutan Dari Pasukan Liang Fei
179 179 Kematian Jenderal Lu Han: Tetap Bergerak Meski Ribuan Iblis Menerjang
180 180 Tindakan Di Bawah Kutukan: Bentrokan Antara Dua Kubu
181 181 Sub Bab Part 1— Yusheng, Sang Iblis Kuno
182 182 Sub Bab Part 2— Kebangkitan Iblis Primordial
183 183 Liang Fei Vs Jing Yan: Ketika Dua Pendekar Naga Saling Berhadapan
184 184 Kesetiaan Yang Salah: Masa Lalu Jing Yan
185 185 Perjuangan Tanpa Makna: Jing Yan dan Kebenaran yang Menyesakkan
186 186 Sub Bab Part 3— Pertempuran Di Kota Guyue
187 187 Mimpi Yang Menjadi Kenyataan: Keputusan Yang Berat
188 188 Kemanusiaan Yang Hilang: Menghadapi Pangeran Iblis, Zhiyuan
189 189 Pedang dan Air Mata: Akhir Kekaisaran Fengyin
190 190 Keadilan Yang Ditegakkan: Penyesalan Seorang Ibu
191 191 Menunggu Takdir Mempertemukan Kita Kembali (Tamat)
192 192 Info Season 2
193 PEWARIS DEWA NAGA SEASON 2 TELAH RILIS!
Episodes

Updated 193 Episodes

1
1 Warisan Naga: Jalan Liang Fei Kembali ke Puncak (ARC 1)
2
2 Liang Fei dan Kebangkitan Qi: Dari Buta Menuju Kejayaan
3
3 Hutan Tianlong: Darah serigala dan tekad Liang Fei
4
4 Kebanggaan yang Terjatuh: Liang Fei dan Tuan Muda Ling Hui
5
5 Keberanian di Balik Kecantikan: Seo Yun vs Ling Hui
6
6 Serangan Malam: Ketajaman Mata Tertutup dan Kekuatan yang Terbuka
7
7 Naga Putih dan Pembunuh Bayaran: Pertempuran di Tengah Malam
8
8 Di Balik Air Terjun: Pesona Seo Yun yang Memikat
9
9 Antara Cinta dan Persaingan: Seo Yun, Liang Fei, dan Mei Lin
10
10 Putri Kekaisaran dan Rahasia di Balik Mata Buta
11
11 Keputusan Rumit: Antara Pertunangan dan Hati yang Bebas
12
12 Kegelapan di Balik Kecantikan: Intrik Mei Lin yang Menghancurkan
13
13 Di Balik Pertandingan: Mei Lin dan Permainan Cinta yang Berbahaya
14
14 Liang Fei Kembali: Kehadiran yang Mengguncang Arena
15
15 Liang Fei: Sang Jenius yang Terbangun dari Kegelapan
16
16 Serangan Tanpa Ampun: Liang Fei Menunjukkan Kekuatan Sebenarnya
17
17 Membunuh dan Berkultivasi: Liang Fei Menjadi Sang Pemangsa
18
18 Kekuatan Terlarang: Long Yuan Menguasai Energi Hitam
19
19 Kebangkitan Iblis: Long Yuan Menghadapi Jalan Kehancuran
20
20 Harapan Terakhir: Long Ye Melawan Kegelapan Cucu Kesayangannya
21
21 Pertarungan Naga dan Iblis: Liang Fei Melawan Long Yuan
22
22 Kepergian yang Berat: Liang Fei dan Seo Yun Meninggalkan Satu Sama Lain
23
23 Langkah Perpisahan: Liang Fei Meninggalkan Sekte Naga Putih
24
24 Malam yang Menenangkan: Liang Fei dan Kehangatan Keluarga Paman Guan (ARC 2)
25
25 Keheningan yang Mematikan: Liang Fei dan Pembantaian Bandit
26
26 Darah di Lembah: Kekuatan Liang Fei Menghancurkan Bandit Bulan Perak
27
27 Harta yang Terpendam: Liang Fei dan Pertemuan dengan Bandit Bulan Perak
28
28 Kota Huisan dan Kekuatan Baru: Perjalanan Liang Fei Menjadi Lebih Kuat
29
29 Air Mata di Balik Karang: Rahasia Shen Yan dan Bantuan Liang Fei
30
30 Hinaan dan Harapan: Shen Yan Berjuang Melawan Bayangan Masa Lalu
31
31 Kebangkitan Shen Yan: Dari Bayangan Menjadi Pejuang
32
32 Di Bawah Bulan Purnama: Janji Shen Lao untuk Shen Yan
33
33 Ditempa oleh Tekad: Awal Pelatihan Shen Yan dan Yao Yao
34
34 Darah di Jalan Pulang: Awal Dendam Yao Yao
35
35 Nagathorn: Penjaga Kegelapan dan Pertarungan Elemen
36
36 Penaklukan Laut Zamrud: Liang Fei dan Misteri yang Belum Terungkap
37
37 Relik Pengendali Beast: Senjata Pemusnah di Tangan Weizi
38
38 Sub Bab Part 1– Kebangkitan Kraken Penghancur
39
39 Sub Bab Part 2– Trisula Agung vs Kraken
40
40 Tsunami Melanda dan Kraken Penghancur: Awal dari Perang di Huisan
41
41 Dinding Tsunami dan Kilatan Petir: Harapan di Tengah Kekacauan
42
42 Pertempuran di Kota Huisan: Tekad Para Utusan Sekte
43
43 Bangkitnya Naga Emas: Pertarungan Melawan Kraken
44
44 Darah dan Dendam: Shen Yan Melawan Guan Mu
45
45 Weizi, Legenda Malapetaka: Pertempuran yang Menentukan Nasib Dunia
46
46 Jejak Pengorbanan: Pewaris Dewa Naga
47
47 Bab Pengumuman
48
48 Di Bawah Cahaya Sang Master: Harapan yang Tak Pernah Padam (ARC 3)
49
49 Dua Wajah Harapan: Antara Dewa dan Iblis
50
50 Propaganda Kegelapan: Menghancurkan Harapan dengan Dusta
51
51 Cahaya Emas di Tengah Kegelapan: Kebangkitan Liang Fei
52
52 Alam Naga: Tempat Dimana Legenda Dibentuk
53
53 Lima Ratus Tahun dalam Pelatihan: Menjadi Kuat untuk Masa Depan
54
54 Liang Fei Sang Pewaris Naga: Awal Perjalanan Baru
55
55 Pertemuan di Istana Langit: Ketegangan Antara Liang Fei dan Putra Mahkota
56
56 Benturan Dua Naga: Liang Fei dan Jenderal Jing Yan
57
57 Seo Yun dan Liang Fei: Sebuah Penantian yang akhirnya Terjawab
58
58 Di Balik Kedamaian Pagi: Ketegangan yang Tak Terhindarkan
59
59 Pertemuan Para Jenderal: strategi Untuk Ancaman baru
60
60 Dua Iblis Dari Neraka: Ancaman yang semakin Mendekat
61
61 Sub Bab Part 1– Keteguhan Seorang Kakak
62
62 Sub Bab Part 2– Saat Segalanya Direnggut
63
63 Puing-Puing Qinghe dan Kebangkitan Kegelapan
64
64 Sub Bab Part 3– Monster atau Manusia?
65
65 Sub Bab Part 4– Tekad untuk Tetap Hidup
66
66 Sekte Langit Timur: Awal dari Sebuah Kehancuran?
67
67 Masalah di Restoran: Kemunculan Mei Xuan
68
68 Rahasia Inkarnasi: Jejak Naga di Dunia Manusia
69
69 Kultivasi Naga: Tekad Liang Fei Untuk Menjadi Kuat
70
70 Pertempuran Tiga Arah: Manusia, Monster, dan Iblis
71
71 Bangkitnya Pangeran Iblis: Identitas Asli Zhiyuan
72
72 Pilihan di Ujung Pedang: Hidup atau Mati?
73
73 Lian Ruolan: Cahaya Phoenix di Tengah Keputusasaan
74
74 Kisah Masa Lalu Zhiyuan: Identitas yang Tersembunyi
75
75 Keanggunan Lian Ruolan di Tengah Bencana: Munculnya Raja Tanpa Kepala
76
76 Yinlin: Keanggunan di Tengah Jiwa yang Menjerit
77
77 Patriark Chen Wuying: Pengorbanan di Ambang Kiamat
78
78 Kedatangan Liang Fei: Akhir dari Xingtian, Awal Baru bagi Dunia
79
79 Kota Jinghui Pasca Peperangan: Upaya Pemulihan
80
80 Akhir Dari Misi Pembasmian: Masalah yang Mungkin Belum Selesai
81
81 Bab Pengumuman
82
82 Ratu Serigala Perak: Pengkhianatan di Tengah Bayangan (ARC 4)
83
83 Dibalik Langit Jinghui: Perpisahan Penuh Penghormatan
84
84 Tragedi yang Mengubah Alur: Penyesalan Liang Fei
85
85 Seo Yun: Di Antara Hidup dan Kehampaan
86
86 Tiga Pusaka, Satu Harapan: Misi Untuk Menyelamatkan Seo Yun
87
87 Antara Janji dan Tanggung Jawab: Tekad Zhiyuan
88
88 Aliansi Kegelapan: Manipulasi di Balik Singgasana
89
89 Latihan Pertama: Melawan Buaya Purba
90
90 Murid Biasa, Keinginan Luar Biasa: Sekte Taring Emas
91
91 Refleksi Jiwa di Danau Cermin Surga: Batu Jiwa Cemerlang
92
92 Ujian Jiwa: Keterlibatan Sekte Taring Emas
93
93 Cahaya Gelap di Tengah Sekte Taring Emas: Ujian Murid Baru
94
94 Senja di Arena: Kilauan Pedang yang Membelah Takdir
95
95 Janji Yang Berlumur Kegelapan: Pertemuan Dengan Yue Shenlong
96
96 Zhiyuan: Impian Yang Sempat Terpendam
97
97 Lin Hua dan Lin Jinshi: Dua Saudari Yang Berbeda
98
98 Hari-hari Sebagai Murid Sekte Taring Emas: Menyusun Rencana
99
99 Di Balik Perayaan: Sikap Lin Jinshi Yang Menggoda
100
100 Singa Emas yang Mengamuk: Awal Sebuah Pemberontakan
101
101 Kegelapan Di Alam Naga: Amarah Para Naga
102
102 Kecurigaan Zhang Tao: Mendapatkan Tujuan
103
103 Sub Bab Part 1– Kondisi Kekaisaran
104
104 Sub Bab Part 2– Feng Tiansi Vs Yinlin
105
105 Perjalanan Menuju Gurun Emas Berdarah: Sebuah Kota Tersembunyi
106
106 Kota Yang Dilindungi Alam: Kota Guyue Di Ambang Kehancuran
107
107 Api Semangat Yang Mulai Berkobar: Penduduk Kota Guyue
108
108 Semangat Penduduk Kota: Persiapan Untuk Bencana
109
109 Menikmati Kedamaian Sebelum Kehancuran: Kebahagiaan Kecil
110
110 Peperangan di Bawah Bulan Purnama: Kemunculan Kalajengking Emas
111
111 Liang Fei Melawan Kalajengking Emas: Zhiyuan Melawan Sisi Gelapnya
112
112 Evolusi Naga Liang Fei: Pertarungan Terakhir dan Munculnya Tabir Angin
113
113 Batu Jiwa Gurun: Teka-teki Untuk Mengaktifkan Tabir Angin
114
114 Pasca Pertarungan: Kondisi Zhiyuan dan Kota Guyue
115
115 Akhir Perjalanan Kedua: Melanjutkan Perjalanan Menuju Kepulauan Zamrud
116
116 Sub Bab Part 3– Pengkhianatan
117
117 Sub Bab Part 4– Kaisar Feng Vs 4 Iblis
118
118 Salju Abadi: Perjalanan Yang Penuh Kutukan
119
119 Bahemoth Salju: Pertarungan Yang Memicu Longsor Salju
120
120 Liang Fei Vs Zhang Tao: Pertarungan di Tengah Badai Salju
121
121 Masa Lalu Zhang Tao: Tekad Untuk Melampaui Liang Fei
122
122 Menjadi Sekutu Sementara: Amukan Ratu Salju
123
123 Kepulauan Zambrud: Mencari Jejak Zhiyuan
124
124 Shen Lao: Patriak Sekte Yang Dianggap Mati
125
125 Mendapatkan Pusaka Terakhir: Menyelamatkan Jiwa Seo Yun
126
126 Awal Pembalasan Gadis Lemah: Kasih Sayang Ibu Kepada Putrinya
127
127 Situasi Yang Berubah: Kabar Kematian Kaisar Feng
128
128 Cahaya dan Bayangan: Perjuangan di Tengah Kudeta
129
129 Melarikan Diri Dari Kekaisaran: Kemunculan Yinlin Yang Berbahaya
130
130 Kebangkitan Seo Yun di Tengah Bencana: Aura Dewa Yang Memikat
131
131 Kebangkitan Seo Yun: Wujud dan Kekuatan Baru
132
132 Kekuatan Naga Yang Menggelegar: Terpaksa Mundur
133
133 Pertemuan Yang Mengejutkan: Kekaisaran Yang Diambil Alih
134
134 Tekad Yang Bersatu: Sebuah Perlawanan Tanpa Ujung
135
135 Bab Pengumuman!
136
136 Kedamaian Kosong: Bayangan di Balik Kekaisaran Fengyin (ARC 5)
137
137 Kelompok Pembasmi Iblis: Naga Kegelapan Melawan Tirani
138
138 Kesetiaan Dibalik Jeruji Besi: Tekad Shen Yan yang Tak Tergoyahkan
139
139 Perjanjian Gelap: Mengorbankan Nyawa Untuk Iblis
140
140 Kekacauan Yang Mulai Muncul: Pemberontakan Masyarakat
141
141 Kemunculan Yao Yao dan Zhiyuan: Satu Langkah Membebaskan Shen Yan
142
142 Liang Fei Vs Jing Yan: Kekuatan Naga Yang Menggelegar
143
143 Pedang Naga Kegelapan: Zhiyuan Vs Dua Iblis Tingkat Tinggi
144
144 Kapal Demonic Yang Menembus Ombak Ganas: Kedatangan Iblis Kuno
145
145 Pagi yang Damai dan Cinta Yang Bersemi Di Kota Guyue
146
146 Pertemuan Terakhir: Pahlawan Kota Guyue, Yu Guyue
147
147 Amarah Untuk Membalas Dendam: Kedatangan Orang Asing Bersama Zhiyuan
148
148 Pertemuan Kembali Setelah Bertahun-tahun lamanya: Guan Mu, si Pengkhianat.
149
149 Kebenaran Tentang Benua Feng: Ancaman Sekte Demonic di Luar Sana
150
150 Yusheng, Reinkarnasi Iblis Kuno: Keberadaan Iblis Primordial
151
151 Ancaman Liang Fei: Pemikiran Li Qing Yang Tidak Bisa Dipahami
152
152 Rencana Serangan Balik: Mengumpulkan Lebih Banyak Pasukan
153
153 Legenda Ratu Salju: Ketakutan Zhang Tao
154
154 Demi Orang Yang Disayangi: Ditemukan Oleh Musuh
155
155 Serangan Pasukan Kekaisaran: Sebuah Peringatan Keras
156
156 Pasca Peperangan Di Kota Guyue: Keputusan Terbaik Yang Dibuat
157
157 Beast Misterius, Yeti: Perjalanan Di Pegunungan Salju
158
158 Goa Glasier di Dalam Gunung: Teka-teki Kehidupan
159
159 Pertempuran Melawan Naga Es Tiruan
160
160 Long Hanjiu: Tiruan Sempurna Naga Es
161
161 Istana Es Yang Aneh: Menemui Ratu Salju
162
162 Ratu Salju: Diantara Keabadian dan Waktu yang Terbatas
163
163 Pertemanan Tiada Akhir: Mendapat Dukungan Ratu Salju
164
164 Diantara Dua Dunia: Kisah Shuang Yue dan Long Hanjiu
165
165 Ikatan Jiwa Yang Mutlak: Tidak Ada Yang Benar dan Salah
166
166 Ketika Manusia dan Familia Bersatu: Perang Yang Tak Terhindarkan
167
167 Bab Pengumuman!
168
168 Gambaran Perang Di Masa Mendatang: Sebuah Kehancuran Tanpa Akhir (ARC 6)
169
169 Strategi dan Kerja Sama: Fondasi Baru Kota Guyue
170
170 Gagak di Langit: Pertanda Perang yang Akan Datang
171
171 Peringatan Yang Diabaikan: Pertumpahan Darah Yang Tak Terhindarkan
172
172 Strategi Tiga Arah: Ketika Musuh Terdesak dan Tak Bisa Lepas
173
173 Darah di Medan Perang: Penghakiman Sekte Badai Kilat
174
174 Dendam yang Terukir: Kebiadaban Yang Tak Termaafkan
175
175 Di Balik Kekaisaran Fengyin: Wanita Cantik Berhati Iblis
176
176 Bisikan Iblis Yang Mencoba Keluar: Pertemuan Pasca Perang
177
177 Tekad Baru Setelah Kehancuran: Menyerang Sebelum Diserang
178
178 Bara Api Ditengah Malam: Serangan Kejutan Dari Pasukan Liang Fei
179
179 Kematian Jenderal Lu Han: Tetap Bergerak Meski Ribuan Iblis Menerjang
180
180 Tindakan Di Bawah Kutukan: Bentrokan Antara Dua Kubu
181
181 Sub Bab Part 1— Yusheng, Sang Iblis Kuno
182
182 Sub Bab Part 2— Kebangkitan Iblis Primordial
183
183 Liang Fei Vs Jing Yan: Ketika Dua Pendekar Naga Saling Berhadapan
184
184 Kesetiaan Yang Salah: Masa Lalu Jing Yan
185
185 Perjuangan Tanpa Makna: Jing Yan dan Kebenaran yang Menyesakkan
186
186 Sub Bab Part 3— Pertempuran Di Kota Guyue
187
187 Mimpi Yang Menjadi Kenyataan: Keputusan Yang Berat
188
188 Kemanusiaan Yang Hilang: Menghadapi Pangeran Iblis, Zhiyuan
189
189 Pedang dan Air Mata: Akhir Kekaisaran Fengyin
190
190 Keadilan Yang Ditegakkan: Penyesalan Seorang Ibu
191
191 Menunggu Takdir Mempertemukan Kita Kembali (Tamat)
192
192 Info Season 2
193
PEWARIS DEWA NAGA SEASON 2 TELAH RILIS!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!