Beberapa hari kemudian, Keenan dan Lili sudah tiba di bandara, tepat pukul 9 pagi. Mereka berniat menjemput kedua orang tua Lili yang akan tiba dari negara I.
Namun, mereka tidak hanya berdua saja. Melainkan, ada Elio yang turut hadir di sana.
Tak lama kemudian, terdengar suara pengumuman melalui pengeras suara bandara, yang menyatakan bahwa nomor penerbangan orang tua Lili telah melakukan pendaratan dengan selamat.
Keenan Louise
Tunggu di sini aja, sayang. Nanti juga kelihatan.
Keenan Louise
Di sana rame. Nanti kamu ditempel-tempelin sama orang.
Comments