SSM 52

"A-apa? Ja-jadi Pak Asrul adalah ...." Nafas Giana tercekat. Kini ia sudah pulang ke rusun bersama Via, Asrul, dan Albirru. Albirru memilih ikut menemani karena khawatir kondisi Giana yang kembali drop setelah mengetahui fakta siapa Asrul.

Via memang sengaja menunda menceritakan siapa Asrul pada Gia...

Terpopuler

Comments

Kar Genjreng

Kar Genjreng

salut dengan pemikiran Albirru benar. setiap orang punya masa,,, tetapi kebanyakan masa lalu yang menyedihkan,,,jarang masa lalu menyenangkan,,,, tetapi kita jangan menengok ke belakang,,,jadi raih lah masa depan gemilang tinggal kan masa lalu yang menyesakan bahkan penuh penyesalan,,Gia biar bagaimana pun Kamu juga butuh wali dan kebetulan ketemu Bapakmu,,,ke-i sepuro ga ilok,,, biarlah meneruskan masa tua beliau,,,agar menemukan kebahagiaan nya,,,jadi sama sama bahagia,,,, ternyata Via dulu calon istri madava,,, sekarang istri nya Rahayu ya,,,sopo lali iku loe Bundanya Atha,,,dan semoga Rafi tidak ada halangan bungannya dengan masa lalu beliau semua,,, Murni Anak angkat,,,ayo bahagia songsong masa depan bahagia,,, nuwun Thor D,wie sudah update,,buka tutup terus 😁😁🙏🙏 selamat sehat selalu 👍👍❤️❤️🌹🌹

2024-12-23

6

Mrs.Riozelino Fernandez

Mrs.Riozelino Fernandez

Dengarin nasehat Albirru Giana...
Lagian Via dan Asrul juga sudah mendapatkan balasan atas perbuatan mereka... Gimanapun mereka orang tua mu,tanpa mereka kamu gak akan ada.pikirkan baik baik jangan kamu permasalahkan lagi masa lalu...lebih baik song song masa depan...Biarkan bapak dan ibu mu bersatu.kamu bisa lihat gimana menderitanya kehidupan ibumu...dan penyesalan bapak mu...

2024-12-23

2

dian rahma

dian rahma

benar kata Albirru,, tidak ada yg membenarkan perilaku Via dan Asrul di masa lalu,,, tp mereka akhirnya mengakui kesalahan mereka dan telah menjadi jauh lebih baik bukan Gi.. bahkan mereka telah menuai karma. Ibumu puan berjuang sendiri selama ini dr awal pernikahannya sampai sekarang,, dan Asrul hidup dgn sgala penyesalannya..
semoga Gia pun mampu memaafkan ortunya dan mereka bertiga bahagia bersama

2024-12-24

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!