lima belas

 Aira berjalan sedikit tergesa-gesa dan menengok ke belakang.dia takut ada yang membuntutinya.kehebohan disekolah hari ini cukup mempersulit ruang geraknya.apalagi Bara seperti tak tak punya malu menciumnya didepan semua orang.jelas saja itu aksi yang akan jadi bahan gosip yang akan membuat Aira tak akan tenang saat disekolah.

  Sreekkkk...tarikan tangan seseorang membuat Aira terkejut.

   Aira menatap cowok yang sekarang ada didepannya.tatapanya penuh kemarahan dan aura cemburunya kental banget.siapa lagi kalau bukan si bucin Arbi.

   "hapus yank."tangan Arbi mengusap bibir Aira kasar.

    Aira hanya diam dan menatap cowok yang sudah mengeklaim dirinya sebagai pacarnya.

   "hapus yank!gue gak suka."ulang Arbi lagi.arbi begitu marah saat melihat ceweknya dicium cowok lain didepan matanya.rasanya dia ingin meninju muka Bara saat itu.tapi dia sadar hubungan dia dan Aira masih harus disembunyikan

   cupp... tiba-tiba Aira maju dan mengecup bibir Arbi singkat.Arbi cukup terkejut dengan aksi Aira yang tiba-tiba itu.tanagnya berahli memegang bibirnya yang baru saja dikecup singkat oleh Aira.

   "udah kan?semoga ini cukup untuk menghapus ciuman bara tadi."entah dari mana keberanian Aira mencium bibir Arbi duluan walaupun singkat.dia hanya bingung harus bagaimana.jadi terlintas begitu saja pikiran itu karena melihat bibir Arbi yang dari tadi cemberut.

   "yang ada di loe milik gue yank.gue gak mau milik gue disentuh cowok lain."Arbi mulai melum*t b*bir Aira lembut.Aira memejamkan matanya dan perlahan membalas ci*man Arbi.

    Arbi menghentikan aksinya.saat keduanya kehabisan nafas.arbi menyatukan keningnya dengan kening Aira.ini pertama kalinya mereka berci*man.walaupun terbilang pasangan baru nyatanya kemistri mereka seperti sudah lama sebagai sepasang kekasih.

   "pakai ini yank."Arbi mengulurkan jaketnya kepada Aira.tanpa mau debat Aira pun segera memakainya.

  Lalu mereka berjalan ke ujung pertigaan karena motor Arbi parkir disana.tidak lupa mereka memakai masker.biar tidak ada yang mengenali mereka walaupun tas mereka atau sepatu mereka bisa dikenali juga tapi untuk saat ini hubungan mereka harus disembunyikan karena kondisinya masih kurang kondusif untuk dipublikasikan.

Arbi melajukan motornya dengan cepat melewati pertigaan tanpa diduga queen juga melewati jalan itu dan melihat seseorang yang dia kenal sebagai cowoknya yang tadi pagi mutusin hubungan mereka begitu saja sedang membonceng seseorang yang pasti bukan cowok karena dia memakai rok sekolah seperti dirinya.

"apa ini alasan Arbi mutusin gue?Arbi punya selingkuhan dibelakang gue?."dadanya bergemuruh.dia tak menyangka cowok yang amat dia cintai dari dulu bisa mengkhianati cintanya.

Selama ini banyak cowok yang mendekati dirinya tapi dia tak pernah berpaling dari Arbi karena dia secinta itu sama Arbi.terasa sesak dalam dadanya.kejadian tadi pagi saja masih teringat jelas dan membekas bagi queen ditambah sekarang dia melihat dengan kepala matanya sendiri Arbi menggonceng cewek lain saat baru saja memutuskan hubungan dengannya tadi pagi.queen saja yang sudah lama kenal Arbi dan pacaran sama Arbi hampir 2 tahun lamanya tak pernah sekalipun dibonceng oleh Arbi.

"kenapa ar?kenapa sulit banget dapetin hati loe?."tangis queen mulai pecah.rasa sakit diputusin cowok yang dicintai dan belum sehari cowok itu sudah dapat ganti.

"apa yang kurang dari gue,ar?."kata queen lirih.air matanya terus menetes membasahi pipinya.

"gak,ar.kamu gak boleh memperlakukan gue kayak gini.kamu harus tetap jadi milik gue."tangannya mengepal keras.

Entah apa yanga ada didalam benak queen tapi sepertinya dia akan berusaha mempertahankan Arbi agar tetap ada disampingnya.

Sampai dirumah Aira,mereka pun turun dari motor.

"udah pulang sama!."usir Aira mengibaskan tangannya ke udara.

" mampir bentar lah yank.dibikinin minum kek.haus nih."Arbi mode Manja.

"udah dianter jemput juga."gerutunya lirih.

"gue denger ya?lagi pula gue gak nyuruh loe antar jemput gue."walaupun ucapan Arbi lirih tapi masih terdengar oleh telinga Aira.

"hehehehe...gak yank bercanda.gue ikhlas kok."Arbi cengegesan sendiri sambil menggaruk rambutnya yang tak gatal.

"bodo...besok gue berangkat sendiri deh."Aira pun sudah terlanjur kesel dia pun meninggal Arbi didepan teras rumahnya.

"eg,yank kok ngambek sih."Arbi pun buru-buru mengejar Aira masuk kedalam rumah

gaesss segini dulu ya..

Terpopuler

Comments

Sandisalbiah

Sandisalbiah

yg Queen rasa ke Arbi itu obsesi bukan lagi cinta..

2025-03-07

0

Qaisaa Nazarudin

Qaisaa Nazarudin

Hubungan pacaran Rahasia lagi Ckkk.. Aneh2 aja 🙄🙄🙄

2025-01-31

0

Ahmad Zaenuri

Ahmad Zaenuri

besok Aira pasti di terong eh teror queen

2025-03-06

0

lihat semua
Episodes
1 satu
2 dua
3 ketiga
4 empat
5 lima
6 enam
7 tujuh-pasar malam(satu)
8 delapan-pasar malam(dua)
9 sembilan (pasar malam tiga)
10 sepuluh (jadian)
11 sebelas
12 Dua belas
13 tiga belas
14 empat belas
15 lima belas
16 enam belas
17 tujuh belas
18 delapan belas
19 sembilan belas
20 dua puluh
21 dua puluh satu
22 dua puluh dua(masih flashback mode on)
23 dua puluh tiga
24 dua puluh empat
25 dua puluh lima
26 dua puluh enam
27 dua puluh tujuh
28 dua puluh delapan
29 dua puluh sembilan
30 tiga puluh
31 tiga puluh satu
32 tiga puluh dua
33 tiga puluh tiga
34 tiga puluh empat
35 tiga puluh lima
36 tiga puluh enam
37 tiga puluh tujuh
38 tiga puluh delapan
39 tiga puluh sembilan
40 empat puluh
41 empat puluh satu
42 empat puluh dua
43 empat puluh tiga
44 empat puluh empat
45 empat puluh lima
46 empat puluh enam
47 empat puluh tujuh
48 empat puluh delapan
49 empat puluh sembilan
50 lima puluh
51 lima puluh satu
52 lima puluh dua
53 lima puluh tiga
54 lima puluh empat
55 lima puluh lima
56 lima puluh enam
57 lima puluh tujuh
58 lima puluh delapan
59 lima puluh sembilan
60 enam puluh
61 enam puluh satu
62 enam puluh dua
63 enam puluh tiga
64 enam puluh empat
65 enam puluh lima
66 enam puluh enam
67 enam puluh tujuh
68 enam puluh delapan
69 enam puluh sembilan
70 Tujuh puluh
71 tujuh puluh satu
72 tujuh puluh dua
73 tujuh puluh tiga
74 tujuh puluh empat
75 tujuh puluh lima
76 tujuh puluh enam
77 tujuh puluh tujuh
78 tujuh puluh delapan
79 tujuh puluh sembilan
80 Delapan puluh
81 Delapan puluh satu
82 delapan puluh dua
83 delapan puluh tiga
84 delapan puluh empat
85 delapan puluh lima
86 delapan puluh enam
87 delapan puluh tujuh
88 delapan puluh delapan
89 delapan puluh sembilan
90 sembilan puluh
91 sembilan puluh satu
92 sembilan puluh dua
93 sembilan puluh tiga
94 sembilan puluh empat
95 sembilan puluh lima
96 sembilan puluh enam
97 sembilan puluh tujuh
98 sembilan puluh delapan
99 sembilan puluh sembilan
100 seratus(end)
Episodes

Updated 100 Episodes

1
satu
2
dua
3
ketiga
4
empat
5
lima
6
enam
7
tujuh-pasar malam(satu)
8
delapan-pasar malam(dua)
9
sembilan (pasar malam tiga)
10
sepuluh (jadian)
11
sebelas
12
Dua belas
13
tiga belas
14
empat belas
15
lima belas
16
enam belas
17
tujuh belas
18
delapan belas
19
sembilan belas
20
dua puluh
21
dua puluh satu
22
dua puluh dua(masih flashback mode on)
23
dua puluh tiga
24
dua puluh empat
25
dua puluh lima
26
dua puluh enam
27
dua puluh tujuh
28
dua puluh delapan
29
dua puluh sembilan
30
tiga puluh
31
tiga puluh satu
32
tiga puluh dua
33
tiga puluh tiga
34
tiga puluh empat
35
tiga puluh lima
36
tiga puluh enam
37
tiga puluh tujuh
38
tiga puluh delapan
39
tiga puluh sembilan
40
empat puluh
41
empat puluh satu
42
empat puluh dua
43
empat puluh tiga
44
empat puluh empat
45
empat puluh lima
46
empat puluh enam
47
empat puluh tujuh
48
empat puluh delapan
49
empat puluh sembilan
50
lima puluh
51
lima puluh satu
52
lima puluh dua
53
lima puluh tiga
54
lima puluh empat
55
lima puluh lima
56
lima puluh enam
57
lima puluh tujuh
58
lima puluh delapan
59
lima puluh sembilan
60
enam puluh
61
enam puluh satu
62
enam puluh dua
63
enam puluh tiga
64
enam puluh empat
65
enam puluh lima
66
enam puluh enam
67
enam puluh tujuh
68
enam puluh delapan
69
enam puluh sembilan
70
Tujuh puluh
71
tujuh puluh satu
72
tujuh puluh dua
73
tujuh puluh tiga
74
tujuh puluh empat
75
tujuh puluh lima
76
tujuh puluh enam
77
tujuh puluh tujuh
78
tujuh puluh delapan
79
tujuh puluh sembilan
80
Delapan puluh
81
Delapan puluh satu
82
delapan puluh dua
83
delapan puluh tiga
84
delapan puluh empat
85
delapan puluh lima
86
delapan puluh enam
87
delapan puluh tujuh
88
delapan puluh delapan
89
delapan puluh sembilan
90
sembilan puluh
91
sembilan puluh satu
92
sembilan puluh dua
93
sembilan puluh tiga
94
sembilan puluh empat
95
sembilan puluh lima
96
sembilan puluh enam
97
sembilan puluh tujuh
98
sembilan puluh delapan
99
sembilan puluh sembilan
100
seratus(end)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!