BATAS KESABARAN KANIA

BATAS KESABARAN KANIA

Bab 1.

"Nia mana sarapan pagi ini, kenapa belum siap?" .

"Maaf ma Nia kesiangan, jadi nia belum selesai memasak" jawab kania pada ibu tirinya .dan inilah situasi setiap pagi penuh keributan dari ibu tirinya Bu Laili.

Dia selalu mencari kesalahan Kania , apa saja yang kania lakukan selalu tidak benar atau mungkin selalu kurang.

situsi seperti ini pasti menjadi kegiatan harian ibu dan saudara tirinya ketika sang Ayah tak ada dirumah.

Ya dia kania gadis cantik dan baik hati yang selalu bisa bersabar menanggapi kelakuan dua orang berbeda generasi itu .

sejak sang ibu meninggal dan ayah nya menikah lagi dengan bu Laili , kania tidak pernah merasakan kasih sayang yang tulus dari seorang ibu.

Pasti ada saja kesalahan Kania yang mereka cari untuk memarahinya .

" kania lho malas deh lama-lama", kalau kayak gini kan gw kan telat ke kampus.

"Maaf kak Nia nggak enak badan makanya telat bangun tadi".

Maaf terus , kapan kamu bisa benar dan tidak salah melulu mengerjakan pekerjaan yang mudah ini , mama pusing ngerasain kamu .

Padahal kania sudah berusaha tapi mereka tidak bisa menghargai Semua itu . Kania memang tak pernah benar.

" kenapa aku selalu salah si di mata mereka?" Bunda kania kangen , kenapa bunda pergi ninggalin kania sama Ayah dan dua wanita itu , tangis kania ketika sendiri .

"nia besok Ayah kamu pulang, awas aja kalau kamu berani ngadu. Habis kamu sama kami" ancam sang kakak sebelum keluar rumah .

Setelah selesai dengan tugas pagi nya Kania berpamitan pada ibu tirinya .mah kania berangkat dulu ya, dia juga tak pernah lupa mencium tangan sang ibu , berbeda dengan sang Kakak tiri Linda. Dia sering keluar tanpa pamit dan masuk rumah tanpa mengucap salam ,

Pergaulan Linda juga jauh dari kata baik, setiap malam minggu bila sang Ayah tiri tidak dirumah dia selalu pergi bersama teman-teman nya ke club malam.

"iya hati-hati kamu di jalan dan ingat jangan pulang telat karena masih banyak kerjaan di rumah" jawab bu Laili dengan nada ketus nya .

Iya mah Kania pasti pulang tepat waktu jika tak ada kelas tambahan.

Kania berangkat ke kampus dengan motor matic kesayangan nya ... Gadis 17tahun itu tidak pernah mengeluh atau meminta mobil bahkan motor baru kepada sang Ayah.Selama motor nya masih bisa di pakai baginya itu sudah cukup.

Setibanya kania di kampus nya dia di sambut dengan kehebohan para sahabatnya Mika , Selly dan Arian lelaki lemah gemulai yang selalu bisa mengubah suasana.

" Nia ..nia tadi pagi gw liat si Linda bareng sama si Bastian", celetuk selly yang selalu update tentang segala gosip di sekitarnya :) .

Maksud lho kak Bastian anak kelas Bisnis itu kan? Masak si kak Linda deket sama dia.

Beneran Nia kakak lho nempel aja udah kaya ulet bulu dah... Kalau lho nggak percaya coba deh ntar pas kita buktikan pas ke kantin . .. Kekeh selly yang menjelaskan karena Kania seakan tidak percaya padanya .

Iya kita lihat ntar deh, sekarang gw mau siap" dulu bentar lagi si dosen galak masuk kelas ..... Sambil nyengir dan di ikuti tawa ketiga temanya .

Eh bener lu nia ,dosen ganteng bentar lagi dateng gw mau dandan dulu biar tambah cetarrrrr membahana..celoteh si Arian tanpa dosa .

Terpopuler

Comments

Rita Riau

Rita Riau

harus nya kan loe, koq lho sih 🤔🤭 sorry ya Thor 🙏
izin mampir ya

2024-09-29

0

QARA Mell

QARA Mell

siap kak di korwksi

2024-09-29

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!